taman musik gamelan di jogjakarta -...

8
TUGAS AKHIR PERANCANGAN Taman Musik Gamelan di Jogjakarta “Penerapan teknologi struktur atap fleksibel pada ruang pertunjukan terbuka” Gamelan Music Park in Jogjakarta “Flexible roof technology application on the open stage” Disusun oleh: SAKTI WIKANTARA P 06.512.024 Dosen Pembimbing: IR. H. SUPRIYANTA, M.Si JURUSAN ARSITEKTUR FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA 2010

Upload: dangliem

Post on 01-Feb-2018

222 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Taman Musik Gamelan di Jogjakarta - repository.uii.ac.idrepository.uii.ac.id/510/SK/I/0/00/004/004358/uii-skripsi-taman... · sarjana strata satu jurusan Arsitektur Universitas Islam

TUGAS AKHIR PERANCANGAN

Taman Musik Gamelan di Jogjakarta “Penerapan teknologi struktur atap fleksibel pada ruang pertunjukan

terbuka”

Gamelan Music Park in Jogjakarta “Flexible roof technology application on the open stage”

Disusun oleh:

SAKTI WIKANTARA P 06.512.024

Dosen Pembimbing:

IR. H. SUPRIYANTA, M.Si

JURUSAN ARSITEKTUR

FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

YOGYAKARTA 2010

Page 2: Taman Musik Gamelan di Jogjakarta - repository.uii.ac.idrepository.uii.ac.id/510/SK/I/0/00/004/004358/uii-skripsi-taman... · sarjana strata satu jurusan Arsitektur Universitas Islam

iv

HALAMAN PERNYATAAN

TUGAS AKHIR

Periode Semester Genap 2009-2010

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam laporan akhir ini tidak

terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di

suatu perguruan tinggi, dan sepanjang sepengetahuan saya juga tidak terdapat

karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali

yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar

pustaka.

Yogyakarta, 12 Juli 2010

Sakti Wikantara P

Page 3: Taman Musik Gamelan di Jogjakarta - repository.uii.ac.idrepository.uii.ac.id/510/SK/I/0/00/004/004358/uii-skripsi-taman... · sarjana strata satu jurusan Arsitektur Universitas Islam
Page 4: Taman Musik Gamelan di Jogjakarta - repository.uii.ac.idrepository.uii.ac.id/510/SK/I/0/00/004/004358/uii-skripsi-taman... · sarjana strata satu jurusan Arsitektur Universitas Islam
Page 5: Taman Musik Gamelan di Jogjakarta - repository.uii.ac.idrepository.uii.ac.id/510/SK/I/0/00/004/004358/uii-skripsi-taman... · sarjana strata satu jurusan Arsitektur Universitas Islam

vii

UCAPAN TERIMA KASIH

Bersamaan dengan selesainya penyusunan Tugas Akhir ini, saya

persembahkan ucapan terima kasih yang sebesar – besarnya kepada:

o Kedua orang tua ku ayah Ir. Surachmat dan Bunda Ennies Sugarmawati

atas support dan doa yang terlantun darimu sehingga semua berjalan

dengan lancar. Kupersembahkan kelulusan ini untuk ayah & bunda.

Always Love You..

o Kakakku Adhitya Witaranindhita, SE beserta Istri Dwi Fikriya, SE. terima

kasih atas dukunganya.

o Axel, Arum & Titis ( maaf udah sering berantakin rumah ) terima kasih

doanya

o Keluarga besar H. Soegino dan Djojo Sukardi, terima kasih atas doa dan

dukungannya selama menyelesaikan tugas akhir ini.

o Nur Ardhyani M ( “ndut” ) terimakasih atas segala support, doa, dukungan

serta kesabarannya menghadapi segala keluh kesah selama

menyelesaikan tugas akhir ini. Takkan terlupakan… Thanks Dear…

o Bapak Mahfudz dan Ibu Nur Aini ( Umi Nung ) terima kasih atas doa dan

dukungannya.

o Teman – teman satu bimbingan Dini Pratiwi (terima kasih atas

kesabarannya menghadapi pertanyaan – pertanyaanku), Imam “orang

Indonesia” Mutoha jangan pernah lupakan perjuangan kita selama tugas

akhir.

o Sodara – sodara terbaikku Mega Ditta A, Galih “Nardji” Reza, Putu

Nirma”Lolo”, Nindya “Ube” K, Adhitya “Keong” Nandi, Fariz Rahmana P,

“Mpok” Fathmy A, Dewi “Dagu” Mayasita, Zakkiyah Kanthi, Trisandi

“Mochin” H, terima kasih atas persahabatan yang terus terjalin.

Page 6: Taman Musik Gamelan di Jogjakarta - repository.uii.ac.idrepository.uii.ac.id/510/SK/I/0/00/004/004358/uii-skripsi-taman... · sarjana strata satu jurusan Arsitektur Universitas Islam

viii

o Keluarga besar Arch ’06 terima kasih atas kenangan – kenangan selama

ini yang telah diukir dalam kehidupan arsitektur UII, sehingga kelak akan

menjadi sebuah kenangan besar yang tak terlupakan hingga akhir hayat.

Love You All…

o Keluarga Unit 64 GK, Pa’I, Qisty, Winny, Amri, Mas Ricky, Fika, Winda.

Sampai saat ini kalian adalah keluargaku yang tak akan terlupakan.

o Kekasih setiaku MIO hitam yang selalu menemani kemanapun aku pergi.

Buah apel tercinta yang selalu menemani begadang. Bromo 17 yang

selalu menghangatkan ketika ku masih terjaga hingga ayam berkokok.

……THANK YOU VERY MUCH……

Page 7: Taman Musik Gamelan di Jogjakarta - repository.uii.ac.idrepository.uii.ac.id/510/SK/I/0/00/004/004358/uii-skripsi-taman... · sarjana strata satu jurusan Arsitektur Universitas Islam

v

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Bismillahirrahmaanirrahiim…

Segala Puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan

hidayah-Nya serta shalawat dan salam bagi junjungan kita Nabi Muhammad

SAW sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir dengan judul “Taman

Musik Gamelan di Jogjakarta” dengan baik sebagai syarat mendapat gelar

sarjana strata satu jurusan Arsitektur Universitas Islam Indonesia.

Penulis menghaturkan penghargaan setinggi – tingginya serta rasa terima

kasih yang sebesar – besarnya kepada berbagai pihak yang telah memberikan

dukungan dan bimbingan selama menyelesaikan tugas akhir ini. Pihak – pihak

yang telah mendukung dan membmbing :

1. Dr.Ing. Ilya Fadjar Maharika, MA selaku ketua Jurusan Arsitektur

Universitas Islam Indonesia.

2. Ir. Supriyanta, MSi selaku dosen pembimbing, terima kasih atas

bimbingan dan masukan-masukan yang telah diberikan.

3. Ir. Etik Mufida dan Dr. Pradipto (ahli struktur UGM) selaku dosen

penguji. Terimakasih atas saran dan kritik yang telah diberikan sehingga

dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik.

4. Nensi Golda Yuli, ST., MT, Pak Sarjiman dan Pak Tutut, panitia TA yang

telah sangat sabar dalam melayani kami sebagai peserta TA.

5. Staf pengajar serta dosen Jurusan Arsitektur Universitas Islam

Indonesia. Terima kasih atas keramahan dan ilmu arsitektur yang telah

diajarkan .

6. Semua pihak yang telah mendukung yang tidak dapat disebutkan satu

persatu.

Terima kasih atas bimbingan serta dukungannya semoga Allah SWT

memberikan pahala yang berlipat ganda.

Page 8: Taman Musik Gamelan di Jogjakarta - repository.uii.ac.idrepository.uii.ac.id/510/SK/I/0/00/004/004358/uii-skripsi-taman... · sarjana strata satu jurusan Arsitektur Universitas Islam

vi

Besar harapan penulis agar tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi semua

pihak. Dengan segala usaha dan keterbatasan, penulis menyadari bahwa masih

banyak kekurangan dalam proses penyusunan tugas akhir ini. Oleh karenanya

segala kritik, saran dan koreksi yang membangun sangat berarti bagi penulis

sebagai pembelajaran untuk kedapnnya.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Yogyakarta, 12 Juli 2010

Sakti Wikantara P