pepm

Upload: aulia-rohmawati-fitrianingsih

Post on 05-Jul-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/16/2019 PEPM

    1/22

    EPIDEMIOLOGI PENYAKITMENULAR

  • 8/16/2019 PEPM

    2/22

    Beberapa Istilah

    o Carrier : Org/hewan tempat berdiamnya

    bibit penyakit ttt, secara klinis tidakterlihat tetapi dapat sebagai sumberinfeksi.

    o Endemis : Penyakit/agent selalu ada disuatu area geografi ttt

  • 8/16/2019 PEPM

    3/22

    o Epidemi : Kejadian kasus penyakit di

    masyarakat secara nyata melebihi dari jumlah yang diperkirakan.

    o Insidens Rate : Angka kejadian kasusbaru penyakit tertentu di masyarakat

    berdasarkan periode waktu tertentu.o Prevalens Rate : Angka kejadian kasus

    baru dan lama penyakit tertentu di

    masyarakat berdasarkan periode waktutertentu

  • 8/16/2019 PEPM

    4/22

    Inkubasi : Jarak waktu antara mulai masuknya

    agent ke dalam tubuh host sampaitimbul tanda/gejala penyakit

    tertentu.

    MI = Tiap penyakit berbeda (cepat-lama)

    Informasi diagnosis

    Identifikasi jenis penyakit

  • 8/16/2019 PEPM

    5/22

    TIGA KELOMPOK UTAMA PENYAKITMENULAR

    o Penyakit yang sangat berbahaya karenaangka kematian cukup tinggi.

    o Penyakit menular tertentu yang dapatmenimbulkan kematian dan cacat, walaupunakibatnya lebih ringan dari yang pertama

    o Penyakit menular yang jarang menimbulkankematian dan cacat tetapi dapat mewabah

     yang menimbulkan kerugian materi.

  • 8/16/2019 PEPM

    6/22

    Spektrum Variasi dalam keganasan penyakit

    0 100Persen infeksi

    Kasus Infeksi Tersembunyi

    Contoh : TB Paru

    0 100Persen infeksi

    Kasus Infeksi dengan gejala klinis yg jelas dan sedikit kematian

    Contoh : campak

    0 100Persen infeksi

    Kasus Infeksi Fatal

    Contoh : Rabies

    Inapparent Mild Moderate Severe Fatal

  • 8/16/2019 PEPM

    7/22

    MANIFESTASI KLINIK SECARAUMUM

    o Pada proses penyakit menular secara umumdijumpai berbagai manifestasi klinik, mulaidari gejala klinik yang tidak tampak sampai

    keadaan yang berat disertai komplikasi danberakhir cacat atau meninggal dunia.o Akhir dari proses penyakit adalah sembuh,

    cacat atau meninggal. Penyembuhan dapat

    lengkap atau dapat berlangsung jinak (mild)atau dapat pula dengan gejala sisa yangberat (serve sequele).

  • 8/16/2019 PEPM

    8/22

    PENYEBARAN KARAKTERISTIKTIGA JENIS PENYAKIT MENULAR

    o Lebih banyak dengan tanpa gejala klinik(terselubung) : TBC

    o Lebih banyak dengan gejala klinik jelas :Campak

    o Penyakit yang umumnya berakhir dengan

    kematian : Rabies

  • 8/16/2019 PEPM

    9/22

    Infeksi Terselubung (Tanpa GejalaKlinis)

    o Adalah keadaan suatu penyakit yang tidakmenampakkan diri secara jelas dan nyata dalambentuk gejala klinis yang jelas sehingga tidak dapatdidiagnosa tanpa cara tertentu seperti test

    tuberkulin, kultur tenggorokan, pemeriksaanantibodi dalam tubuh dll.

    o Untuk mendapatkan perkiraan besar dan luasnyainfeksi terselubung dalam masyarakat maka perlu

    dilakukan pengamatan atau survai epidemiologis dantes tertentu pada populasi. Hasil survai ini dapadigunakauntuk pelaksanaan program, keteranganuntuk kepentingan pendidikan.

  • 8/16/2019 PEPM

    10/22

    Infeksi Tersembunyi dan Statistik Penyakit

    0 100Persen infeksi

    Kasus Infeksi Tersembunyi

    Contoh : TB Paru

    Pada kasus seperti ini

    sering data tidak akurat

    - Infeksi yg didiagnosa lebih kecil

    - Kasus yang dilaporkan lebih kecil

    CFR =Jumlah kematian

    Jml Kasus Penyakit

    Dilaporkan kecil

    Dilaporkan Besar 

    Statistik keganasan PenyakitStatistik keganasan Penyakit

    Infeksi Dinyatakan Sakit

    Mendatangi Yankes & tercatat

    Dirawat

  • 8/16/2019 PEPM

    11/22

    KOMPONEN PROSES PENYAKIT

    MENULAR

    oFaktor Penyebab Penyakit Menular

    oInteraksi Penyebab denganPejamu

    oMekanisme Patogenesis

    oSumber penularan

  • 8/16/2019 PEPM

    12/22

    Pada proses perjalanan penyakitmenular di dalam masyarakat faktor

     yang memegang peranan penting :

    o Faktor penyebab atau agent yaitu

    organisme penyebab penyakito Sumber penularan yaitu reservoir maupun

    resources

    o Cara penularan khusus melalui mode oftransmission

  • 8/16/2019 PEPM

    13/22

    Unsur Penyebab DikelompokkanDalam :

    o Kelompok arthropoda (serangga) seperti scabies,pediculosis, dll.

    o Kelompok cacing/helminth baik cacing darah

    maupun cacing perut.o Kelompok protozoa seperti plasmodium, amuba, dll.o Fungus atau jamur baik uni maupun multiselular.o Bakteri termasuk spirochaeta maupun ricketsia.

    o Virus sebagai kelompok penyebab yang palingsederhana.

  • 8/16/2019 PEPM

    14/22

    MekanismePenularan Penyakit

    Sumber Penularan Keadaan Pejamu(Host)

    1. Penderita

    2. Pembawa Kuman(Agent)

    3. Binatang Sakit4. Tumbuhan

    5. Benda/abiotis

    1. Keadaan Umum2. Kekebalan3. Status Gizi4. Keturunan

    5. Lain-lain

    Cara Penularan

    1. Kontak Langsung

    2. Udara3. Makmin4. Vektor

  • 8/16/2019 PEPM

    15/22

    Interaksi Penyebab denganPejamu   :

    o Infektivitas adalah kemampuan unsurpenyebab atau agent untuk masuk danberkembang biak serta menghasilkaninfeksi dalam tubuh pejamu.

    o Patogenesis adalah kemampuan untukmenghasilkan penyakit dengan gejala klinis

     yang jelaso Virulensi adalah nilai proporsi penderita

    dengan gejala klinis yang berat terhadapseluruh penderita dengan gejala klinis jelas.o Imunogenisitas adalah suatu kemampuan

    menghasilkan kekebalan atau imunitas

  • 8/16/2019 PEPM

    16/22

    o Tidak terjadi proses pathogenesis(Bakteri tetanus masuk ke dlm perut

    melalui makanan)o Terjadi proses pathogenesis tetapi

    tidak menimbulkan gejala klinis (TBC)

    o Terjadi proses pathogenesis dengangejala klinis (Campak)

    Bila agent penyakit masuk kedalam tubuh pejamu :

  • 8/16/2019 PEPM

    17/22

    Mekanisme Pathogenesis

    o Invasi jaringan langsung

    o

    Produksi toksino Imunologi/alergi

    o Infeksi menetap

    o

    Rentan obat (netralitas toksisitas)o Rendah daya tangkal

  • 8/16/2019 PEPM

    18/22

    Sumber Penularan

    o Manusia sebagai reservoir; Kelompokpenyakit menular yang hanya dijumpaiatau lebih sering hanya dijumpai pada

    manusia. Penyakit ini umumnyaberpindah dari manusia ke manusiadan hanya dapat menimbulkanpenyakit pada manusia saja.

    o Reservoir binatang atau benda lain.

  • 8/16/2019 PEPM

    19/22

    Manusia (Reservoir)

    o Penderita (Cacar, Campak, Kusta,TBC)

    o Penderita & Carrier (Diptheri, Kolera,Typus Abdominalis)o Penderita tetapi penularan penyakit

    melalui perantara/vektor (Filaria,

    DBD, Malaria dll)

  • 8/16/2019 PEPM

    20/22

    Carrier (Manusia)

    o Inapparent Carrier (Secara klinis tidakpernah kelihatan, tetapi mengandung

    agent penyakit/poliomeylitis, hepatitis Bdll)

    o Incubatory Carrier/masa tunas (MI

    penyakit, tetapi berpotensi menjadisumber penularan ; cacar air, campak )

  • 8/16/2019 PEPM

    21/22

    o Convalescent Carrier (Secara klinis barusembuh dari penyakit tertentu Diphteri,

    dll)o Chronis Carrier/menahun (sumber

    penularan yang cukup lama ; typus

    abdominalis dll)

  • 8/16/2019 PEPM

    22/22

    Binatang (Reservoir)

    o Anjing (Rabies, Hidatosis)o Sapi, kambing (Antrax, sapi gila, Brocellosis

    Bovine tuberculosis , dll).o Babi (JE, Trichinosis, Cacing Pita, Influenzadll)

    o Kuda (Antrax, encephalithis)o

    Tikus (Pes, Leptospirosis, Typus, Scrub dll)