bed side teaching acne vulgaris

18
BED SIDE TEACHING Acne Vulgaris PERSENTAN; Akhmad Fauzan Firdaus Eva Fauziah Awaliyah Irma Gianova Lestari PRESEPTOR; Widiati, dr., SpKK SMF ILMU PENYAKIT KULIT DAN KELAMIN PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ISLAM BANDUNG 2015

Upload: akhmadfauzanfirdaus

Post on 25-Sep-2015

224 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

acne vulgaris

TRANSCRIPT

BED SITE TEACHING Acne Vulgaris

BED SIDE TEACHINGAcne VulgarisPersentan;Akhmad Fauzan FirdausEva Fauziah AwaliyahIrma Gianova Lestari

Preseptor;Widiati, dr., SpKKSMF ILMU PENYAKIT KULIT DAN KELAMINPROGRAM PENDIDIKAN DOKTERFAKULTAS KEDOKTERANUNIVERSITAS ISLAM BANDUNG2015Identitas PasienNama : Nn. SUmur : 24 tahunAlamat : BaleendahPekerjaan : WiraswastaStatus : Belum menikahTanggal Pemeriksaan: Rabu, 13 Mei 2015AnamnesisKeluhan Utama;Benjolan-benjolan kecil disertai kemerahan kecil di wajahAnmnesis khususPasien datang ke poliklinik kulit-kelamin RSUD Al ihsan dengan keluhan adanya benjolan-benjolan kecil disertai kemerahan pada wajahnya pada wajah terutama daerah pipi sejak 2 bulan yang lalu.Awalnya benjolan hanya timbul sedikit didaerah pipi, kemudian muncul didaerah dahi dan dagu namun paling banyak di daerah pipi kanan dan kiri. Benjolan semakin banyak apabila menjelang menstruasi. Terkadang benjolan hilang sendiri, namun butuh waktu yang cukup lama untuk hilang.Anamnesis KhususKeluhan pada awalnya berupa bercak kemerahan kemudian muncul bruntus-bruntus, bruntus semakin besar sampai berisi nanah, terdapat bintik-bintik hitam di beberapa bagian bruntus tersebut. Kulit pasien cenderung berminyak. Keluhan semakin lama semakin banyak dan menurunkan rasa percaya dirinya. Pasien sering mengeluarkan isi nanah tersebut dengan jari tangannya sampai menimbulkan bekas luka di wajah. Pasien belum pernah berobat ke dokter untuk keluhan saat ini.Anamnesis KhususPasien sering bepergian menggunakan kendaraan bermotor tanpa menggunakan pelindung wajah seperti masker. Keluhan dirasakan hanya dibagian wajah, keluhan yang sama tidak ditemukan dibagian tubuh lainya. Pasien menyangkal adanya riwayat penggunaan obat, kontak dengan zat kimia pada daerah wajah, atau pengunaan kosmetik yang berlebihan. Pasien mengaku keluhan tidak dipengaruhi oleh cuaca atau musim. Saat ini pasien tidak memiliki masalah yang menyebabkan pasien banyak pikiran. Pasien suka memakan makanan yang berminyak seperti gorengan dan jajanan lainnya.Pemeriksaan FisikStatus GeneralisKeadaan umum: Tampak sakit ringanKesadaran: Compos mentisStatus gizi: Gizi cukupTanda vitalTD: dalam batas normalPR: dalam batas normalRR: dalam batas normalSuhu: dalam batas normalKepala: Konjungtiva anemis (-/-), Sklera ikterik (-/-)Leher: Pembesaran kelenjar getah bening (-) Thoraks: Bentuk dan gerak simetris, pembesaran KGB aksila (-). Abdomen: Datar, lembut, normal; hepar dan lien tidak terdapat pembesaran.Ekstermitas: simetris tidak edemaStatus DermatologikusDistribusi lesi: regionalAd region: wajahKarakteristik lesi :Jumlah : multiple, sebagian konfluen, sebagian diskreteBentuk : tidak teraturUkuran lesi : 0,1x0,1x0,1 cm sampai 0,5x0,5x0,1 cm,Batas : tegasMenimbul dari permukaan kulit normalkeringEfloresensi Lesi berupa papul, pustul, erosi, komedo hitam dan putih dengan dasar eritema

Foto Lesi

ResumeSeorang wanita berusia 24 tahun datang keluhan adanya papul, pustule, dan komedo di wajah dengan dasar eritem sejak 2 bulan yang lalu. Lesi awalnya berupa papul di pipi, kemudian menyebar ke dahi dan dagu sebagian menjadi pustule dan komedo. Wajah sering berminyak. Belum pernah berobat ke dokter.

Pemeriksaan fisik ; dalam batas normalStatus dermatologis;Ditemukan lesi berupa papul, pustul, erosi, komedo hitam dan putih dengan dasar eritemDiagnosis BandingAcne vulgarisAcne venenataErupsi acneformisRosaseaUsulan Pemeriksaan PenunjangEkskohleasi sebumAnalisis komposisi lemak kulitMikrobiology propionibacterium acnesLab : free fatty acidsDiagnosis KerjaAcne VulgarisPenatalaksanaanUmum : Diet rendah lemak.Menghindari konsumsi makanan yang dapat memacu kelenjar minyakHidup teratur dan sehat serta cukup istirahat.Menjaga kebersihan diri terutama wajah.Ketika berpergian menggunakan helm yang dapat menutup wajah serta masker.PenatalaksanaanKhusus :Per oral : Clindamycin 300 mg (2x1)Topical :Benzonyl peroxide 5% dan clindamycin phospate 1,2% (malam setelah wajah dibersihkan)Acne cleanser : sulfur 4-8%PrognosisQuo ad vitam: ad bonamQuo ad functionam : ad bonamQuo ad sanationam : ad bonamQuo ad cosmetica : ad bonamTerima Kasih