introduction to financial management

Upload: meutia-karunia-dewi

Post on 14-Oct-2015

25 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

this is my class presentation in my first meeting

TRANSCRIPT

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    1/49

    Financial Management

    Fungsi dan Tujuan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    2/49

    Keuangan itu Menarik!

    Siapapun melakukanya

    Kelebihan

    penghasilan

    Deposito

    Rupiah

    Dolar

    ?

    Sebidang

    tanah

    Emas

    Most

    Profitable?

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    3/49

    Keuangan itu Menarik!

    Siapapun melakukanya

    Butuh

    Motor

    Hutang

    Bank

    BNI

    BRI

    SIMAS

    Kredit

    finance

    The least

    cost?FIF

    Adira

    Kredit plus

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    4/49

    Keuangan itu Menarik!

    Perusahaan

    Perusahaan

    Butuh dana

    Saham

    Obligasi

    Bank

    LabaDitahan

    DIbagikan

    Mesin,

    gedung, dllFinancial

    Manage-

    ment

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    5/49

    Keuangan itu Menarik!

    Financial Management membutuhkan teori

    keuangan

    Teori

    keuangan

    Menjelaskan

    fenomena2

    Menjelaskan

    alasan/konsekuensi

    pengambilan keputusan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    6/49

    Fungsi Manajemen Keuangan

    Pelaksana: Manajer Keuangan

    Kegiatan keuangan tidak terbatas pada direkturdan manajer keuangan:

    Keputusan untuk membeli mesin baru

    Keputusan untuk menambah produksi

    Keputusan untuk mengiklankan produk

    Keputusan tunjangan pegawai

    dll

    Dikategorikan:

    2 fungsi

    keuangan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    7/49

    Fungsi Manajemen Keuangan

    2 Fungsi Keuangan

    Menggunakan Dana

    (Investasi)

    Mencari dana

    Keputusan Investasi

    Keputusan Pendanaan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    8/49

    Fungsi Manajemen Keuangan

    Manajer

    Keuangan

    12

    3 4a

    Pasar

    Keuangan

    Aktiva

    Perusahaan4b

    memperoleh

    danaPenggunaan

    dana

    Pembagian laba

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    9/49

    Fungsi Manajemen Keuangan

    Manajer

    Keuangan

    12

    3 4a

    Pasar

    Keuangan

    Aktiva

    Perusahaan4b

    1. Keputusan

    Pendanaan2. Keputusan

    Investasi

    3. Kebijakan

    deviden

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    10/49

    Fungsi Manajemen Keuangan

    Keputusan Manajer Keuangan:

    Keputusan Investasi

    Keputusan Pendanaan Kebijakan Deviden

    Tercermin di

    Aktiva

    Tercermin diPasiva

    Struktur

    kekayaan=

    Aktiva lancar :

    aktiva tetap

    Struktur Modal=Perbandingan

    dana2 tertanam

    Jk. Panjang

    Struktur Finansial=

    Dana2 tertanam Jk.

    Panjang : Jk.Pendek

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    11/49

    Tujuan Manajemen Keuangan

    Tujuan normatif

    Memaksimalkan nilai perusahaan

    Memaksimalkan kemakmuran pemegang saham

    Stock

    prices

    TOKO BUKU A

    Modal: Rp 1M

    Lokasi dekat kampus

    Parkir mudah

    TOKO BUKU B

    Modal: Rp 1M

    Lokasi dekat pasar

    Parkir sulit

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    12/49

    Tujuan Manajemen Keuangan

    Memaksimukan nilai perusahaantidak identik

    dengan memaksimumkan EPS/laba akuntansi

    Memaksimumkan nilai perusahaan identik

    dengan memaksimumkan laba ekonomi.

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    13/49

    Keuangan Perusahaan Corporate

    Finance

    Penerapan konsep2 keuanganuntuk

    pengambilan keputusan keuangan pada level

    individu: personal finance.

    Public finance:?

    Corporate finance:?

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    14/49

    Keuangan Perusahaan Corporate

    FinanceKekhususan corporate finance

    Perusahaan bisa dimiliki oleh lebih dari 1 orang

    - seringkali menimbulkan konflik

    Ada peraturan2 yang berlaku untuk perush. tapi tidakuntuk individu- Peraturan pajak:

    Pengurang pajak perusahaan: bunga hutang

    pengurang pajak perorangan: nilai penghasilan tkp

    Penggunaan prinsip2 akuntansi

    - Akuntan: mencatat dan melaporkan

    - Manajer keuangan: menggunakan laporan keuangan untukpengambilan keputusan keuangan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    15/49

    Keuangan Perusahaan Corporate

    Finance

    Penggunaan prinsip2 akuntansi

    Istilah keuangan internal financing berasal dari 2

    sumber: laba ditahan& penyusutan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    16/49

    Neraca PT. MORONIC, 31/12/2011

    Kas Rp 200

    Aktiva lancar lain 600

    Aktiva tetap (bruto) 2.000

    Akumulasi penyusutan (400)Total asset Rp 2.400

    Hutang (kewajiban) Rp 800

    Modal sendiri (equity) Rp 1.600

    ________Total kewjbn&equity Rp 2.400

    Lap. Laba rugi PT. MORONIC, 31/12/2011

    Pendapatan penjualan Rp 5.000

    Biaya (termasuk penyusutan sebesar Rp 400) 4.000

    Laba sebelum pajak (EBT) 1.000

    Pajak penghasilan 300

    Laba setelah pajak (EAT) Rp 700

    Neraca PT. MORONIC, 31/12/2012

    Kas Rp 1.300

    Aktiva lancar lain 600

    Aktiva tetap (bruto) 2.000

    Akumulasi penyusutan (800)

    Total asset Rp 3.100

    Hutang (kewajiban) Rp 800

    Modal sendiri (equity) Rp 2.300

    ________

    Total kewjbn&equity Rp 3.100

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    17/49

    Neraca PT. MORONIC, 31/12/2011

    Kas Rp 200

    Aktiva lancar lain 600

    Aktiva tetap (bruto) 2.000

    Akumulasi penyusutan (400)Total asset Rp 2.400

    Hutang (kewajiban) Rp 800

    Modal sendiri (equity) Rp 1.600

    ________Total kewjbn&equity Rp 2.400

    Lap. Laba rugi PT. MORONIC, 31/12/2011

    Pendapatan penjualan Rp 5.000

    Biaya (termasuk penyusutan sebesar Rp 400) 4.000

    Laba sebelum pajak (EBT) 1.000

    Pajak penghasilan 300

    Laba setelah pajak (EAT) Rp 700

    Neraca PT. MORONIC, 31/12/2012

    Kas Rp 1.300

    Aktiva lancar lain 600

    Aktiva tetap (bruto) 2.000

    Akumulasi penyusutan (800)

    Total asset Rp 3.100

    Hutang (kewajiban) Rp 800

    Modal sendiri (equity) Rp 2.300

    ________

    Total kewjbn&equity Rp 3.100

    Penyusutan

    2012 = Rp 400

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    18/49

    Neraca PT. MORONIC, 31/12/2011

    Kas Rp 200

    Aktiva lancar lain 600

    Aktiva tetap (bruto) 2.000

    Akumulasi penyusutan (400)Total asset Rp 2.400

    Hutang (kewajiban) Rp 800

    Modal sendiri (equity) Rp 1.600

    ________Total kewjbn&equity Rp 2.400

    Lap. Laba rugi PT. MORONIC, 31/12/2011

    Pendapatan penjualan Rp 5.000

    Biaya (termasuk penyusutan sebesar Rp 400) 4.000

    Laba sebelum pajak (EBT) 1.000

    Pajak penghasilan 300

    Laba setelah pajak (EAT) Rp 700

    Neraca PT. MORONIC, 31/12/2012

    Kas Rp 1.300

    Aktiva lancar lain 600

    Aktiva tetap (bruto) 2.000

    Akumulasi penyusutan (800)

    Total asset Rp 3.100

    Hutang (kewajiban) Rp 800

    Modal sendiri (equity) Rp 2.300

    ________

    Total kewjbn&equity Rp 3.100

    Internal financing

    = Rp1.100

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    19/49

    Keuangan Perusahaan Corporate

    Finance

    Kenyataan yang lebih kompleks : analisis sumber

    (BAB 6)

    Sumber dana:

    Internal financing(dari dalam):

    laba ditahan & penyusutan External financing(dari luar):

    equity& hutang

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    20/49

    Corporate Finance & Agency Theory

    Conflict of interests :

    Agentvs Principal

    Pemilik

    perusahaan

    =

    Pemegang

    saham

    Direktur &

    Manajer

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    21/49

    Corporate Finance & Agency Theory

    Conflict of interests :

    Keputusan manajemen bisa mempengaruhi

    (merugikan):

    Pemegang saham Kebijakan akuisisi

    Pemegang obligasi Kebijakan leverage

    buyout

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    22/49

    Corporate Finance & Agency Theory

    Conflict of interests :

    Hal yang dapat dilakukan untuk melindungi tujuan

    normatif perusahaan:

    Mekanisme monitoring oleh pemegang saham

    pengajuan syarat2 oleh kreditur

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    23/49

    Perkembangan Financial ManagementSumbangan ekonom2 akan konsep-model-theory:

    Model Capital Budgeting(1920-an) Menjelaskan pentingnya NPV dalam penilaian investasi.

    Dasar bagi teori2 penilaian setelahnya

    Portfolio Theory (1950-an) Harry Markowitz

    Capital Asset Pricing Model (1960-an) Sharpe et.al.

    Menaksir harga aktiva finansial

    Merumuskan resiko dalam suatu investasi

    Arbitrage Pricing Theory (1970) Menaksir harga aktiva finansial

    Option Pricing Theory (1970)

    Menaksir harga opsi

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    24/49

    Pendekatan yang digunakan

    Pendekatan teoritis.

    Pembelajaran:

    1. Pengertian dan konsep2 dasar FM.2. Analisis keuangan dengan menggunakan laporan

    keuangan perusahaan.

    3. Keputusan2 finansial jangka pendek (modal kerja)

    4. Keputusan2 finansial jangka panjang (keputusaninvestasi)

    5. Instrumen pendanaan (Jk. Pendek & panjang)

    6. Topik2 khusus & film (mungkin)

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    25/49

    The end of the 1stsession

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    26/49

    Pasar Financial dan Perusahaan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    27/49

    Lingkungan Keuangan

    Adalah:

    Faktor2 eksternalkeuangan perusahaan yang

    mempengaruhi keputusan2 keuangan yang

    diambil.

    Lingkungan Keuangan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    28/49

    Lingkungan Keuangan

    Perusahaan

    Lingkungan keuangan =

    Terdiri dari sistemkeuangan

    Bank

    umum

    Banksentral

    BPR

    Lemb.

    Pembi-ayaan

    Asuransi

    DanaPen-

    siun

    Pasar

    Modal

    Lemb.

    Keu.

    Lain

    Lemb.

    Penjamin

    simpanan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    29/49

    Pasar finansial

    Mengapa pasar finansial terbentuk?

    Penabung

    (kelebihan dana)

    Perusahaan

    (kekurangan dana)

    Pasar

    Modal

    Pasar

    Uang

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    30/49

    Pasar finansial

    Mengapa pasar finansial terbentuk?

    Penabung

    (kelebihan dana)

    Perusahaan

    (kekurangan dana)

    Individu/RT

    Dana Pensiun

    Asuransi

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    31/49

    Mengapa pasar finansial terbentuk?

    Pengalokasian dana dari penabung ke perusahaan:

    Secara langsung

    Dengan perantara keuangan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    32/49

    Mengapa pasar finansial terbentuk?

    Penabung

    (kelebihan dana)

    Perusahaan

    (kekurangan dana)

    Surat tanda hutang

    Surat tanda kepemilikanDana

    Pengalokasian dana Secara langsung

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    33/49

    Mengapa pasar finansial terbentuk?

    Penabung

    (kelebihan dana)

    Perusahaan

    (kekurangan dana)

    Surat tanda hutang/Obligasi

    Saham

    Dana

    Pengalokasian dana Melalui Perantara

    Perantara

    Dana

    Deposito & Tabungan (bank),

    hak santunan (asuransi),

    unit penyertaan (asset mgt .comp.)

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    34/49

    Mengapa pasar finansial terbentuk?

    Penabung

    (kelebihan dana)

    Perusahaan

    (kekurangan dana)

    Pengalokasian dana Melalui Perantara

    Perantara Proses

    intermediasi

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    35/49

    Mengapa pasar finansial terbentuk?

    Penabung

    (kelebihan dana)

    Perusahaan

    (kekurangan dana)

    Pengalokasian dana Melalui Perantara

    PerantaraImbalan

    intermediasi

    Cont. BankDeposito: 7% /th

    Kredit: 12% /th

    Split: 5% ii

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    36/49

    Mengapa Pasar finansial terbentuk?

    2 fungsi proses intermediasi: Memobilisasi dana.

    Memindahkan resiko dari penabung ke

    perantara, dan/atau ke pemakai dana. Maturity transformation

    Merubah instrumen keuangan jkpd menjadi jkpj

    BANK

    Menerima

    tabungan/

    deposito jkpd

    Memberi

    kredit jkpj

    The Law of Large Numbers

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    37/49

    Lembaga2 Keuangan

    Sistem moneter

    Otoritas

    moneter:

    Bank sentral (BI)

    Bank pembuat

    uang giral:

    Bank umum

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    38/49

    Lembaga2 Keuangan

    Di luar

    sistem

    moneter

    Bank bukan

    pencipta uang giral

    Lembaga

    pembiayaan

    Perusahaan

    AsuransiDana

    Pensiun

    Lembaga2 diPasmod

    Lembaga

    penjamin

    simpanan

    Export credit

    agencyLembaga

    keu.lainnya

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    39/49

    Lembaga2 Keuangan

    Di luar

    sistem

    moneter

    Bank bukan

    pencipta uang giral

    Lembaga

    pembiayaan

    Perusahaan

    AsuransiDana

    Pensiun

    Lembaga2 diPasmod

    Lembaga

    penjamin

    simpanan

    Export credit

    agencyLembaga

    keu.lainnya

    BPR

    Modalventura

    Sewa guna

    Anjak

    piutang

    Kartu

    kredit Pegadaian

    dll Asuransi jiwa

    Asuransi

    kerugian

    Broker asuransi

    Penilai kerugian

    asuransi

    Dana

    pensiun

    pemberi

    kerja

    Bursa efek

    Lemb. Kliring Lemb.

    Kustodian

    Asset mgt

    comp.

    dll

    Pialang pasaruang

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    40/49

    Lembaga2 Keuangan

    Lembaga keuangan

    Bertindak sebagai perantara?

    Tidak bertindak sebagai perantara?

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    41/49

    Lembaga2 Keuangan

    Instrumen keuangan dlm lemb. Keu.

    Negotiable instruments?

    Not negotiable instruments?

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    42/49

    Lembaga2 Keuangan

    Financial Market

    Capital market: memperjualbelikan dana jkpj.

    Money market: memperjualbelikan dana jkpd.

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    43/49

    Lembaga2 Keuangan

    Sektor keuangan:

    Formal?

    Informal?

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    44/49

    Lembaga2 Keuangan

    Sumber2 External financing perusahaan:

    Kredit bank

    Pasar modal

    Modal ventura

    Anjak piutang

    Leasing

    Pegadaian perush.kecil

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    45/49

    Alokasi Dana Lewat Tingkat

    Keuntungan

    Alokasi

    dana ke

    instr. Keu.

    Resiko (Risk)

    Keuntungan (yield):

    Tabungan/depst. : Bunga

    Obligasi : Coupond

    Saham : Deviden

    Alokasi Dana Lewat Tingkat Keuntungan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    46/49

    Alokasi Dana Lewat Tingkat Keuntungan

    Faktor2 yang mempengaruhi yield (tkt. Keuntungan):

    Risk: risk, return Marketability: Marketability , yield

    Maturity: Gambar yield curve

    Yield

    Maturity

    Berhub dg Yield Curve

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    47/49

    Berhub. dg. Yield Curve

    Yielddan maturity tidak selalu berbanding lurus.

    Contoh:

    Tahun SBI

    1 bulan

    Kredit

    Modal Kerja

    Kredit

    Investasi

    2005 12,75 16,23 15,56

    2006 9,75 15,67 15,10

    2007 8,00 13,00 13,01

    2008 10,83 15,22 14,40

    2009 6,45 13,69 12,96

    2010 6,26 12,83 12,28

    Untuk mengendalikan inflasisebagai proksi risk free rate (alternatif: BI rate)

    jkpd jkpj>

    Penalti

    Alokasi Dana Lewat Tingkat Keuntungan

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    48/49

    Alokasi Dana Lewat Tingkat Keuntungan

    Faktor2 yang mempengaruhi yield (tkt. Keuntungan):

    Risk: risk, return Marketability: Marketability , yield

    Maturity: Gambar yield curve

    Tidak ada dana murah bagi perusahaan.

    Instrumen keu. akan selalu fairly priced.

  • 5/24/2018 Introduction to financial management

    49/49

    Pertemuan Selanjutnya

    Time value of money

    Dasar2 Penilaian Instrumen Keuangan (saham

    & Obligasi)