6. high alert

Upload: kukuh

Post on 05-Jul-2018

294 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

  • 8/16/2019 6. High Alert

    1/7

    Rumah Sakit Orthopaedi Purwokerto

    PANDUAN

    Peningkatan Keamanan Obat Yang Perlu Diwaspadai

    High Alert Medications Elektrolit Konsentrat, NORUM !ASA

    A" P#N$#R%&ANObat yang Perlu Diwaspadai (High-Alert Medications) adalah sejumlah obat yang memiliki resiko

    tinggi menyebabkan bahaya yang besar pada pasien jika tidak digunakan secara tepat.Obat yang Perlu Diwaspadai (High-Alert Medications) merupakan obat yang persentasinya tinggi

    dalam menyebabkan terjadinya kesalahan / error / dan / atau kejadian ( sentinel event ), obat yang

    beresiko tinggi menyebabkan terjadinya dampak yang tidak diinginkan (adverse outcome)

    termasuk obat-obat yang tampak mirip (ama Obat, !upa dan "capan #irip / O!"# atau Look-

     Alike Sound-Alike / $%&%) serta elektrolit dengan konsentrasi tinggi.

    'adi, obat yang perlu diwaspadai merupakan obat yang memerlukan kewaspadaan tinggi, terdatar

    dalam kategori obat beresiko tinggi, dapat menyebabkan cedera serius pada pasien jika terjadi

    kesalahan dalam penggunaan.High Alert medications memiliki risiko yang lebih tinggi dalam menyebabkan komplikasi, eek

    samping atau bahaya. al ini dapat dikarenakan adanya rentang dosis teraupetik dan keamanan

    yang sempit atau karena insidens yang tinggi akan terjadinya kesalahan. #etode untuk

    meminimalisasi kesalahan ini meliputi beberapa strategi seperti *+. #enyediakan akses inormasi mengenai High Alert Medications

    . #embatasi akses terhadap High Alert Medications. #enggunakan label dan tanda peringatan untuk High Alert Medications0. #enstandarisasi prosedur instruksi / peresepan, penyimpanan, persiapan dan pemberian High

     Alert Medications1. #elakukan prosedur penge'ekan ganda , untuk obat-obat tertentu

    (" %U)UAN+. &ebagai panduan untuk rumah sakit / asilitas kesehatan lainnya mengenai kebijakan

    manajemen.

  • 8/16/2019 6. High Alert

    2/7

    . &ebagai panduan dalam pemberian obat-obatan yang tergolong dalam kategori high alert 

    medications (obat-obatan dengan pengawasan).. #eningkatkan kewaspadaan akan high alert medications sehingga meningkatkan keselamatan

    pasien.0. #embuat kesalahan yang terjadi dapat segera diketahui / terlihat.1. #emberikan pelayanan kesehatan dengan kualitas tinggi dan meminimalisasi terjadinya

    kesalahan-kesalahan medis dan menurunkan potensi resiko terhadap pasien.

    *" K#(&)AKAN+. &2 Direktur tentang keamanan obat high alert khususnya pelabelan obat high alert.. %danya datar obat high alert rumah sakit yang dipahami oleh dokter, perawat maupun

    armasis.. Peran serta %poteker dalam pengawasan penggunaan obat High Alert .

    D" PR&NS&P+. 2urangi atau eliminasi kemungkinan terjadinya kesalahan

    a. #engurangi jumlah high alert medications yang disimpan disuatu unit.b. #engurangi konsentrasi dan 3olume obat yang tersedia.c. indarkan penggunaan high alert medications sebisa mungkin.

    . $akukan pengecekan ganda.. #inimalisasi konsekuensi kesalahan

    a. Pisahkan obat-obat dengan nama atau label yang mirip.b. #eminimalisasi instruksi 3erbal dan hindarkan penggunaan singkatan.c. 4atasi akses high alert medicationsd. 5unakan tabel dosis standar (daripada menggunakan dosis perhitungan berdasarkan

    berat badan / ungsi ginjal, dimana akan rentan terjadi kesalahan).

    #" PROS#DUR$akukan prosedur dengan aman dan hati-hati selama memberikan instruksi, mempersiapkan,

    memberikan obat dan menyimpan high alert medications.+" Peresepan

    a. 'angan berikan instruksi hanya secara 3erbal mengenai high alert medications.b. 6nstruksi ini harus mencakup minimal *c. Dokter harus mempunyai diagnosis, kondisi dan indikasi penggunaan setiap high alert 

    medications secara tertulis.d. &istem instruksi elektronik akan memberikan inosrmasi terbaru secara periodic mengenai

    standar pelayanan, dosis dan konsentrasi obat (yang telah disetujui oleh 2omite 7armasi

    8erapi (278) serta inormasi yang dibutuhkan untuk mengoptimalisasi keselamatan pasien.e. 6nstruksi lisan hendaknya dihindari, jika sangat terpaksa diperbolehkan dalam keadaan

    emergensi dan dokter harus tetap meresepkan obat yang diminta sebelumnya.. Penulisan resep high alert medications dengan menggunakan huru kapital.

  • 8/16/2019 6. High Alert

    3/7

    g. %poteker atau %sisten %poteker yang menerima resep, harus melakukan konirmasi jika

    terdapat penulisan yang tidak sesuai (nama obat/sediaan, satuan, dll)." Persiapan dan Pen-impanan

    a. High alert medications disimpan di lemari khusus terpisah dengan obat lain, kecuali untuk

    obat-obat narkotik yang disimpan dalam lemari berkunci ganda.b. &emua tempat penyimpanan harus diberikan label yang jelas dan terpisahkan dengan

    obat-obatan rutin lainnya.c. &etiap kotak / tempat yang berisi High alert medications harus diberi label.d. 8empelkan stiker bertuliskan High Alert  pada setiap kemasan obat hight alert.e. Obat O!"# / $%&% 86D%2 4O$9 diletakkan berdekatan harus diselingi dengan

    minimal (dua) obat diantara atau ditengahnya. #enggunakan systemtallman lettering

    untuk O!"# / $%&%. :ontoh %#$Odipin, 679dipin pada bo; obat.

    . $okasi penyimpanan obat yang perlu diwaspadai berada di logistik armasi dan pelayananarmasi, 65D, !awat 6nap dan 2amar Operasi.

    g. 6nus intra3ena high alert medications harus diberikan sticker pencampuran obat high

    alert.." Pemberian !abel

    $abel untuk obat yang perlu diwaspadai dapat dibedakan menjadi dua jenis *a. 65 %$9!8 untuk elektrolit konsentrasi tinggi, jenis injeksi atau inuse tertentu, misal

    eparin, 6nsulin, dll.+) #emberi label yang jelas pada obat-obat yang harus diwaspadai dan elektrolit

    konsentrat dengan stiker warna merah persegi enam dengan tulisan High Alert warna

    putih.) $abel / stiker ditempel di bo; obat jika obat belum didistribusikan dan jika telah

    didistribusikan label / stiker ditempel pada ttup obat / area yang tidak menutupi label

    obat.) $abel / stiker ditempel pada tutup obat / area yang tidak menutupi label obat.0) 4erikan stiker pencampuran obat high alert untuk inus intra3ena obat high alert.

    b. $%&% untuk obat-obat yang termasuk kelompok $%&% / O!"#+) #emberi label yang jelas pada obat-obat yang tampak mirip (ama Obat, !upa dan

    "capan #uirip / O!"# atau Lool-Alike Sound-Alike / $%&% dengan stiker warna

    kuning bulat dengan tulisan $%&% berwarna merah.) $abel / stiker ditempel pada tutup obat / area yang tidak menutupi label obat.

    /" Pen-impanan Obat 0igh Alerta. %poteker / %sisten %poteker mem3eriikasi resep obat high alert.b. 'ika apoteker tidak ada ditempat, maka penanganan obat high alert dapat didelegasikan

    pada asisten apoteker yang sudah ditentukan.c. Dilakukan pemeriksaan kedua oleh petugas armasi yang berbeda sebelum obat

    diserahkan kepada perawat (double check ).

    1" Pemberian Obat 0igh Alert&etiap penyerahan obat kepada pasien dilakukan < (enam) benar untuk mencapai medication

    safety *

  • 8/16/2019 6. High Alert

    4/7

    a. Penyimpanan Obat yang Perlu Diwaspadai (High Alert ) di !uang PerawatPenyiapan dan pemberian obat kepada pasien yang perlu diwaspadai termasuk elektrolit

    konsentrasi tinggi harus memperhatikan kaidah berikut *+) &etiap pemberian obat menerapkan P!6&6P < 49%!) Pemberian elektrolit pekat harus dengan pengenceran dan penggunaan sticker

    pencampuran obat high alert serta menerapkan < 49%! dan double check .) Pastikan pengenceran dan pencampuran obat dilakukan oleh orang yang

    berkompeten.0) Pisahkan atau beri jarak penyimpanan obat dengan kategori $%&%.1) 8idak menyimpan obat kategori kewaspadaan tinggi di meja dekat pasien tanpa

    pengawasan.

  • 8/16/2019 6. High Alert

    5/7

    . 8im &2P rumah sakit secara berkala melakukan e3aluasi kebijakan, Pedoman, Panduan

    dan &PO keselamatan pasien terkait pengelolaan obat high alert , elektrolit konsentrat dan

    O!"# / $%&%.

    Ditetapkan di Purwokerto

    Pada tanggal ?+ #ei ?+0

    Direktur !& Orthopaedi Purwokerto

    dr. !osa 6ndiarto

    (A( &4

    DOKUM#N%AS&

    &emua kegiatan yang berkaitan dengan High Alert Medications dicatat dan didokumentasikan

    kemudian die3aluasi secara rutin yang selanjutnya digunakan sebagai bahan laporan.

    Dokumentasi meliputi *

    +. Permintaan/Peresepan. Pemberian

  • 8/16/2019 6. High Alert

    6/7

    93aluasi dilakukan secara berkala terhadap *

    +. Penyimpanan. 2etersediaan

    DA3%AR O(A% 0&$0 A!#R%

  • 8/16/2019 6. High Alert

    7/7

    Penyusun,

    #anajer Penunjang #edis

    Rini Purwanti, S"3arm", Apt"62.