the art of getting what we want

Post on 10-Jun-2015

706 Views

Category:

Business

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Presentation for negotiation skill at SERA (Serasi Autoraya) from www.humanikaconsulting.com (c) 2010

TRANSCRIPT

The Art of Getting What We Want

Seta A. Wicaksana www.humanikaconsulting.com

OVERVIEW

• Hidup adalah KONFLIK• Konflik terjadi karena permasalahan dari

dalam diri sendiri atau orang lain.• Konflik bagian dari belajar kematangan pribadi• Memenangkan konflik bukanlah tujuan akhir,

namun proses agar semua pihak keluar dari konflik adalah yang utama.

OBJECTIVES

• Mengenali dan memahami Diri Sendiri dan orang lain• Memahami mengenai konflik• Mengetahui dan menentukan sikap dalam Konflik• Mengembangkan ketrampilan dalam active listening,

negotiation dan Interpersonal communication.• Mengembangkan berbagai solusi untuk keluar dari

konflik.• Mengembangkan kemampuan melakukan evaluasi

disetiap prosesnya.

Kenali dan Pahami

Bersikap

Bertindak

Feed Back

SCHEME

Interpersonal Communicatio

n Skill

Active Listening

Negotiation Skill

METHODS

Learning Methods %Lecture 20Discussion 30Self Assessment 20Role Play 30

100

AGENDA

09.00 Opening (Program Introduction)09.30 Session 1: Kenali Kebutuhan Anda10.30 Break 10.45 Session 2 : Bersikap Dalam Konflik12.00 Istirahat13.00 Session 3: Trampil dalam bertindak14.30 Break 14.45 Session 4 : Berani untuk mendengar16.00 Selesai

Session 1 : Kenalilah kebutuhan Anda

Diskusi

• Tugas Individu : Buatlah 10 daftar kebutuhan yang menurut anda dan buatlah daftar tersebut dari urutan paling penting.

• Tugas Kelompok : buat kelompok yang terdiri dari 6 orang dan kemudian diskusikan hasil tersebut serta buatkan daftar kebutuhan versi kelompok Anda.

• Diskusikan bersama.

TEORI KEBUTUHAN

• Hierarchy of Needs : Abraham Maslow (1943)• Human Needs : William James (1890)• Human Needs : Elmer Wheeler • Why People Buy : Marketing Perspective

ABRAHAM MASLOW

American psychologist, published A Theory of Human Motivation (1943) in the Psychological Review Journal "hierarchy of needs."

KEBUTUHAN MANUSIA : WILLIAM JAMES

The Principles of Psychology, 1890

TabunganPembangunanKeingintahuanPamerKeluarga Berburu

Bermain SeksMalu Menghindari sakitKelompokBalas dendam

KEBUTUHAN MANUSIA : ELMER WHEELER

• Kepentingan kebutuhan untuk unggul (adler)

• Penghargaan Semua orang ingin dihargai

• Penerimaan Semua orang ingin disukai

• Kemudahan orang pada dasarnya malas

• Sukses Manusia Ingin Sukses

KEBUTUHAN MANUSIA : STEVEN REISS

KekuasaanKemerdekaanKeingintahuanPenerimaanPeraturanSimpananPenghormatanIdealisme

Kontak SosialKeluargaStatusBalas dendamAsmaraMakan OlahragaKetenangan

MENGAPA KITA MENGETAHUI KEBUTUHAN MANUSIA ?

• Mengetahui dan merasakan kebutuhan orang lain melalui diri sendiri.- Trans EGOIS-

• Bangun Kepercayaan. • Berusaha memasuki Trans Orang Lain.• Perkenalkan Trans Anda.

Session 2 : Bersikap Dalam Konflik

DISKUSI :

• Buatlah sebuah kalimat yang menggambarkan atau menjelaskan sebuah konflik.

• Apa saja yang menyebabkan konflik itu terjadi?

• Diskusikan dalam kelompok.

SITUASI SEPERTI APA YANG ANDA BAYANGKAN KETIKA MENDENGAR

KATA KONFLIK ?

SELF ASSESSMENT

R U “A” or “B” Person ?

TUGAS

• Individu : Buatlah 10 situasi atau hal yang Anda Anggap dapat menimbulkan Stress?

• Apa yang Anda Rasakan, kondisi tubuh, dan apa yang dilakukan?

DISKUSI

• Group of 2 : Ceritakan kepada Rekan Anda sebuah Pengalaman yang Anda anggap paling berkesan (tidak dapat dilupakan) ketika anda mendapatkan permasalahan yang berat?

• Berikan Komentar• Apa yang anda rasakan dari

cerita rekan Anda tersebut.

PENTING !

1. Symptoms Vs Causes2. Bagaimana DIRI bersikap dalam Konflik

PHYS

ICAL

SYM

PTO

MS

BEHAVIORAL SYMPTOMS Jadi Diam

Kerja asal-asalan. Membuat Onar Meledak-ledak Malas Teledor Kecelakaan Meningkat Berteriak Membanting Pintu Umpatan

• Sangat Suka Bersaing• Tidak Sabar• Berorientasi pada

prestasi/pencapaian• Agresif dan termotivasi• Sering bergerak cepat.• Berbicara cepat dan

tidak sabar dalam mendengar.

• Rileks / tidak tergesa-gesa

• Sabar• Tidak suka

bersaing• Tidak agresif• Tidak memiliki

urgensi waktu

TYPE A TYPE B

VS

TURN STRESS TO POSITIVE WAYIN 60 ‘’

1. KEYAKINAN untuk dapat berubah

2. FIGHT or FLIGHT !3. KOMITMEN Prestasi4. BELAJAR Mendapatkan

Pengalaman Baru5. KEKUATAN Never Give Up

RELAXATION

Session 3: Trampil dalam bertindak

Self Assessment

Negosiasi

“kegiatan yang dilakukan untuk mencapai suatu keadaan yang dapat diterima kedua

belah pihak”

7 Tahapan Dalam Negosiasi

• Persiapan• Strategi• “Nyali” memulai• “the Give and Take”• Berorientasi pada

hasil• Terus lakukan

perbaikan• Happy Ending

Persiapan

1. Diri Sendiri terkadang menjadi musuh terbesar.

2. “ Kenalilah musuhmu” – Sun Tzu : Art of War

3. Data4. Segera Beradaptasi5. Strategi berpegang pada

“kemenangan bersama”

SUKU INDIAN

Tugas

• Buat 5 catatan penting dari situasi yang telah dilakukan.

Refleksi :

Mengapa Komunikasi Sering Mengalami Kegagalan ?

7 ReasonsCommunication Pitt Falls

# 1Sebagian Besar Orang Terlalu Sibuk untuk

dapat Berhenti dan Mendengarkan

# 2Banyaknya Pesan Membuat Lupa untuk Mendengarkan

# 3Sangat sulit untuk mengetahui pesan mana

yang harus diperhati kan

# 4Kebanyakan pesan ini tidak

memberikan solusi dan bahkan memperburuknya.

# 5Sebagian Besar orang lebih memilih meminta jawaban dari pada mencarinya sendiri melalui percakapan yang panjang.

# 6Sebagian besar orang tidak

mendengarkanmu, mereka hanya peduli dengan apa yang akan

mereka katakan

# 7Untuk Berpikir dan bertindak ke arah yang lebih baik pun mereka enggan melakukannya

Session 4 : Berani untuk mendengar

LISTENING

Proses intelektual dan emosional yang dimaksud agar dapat “mengerti” yang didengar

HEARING

Sekedar mendengar, tanpa harus mengerti

EFFECTIVE LISTENING

1. Be Motivated2. Kontak mata

3. Perhatian4. Fokus terhadap lawan bicara

5. Emphaty6. Pahami Konsep

7. Bertanya8. Paraphrase

9. Jangan Memotong10.Berusaha menyimpulkan

11.Berbicara secukupnya12.Prinsip “Cawan Kosong”

13.Perpindahan komunikasi dengan Baik14.Apa adanya –Natural-

DISCUSION

Menurut anda, umpan balik seperti apa yang pernah anda terima yang dirasakan paling sulit ?

Bagaimana sikap menerima umpan balik yang tidak anda harapkan ? Apa yang anda lakukan ? Menurut anda, apakah orang yang menyampaikan umpan balik tersebut sudah efektif ?Jika belum bagaimana menurut anda dalam memberikan umpan balik yang efektif ?

 

4 Aturan Menerima Umpan Balik

Be open

Focused on Data

Take time to decide

Filosofi Lebah

1. Makan Yang Baik-Baik2. Tidak Merusak3. Bertahan4. Bermanfaat

Terima Kasih…

Tetap BERKARYA untuk INDONESIA RAYA

top related