the art of persuasion & negotiation...

28
THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILL Pelatihan Service Excellence RSUA Tgl 28 April & 12 Mei 2018 28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 1

Upload: others

Post on 11-Sep-2019

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

THE ART OF PERSUASION &

NEGOTIATION SKILL

Pelatihan Service Excellence RSUA Tgl 28 April & 12 Mei 2018

28-Apr-18

Dewi Retno Suminar 1

Page 2: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

Perkenalkan………….

Dr. Dewi Retno Suminar, M.Si. ,Psikolog

E-MAIL:

[email protected] [email protected]

STATUS : Menikah

ANAK : Tiga orang

CUCU : 2 Orang (Kembar)

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 2

Page 3: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

◦ DOSEN TETAP DI FAKULTAS PSIKOLOGI UNAIR (1990 – sekarang)

◦ INSTRUKTUR PENGEMBANGAN PRIBADI JOHN ROBERT POWER INDONESIA (1993- sekarang)

◦ KABAG PSIK. PERKEMBANGAN FAK. PSIK. UNAIR (1997 – JANUARI 2008)

◦ PENGASUH RUBRIK PSIKOLOGI TABLOID NYATA (1999- MARET 2006)

◦ KEPALA DEPARTEMEN PSIKOLOGI PENDIDIKAN DAN PERKEMBANGAN FAK. PSIK (2013 – 2015)

◦ WAKIL DEKAN 3 BIDANG RISET, PUBLIKASI DAN KERJASAMA (2015-2020)

◦ FASILITATOR DAN PSIKOLOG

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 3

PEKERJAAN

Page 4: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

NEGOSIASI

Proses perundingan atau tawar menawar antara

dua belah pihak atau lebih yang masing-masing

memiliki sesuatu (resource) yang dibutuhkan

oleh pihak lainnya untuk mencapai suatu

kesepakatan yang saling menguntungkan

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 4

Page 5: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

NEGOTIATOR YANG BAIK

◦ MEMILIKI

◦ KETRAMPILAN

◦ MOTIVASI

◦ PERCAYA DIRI

◦ “POWER”/ENERGIK

◦ MAMPU

◦ Merencanakan

◦ Berperilaku etis/integritas

◦ Berpikir jernih dalam

tekanan

◦ Menggunakan”judgement

”dengan baik

◦ Mendengarkan

◦ Berempati

◦ Berkomunikasi

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 5

Page 6: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

Mengutamakan Hasil

Accomodation Collaboration

for Consensus

Compromise

Aggression Avoidance

TYPE NEGOSIATOR

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 6

COOPERATIVE

ASSERTIVE

Page 7: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

STRATEGI NEGOSIASI

28-Apr-18

Dewi Retno Suminar 7

Page 8: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

PERSIAPAN SEBELUM NEGOSIASI

◦PREVIEW YOUR GOAL

◦ IDENTIFIKASI DAN PRIORITASKAN TUJUAN NEGOSIASI

◦RESEARCH THE TOPIC

◦ GALI INFORMASI YANG RELEVAN SECARA MAKSIMAL

◦EVALUATE YOUR COUNTERPART

◦ PELAJARI DAN KENALI MITRA BISNIS ANDA

◦PREPARE YOUR RATIONAL

◦ SIAPKAN ARGUMENTASI ANDA

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 8

Page 9: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

PERTIMBANGAN DALAM NEGOSIASI

1. Dampak ekonomi terhadap kedua-belah pihak

2. Kejadian di masa lalu

3. Implikasi legal

4. Manfaat dan kerugian untuk jangka pendek dan panjang

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 9

Page 10: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

STRATEGI NEGOSIASI

◦ Take-it or leave-it (ambil atau tinggalkan):

◦ Simak dengan serius, ulas lagi usulan akhir, dan

katakan “tidak” jika anda tidak sanggup, ATAU

◦ Tekankan manfaat dari proposal anda, ATAU

◦ Abaikan ultimatum “take-it-or-leave-it”, &

teruskan negosiasi

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 10

Page 11: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

STRATEGI NEGOSIASI

◦ Not open with information (tidak terbuka):

◦ Jelaskan mengapa anda membutuhkannya

◦ Apresiasi dan buat suatu pernyataan

umum mengapa kadang-kadang anda

membutuhkan lebih banyak informasi

untuk membuat negosiasi lebih berhasil

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 11

Page 12: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

STRATEGI NEGOSIASI

◦ Setting deadlines (menetapkan deadline) :

◦ Jangan asumsikan itu sungguh-sungguh terjadi

◦ Tanyakan alasan. Jika tidak sungguh-sungguh,

minta perpanjangan

◦ Jika perlu, ungkapkan pentingnya punya lebih

banyak waktu agar mencapai keluaran win-win

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 12

Page 13: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

STRATEGI NEGOSIASI

◦ Unexpected new objections (tiba tiba berubah pikiran):

◦ Tanya dasar dari keberatan

◦ Jelaskan bahwa tawaran dan alternatif

anda didasarkan atas pemahaman terhadap

kebutuhan pelanggan.

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 13

Page 14: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

STRATEGI NEGOSIASI

◦ Apparent Withdrawal (menampakkan penolakan ):

◦ Berikan alasan positif untuk melanjutkan

◦ Kalau tidak memungkinkan, sarankan

langkah selanjutnya

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 14

Page 15: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

STRATEGI NEGOSIASI

◦ Good Guy/Bad Guy (menggunakan sikap preman):

◦ Abaikan sang “Bad Guy”

◦ Beritahukan partner negosiasi Anda bahwa perilaku Bad Guy mengganggu proses negosiasi win-win

◦ Gunakan “Bad Guy” dari pihak Anda

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 15

Page 16: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

STRATEGI NEGOSIASI

◦ Salami (penolakan sedikit demi sedikit):

◦ Cegah dengan menggali semua keberatan

yang ada

◦ Kalau Salami masih digunakan, sampaikan

bahwa Anda perlu mengetahui semua

keberatan sebelum negosiasi dilanjutkan

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 16

Page 17: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

STRATEGI NEGOSIASI

◦ Fait Accompli (mengambil keputuasan secara sepihak):

◦ Terima jika isu yang di Fait Accompli

tidak terlalu mendasar

◦ Jika mendasar, lakukan negosiasi ulang

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 17

Page 18: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

MENGATASI KETIDAK SEPAKATAN

◦Identifikasikan isu-isu dimana kedua belah pihak tidak sepakat

◦Rangking isu-isu tersebut berdasarkan tingkat kepentingan anda

◦Siap memberikan jawaban “TIDAK”

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 18

Page 19: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

TEHNIK MENGATAKAN “TIDAK”

◦TEHNIK DIAM (PAUSE) DAN TIDAK

MENGATAKAN APA-APA

◦TEHNIK “YES…..BUT”

◦TEHNIK “ WHAT IF” (ANDAIKAN)

◦TEHNIK “BOOMERANG” (JUSTRU)

◦TEHNIK MEYAKINKAN

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 19

Page 20: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

DO & DON’T

◦ HINDARI ARGUMENTASI

◦ HINDARI PEMBICARAAN YANG TIDAK ADA

HUBUNGAN DENGAN PENJUALAN

◦ ATASI KEBERATAN SECARA HALUS

◦ JANGAN MENYALAHKAN

◦ SETUJU DULU

◦ HARGAI IDE / PEMIKIRAN PROSPEK

◦ MENGETAHUI KAPAN KEBERATAN HARUS DIJAWAB

◦ HINDARI KEBERATAN DENGAN SIKAP POSITIF

◦ JANGAN MEMBESAR-BESARKAN KEBERATAN

◦ KENALI BAHASA TUBUH

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 20

Page 21: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

LAKUKAN

◦ PERSIAPAN : INGAT „PREP‟

◦ PAASTIKAN LAWAN PUNYA WEWENANG

◦ KENDALIKAN DIRI DAN INISIATIF TANPA SIKAP PERMUSUHAN

◦ BIARK AN LAWAN BICARA TERLEBIH DAHULU

◦ BERIKAN KONSESI SATU PERSATU

◦ SIAPKAN FAKTA

◦ AMBIL KESIMPULAN SEBELUM MENGAKHIRI NEGOSIASI

◦ CAPAI PERSETUJUAN UNTUK MELANJUTKAN NEGOSIASI

◦ PERHATIKAN GERAKAN TUBUH DAN EKSPRESI WAJAH

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 21

Page 22: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

KOMUNIKASI PERSUASIF

28-Apr-18

Dewi Retno Suminar 22

Page 23: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

KUNCI KOMUNIKASI PERSUASIF

23

Hasrat yang dibawa/ relasi

yang baik

Kualitas logika / luas

pengetahuan

Kepercayaan (trustworthy)

KREDIBILITAS

Page 24: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

Kata-Kata

Apa yang kita dengar

Nada suara

Kejelasan suara

Ekspresi verbal

Ekspresi wajah

Pakaian dan penampilan

Postur tubuh

Kontak mata

Sentuhan

Gerakan tangan

VERBAL VOKAL

VISUAL

Apa yang kita lihat atau rasakan

KOMPOSISI PESAN

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 24

Page 25: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

KEY COMMUNICATION SKILLS

• Active listening : mendengarkan secara

aktif dengan penuh intensitas, empati dan

terbuka

• Passive listening : mendengarkan secara

pasif, tanpa memberikan perhatian yang

penuh terhadap lawan bicara

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 25

Page 26: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

ACTIVE LISTENING SKILLS • Melakukan kontak mata

• Menampilkan gerakan tubuh yang penuh

perhatian

• Menghindari tindakan yang terkesan acuh

• Memberikan pertanyaan

• Melakukan parafrase : mengulangi inti

pembicaraan secara ringkas untuk

menegaskan maksud si pembicara

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 26

Page 27: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

ACTIVE LISTENING SKILLS

• Menghidar untuk melakukan interupsi

• Tidak “overtalk”

• Melakukan transisi yang mulus antara

peran sebagai pendengar dan

pembicara

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 27

Page 28: THE ART OF PERSUASION & NEGOTIATION SKILLm.dralf.net/wp-content/uploads/2018/04/BU-DEWI-THE-ART-OF-PERSUASION... · dosen tetap di fakultas psikologi unair (1990 – sekarang) instruktur

Terima Kasih

dan

Sampai Jumpa

28-Apr-18 Dewi Retno Suminar 28