6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

24
Variabel, Tipe Data, dan Operator pada VB.NET Pemrograman Visual Berbasis Desktop Kelas X RPL SMKN 1 Banyuwangi Guru: Khoirul Umam, S.Pd

Upload: aris-saputro

Post on 17-Jun-2015

590 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Variabel, Tipe Data, dan Operator pada VB.NET

Pemrograman Visual Berbasis DesktopKelas X RPLSMKN 1 BanyuwangiGuru: Khoirul Umam, S.Pd

Page 2: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Variabel

Variabel = identifier Menampung data atau nilai tertentu

pada memori komputer selama program bekerja

Page 3: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Deklarasi Variabel

Deklarasi variabel pada VB.NET:Dim nama_variabel As tipe_data

Contoh:Dim bilangan As IntegerDim ukuran As DoubleDim nama As StringDim submit As Boolean

Page 4: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Tipe Data

INTEGER DECIMAL CHAR BYTE STRING BOOLEAN DATE DATETIME

Page 5: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Integer

Untuk data berbentuk bilangan bulat.

Dibedakan menjadi:Tipe Data Alokasi Memori

Jangkauan

Short (Int16) 2 byte -32768 s.d. 32767

UInt16 2 byte 0 s.d. 65535

Integer (Int32)

4 byte -2147483648 s.d. 2147483647

UInt32 4 byte 0 s.d. 4294967295

Long (Int64) 8 byte -9223372036854775808 s.d. 9223372036854775807

UInt64 8 byte 0 s.d. 184467440737095551615

Page 6: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Decimal

Untuk data yang mengandung floating point atau data yang berbentuk bilangan desimal atau pecahan

Dibedakan menjadi:Tipe Data

Alokasi Memori

Jangkauan

Single 4 byte -3,402823 x 1038 s.d. 3,402823 x 1038

Double 8 byte -1,79769313486232 x 10308 s.d. 1,79769313486232 x 10308

Decimal 16 byte -79228162514264337593543950335 s.d. 79228162514264337593543950335

Page 7: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Char, Byte, dan String

Char: untuk data berbentuk karakterByte: untuk data berupa

representasi karakter dalam bentuk ASCII

String: untuk data berbentuk kumpulan karakter

Page 8: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Boolean

Untuk data yang hanya memiliki dua kemungkinan atau pilihan: true/false, benar/salah, 1/0, ya/tidak, dsb.

Cocok digunakan pada statement percabangan atau perulangan.

Page 9: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Date dan DateTime

Untuk data berupa tanggal dan/atau waktu

Page 10: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator

Macam-macam operator:1. Operator aritmatika2. Operator pembanding3. Operator logika4. Operator penugasan (assignment)5. Operator bit shift6. Operator penyambung

Page 11: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Aritmatika

Untuk melakukan perhitungan data numerik

Macam-macam:Simbol

Fungsi

^ Pemangkatan

* Perkalian

/ Pembagian (dapat menghasilkan nilai bulat atau pecahan)

\ Pembagian (hanya menghasilkan nilai bulat)

Mod Modulus (hanya mengambil sisa hasil pembagian)

+ Penjumlahan

- Pengurangan

Page 12: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Aritmatika (2)

Contoh:Jika a = 15 dan b = 6, hitunglah hasil operasi berikut:

1. a ^ b = 11390625

2. a * b = 903. a / b = 2,54. a \ b = 2

5. a Mod b = 36. a + b = 117. a – b = 9

Page 13: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Aritmatika (3) Penyelesaian menggunakan program:

Module Module1 Sub Main() Dim a As Integer = 15 Dim b As Integer = 6

Console.WriteLine("Nilai variabel a = " & a) Console.WriteLine("Nilai variabel b = " & b) Console.WriteLine("") Console.WriteLine("Pemangkatan a ^ b = " & (a ^ b)) Console.WriteLine("Perkalian a * b = " & (a * b)) Console.WriteLine("Pembagian a / b = " & (a / b)) Console.WriteLine("Pembagian a \ b = " & (a \ b)) Console.WriteLine("Modulus a Mod b = " & (a Mod b)) Console.WriteLine("Penjumlahan a + b = " & (a + b)) Console.WriteLine("Pengurangan a - b = " & (a - b))

Console.Read() End SubEnd Module

Page 14: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Aritmatika (4)

Hasil:

Page 15: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Pembanding

Untuk membandingkan dua operand atau lebih

Menghasilkan tipe data Boolean (true/false)

Macam-macam:Simbol Nama/Fungsi

< Kurang dari

> Lebih dari

<= Kurang dari atau sama dengan

>= Lebih dari atau sama dengan

= Sama dengan

<> Tidak sama dengan

Like Membandingkan suatu string dengan pola tertentu

Page 16: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Pembanding (2) Contoh:

Jika a = 15, b = 6, dan c = 6, tentukan apakah pernyataan berikut bernilai benar (true) atau salah (false)!

1.a < b2.a > b3.a <= b4.a >= b5.a = b

6.b < c7.b > c8.b <= c9.b >= c10. b = c

Page 17: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Logika

Untuk melakukan operasi logika matematika.

Menghasilkan nilai Boolean. Macam-macam:

1. And2. AndAlso3. Or4. OrElse5. Xor6. Not

Page 18: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Logika (2)

And / AndAlso

Operand 1

Operand 2

Hasil

True True True

True False False

False True False

False False False

Logika And atau AndAlso akan bernilai true jika kedua operand yang terlibat

bernilai true

Page 19: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Logika (3)

Or / OrElse

Operand 1

Operand 2

Hasil

True True True

True False True

False True True

False False False

Logika Or atau OrElse akan bernilai false jika kedua operand yang terlibat bernilai

false

Page 20: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Logika (4)

Xor

Operand 1

Operand 2

Hasil

True True False

True False True

False True True

False False False

Logika Xor akan bernilai true jika kedua operand yang terlibat memiliki kondisi yang

berbeda

Page 21: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Logika (5)

Not

Operand Hasil

True False

False True

Logika Not akan mengubah nilai operand menjadi kebalikan/lawannya

Page 22: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Bit Shift

Menggeser bit-bit biner Mengubah nilai suatu variabel

dengan mengubah susunan bit binernya

Macam-macam:Simbol Nama Fungsi

<< Left shift Menggeser bit biner ke kiri

>> Right shift

Menggeser bit biner ke kanan

Page 23: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Bit Shift (2)

Contoh 1:10 << 1 = 20

Perhitungan:Bit 8

Bit 7

Bit 6

Bit 5

Bit 4

Bit 3

Bit 2

Bit 1

0 0 0 0 1 0 1 0

0 0 0 1 0 1 0 0

10

20<< 1

Page 24: 6. variabel, tipe data, dan operator pada vb

Operator Bit Shift (3)

Contoh 2:22 >> 2 = 5

PerhitunganBit 8

Bit 7

Bit 6

Bit 5

Bit 4

Bit 3

Bit 2

Bit 1

0 0 0 1 0 1 1 0

0 0 0 0 0 1 0 1

22

5>> 2