case hiperemesis gravidarum- dr.yuma

Upload: amelia-anjani

Post on 04-Jun-2018

255 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    1/34

    PRESENTASI KASUS

    Pembimbing:

    dr. Yuma Sukadarma, Sp.OG

    Penyusun:

    Vivin Yohanna Achmad 2011.061.086

    Daniel Cahyadi 2011.061.091

    Amelia Budhianto Anjani 2012.061.032

    Gaby Venera 2012.061.033

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    2/34

    Indentitas Pasien

    Pasien

    Nama : Ny. S

    Umur : 17 tahun

    Agama : Islam

    Pekerjaan : Ibu RumahTangga

    Pendidikan : SMP

    Alamat : Kav. Polri blok A17 No. 376

    Suami

    Nama : Tn. S

    Umur : 23 tahun

    Agama : Islam

    Pekerjaan :Wiraswasta

    Pendidikan : SMK

    Alamat : Kav. PolriA 17 No 376

    Tanggal masuk : 31 Oktober 2013 ; pk 11:30 WIB

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    3/34

    Anamnesis

    Keluhan utama

    Mual dan muntah sejak 3 hari SMRS

    Keluhan tambahan Nyeri perut hilang timbul pada regio kiri bawah sejak 3 hari SMRS

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    4/34

    Riwayat Penyakit Sekarang

    3 hari SMRS, pasien mengeluhkan mual dan muntah. Dalam 1 haripasien muntah7 kali. Muntah berisi makanan dan minuman

    yang dikonsumsi oleh pasien, tidak ada lendir ataupun darah.

    Pasien mengaku rasa mual dan muntah timbul kapanpun dan

    semakin terasa bila pasien makan atau minum. Rasa mual tidak

    membaik dengan perubahan posisi.

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    5/34

    Pasien juga mengeluhkan nyeri perut hilang timbul pada regio kiri bawah

    bersamaan dengan mual dan muntah. Nyeri tidak menjalar, terutama

    dirasakan pada malam hari.

    Gangguan BAB dan BAK disangkal oleh pasien. Riwayat keluar cairan dandarah dari kemaluan disangkal pula oleh pasien.

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    6/34

    Riwayat Penyakit Dahulu

    Riwayat gastritis kronis sejak 2 tahun yang lalu

    Riwayat alergi disangkal

    Riwayat asma disangkal

    Riwayat hipertensi disangkal

    Riwayat DM disangkal

    Riwayat sakit jantung disangkal

    Riwayat keputihan disangkal

    Riwayat operasi sebelumnya disangkal

    Riwayat penyakit yang sama di keluarga disangkal

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    7/34

    Riwayat kebiasaan

    Merokok disangkal Konsumsi alkohol disangkal

    Riwayat Pernikahan

    Menikah sebanyak : 1 kali Dengan suami yang terakhir : sudah 3 bulan menikah

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    8/34

    Riwayat haid : Menarche : saat berusia 14 tahun

    Siklus menstruasi : 28 hari; 1x setiap bulan (teratur)

    Lama menstruasi tiap periode :7 hari

    Ganti pembalut : 2-3 x/hari

    Gangguan haid : dysmenorrhea (+)

    Penggunaan kontrasepsi : (-)

    HPHT : 22 September 2013

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    9/34

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    10/34

    Status Praesens

    Wajah Mata :

    konjungtiva anemis -/-, sklera ikterik -/-, cekung +/+

    Mulut:

    mukosa oral kering

    Thorax Jantung :

    bunyi jantung I dan II regular, murmur (-), gallop (-)

    Paru :

    bunyi nafas vesikular di seluruh lapangan paru, rhonki-/- , wheezing -/-

    Mammae :

    simetris kanan dan kiri, hiperpigmentasi areola -/-, lesi kulit (-),

    retraksi puting (-), ASI -/-

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    11/34

    Status Praesens

    Abdomen :

    Inspeksi : tampak datar, linea nigra (-), striae (-)

    Palpasi : supel, nyeri (-), nyeri tekan (-), nyeri lepas (-)

    Auskultasi : BU (+), 8x/menit

    Ekstremitas :

    akral dingin, CRT < 2 s, edema -/-, refleks fisiologis (+) di semua

    ekstremitas, refleks patologis (-)

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    12/34

    Status Praesens

    Pemeriksaan Ginekologis

    HPHT : 22 September 2013

    TP : 29 Juni 2014

    Inspekulo : Tidak dilakukan

    Vaginal Toucher : Tidak dilakukan

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    13/34

    Pemeriksaan Lab (31 Oktober 2013)

    Hematologi

    Hb : 9.4 g/dl

    Ht : 32 %

    Leukosit : 7600 /l

    Trombosit : 356000 /l

    Golongan darah / Rh : B / Rh +

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    14/34

    Urin Lengkap

    Glukosa : (-)

    Protein : (+)

    Bilirubin : (-)

    Urobilinogen : normal Ph : 6.5 *

    Berat jenis : >1030

    Darah samar : (-)

    Keton : (+)

    Nitrit : (-)

    Leukosit : (++) *

    Sedimen Leukosit : 5-7 /LPB *

    Eritrosit : 0-2 /LPB *

    Epitel : (+) /LPK Silinder : (-) /LPK

    Kristal : (-)

    Bakteri : (-)

    Lain-lain : lendir (+) *

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    15/34

    Asessement

    G1P0A0, 17 tahun, gravid 5-6 minggu menurut HPHT dengan

    hiperemesis gravidarum grade I dan suspek ISK

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    16/34

    Saran Pemeriksaan

    Cek elektrolit

    USG untuk melihat kondisi kehamilan

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    17/34

    Management

    Infus D5 : RL : NaCl = 2:1:1

    Cervit 1 ampul dalam kolf ke-2

    Ondansetron 4mg/kolf

    Ranitidin 2x1 ampul IV Cefotaxim 2x1 gr IV

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    18/34

    Prognosis

    Quo ad vitam : bonam

    Quo ad functionam : bonam

    Quo ad sanationam : bonam

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    19/34

    Follow-Up

    Date Information

    1/11/2013

    05.00

    S : toleransi oral baik, mual (-), muntah (-)

    O : TD: 100/50 mmHg Suhu : 36,5 C

    HR: 88 x/mt RR : 18x/mt

    Pemeriksaan fisik dalam batas normal

    A : G1P0A0, 17 tahun, gravid 5-6 minggu menurut HPHT,dengan hiperemesis gravidarum grade I

    P : Pasien boleh pulang, dengan obat pulang :

    Amoksisilin 500mg 3x1

    Ondansetron 4 mg 3x1

    Ranitidin 150 mg 2x1

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    20/34

    TINJAUAN PUSTAKA

    HIPEREMESISGRAVIDARUM

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    21/34

    DEFINISI

    Muntah yang terjadi pada awal kehamilan sampai umur

    kehamilan 20 minggu

    Kadang begitu hebattidak bisa makan/minum

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    22/34

    KLASIFIKASI

    Tingkat 1

    - Muntah terus menerus (intoleransi makanan danminuman : makanan lendir + empedu darah)

    -HR > 100x/menit

    - TD sistolik

    - Nyeri epigastrium

    - Mata cekung dan lidah kering, turgor kulit berkurang, urin

    sedikit

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    23/34

    KLASIFIKASI

    Tingkat 2

    - Segala yang dimakan dan diminum dimuntahkan

    -Apatis

    - HR > 100-140x/menit- TD sistolik < 80 mmHg

    - Subfebris

    - BB cepat

    - Haus hebat, kulit pucat, lidah kotor

    - Ikterus, aseton, bilirubin dalam urin

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    24/34

    KLASIFIKASI

    Tingkat 3

    - Muntah berkurang atau berhenti

    - Gangguan kesadaran : delirium- koma

    - Sianosis, nistagmus, gangguan jantung- Ikterus, bilirubin, dan protein dalam urin

    - Perlu dipertimbangkan untuk terminasi kehamilan

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    25/34

    MANIFESTASI KLINIS

    Waktu : mulai trisemester pertama

    Keluhan : nausea, muntah, BB , ptialism, tanda- tanda

    dehidrasi, hipotensi posteral, takikardi

    Lab : Hb dan Ht , shift to the left, benda keton, dan

    proteinuria

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    26/34

    DIAGNOSA

    Amenorrhea + muntah hebat

    TTV : HR > 100x/menit, TD akan turun pada keadaan

    yang berat, subfebril, gangguan kesadaran

    PF : dehidrasi,BB

    VT : uterus besar sesuai masa kehamilan, konsistensi lunak

    Inspekulo : serviks livide

    USG : kesehatan kehamilan, mendeteksi kehamilan kembar,

    kehamilan molahidatosa Lab : Hb dan Ht , shift to the left, bedan keton, proteinuria

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    27/34

    KOMPLIKASI

    Maternal

    - Defisiensi vitamin B1 (thiamin) psikosis Korsakoff

    (mempengaruhi memori) amnesia, kemampuan beraktivitas

    - Defisiensi vitamin B1 (thiamin) Wernicke encephalopathy

    (mempengaruhi thalamus dan hipothalamus) ataksia,

    nistagmus, diplopia, gangguan nervus VI, gangguan kesadaran

    kematian

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    28/34

    Fetal

    - Gangguan pertumbuhan janin dalam rahim : BBLR, prematur

    IUGR

    kenaikan BB ibu selama kehamilan juga mempengaruhi BB bayi;

    kenaikan

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    29/34

    MANAGEMEN

    Bed rest

    Stop makanan per oral 24-48 jam

    Rehidrasi dengan larutan isotonik yaitu normal salin (NaCL

    0.9%). Cairan glukosaSodiumnya rendah

    Potasium diberikan secara IV.

    Monitor UO dan lakukan pemeriksaan dipstik untuk

    mengetahui ketonuria.

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    30/34

    MANAGEMEN

    Antiemetik

    dapat digunakan :

    - dopamin antagonis (metoklopramid 10mg PO QID,domperidon)

    - fenotiazin (klopromazin, proklorperazin 25 mg supp Q4-6jam/prn)

    - antikolinergik (disiklomin)

    - antihistamin H-1 reseptor antagonis (prometazin 25 mg

    supp Q4-6jam/prn, siklizin)- kombinasi kortikosteroid (metilprednisolon 16mg Q8jam)dengan reseptor antagonis 5- hidroksitriptamin(ondasentron 4mg PO Q6jam/prn hingga 8mg PO TID,sisaprid)

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    31/34

    MANAGEMEN

    Antasida

    - asidrin 3x1 tab PO

    - milanta 3x1 tab PO

    - magnam 3x1 tab PO Vitamin

    - vitamin B1, B2, B6 50-100mg/hari/infus

    - vitamin B12 200 mg/hari/infus

    - vitamin C 200 mg/hari/infus

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    32/34

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    33/34

    Diet Hiperemesis IIIhiperemesis tingkat I

    Untuk penderita hiperemesis ringan sesuai kesanggupan

    Minuman boleh bersama makanan

  • 8/14/2019 Case Hiperemesis Gravidarum- dr.Yuma

    34/34

    ANALISIS KASUS

    Lihat Presentasi di Ms. Word