but opress

Upload: anonymous-xz67im

Post on 07-Jul-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 But Opress

    1/29

    JURNAL INDUSTRI FARMASI

    BUTOPRESS®

    Asebutolol Tabet 400 Mg

    Oleh:

    Amalia us!a P"ati#i$ S%Fa"m

    No% BP &'4&0&(&(4

    A)ote*e" A!g*ata! II Ta+u! (0&'

    Dosen Pembina:

    D"% Muslim Sua",i$ MS$ A)t

    PRO-RAM PROFESI APOTE.ER 

    FA.ULTAS FARMASI

    UNI/ERSITAS ANDALAS

    PADAN-

    (0&

    BUTOPRESS®

    Asebutolol Tablet 400 Mg

  • 8/18/2019 But Opress

    2/29

    I% ALASAN PEMILIAN BENTU. SEDIAAN

    Asebutolol adalah penghambat β-adrenergik yang bersifat kardioselektif

    yang memiliki akti!itas simpatomimetik intrinsik ringan dalam rentang dosis

    terapi efektifnya" Asebutolol biasanya digunakan dalam mena#emen hipertensi

    angina pektoris dan kardiak aritmia" Asebutolol diformulasikan dalam bentuk 

    tablet karena asebutolol diabsorpsi dengan baik dari saluran gastrointestinal dan

    akan mengalami  first-pass metabolism  yang ekstensif di hati yang akan

    menghasilkan metabolit aktif utama yaitu diacetolol  yang mana potensinya sama

    dengan asebutolol" $elain itu disebutkan #uga dalam beberapa penelitian bah%a

    diacetolol  lebih kardioselektif dari pada asebutolol namun itu masih kontro!ersi"

    &entuk sediaan tablet dipilih karena tablet lebih stabil praktis mudah diba%a-

     ba%a dan biaya produksinya lebih murah dibanding dengan sediaan lainnya"

    Tablet asebutolol mengandung Asebutolol 'idroklorida ()*'+* ,+O4" '(l

    setara dengan Asebutolol ()*'+* ,+O4 tidak kurang dari .0/ dan tidak lebih

    dari )0.0/ dari #umlah yang tertera pada etiket"

    +

  • 8/18/2019 But Opress

    3/29

    II% TINJAUAN .IMIA FARMASI

    (%& Mo!og"a1i 2.eme!*es RI$(0&43

     

    (±)-3’-Asetil-4’-[2-hidroksi-3-[(isopropilamino) propoksi]-butiranilida

    monohidroklorida. ()*'+* ,+O4" '(l &M 1+*

    )2 Peme"ia!

    $erbuk hablur putih atau agak putih"

    +2 .ela"uta!

    3arut dalam etanol metanol dan dalam air sangat sukar larut dalam

    aseton dan dalam metilen klorida praktis tidak larut dalam eter"

    2 Ba*u )emba!,i!g

     Asebutolol idroklorida !"#$  lakukan pengeringan pada suhu )0.o (

    selama #am sebelum digunakan simpan dalam %adah tertutup rapat"

    42 )$ antara 4. dan 10 lakukan penetapan menggunakan larutan 5) dalam

    )002"

    .2 Ja"a* lebu"$ antara )40 o(dan )44 o("

    62 Susut )e!ge"i!ga! Tidak lebih dari )0/ lakukan pengeringan dalam

    hampa udara pada suhu 60o( selama 4 #am pada suhu )0. o( selama #am"

    12 Sisa )emia"a! Tidak lebih dari 0)/"

    *2 Logam be"at  %etode $$$ Tidak lebih dari +0 bp#"

  • 8/18/2019 But Opress

    4/29

    2 5a,a+ ,a! )e!6im)a!a! Dalam %adah tertutup rapat pada suhu ruang

    terkendali"

    (%( A!alisis

    &3 I,e!ti1i*asi

    S)e*t"um I!1"ame"a+

    $pektrum serapan inframerah 7at yang telah dikeringkan dan didispersikan

    dalam kalium bromida P menun#ukkan maksimum hanya pada bilangan

    gelombang yang sama seperti pada Asebutolol 'idroklorida &P89. 589 .2

    (3 Ui *emu"!ia!

    Ui *emu"!ia! ."omatog"a1i ,e!ga! ."omatog"a1i La)is Ti)is

     #ase &erak  &uat ampuran air-butanol P-asam asetat &lasial  P 5.0:40:)02

    kook dan biarkan sampai terpisah" ;unakan lapisan atas"

     'arutan baku  Timbang saksama se#umlah  Asebutolol idroklorida  !"#$ 

    larutkan dan enerkan dengan metanol  P hingga kadar lebih kurang ) mg per ml"

     'arutan baku  Pipet ml 3arutan baku ke dalam labu tentukur )00-ml

    enerkan dengan metanol  P sampai tanda"

     'arutan baku 2 (ampur . ml 3arutan baku ) dan )0 ml metanol  P"

     'arutan ui  Timbang se#umlah 7at larutkan dan enerkan dengan metanol 

    P hingga kadar lebih kurang )0 mg per ml"

     'arutan ui 2 

  • 8/18/2019 But Opress

    5/29

    lempeng ke dalam be#ana kromatografi yang berisi 8ase gerak dan biarkan

    merambat hingga tiga per empat tinggi lempeng" Angkat lempeng tandai batas

    rambat dan biarkan kering" Amati berak di ba%ah ahaya ultra!iolet: harga >f 

     berak utama 3arutan u#i + sesuai dengan 3arutan baku" Tidak terdapat berak lain

    selain berak utama dari 3arutan u#i ) yang lebih intensif dari berak utama

    3arutan baku ) 50/2 tidak lebih dari + berak sekunder dari 3arutan u#i ) lebih

    intensif dari berak utama 3arutan baku + 50)/2 dan #umlah semua emaran dari

    3arutan u#i ) tidak lebih dari 0./"

    73 Pe!eta)a! .a,a"

    Dilakukan dengan menggunakan kromatografi air kiner#a tinggi

     #ase &erak  &uat ampuran metanol  P-larutan natrium dodesil sulfat  0/-

    asam asetat &lasial  P 561.:+.:+02 saring dan a%audarakan" ?ika perlu lakukan

     penyesuaian menurut @esesuaian sistem hingga %aktu retensi asebutolol  antara 4

    dan 1 menit"

     'arutan baku  Timbang saksama se#umlah  Asebutolol idroklorida !"#$ 

    larutkan dan enerkan dengan air hingga kadar lebih kurang 0)4 mg per ml"

     'arutan ui Timbang saksama lebih kurang . mg 7at masukkan ke dalam

    labu tentukur +.0-ml larutkan dan enerkan dengan air sampai tanda"

    *istem kromato&rafi  @romatograf air kiner#a tinggi dilengkapi dengan

    detektor +.4 nm dan kolom mm 0 m berisi bahan pengisi  '" 3a#u alir 

    lebih kurang +0 ml per menit" 3akukan kromatografi terhadap  'arutan baku

    rekam kromatogram dan ukur respons punak seperti tertera pada  "rosedur :

    efisiensi kolom tidak kurang dari ).00 lempeng teoritis faktor ikutan tidak lebih

    dari +. dan simpangan baku relatif pada penyuntikan ulang tidak lebih dari +0

    /"

    .

  • 8/18/2019 But Opress

    6/29

     "rosedur  $untikkan seara terpisah se#umlah !olume sama 5lebih kurang )0

    =l2 'arutan baku dan 'arutan ui ke dalam kromatograf rekam kromatogram dan

    ukur respons punak utama" 'itung #umlah dalam mg asebutolol hidroklorida

    ()*'+* ,+O4"'(l dalam 7at dengan rumus:

    +.0 ( ( rurs )

    ( adalah kadar  Asebutolol idroklorida  !"#$  dalam mg per ml  'arutan

    baku r B  dan r $  berturut-turut adalah respons punak  'arutan ui  dan  'arutan

    baku"

    (%7 Tablet Asebutolol

    &3 I,e!ti1i*asi

    3arutkan seara terpisah se#umlah serbuk tablet dan baku pembanding

    dalam sesedikit mungkin etanol  P saring dan uapkan filtrat di atas tangas air 

    hingga kering" $pektrum serapan inframerah residu yang didispersikan dalam

    kalium bromida P menun#ukkan maksimum hanya pada bilangan gelombang yang

    sama seperti pada Asebutolol idroklorida  !"#$ "

    (3 Pe!eta)a! .a,a"

    Penetapan kadar Timbang dan serbukkan tidak kurang dari +0 tablet"

    Timbang saksama se#umlah serbuk tablet setara dengan lebih kurang 400 mg

    asebutolol masukkan ke dalam labu tentukur )00-ml tambahkan +. ml air kook 

    dan enerkan dengan air sampai tanda saring" Pipet )0 ml filtrat masukkan ke

    dalam labu tentukur +.0-ml dan enerkan dengan air sampai tanda" Pipet )0 ml

    larutan ini masukkan ke dalam labu tentukur +00-ml tambahkan +0 ml asam

    klorida 0) M dan enerkan dengan air sampai tanda" Bkur serapan larutan u#i dan

    6

  • 8/18/2019 But Opress

    7/29

    larutan baku Asebutolol idroklorida  !"#$  dengan kadar yang sama pada pan#ang

    gelombang serapan maksimum lebih kurang + nm" 'itung #umlah dalam mg 7at

    asebutolol ()*'+* ,+O4 dalam serbuk tablet yang digunakan dengan rumus:

    ( 336,44372,89 )  5.0000 ( 2 ( Au As )

    644 dan 1+* berturut-turut adalah bobot molekul asebutolol   dan

    asebutolol hidroklorida +  adalah kadar Asebutolol idroklorida !"#$  dalam mg

     per ml 3arutan baku AB dan A$  berturut-turut adalah serapan  'arutan ui  dan

     'arutan baku.

    73 .emasa! ,a! Pe!6im)a!a!

    Dalam %adah tertutup rapat pada suhu ruang terkendali"

    1

  • 8/18/2019 But Opress

    8/29

    III% TINJAUAN FARMA.OLO-I

    7%& Fa"ma*o,i!ami* 2S#eetma!$ (0083

    Aebutolol merupakan suatu beta bloker kardioselektif namun masih ada

    kontro!ersi mengenai dera#at selekti!itasnya dan selekti!itas dari metabolit

     primernya yaitu diaetolol" Aebutolol disebut memiliki sifat kardioselektif yang

    kurang dibandingkan obat-obat lain seperti atenolol atau metoprolol" 'al ini

    menimbulkan ide bah%a penyebabnya adalah karena metabolitnya berakumulasi

    selama dosis kronis untuk menapai konsentrasi yang mempengaruhi baik 

    reseptor beta) maupun beta+ karena kardioselekti!itas hanyalah fenomena yang

    relatif dan bergantung dosis" $ampai saat ini hal tersebut masih belum dapat

    dipastikan dan terdapat beberapa bukti bah%a setidaknya setelah pemberian dosis

    tunggal diaetolol sebenarnya lebih kardioselektif daripada aebutolol itu sendiri"

    Cat ini dilaporkan memiliki akti!itas simpatomimetik intrinsik dan bersifat

    menstabilkan membran" Aebutolol digunakan dalam mena#emen hipertensi

    angina pektoris dan kardiak aritmia" Aebutolol digunakan dalam bentuk 

    hidrokloridanya namun dosisnya biasanya dinyatakan dalam bentuk basa ))0"*4

    mg Aebutolol hidroklorida setara dengan )00 mg basa" $eara umum Aebutolol

    diberian seara oral %alaupun #uga telah digunakan dalam bentuk in#eksi lambat

    intra!ena untuk penanganan aritmia dalam keadaan darurat"

    Mekanisme pasti dari efek hipotensif asebutolol belum dapat ditentukan

    dapat menurunkan tekanan darah dengan menghambat reseptor adrenergik perifer 

    5khususnya kardiak2 menurunkan urah #antung dengan menurunkan aliran

    simpatetik dari (,$ dan atau dengan menekan pelepasan renin"

    *

  • 8/18/2019 But Opress

    9/29

  • 8/18/2019 But Opress

    10/29

    i" Dapat meningkatkan resistensi saluran nafas dan menurunkan kapasitas

     pernafasan khususnya ada pasien asma (OPD atau saat menggunakan

    dosis tinggi

     #" Diduga tidak mempengaruhi metabolisma glukosa seara substansial

    namun obat ini dapat meningkatkan potensi hipoglikemi akibat induksi

    insulin pada pasien diabetik yang sedang menerims terapi obat

    hipoglikemia oral"

    7%&%&I!,i*asi ,a! Dosis

    Pada +i)e"te!si dosis a%al 400 mg sekali sehari atau +00 mg + sehari

    tingkatkan #ika perlu setelah + minggu men#adi 400 mg + sehari" Dosis boleh

    diberikan hingga )+ g sehari" Dosis yang biasa untuk a!gi!a )e*to"is yaitu 400

    mg sekali sehari atau +00 mg + sehari #uga dapat diberikan 00 mg sehari

     pada kasus yang berat total )+ g sehari boleh diberikan" Dosis a%al yang biasa

    diberikan untuk *a",ia* a"itmia yaitu +00 mg + sehari dinaikkan sesuai respon

     pasien maksimal )+ g sehari dalam dosis terbagi"

    Penurunan dosis mungkin diperlukan pada pasien dengan penurunan fungsi

    gin#al" Pasien lansia #uga mungkin membutuhkan dosis pemeliharaan yang lebih

    rendah dosis lebih besar dari *00 mg sehari harus dihindari"

    7%&%(.o!t"ai!,i*asi;agal #antung henti #antung bradikardi parah cardio&enic shock "

    7%&%7E1e* Sam)i!g

  • 8/18/2019 But Opress

    11/29

    &eta bloker seperti asebutolol dapat menimbulkan depresi kontraksi

    miokardial dapat memperepat gagal #antung dan syok kardiogenik" ?ika ge#ala

    gagal #antung berkembang ra%at pasien berdasarkan panduan yang disarankan"

    Dosis asebutolol mungkin perlu diturunkan atau dihentikan sama sekali"

    'ati-hati penggunaan pada penyakit #antung iskemik penggunaan selama

     pembedahan besar bradikardi penyakit eksaserbasi bronkospastik diabetes dan

    hipoglikemi pheohromoytoma dan tirotoksikosis"

    7%&%'Pe"+atia!

    Perhatikan reaksi anafilaksis hindari berkendara atau akti!itas yang butuh

    kesiagaan setelah terapi dengan aebutolo ditetapkan" 3aporkan bila mengalami

    sesak nafas dan informasikan kepada dokter sebelum pembedahan bah%a pasien

    mengonsumsi aebutolol"

    7%&%I!te"a*si

    &eberapa interaksi asebutolol dengan obat lain:

    • E-adrenergik agonis : meningkatkan reaksi hipertensi

    • (alium-hannel bloker : menurunkan akti!itas otot #antung

    • ;likosida #antung : menurunkan akti!itas otot #antung

    • Diuretik : meningkatkan efek hipotensi• ;liburid : menurunkan aktifitas hipoglikemi pada pasien DM tipe +

    • Agen hipotensif lainnya: meningkatkan efek hipotensi

    7%&%9 .atego"i *e+amila! : &

    7%( Fa"ma*o*i!eti* 

    Asebutolol diabsorpsi dengan baik dari saluran gastrointestinal namun

    mengalami  first-pass metabolism  yang ekstensif di hati" Falaupun dilaporkan

     bah%a bioa!ailabilitas Aebutolol hanya sekitar 40/ metabolit utamanya yaitu

    diaetolol merupakan metabolit aktif" $etalah dosis oral konsentrasi plasma

     punak Asebutolol diapai setelah + #am sedangkan diaetolol setelah 4 #am"

    ))

  • 8/18/2019 But Opress

    12/29

    Aebutolol dan diaetolol terdistribusi dengan luas di dalam tubuh namun

    keduanya memiliki kelarutan dalam lemak yang rendah hingga sedang dan

     penetrasi ke ($8 sangat rendah" @eduanya dapat mele%ati plasenta dan

    ditemukan konsentrasi yang lebih tinggi di dalam A$9 daripada di dalam plasma

    maternal" 9katan plasma Aebutolol hanya sekitar +6/ namun sekitar .0/

     berikatan dengan eritrosit" Faktu paruh Aebutolol yaitu -4 #am sedangkan

    untuk diaetolol yaitu *-) #am" Faktu paruh tersebut dapat meningkat pada

     pasien lansia dan khusus untuk diaetolol dapat meningkat hingga + #am pada

     pasien dengan gangguan gin#al berat" Aebutolol dan diaetolol diekskresikan

    dalam urin dan empedu #uga dapat mengalami daur ulang enterohepatik

    aebutolol #uga dilaporkan dapat diekskresikan langsung dari dinding usus dan

    lebih dari .0/ dosis oral dapat ditemukan dalam fees" Aebutolol dan diaetolol

    dapat dikeluarkan melalui dialisis"

    )+

  • 8/18/2019 But Opress

    13/29

    I/% TINJAUAN FORMULASI

    4") P"e1o"mulasi

    )" Cat Aktif 5Ati!e Pharmaeutial 9ngredient2

    Asebutolol hidroklorida

    +" Cat Tambahan 5>o%e +002

    a" +orn *tarch 5pati #agung2

    • Pemerian : serbuk putih serbuk tidak berbau sedikit memiliki

      rasa yang khas

    • 8ungsi : sebagai bahan pengisi dan disintegran" Dapat

    memperbaiki sifat alir dan meningkatkan

    disintegrasi serta memperbaiki kekerasan tablet

    • $tabilitas : simpan dalam %adah tertutp rapat di ba%ah suhu

    0o( hindari kelembapan yang tinggi

    9nkimpatibilitas: pati tidak kompatibel dengan 7at pengoksidasikuat

    • @elarutan : tidak mudah larut dalam air 

    • @onsentrasi : disintegran: .-)0/ pengisi: Gs

     b"  %a&nesium *tearate

    • Pemerian : serbuk halus putih memiliki bau samar asam

    stearat dan rasa yang khas" $erbuk berminyak dan

    mudah lengket di kulit

    • 8ungsi : lubrikan

    • $tabilitas : Mg stearat stabil dan sebaiknya disimpan dalam

    %adah yang tertutp rapat dan tempat yang kering

    • 9nkimpatibilitas: Mg stearat inkompatibel dengan asam kuat

    )

  • 8/18/2019 But Opress

    14/29

    alkalis dan garam besi" 'indari penampuran

    dengan pengoksidasi kuat" Mg stearat tidak 

    dapat digunakan untuk aspirin beberapa

    !itamin dan garam alkaloid

    • @elarutan : praktis tidak larut dalam etanol etanol ./ eter

    dan air sedikit larut dalam ben7ene yang hangat

    dan etanol ./ yang hangat

    • @onsentrasi : 0+.-0./

    " *ilicon ioide

    • Pemerian : silika submirosopi dengan ukuran partikel H ).

    nm memiliki %arna putih kebiruan berahaya

    longgar tidak berbau tidak berasa berbentuk amorf 

    • 8ungsi : glidan dan disintegran

    • $tabilitas : koloidal silikon dioksida bersifat higroskopis" Cat

    ini harus disimpan dalam %adah yang tertutup

    rapat

    • 9nkimpatibilitas: 7at ini inkompatibel dengan dietilstilbestrol

    • @elarutan : praktis tidak larut dalam pelarut organik air dan

    asam larut dalam larutan hangat alkali hidroksida

    • @onsentrasi : 0)-)/

    d"  %icrocr,stalline +ellulose (%++)

    • Pemerian : kristal bubuk terdiri dari partikel berpori  putih

    tidak berbau berasa

    • 8ungsi : pengikat lubrikan disintegran

    • $tabilitas : M(( adalah 7at yang stabil meskipun bersifat

    higroskopis" M(( harus disimpan dalam %adah

    tertutup baik di tempat se#uk dan kering

    • 9nkompatibilitas: M(( inkompatibel dengan 7at pengoksidasi

    )4

  • 8/18/2019 But Opress

    15/29

    • @elarutan : praktis tidak larut dalam air asam ener agak

    sukar larut dalam natrium hidroksida

    • @onsentrasi : +0-0/

    4%( Fo"mula Sta!,a"

    Tiap tablet megandung:

    Asebutolol hidroklorida yang setara dengan asebutolol 400 mg

    Cat tambahan yang ook seukupnya

    4%7 Se,iaa! 6a!g Be"e,a"

    a" $etralI $anofi-A!entis @  

    Tablet asebutolol salut film +00 mg dan 400 mg

     b" Mylan-aebutolol

    Tablet asebutolol salut film )00 mg +00 mg dan 400 mg

    " &utobloI Aspen Pharmaeutial @  

    Tablet asebutolol 400 mg

    4%4 Fo"mula 6a!g Di"e!;a!a*a!

    Tiap tablet mengandung:

    Asebutolol hidroklorida : 4440 mg 5setara dengan 400 mg base2

    +orn starch : Gs

    Magnesium stearat : 0./

     %++  : +./

    *ilicon dioide : )/

    Air : Gs

    ).

  • 8/18/2019 But Opress

    16/29

    4%' Alasa! Pemili+a! Ba+a!

    a" Asebutolol

    Asebutolol adalah

    b. +orn starch

    Dipilih sebagai pengisi dari sediaan tablet" Dapat memperbaiki sifat alir

    meningkatkan disintegrasi dan memperbaiki kekerasan tablet" @arena

    selain pengisi bisa #uga digunakan sebagai disintegran"

    " Magnesium stearat

    Digunakan sebagai lubrikan sehingga dapat mengurangi gesekan tablet

    dan memudahkan saat tablet keluar dari mesin etak 

    d" M((

    Digunakan sebagai bahan pengikat tablet bahan pengikat akan memberi

    daya adhesi pada massa serbuk pada granulasi dan meningkatkan daya

    adhesi yang telah ada pada bahan pengisi

    e" *ilicon dioide

    Cat ini digunakan sebagai disintegran" $uatu tablet bioa!ailabilitasnya

     bergantung dari daya absorpsi obat sehingga dibutuhkan disintegrasi

    untuk memperepat disintegrasi tablet dan obat akan epat melarut dan

    diabsorpsi oleh tubuh" $elain sebagai disintegran dapat #uga digunakan

    sebgai glidan yang bertu#uan untuk meningkatkan fluiditas massayang

    akan dikempa sehingga massa tablet tersebut dapat mengisi die dalam

     #umlah yang seragam"

     

    )6

  • 8/18/2019 But Opress

    17/29

    4% .om)osisi Ba+a! Ba*u

    &erat tablet yang direnanakan : 6.0mg

    ) tablet mengandung :

    Asebutolol hidroklorida J 4440 mg

    Magnesium stearat : 0./ 6.0 mg J +. mg

     %++  : +./ 6.0 mg J )6+. mg

    *ilicon dioide : )/ 6.0 mg J 6. mg

    +orn starch : 6.0 mg K 54440 L +. L )6+. L 6.2 mg

    J 6.0 mg K 6).6. mg J 4. mg

    Air : Gs

    4%9 P"oses P"o,u*si

    a" Penimbangan bahan baku

    >enana produksi ) bets adalah .0"000 tablet

    Nama Ba+a!

    Jumla+ Ba+a!

    Ta!ggal

    Pa"a1 

    & Tablet

    2mg3

    '0%000 tablet

    2*g3O)e"ato" Su)e"

  • 8/18/2019 But Opress

    18/29

    )" &aa hati-hati seluruh perintah ker#a sebelum memulai proses

     penampuran

    +" Pastikan seluruh mesin dan peralatan masih berlaku masa

    kalibrasinya

    " Pastikan seluruh peralatan mesin dan runagan yang digunakan

    dalam keadaan bersih dan memiliki label &$9'N

    4" Pastikan tidak ada obat-obatan lain selain yang diker#akan

    ." Pastikan suhu dan kelembapan ruangan memenuhi syarat" $uhu :

    +)-+* °( dan kelembapan : maksimal 10/

    6" &uat larutan pengikat M(( 5*)+. kg2 dengan menggunakan air 

     panas hingga terbentuk airan kental yang homogen 5M)2

    1" $ilion dioide 50+. kg2 orn starh 5)1)1. kg2 dan

    aebutolol '(l 5++")1 kg2 diayak menggunakan mesh 0 seara

     berurutan" (ampur serbuk sampai homogen H . menit 5M+2

    *" @edalam M+ masukkan M) perlahan-lahan sambil diampur 

    selama H). menit sampai terbentuk massa granul yang kompak 

    5massa granul )2

    " Ayak massa granul ) menggunakan mesh 0 5massa granul +2

    )0" @eringkan massa granul + dengan menggunakan o!en dengan

    suhu .0° ( selma +4 #am"

    ))" 3akukan pengeekan susut pengeringan terhadap massa granul

    yang telah dikeringkan #ika sudah memenuhi syarat maka

    keluarkan dari o!en

    )*

  • 8/18/2019 But Opress

    19/29

    )+" &uat granul kering dengan menggunakan mesh +0 5granul

    kering2

    )" Magnesium stearat ayak dengan mesh 0 kemudian ampurkan

    dengan granul kering selama H. menit sampai homogen 5massa

    obat siap etak2

    )4" ( ambil sampel

    )." $impan massa obat siap etak di dalam kantong plastik dan

     berikan penandaan yang #elas sampai diperbolehkan dietak di

    ruang produk antara"

    +2 Penetakan tablet

    )" &aa hati-hati seluruh perintah ker#a sebelum memulai proses

     penampuran

    +" Pastikan seluruh mesin dan peralatan masih berlaku masa

    kalibrasinya

    " Pastikan seluruh peralatan mesin dan runagan yang digunakan

    dalam keadaan bersih dan memiliki label &$9'N

    4" Pastikan tidak ada obat-obatan lain selain yang diker#akan

    ." Pastikan suhu dan kelembapan ruangan memenuhi syarat" $uhu :

    +)-+* °( dan kelembapan : maksimal 10/

    6" Periksa mesin etak punh yang digunakan tidak ada yang patah

    atau gopal 5dalam keadaan yang baik2

    1" Masukkan massa obat siap etak seukupnya ke dalam hopper 

    mesin etak"

    *" $etting mesin etak sesuai dengan spesifikasi tablet

    )

  • 8/18/2019 But Opress

    20/29

    " Mulai penetakan dan lakukan 9P(" ?ika 9P( a%al sudah sesuai

    spesifikasi lan#utkan penetakan dengan tetap melaksanakan 9P(

    lan#utan"

    )0" ?ika ada tablet yang rusak maka hanurkan dengan blender dan

    masukkan kembali ke hopper"

    ))" ;unakan mesin penyedot debu untuk menghilangkan debu dari

     permukaan tablet

    )+" Tampung tablet hasil penetakan dalam kantong plastik bersih

    yang telah ditara dan berikan penandaan yang #elas dan simpan

    dirunag produk ruahan"

    )" Tablet siap di kemas

    9n proess ontrol dilakukan terhadap

    a" @ekerasan

     b" &obot

    " 8riabilitas

    d" Faktu hanur 

    e" Dimensi : diameter dan ketebalan

    2 Pengemasan primer

    @emasan yang digunakan strip

    )" $iapkan mesin strip dan alumunium foil sebagai pengemas

    +" $etting mesin strip

    +0

  • 8/18/2019 But Opress

    21/29

    " 3akukan proses penyetripan : ambil tablet dari kontong

    tuangkan ke dalam hopper sedikit demi sedikit sampai obat

    terkemas dengan baik strip )0 tablet

    4" 3akukan 9P( pemeriksaan kebooran strip

    ." 'asil penyetripan di masukkan dalam kontainer dan berikan

     penandaan yang #elas"

    42 Pengemasan sekunder dan tersier 5master bo2

    )" Obat yang sudah distrip dimasukkan ke dalam plastik dan

    masukkan ke dalam kotak kotak . strip

    +" Masukkan brosur obat

    " Tutup kotak dengan rapi

    4" Masukkan dengan rapi simpan diruang karantina sampai

    diluluskan oleh A

    4%= E

  • 8/18/2019 But Opress

    22/29

    Caranya: ambil 20 tablet seara aak, lalu timbang

    masing(masing tablet. )itung bobot rata(rata !an

    penyimpangan bobot rata(rata.

    *. Kekerasan

    +lat yang !igunakan a!ala -hardness tester ,

    menggunakan beban.

    /. riabilitas

    +lat yang !igunakan a!ala -friabilator  sebanyak 100

    putaran.

    . aktu anur

    Untuk se!iaan tablet ti!ak bersalut, waktu anur selama

    3 1/ menit menggunakan alat -desintegrator .

    4. 5isolusi

    Media disolusi: 00 ml air"

    Alat tipe +: .0 rpm"

    Faktu: 0 menit"

    Prosedur 3akukan penetapan #umlah asebutolol ()*'+* ,+O4  yang

    terlarut dengan mengukur serapan alikuot #ika perlu enerkan dengan

    Media disolusi dan serapan larutan baku Asebutolol 'idroklorida &P89

    dalam media yang sama pada pan#ang gelombang serapan maksimum

    lebih kurang ++ nm"

    Toleransi Dalam %aktu 0 menit harus larut tidak kurang dari *0/ 52

    ()*'+* ,+O4 dari #umlah yang tertera pada etiket"

    ++

  • 8/18/2019 But Opress

    23/29

    &>O$B> O&AT

    +

    BUTOPRESS®

    .om)osisi:Tiap tablet mengandung:

    Asebutolol hidroklorida setara dengan asebutolol

    QQQQQQQQQQQQQQQQ 400 mg

    Fa"ma*ologi :

    Buto)"ess®  Asebutolol adalah penghambat β-adrenergik yang

     bersifat kardioselektif yang memiliki akti!itas simpatomimetik 

    intrinsik ringan"

    I!,i*asi :

    'ipertensi angina pektoris dan kadiak aritmia

    Atu"a! Pa*ai

    i)e"te!si + +00 mg sehari tingkatkan #ika perlu setelah +

    minggu men#adi 400 mg + sehari"

    A!gi!a )e*to"is 400 mg sekali sehari atau +00 mg + sehari #uga

    dapat diberikan 00 mg sehari pada kasus yang berat"

    .a",ia* a"itmia +00 mg + sehari dinaikkan sesuai respon pasien"

    Maksimal )+ g sehari dalam dosis terbagi"

    E1e* sam)i!g :

    kelelahan pusing sakit kepala sesak nafas nausea flatulen

    insomnia"

    .o!t"a i!,i*asi :

    ;agal #antung henti #antung bradikardi parah cardio&enic shock "

    I!te"a*si obat :

    (alium-hannel bloker dapat menurunkan akti!itas otot #antung"

    ;likosida #antung dapat menurunkan akti!itas otot #antung

    ;liburid"

    >a"a )e!6im)a!a! :

    Dalam %adah tertutup rapat pada suhu ruang terkendali

    .emasa! :

    $trip )0 tablet

     ,o" >eg : D@3 )6400)00)0A)

    Diproduksi oleh :

     

  • 8/18/2019 But Opress

    24/29

    Pe!6ima!a! :

    $impan di %adah tertutup dan

    terlindung dari ahaya

    E1e* sam)i!g :kelelahan pusing sakit kepala sesak nafas nausea flatulen insomnia"

    .o!t"a i!,i*asi : ;agal #antung henti #antung bradikardi parah ardiogeni shok"Dosis : ) tablet sehari

    No% Reg : D@3 )6400)00)0A

    No% Bat;+ : 8e410))6

    M8 Date : 8eb +0)6

    E?)% Date : 8eb +0+)

      MA39A 8A>MA

    Padang-9ndonesia

    @OTA@ O&AT

    +4

  • 8/18/2019 But Opress

    25/29

    Regist"asi obat

    )" Pendaftaran oleh industri farmasi kepada kepala &POM sekaligus tahapan

     praregistrasi yaitu proses untuk melakukan #alur e!aluasi dan kategori

    registrasi" Pada tahap praregistrasi #uga disertai penyerahan dokumen

     praregistrasi"

    +" Pemberitahuan praregistrasi tertulis

    " Penga#uan registrasi dengan menyerahkan berkas registrasimengisi

    formulir registrasi dan etiket menyerahkan bukti pembayaran biaya

    e!aluasi dan pendaftaran serta hasil registrasi

    4"

    dibentuk &POM

    ." @omnas penilaian obat #adi memberitahukan hasil e!aluasi seara tertulis

    kepada industri farmasi terdaftar dan memberikan rekomendasi kepada

    &POM

    6" @epala &POM memberikan keputusan berupa pemberitahuan i7in edar 

    atau penolakan i7in edar" @eputusan ini diberikan selambat-lambatnya 4-

    )00 hari ker#a setelah menerima berkas registrasi yang lengkap

    1" $etelah mendapat i7in edar industri tersebut boleh memasarkan obatnya"

    *" &POM melaporkan pemberian i7in edar obat #adi kepada menkes setahun

    sekali"

     ,o" >egistrasi

    D@3 )6400)00)0A)

    +.

  • 8/18/2019 But Opress

    26/29

    / ASPE. .EFARMASIAN

    '%& As)e* A)ote* 

    a" Perenanaaan dibuat terlebih dahulu dengan melihat pola konsumsi dan pola

     penyakit" Pengadaan obat harus melalui #alur resmi dilakukan melalui

     pemesanan ke P&8 yang bersangkutan surat pemesanan harus ditandatangani

    oleh Apoteker Pengelola Apotek 5APA2 dengan menantumkan no $9PA dan

    nama lengkap APA" Pemesanan dilakukan sesuai dengan surat pesanan disertai

    dengan faktornpembayaran dan faktur pa#ak dari pihak P&8" Penerimaan

    dilakukan untuk men#amin kesesuaian #enis spesifikasi #umlah mutu %aktu

     penyerahan dan harga yang tertera dalam surat pesanan dengan kondisi fisik 

    yang diterima

     b" Penyimpanan

    Obat disimpan dalam %adah asli dari pabrik" Obat disimpan pada kondisi yang

    sesuai sehingga ter#amin keamanannya" $impan obat pada suhu kamar dan

    terhindar dari ahaya matahari keuali dinyatakan lain" $istem penyimpanan

    dilakukan dengan memperhatikan bentuk sediaan dan kelas terapi obat serta

    disusun seara alfabetis"

    " Pendistribusian

    Obat didistribusikan pada pasien berdasarkan resep dari dokter terdistribusi

     berdasarkan sistem 898O dan 8

  • 8/18/2019 But Opress

    27/29

    '%( As)e* "uma+ sa*it

    a" Pengadaan obat

    Pengadaan obat di rumah sakit berdasarkan hasil pertimbangan dari pihak 

    instalasi farmasi rumah sakit 5ifrs2 dan #uga telah disetu#ui oleh direktur >$"

    $istem pengadaan dilakukan oleh pe#abat pengadaan yang dibantu oleh panitia

     pengadaan berdasarkan kebi#akan pihak rumah sakit berupa pola konsumsi dan

     pola epidemiologi"

     b" Penyimpanan di gudang

    Obat yang diterima dari pemasok diterima oleh panitia penerimaan kemudian

    disimpan di gudang farmasi untuk selan#utnya didisttribusikan ke masing-

    masing unit pelayanan farmasi berdasarkan permintaan dari masing-masing

    BP8" Obat disimpan pada suhu kamar dan terlindung dari sinar matahari"

    " Pendistribusian

    Pendistribusian obat dilakukan oleh masingmasing upf dengan sistem 898O

    dan 8

  • 8/18/2019 But Opress

    28/29

     #umlah bahan tersisa diatat yang berisi keterangan mengenai pasokan nomor 

     betslot tanggal penerimaan tanggal pelulusan dan tanggal kadaluarsa

    " Penimbangan dan penyerahanPenimbangan dan penyerahan bahan a%al bahan pengemas produk antara dan

     produk ruahan dianggap sebagai bagian dari siklus produksi dan memerlukan

    dokumentasi yang lengkap" 'anya bahan a%al bahan pengemas produk antara

    dan produk ruahan yang telah diluluskan oleh penga%asan mutu dan masih

     belum epire date yang boleh diserahkan"

    d" Produksi

    &agian produksi akan memulai ker#anya apabila semua bahan yang dibutuhkan

    telah diperiksa bagian ( dan dinyatakan memenuhi syarat" $etiap tahap

     pembuatan dilakukan e!aluasi baik oleh 9P( maupun (

    e" Pengemasan

    @egiatan pengemasan berfungsi mengemas produk ruahan men#adi produk 

     #adi" Pengemasan dilaksanakan di ba%ah pengendalian yang ketat untuk 

    men#aga identitas keutuhan dan mutu produk akhir yang dikemas serta

    dilaksanakan sesuai dengan instruksi yang diberikan dan menggunakan bahan

     pengemas yang terantum dalam dokumen pengemasan"

    f" @arantina Produk ?adi

    @arantina produk #adi merupakan tahap akhir pengendalian sebelum

     penyerahan ke gudang dan siap untuk didistribusikan" $ebelum diluluskan

    untuk diserahkan ke gudang penga%asa yang ketat hendaklah dilaksanakan

    untuk memastikan produk dan atatan pengolahan bets memenuhi semua

    spesifikasi yang ditentukan"

    g" Distribusi

    Distribusi dapat dilakukan melalui P&8 kemudian didistribusikan kembali ke

    >umah $akit Apotek dan sarana kesehatan lain"

    +*

  • 8/18/2019 But Opress

    29/29

    DAFTAR PUSTA.A

    Amerian $oiety of 'ealth-$ystem Pharmaist" +0))" A#* / ru& $nformation

     0ssential " &ethesda: Maryland"

    Dailymed" +0)6"  Acebutolol   " https:dailymed"nlm"nih"go!dailymeddrug9nfo"

    fmSsetidJ1eee.bf-04.+-4d6e-1)+-4016*6.a" Diakses tanggal +0

    Maret +0)6"

    Drugs"om" +0)6" Acebutolol " http:%%%"drugs"omproaebutolol"html" Diakses

    tanggal +0 Maret +0)6"

    Drugs"om" +0)6" *ectral "  http:%%%"drugs"ommonographsetral"html"

    Diakses tanggal +0 Maret +0)6"

    'ome intekom" +0)6"  !utobloc" http:home"intekom"ompharmaspen-

     pbutoblo"html" Diakses tanggal +0 Maret +0)6"

    @ementrian @esehatan >epublik 9ndonesia" +0)"  #armakope $ndonesia edisi 1 "

    ?akarta: @emenkes >9"

    Mediine B@" +0)6"  Acebutolol tablet "  http:%%%"mediines"org"ukem

    mediine" Diakses tanggal +0 Maret +0)6"

    Peraturan @epala &POM >9 ,o '@"0")"")+")+"*)." +0)+"  "enerapan

     "edoman +ara "embuatan bat ,an& baik " ?akarta: &POM

    >eall" +0)6"  %,lan-Acebutolol " http:%%%"reall"aartiles!ie%.Mylan-Aebutolol" Diakses tanggal +0 Maret +0)6"

    >o%e >aymond (" Paul ?" $heskey dan Marien