radar madiun

8
ngannya selama tiga tahun sebagai tentor sekaligus kepala program paket C Poncowati tidak sia-sia. ‘’Sedih kalau lihat siswa tidak lulus,’’ tambahnya. Bagi guru ekonomi akuntansi di SMAN 1 Saradan menjadi salah satu tentor kejar paket C sudah dilakoni sejak 2003 lalu. Bapak tiga anak ini dia- jak salah seorang temannya mengajar di program kesetaraan. Gayungpun bersambut, awalnya coba-coba ternya- ta membuat Irwanto keterusan. Bah- kan dia merasa enjoy di bidang terse- but. ‘’Honornya memang tidak sebe- rapa, karena kerja di paket C bukan untuk cari uang. Di sini bekerja untuk mencerdaskan anak bangsa,’’ jelasnya. Bahkan saat ujian kelulusan, Irwanto yang ditunjuk sebagai kepala program paket C Poncowati paling sibuk mem- persiapkan segala sesuatunya. SABTU 6 NOVEMBER 2010 Menjadi tentor dan kepala sekolah program kejar paket C ternyata tidak mudah. Butuh kesabaran tinggi untuk menghadapi puluhan siswa yang berasal dari berbagai kalangan. Tak hanya itu, para tentor harus rela dibayar sedikit. Cuaca Ekstrem, Produksi Kedelai Turun Baca di halaman RADAR PACITAN 33 R ADAR M ADIUN Email: [email protected] http://www.radarmadiun.co.id IKLAN / BERLANGGANAN: Telp.(0351)468801/471128 Harga Eceran Rp 4.000,- Yang Menarik dari Ujian Kejar Paket C di Kota Madiun (2-Habis) Malam Sebelum Ujian, Menata Bangku Bersama Istri Baca: Malam.. Hal.43 DWI NR DILIANA, Madiun GURAT kegelisahan terlihat di wajah seorang lelaki berkaca mata minus itu. Dia berkali-kali memencet tombol handphone hitam miliknya. Pria 46 ta- hun itu juga mondar mandir ke ruang kelas lain, memastikan kehadiran peser- ta ujian paket C di SDN Oro-Oro Ombo, Kota Madiun. Maklum, kemarin (5/11) adalah hari terakhir pelaksaan ujian pa- ket C tahap dua. ‘’Gimana ini Pak, salah satu peserta di ruang satu nggak datang- datang, padahal sudah saya hubungi dan saya kirimi SMS. Tapi nggak ada respons, eman-eman pak nanti nggak lulus lagi,’’ tanya pria tersebut pada salah seorang tentor dengan nada getir. Lelaki itu mengaku sedih melihat sa- lah satu peserta ujian paket C tidak hadir di akhir masa ujian. Sebab oto- matis peserta itu kembali tidak lulus dan harus mengulang tahun depan. ‘’Kami sudah berusaha agar anak-anak datang saat ujian, tapi ya kayak gini. Sulit mastikan mereka bisa datang, mau cari ke rumahnya juga nggak bisa. Soalnya alamatnya nggak jelas,’’ papar pria bernama Irwanto itu. Bagi Irwanto, melihat peserta kejar paket C lulus ujian merupakan hal yang membanggakan. Sebab, perjua- KASUS dugaan korupsi APBD pos anggaran dewan senilai Rp 8,3 miliar, segera dibeber di Pengadilan Negeri (PN) Kota Madiun. Ketua PN kota, Tuchfatul Anam sudah menunjuk dua majelis hakim yang akan menyidangkan perkara dengan 16 tersangka mantan anggota DPRD Kota Madiun periode 1999-2004 itu. Majelis hakim juga sudah menentukan jadwal sidang perdana. Kemarin (5/11), sekitar pukul 11.00 WIB, dua ketua majelis hakim yakni Arif Budi Cahyono dan Januarso Rahardjo melakukan pertemuan singkat. Arif Budi Cahyono dikonfirmasi mengatakan, sidang perdana un- tuk 11 mantan anggota dewan yang masuk di panitia anggaran, digelar 15 November, pekan depan. Sedangkan untuk 5 terdakwa mantan anggota panitia musyawarah sidangnya dimulai 16 No- vember. ”Kami sudah sepakati sidang segera digelar,” tegas Arif. Menurutnya, langkah cepat itu terkait pelayanan kepada se- tiap terdakwa yang bakal menjalani sidang di PN kota. Selain itu, majelis hakim juga mempertimbangkan ketentuan habisnya masa tahanan terdakwa. Sesuai keten- tuan, apabila 150 hari belum ada putusan, maka terdakwa bisa keluar demi hukum. ”Jadi, harus sesuai keten- tuan yang ada,” tam- bahnya. Arif menjelaskan, karena kewangan penahanan dari kejaksaan su- dah beralih, PN kota sudah me- ngirim surat pe- netapan penahan- an untuk 16 mantan anggota dewan. 16 Mantan Dewan segera Diadili SOAL DASAR HUKUM PEHANANAN TERHADAP 16 MANTAN DEWAN Kejaksaan Akui Salah Ketik Berkas Mantan Anggota Panitia Anggaran Berkas Mantan Anggota Panitia Musyawarah Wisnu Suwarto J. Sinulingga R M Kun Anshori Adam Suparno Supranowo Ali Sholah B Wimbo Hartojo Soewarsono Gatot Triyanto Suhadi Isnanto A Ismat Djoko Santoso Sony Sunarso Soejoso Adi P Haryo Indro W Hidang Jadi Majelis Hakim Ketua : Arif Budi Cahyono Anggota : Gatot Sarwadi Anggota : Ery Usman Majelis Hakim Ketua : Januarso Rahardjo Anggota : Nanik Handayani Anggota : Rustanto Sidang perdana: 15 November 2010 Sidang perdana: 16 November 2010 GRAFIS: DADANG WAHYUDI/RADAR MADIUN Baca: 16 Mantan.. Hal.43 MADIUN – Penghuni baya- ngan. Mungkin kalimat itu yang pantas disematkan pada Her- mawan, warga Tegaldlimo, Ba- nyuwangi. Selama dua pekan, pria berusia 35 tahun tersebut tidur dan tinggal di ruang tung- gu Wijaya Kusuma RSUD dr Soedono Madiun. Bapak satu anak ini menyaru sebagai kelu- arga pasien agar bisa tinggal di rumah sakit milik pemprov itu. Namun, aksi lulusan SMP terse- but berakhir Jumat siang pukul 11.30 WIB. Petugas keamanan ru- mah sakit curiga dengan kebera- daannya. Laki-laki pengangguran itu dilaporkan ke Polsek Kartohar- jo untuk diamankan. ‘’Saya ter- paksa pak, tinggal di rumah sakit. Karena saya nggak punya uang dan pekerjaan,’’ ujar Hermawan kepada polisi, kemarin (5/11). Hermawan tiba di Madiun se- jak 17 hari lalu. Awalnya dia ingin bertemu dengan teman- nya di Geneng, Ngawi. Tapi sial, saat perjalanan dari Surabaya ke Nganjuk, dompetnya dicuri. DWI NR DILIANA/RADAR MADIUN DI POLSEK: Hermawan saat berada di Mapolsek Kartoharjo, kemarin. MADIUN – Suwoko, warga Desa Uteran, Geger, Kabupaten Madiun ditetapkan sebagai ter- sangka dalam kasus penyu- ntikan elpiji. Status itu ditetap- kan setelah polisi melakukan serangkaian pemeriksaan. ‘’Sta- tusnya sudah tersangka dan ka- mi tahan,” kata Kapolres Ma- diun AKBP Na- nang Juni Ma- wonto dikonfir- masi melalui Kasat Reskrim AKP Edi Susan- to, kemarin (5/11). Pria 36 tahun itu diduga mela- kukan penyuntikan elpiji tabung 3 kilogram ke 12 kilogram. Kamis (4/11) sore polisi menangkap- nya saat melakukan aktivitas ile- gal ini di rumahnya. Dari tangan- nya, petugas mengamankan se- dikitnya 10 tabung elpiji 12 kilo- gram. Juga, 40 tabung elpiji 3 ki- logram. ‘’Untuk barang bukti, ka- mi titipkan ke pertamina karena berisiko meledak,” tambah Edi, kepada Radar Madiun. Pengungkapan praktik pe- nyuntikan elpiji itu, lanjut Edi, bermula dari informasi yang di- sampaikan warga. Polisi menin- daklanjutinya dengan melaku- kan penyelidikan. Saat dicek ke tempat usaha yang dikontrak Suwoko, ternyata laporan warga itu benar. Bahkan, saat itu dike- tahui dia sedang memindahkan elpiji dari tabung 3 kilogram ke ta- bung 12 kilogram. Teknis pe- nyuntikannya, kata Edi, elpiji tabung 3 kilo- gram digantung- kan pada bambu. Lalu, gas di- pindahkan melalui slang ke ta- bung elpiji tabung 12 kilogram. Praktik itu sudah dijalankan sekitar 45 hari. Jeratan hukum- annya, UU perlindungan konsu- men dan tentang migas. Sebelumnya, Tina, istri Suwo- ko mengatakan, penyuntikan el- piji itu sudah dijalani suaminya sekitar 45 hari. Ini karena keun- tungan dari menjual elpiji ta- bung 3 kilogram kurang. Perta- bung yang dibelinya Rp 12 ribu kembali dijual seharga Rp 12.500. (fik/irw) Penyuntik Elpiji Jadi Tersangka Baca: Menginap.. Hal.43 MADIUN – Kejaksaan Negeri (Kejari) Madiun mengakui ada kesalahan redaksional soal penulisan dasar hukum surat perintah penahanan 16 mantan anggota DPRD kota periode 1999-2004. Kesalahan ini mengaki- batkan jaksa digugat praperadilan oleh kuasa hukum mantan dewan. Kepala Kejari Madiun, Ninik Mariyanti menyatakan, kesalahan itu di- lakukan di luar unsur kesengajaan. ”Sama sekali tidak ada unsur kese- ngajaan. Ini ada kesalahan pengetikan oleh staf,” papar Ninik Mariyanti, kepada Radar Madiun, kemarin (5/11). Diakui Ninik, seharusnya tertulis pasal 20 ayat (2) KUHAP, bukan Pasal 20 ayat (1) KUHAP seperti dalam surat perintah yang diter- bitkan Kejari Madiun, 2 November lalu. Hanya, dia memastikan, kesalahan itu tidak berat. Sebab, kejaksaan su- dah memiliki kewenangan melakukan pena- hanan pasca pelimpahan tahap kedua oleh penyidik. ”Kami punya hak menahan selaku penuntut umum,” tegasnya. Mantan asisten pembinaan Kejati DIY ini menjelaskan, semua kesa- lahan ini bakal diungkapkan saat sidang praperadilan yang digelar di PN Kota Madiun. Meski kejaksaan hingga kemarin belum menerima pembe- ritahuan dari PN kota, pihaknya tetap siap hadir dalam sidang praperadilan. ”Tetap hadir saat sidang praperadilan jika sudah ada jadwalnya. Nanti diwakili jaksa pena- hanan,” tuturnya. Ninik menambahkan, kesalahan pengetikan tersebut harap dimaklumi. Kendati demikian, tujuan surat pe- rintah penahanan ini tidaklah salah. Surat tersebut juga ditandatangani oleh dirinya sebagai Kajari Madiun. ”Kan sekarang berkas perkaranya juga sudah dilim- pahkan ke PN Kota Madiun, jadi kewenangan pena- hanan ada di majelis hakim,” ungkapnya. Terpisah, Amir Burhanudin, salah seorang kuasa hukum 16 mantan anggota dewan saat dikonfirmasi menyatakan, kejaksaan sudah melakukan kesalahan yang sangat prinsip jika benar terjadi kesalahan redak- sional. ”Tidak bisa kejaksaan itu menyederhanakan persoalan ini hanya karena kesalahan redaksi.’’ Baca : Kejaksaan.. Hal.43 Rencana Ditutup, Pekerja Gelisah Pelaksana PBM Kena Semprit MADIUN – Munculnya waca- na penutupan PG Kanigoro, Ma- diun bersama dengan pabrik gu- la lainnya menimbulkan kege- lisahan di kalangan pekerja. Mes- ki, wacana penutupan tersebut ternyata bukan kali pertama ber- hembus. ‘’Mboten sing pertama, sakderenge nggih wonten kabar kados ngonten (bukan yang per- tama, sebelumnya juga ada ka- bar seperti itu, Red),’’ ujar salah seorang pekerja di bagian ketel PG Kanigoro, kemarin (5/11). Tapi, wacana tersebut saat itu tidak begitu dihiraukan. Sebab nyatanya hingga sekarang pa- brik masih beroperasi. Bedanya, Baca : Rencana.. Hal.43 ARIEF YOGA/RADAR MADIUN MASIH GILING: Pekerja melakukan proses giling tebu di PG Kanigoro, kemarin. kini muncul perasaan waswas. Maklum, bagi pekerja di bagian ketel ini, upahnya sebulan bisa menembus angka Rp 2 juta. Di sisi lain, rencana penutup- an tujuh pabrik gula oleh PTPN XI mengagetkan pihak PG Kani- goro. Apalagi informasi tersebut diperoleh pihak PG dari media. ‘’Sampai sekarang belum ada instruksi penutupan. Malah dua tahun terakhir produksi pabrik memenuhi target,’’ ujar Bambang Nur Cahyo, humas PG Kanigoro. Dua tahun terakhir, PG terse- but mampu menghasilkan 10 ribu ton gula pertahun untuk je- nis TS (tebu sendiri). Sedang- kan total keseluruhan gula yang dihasilkan mencapai 15 ribu ton. Jumlah itu termasuk gula milik petani. ‘’Dibandingkan ta- hun sebelumnya, produksi gula dua tahun terakhir jauh lebih baik, makanya kami kaget de- ngan informasi ini,’’ paparnya. Sebenarnya, target yang dite- tapkan PG tahun ini 14 ribu ton pertahun. Tapi karena kendala cuaca, target tersebut berubah menjadi 10 ribu ton pertahun untuk jenis TS. ‘’Memang ada rencana gula yang ditanam PG Kanigoro akan dialihkan ke PG yang lebih besar.’’ MADIUN – Capaian pekerjaan proyek Pasar Besar Madiun (PBM) kembali melambat. Hing- ga awal November ini, keter- lambatan mencapai angka 3 per- sen. Pun, PT Lince Romauli Ra- ya, pelaksana proyek PBM, ak- hirnya terkena semprit dari Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Madiun. ‘’Kami sudah tegur (PT Lince), khusus keterlam- batan harus segera dikejar,’’ tegas Trubus Reksodirjo, kepala DPU. Trubus sempat menyebut da- lih keterlambatan. Yakni, mo- mentum Lebaran lalu banyak pekerja harus mudik, dan mun- culnya kendala finansial. Na- mun, kata dia, problem keuang- an sudah teratasi. Terpisah, Suwarno, kabid Cipta ARIEF YOGA/RADAR MADIUN PASAR BESAR MADIUN: Proyek PBM di Jalan P Soedirman, kota. Karya DPU menambahkan, Ka- mis (4/11) lalu sudah ada rapat evaluasi antara DPU, manajemen konstruksi (MK), pimpro, dan pe- laksana. Terungkap akhirnya, pro- gress report untuk termin kedua pada tahapan pertama pengerja- an PBM senilai Rp 50 miliar di ta- hun 2010, baru mencapai 78 per- sen. ‘’Kendala utama muncul saat momentum lebaran dari faktor tenaga kerja. Keterlambatannya sekitar 3 persen,’’ jelasnya. Menurut Suwarno, sudah ada komitmen dari pihak pelaksana untuk mengebut proyek hingga masuk ke time schedule seperti yang sudah ditentukan. Sedang- kan untuk percepatan pemba- ngunan yang didanai kucuran APBD sebesar Rp 10 miliar, ca- paiannya saat ini baru 16 persen. Baca : Pelaksana.. Hal.43 Proyek Telat Tiga Persen HENDRO/RADAR MADIUN TELATEN: Irwanto, saat menjadi pengawas Ujian Kejar Paket C, kemarin. Arif Budi Cahyono ARIEF YOGA/RADAR MADIUN Menginap 17 Hari, Diserahkan ke Polisi

Upload: dadang-wahyudi

Post on 20-Feb-2016

291 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

Majelis Hakim Majelis Hakim Arif Budi Cahyono TELATEN: Irwanto, saat menjadi pengawas Ujian Kejar Paket C, kemarin. DWI NR DILIANA, Madiun Baca: 16 Mantan.. Baca: Menginap.. Hal.43 Baca: Rencana.. Hal.43 Baca: Malam.. Hal.43 Baca: Kejaksaan.. Hal.43 Baca: Pelaksana.. Hal.43 Sidang perdana: Sidang perdana: PASAR BESAR MADIUN: Proyek PBM di Jalan P Soedirman, kota. Ketua : Januarso Rahardjo Anggota : Nanik Handayani Anggota : Rustanto Telp.(0351)468801/471128 Harga Eceran Rp 4.000,- Hal.43

TRANSCRIPT

Page 1: Radar Madiun

ngannya selama tiga tahun sebagaitentor sekaligus kepala program paketC Poncowati tidak sia-sia. ‘’Sedih kalaulihat siswa tidak lulus,’’ tambahnya.

Bagi guru ekonomi akuntansi diSMAN 1 Saradan menjadi salah satutentor kejar paket C sudah dilakonisejak 2003 lalu. Bapak tiga anak ini dia-jak salah seorang temannya mengajardi program kesetaraan. Gayungpunbersambut, awalnya coba-coba ternya-ta membuat Irwanto keterusan. Bah-kan dia merasa enjoy di bidang terse-but. ‘’Honornya memang tidak sebe-rapa, karena kerja di paket C bukanuntuk cari uang. Di sini bekerja untukmencerdaskan anak bangsa,’’ jelasnya.

Bahkan saat ujian kelulusan, Irwantoyang ditunjuk sebagai kepala programpaket C Poncowati paling sibuk mem-persiapkan segala sesuatunya.

SABTU 6 NOVEMBER 2010

Menjadi tentor dan kepalasekolah program kejar paket C

ternyata tidak mudah. Butuhkesabaran tinggi untuk

menghadapi puluhan siswayang berasal dari berbagai

kalangan. Tak hanya itu, paratentor harus rela dibayar sedikit.

Cuaca Ekstrem,Produksi Kedelai Turun

Baca di halaman RADAR PACITAN

33RADAR MADIUN

Email: [email protected]://www.radarmadiun.co.id

IKLAN / BERLANGGANAN:Telp.(0351)468801/471128Harga Eceran Rp 4.000,-

Yang Menarik dari Ujian Kejar Paket C di Kota Madiun (2-Habis)

Malam Sebelum Ujian, Menata Bangku Bersama Istri

Baca: Malam.. Hal.43

DWI NR DILIANA, Madiun

GURAT kegelisahan terlihat di wajahseorang lelaki berkaca mata minus itu.Dia berkali-kali memencet tombolhandphone hitam miliknya. Pria 46 ta-hun itu juga mondar mandir ke ruangkelas lain, memastikan kehadiran peser-ta ujian paket C di SDN Oro-Oro Ombo,Kota Madiun. Maklum, kemarin (5/11)

adalah hari terakhir pelaksaan ujian pa-ket C tahap dua. ‘’Gimana ini Pak, salahsatu peserta di ruang satu nggak datang-datang, padahal sudah saya hubungidan saya kirimi SMS. Tapi nggak adarespons, eman-eman pak nanti nggaklulus lagi,’’ tanya pria tersebut pada salahseorang tentor dengan nada getir.

Lelaki itu mengaku sedih melihat sa-lah satu peserta ujian paket C tidakhadir di akhir masa ujian. Sebab oto-matis peserta itu kembali tidak lulusdan harus mengulang tahun depan.‘’Kami sudah berusaha agar anak-anakdatang saat ujian, tapi ya kayak gini.Sulit mastikan mereka bisa datang,mau cari ke rumahnya juga nggak bisa.Soalnya alamatnya nggak jelas,’’ paparpria bernama Irwanto itu.

Bagi Irwanto, melihat peserta kejarpaket C lulus ujian merupakan halyang membanggakan. Sebab, perjua-

KASUS dugaan korupsi APBD pos anggaran dewan senilai Rp 8,3miliar, segera dibeber di Pengadilan Negeri (PN) Kota Madiun. KetuaPN kota, Tuchfatul Anam sudah menunjuk dua majelis hakim yangakan menyidangkan perkara dengan 16 tersangka mantan anggotaDPRD Kota Madiun periode 1999-2004 itu. Majelis hakim jugasudah menentukan jadwal sidang perdana. Kemarin (5/11), sekitarpukul 11.00 WIB, dua ketua majelis hakim yakni Arif Budi Cahyonodan Januarso Rahardjo melakukan pertemuan singkat.

Arif Budi Cahyono dikonfirmasi mengatakan, sidang perdana un-tuk 11 mantan anggota dewan yang masuk di panitia anggaran,digelar 15 November, pekan depan. Sedangkan untuk 5 terdakwamantan anggota panitia musyawarah sidangnya dimulai 16 No-vember. ”Kami sudah sepakati sidang segera digelar,” tegas Arif.

Menurutnya, langkah cepat itu terkait pelayanan kepada se-tiap terdakwa yang bakal menjalani sidang diPN kota. Selain itu, majelis hakim jugamempertimbangkan ketentuan habisnyamasa tahanan terdakwa. Sesuai keten-tuan, apabila 150 hari belum ada putusan,maka terdakwa bisa keluar demi hukum.”Jadi, harus sesuai keten-tuan yang ada,” tam-bahnya.

Arif menjelaskan,karena kewangan

penahanan darikejaksaan su-dah beralih, PNkota sudah me-

ngirim surat pe-netapan penahan-an untuk 16 mantananggota dewan.

16 Mantan Dewansegera Diadili

SOAL DASAR HUKUM PEHANANAN TERHADAP 16 MANTAN DEWAN

Kejaksaan Akui Salah Ketik

Berkas MantanAnggota Panitia

Anggaran

Berkas MantanAnggota PanitiaMusyawarah

Wisnu SuwartoJ. Sinulingga

R M Kun AnshoriAdam Suparno

SupranowoAli Sholah B

Wimbo HartojoSoewarsono

Gatot TriyantoSuhadi

Isnanto A Ismat

Djoko SantosoSony SunarsoSoejoso Adi PHaryo Indro WHidang Jadi

Majelis HakimKetua : Arif Budi CahyonoAnggota : Gatot Sarwadi

Anggota : Ery Usman

Majelis HakimKetua : Januarso RahardjoAnggota : Nanik Handayani

Anggota : Rustanto

Sidang perdana:15 November 2010

Sidang perdana:16 November 2010

GRAFIS: DADANG WAHYUDI/RADAR MADIUN

Baca: 16 Mantan..Hal.43

MADIUN – Penghuni baya-ngan. Mungkin kalimat itu yangpantas disematkan pada Her-mawan, warga Tegaldlimo, Ba-nyuwangi. Selama dua pekan,pria berusia 35 tahun tersebuttidur dan tinggal di ruang tung-gu Wijaya Kusuma RSUD drSoedono Madiun. Bapak satuanak ini menyaru sebagai kelu-arga pasien agar bisa tinggal dirumah sakit milik pemprov itu.

Namun, aksi lulusan SMP terse-but berakhir Jumat siang pukul11.30 WIB. Petugas keamanan ru-

mah sakit curiga dengan kebera-daannya. Laki-laki pengangguranitu dilaporkan ke Polsek Kartohar-jo untuk diamankan. ‘’Saya ter-paksa pak, tinggal di rumah sakit.Karena saya nggak punya uangdan pekerjaan,’’ ujar Hermawankepada polisi, kemarin (5/11).

Hermawan tiba di Madiun se-jak 17 hari lalu. Awalnya diaingin bertemu dengan teman-nya di Geneng, Ngawi. Tapi sial,saat perjalanan dari Surabaya keNganjuk, dompetnya dicuri.

DWI NR DILIANA/RADAR MADIUN

DI POLSEK: Hermawan saat berada di Mapolsek Kartoharjo, kemarin.

MADIUN – Suwoko, wargaDesa Uteran, Geger, KabupatenMadiun ditetapkan sebagai ter-sangka dalam kasus penyu-ntikan elpiji. Status itu ditetap-kan setelah polisi melakukanserangkaian pemeriksaan. ‘’Sta-tusnya sudah tersangka dan ka-mi tahan,” kata Kapolres Ma-diun AKBP Na-nang Juni Ma-wonto dikonfir-masi melaluiKasat ReskrimAKP Edi Susan-to, kemarin (5/11).

Pria 36 tahun itu diduga mela-kukan penyuntikan elpiji tabung3 kilogram ke 12 kilogram. Kamis(4/11) sore polisi menangkap-nya saat melakukan aktivitas ile-gal ini di rumahnya. Dari tangan-nya, petugas mengamankan se-dikitnya 10 tabung elpiji 12 kilo-gram. Juga, 40 tabung elpiji 3 ki-logram. ‘’Untuk barang bukti, ka-mi titipkan ke pertamina karenaberisiko meledak,” tambah Edi,kepada Radar Madiun.

Pengungkapan praktik pe-nyuntikan elpiji itu, lanjut Edi,

bermula dari informasi yang di-sampaikan warga. Polisi menin-daklanjutinya dengan melaku-kan penyelidikan. Saat dicek ketempat usaha yang dikontrakSuwoko, ternyata laporan wargaitu benar. Bahkan, saat itu dike-tahui dia sedang memindahkanelpiji dari tabung 3 kilogram ke ta-

bung 12 kilogram.T e k n i s p e -

nyuntikannya,kata Edi, elpijitabung 3 kilo-gram digantung-

kan pada bambu. Lalu, gas di-pindahkan melalui slang ke ta-bung elpiji tabung 12 kilogram.Praktik itu sudah dijalankansekitar 45 hari. Jeratan hukum-annya, UU perlindungan konsu-men dan tentang migas.

Sebelumnya, Tina, istri Suwo-ko mengatakan, penyuntikan el-piji itu sudah dijalani suaminyasekitar 45 hari. Ini karena keun-tungan dari menjual elpiji ta-bung 3 kilogram kurang. Perta-bung yang dibelinya Rp 12 ribukembali dijual seharga Rp12.500. (fik/irw)

Penyuntik ElpijiJadi Tersangka

Baca: Menginap.. Hal.43

MADIUN – Kejaksaan Negeri (Kejari) Madiun mengakui ada kesalahanredaksional soal penulisan dasar hukum surat perintah penahanan 16mantan anggota DPRD kota periode 1999-2004. Kesalahan ini mengaki-batkan jaksa digugat praperadilan oleh kuasa hukum mantan dewan.Kepala Kejari Madiun, Ninik Mariyanti menyatakan, kesalahan itu di-lakukan di luar unsur kesengajaan. ”Sama sekali tidak ada unsur kese-ngajaan. Ini ada kesalahan pengetikan oleh staf,” papar Ninik Mariyanti,kepada Radar Madiun, kemarin (5/11).

Diakui Ninik, seharusnya tertulis pasal 20 ayat (2) KUHAP, bukanPasal 20 ayat (1) KUHAP seperti dalam surat perintah yang diter-bitkan Kejari Madiun, 2 November lalu. Hanya, dia memastikan,

kesalahan itu tidak berat. Sebab, kejaksaan su-dah memiliki kewenangan melakukan pena-

hanan pasca pelimpahan tahap kedua olehpenyidik. ”Kami punya hak menahan

selaku penuntut umum,” tegasnya.Mantan asisten pembinaan Kejati

DIY ini menjelaskan, semua kesa-lahan ini bakal diungkapkan saat

sidang praperadilan yang digelardi PN Kota Madiun. Meski kejaksaan

hingga kemarin belum menerima pembe-ritahuan dari PN kota, pihaknya tetap siap hadir dalamsidang praperadilan. ”Tetap hadir saat sidang praperadilanjika sudah ada jadwalnya. Nanti diwakili jaksa pena-hanan,” tuturnya.

Ninik menambahkan, kesalahan pengetikan tersebutharap dimaklumi. Kendati demikian, tujuan surat pe-rintah penahanan ini tidaklah salah. Surat tersebut jugaditandatangani oleh dirinya sebagai Kajari Madiun.”Kan sekarang berkas perkaranya juga sudah dilim-pahkan ke PN Kota Madiun, jadi kewenangan pena-hanan ada di majelis hakim,” ungkapnya.

Terpisah, Amir Burhanudin, salah seorang kuasahukum 16 mantan anggota dewan saat dikonfirmasimenyatakan, kejaksaan sudah melakukan kesalahanyang sangat prinsip jika benar terjadi kesalahan redak-sional. ”Tidak bisa kejaksaan itu menyederhanakanpersoalan ini hanya karena kesalahan redaksi.’’

Baca: Kejaksaan.. Hal.43

Rencana Ditutup, Pekerja Gelisah

Pelaksana PBMKena Semprit

MADIUN – Munculnya waca-na penutupan PG Kanigoro, Ma-diun bersama dengan pabrik gu-la lainnya menimbulkan kege-lisahan di kalangan pekerja. Mes-ki, wacana penutupan tersebutternyata bukan kali pertama ber-hembus. ‘’Mboten sing pertama,sakderenge nggih wonten kabarkados ngonten (bukan yang per-tama, sebelumnya juga ada ka-bar seperti itu, Red),’’ ujar salahseorang pekerja di bagian ketelPG Kanigoro, kemarin (5/11).

Tapi, wacana tersebut saat itutidak begitu dihiraukan. Sebabnyatanya hingga sekarang pa-brik masih beroperasi. Bedanya, Baca: Rencana.. Hal.43

ARIEF YOGA/RADAR MADIUN

MASIH GILING: Pekerja melakukan proses giling tebu di PG Kanigoro, kemarin.

kini muncul perasaan waswas.Maklum, bagi pekerja di bagianketel ini, upahnya sebulan bisamenembus angka Rp 2 juta.

Di sisi lain, rencana penutup-an tujuh pabrik gula oleh PTPNXI mengagetkan pihak PG Kani-goro. Apalagi informasi tersebutdiperoleh pihak PG dari media.‘’Sampai sekarang belum adainstruksi penutupan. Malah duatahun terakhir produksi pabrikmemenuhi target,’’ ujar BambangNur Cahyo, humas PG Kanigoro.

Dua tahun terakhir, PG terse-but mampu menghasilkan 10ribu ton gula pertahun untuk je-nis TS (tebu sendiri). Sedang-

kan total keseluruhan gula yangdihasilkan mencapai 15 ributon. Jumlah itu termasuk gulamilik petani. ‘’Dibandingkan ta-hun sebelumnya, produksi guladua tahun terakhir jauh lebihbaik, makanya kami kaget de-ngan informasi ini,’’ paparnya.

Sebenarnya, target yang dite-tapkan PG tahun ini 14 ribu tonpertahun. Tapi karena kendalacuaca, target tersebut berubahmenjadi 10 ribu ton pertahununtuk jenis TS. ‘’Memang adarencana gula yang ditanam PGKanigoro akan dialihkan ke PGyang lebih besar.’’

MADIUN – Capaian pekerjaanproyek Pasar Besar Madiun(PBM) kembali melambat. Hing-ga awal November ini, keter-lambatan mencapai angka 3 per-sen. Pun, PT Lince Romauli Ra-ya, pelaksana proyek PBM, ak-hirnya terkena semprit dariDinas Pekerjaan Umum (DPU)Kota Madiun. ‘’Kami sudah tegur(PT Lince), khusus keterlam-batan harus segera dikejar,’’ tegasTrubus Reksodirjo, kepala DPU.

Trubus sempat menyebut da-lih keterlambatan. Yakni, mo-mentum Lebaran lalu banyakpekerja harus mudik, dan mun-culnya kendala finansial. Na-mun, kata dia, problem keuang-an sudah teratasi.

Terpisah, Suwarno, kabid Cipta

ARIEF YOGA/RADAR MADIUN

PASAR BESAR MADIUN: Proyek PBM di Jalan P Soedirman, kota.

Karya DPU menambahkan, Ka-mis (4/11) lalu sudah ada rapatevaluasi antara DPU, manajemenkonstruksi (MK), pimpro, dan pe-laksana. Terungkap akhirnya, pro-gress report untuk termin keduapada tahapan pertama pengerja-an PBM senilai Rp 50 miliar di ta-hun 2010, baru mencapai 78 per-sen. ‘’Kendala utama muncul saatmomentum lebaran dari faktortenaga kerja. Keterlambatannyasekitar 3 persen,’’ jelasnya.

Menurut Suwarno, sudah adakomitmen dari pihak pelaksanauntuk mengebut proyek hinggamasuk ke time schedule sepertiyang sudah ditentukan. Sedang-kan untuk percepatan pemba-ngunan yang didanai kucuranAPBD sebesar Rp 10 miliar, ca-paiannya saat ini baru 16 persen.

Baca: Pelaksana.. Hal.43

Proyek Telat Tiga Persen

HENDRO/RADAR MADIUN

TELATEN: Irwanto, saat menjadi pengawasUjian Kejar Paket C, kemarin.

Arif Budi Cahyono

ARIEF YOGA/RADAR MADIUN

Menginap 17 Hari,Diserahkan ke Polisi

Page 2: Radar Madiun

34RADAR MADIUN � SABTU 6 NOVEMBER 2010

Lamaran lengkap kirim ke:

PT. NUSANTARA SURYA SAKTIJl. Urip Sumoharjo 119 (Dpn 501) Madiun

Telp. (0351) 469898 - 469899

LOWONGANDealer Resmi motor HONDA & pembiayaan sepeda motor ygmemiliki lebih dari 89 cabang di seluruh Indonesia membthkan:

A. KEPALA CABANGB. MANAGEMENT TRAINEC. REGIONAL HEADSYARAT: P/W min S1, IPK min 2,7 (A,B,C), Single mak30th (A,C) 27th (B), penglm min 2th sbg Kacab Dealer/Survey/Staf AR Fincoy/SPV Area cons goods/Detailer(A), Fresh grad (B), Peglm min 2th sbg Mgr retail, Mgr Fin,Mgr Area Cons Goods, Mgr Survey (C)

CREDIT MARKETING OFFICERPria, Min D1, maks 30th, SIM C, Motor sendiri.

MEKANIKSMK Otomotif, usia 25 th, laki2, diutamakan berpengalaman.

MARKETINGP/W pnya spd mtr. Fas: Uang saku, komisi, reward, j.karier.

KOLEKTORPria, maks 35th, diutm berpenglm, punya motor.

1. SALES (SL)� Wanita, pend min SMA sdrj, Penampilan

menarik, usia max 25 th, tinggi min 160 cm2. SUPERVISOR (SPV)

� Pria max 30 th, min SMA, pengalaman, spdmtr min 2 th, kend sdr/ SIM C

3. PROMOSI (PR)� P/ W, max 25 th, Min D 1, Bisa komputer,

berpengalaman4. MARKETING CONTROL (MO)

� Pria, min D3, usia 30, punya kend sdr, punyaSIM A/ C (sopir)

Kirim lamaran Anda ke:

SOLO MOTORJL Letjen S. Parman 238 Ponorogo

Tulis kode jabatan disudut kiri atas amplop

DIBUTUHKAN SEGERA

KSU Galang Dana Mandiri – Swamitra membu-tuhkan professional muda yg jujur, tekun, maubekerja keras, berbadan dan berjiwa sehat, ber-kelakuan baik untuk mengisi posisi sbg:a. Manager (M)b. Koordinator Operasional (KO)c. Pembina Kredit (AO)d. Credit Suport (CS)e. Teller (T)

Dengan criteria :1. Pria pendidikan sarjana (A) DIII (C/D)2. Pria / Wnt min DIII (B)3. Wanita min SMU / D1 (E)4. Belum menikah (B/E)5. Memiliki pengalaman kerja min 1 th usia

max 28 th dan 24 th unt yg tidak memilikipengalamn kerja (A/B/C/D/E)

6. Memiliki kemampuan pemakaian computer(A/B/C/D/E)

Lamaran ditujukan ke:

Perum Taman Arum D/01 Madiun

Paling lambat: Senin 8 Nopember 2010 jam 12.00 WIB.

OBAT TELAT BULAN

Di jamin 1 hari lgs lancar, garansi sampai tuntastdk reaksi uang kembali, di jamin aman 100%.Khusus obat kuat sedia : Viagra, nangen, play-boy, ciaries dll. Cobra oil, arap oil: khusus per-panjang / besar permanen. Grow-up : peninggibadan +/- 3 - 5 cm/ minggu. Sliming pil : p.langsing turun 5-10 kg/ minggu. Kian pil : pengge-muk badan, naik 5-7kg/ minggu. Sedia : alat bantuP/ W , V getar, P getar, Ring, kondom antik.Hubungi :TK. SHING-SHEN, Jln. Diponegoro no. 10 pospojok proliman/ carefour. Hp: 081359277788

Lamaran + CV kirim ke:

Sentral Yamaha Timbul Jaya MotorJl. Urip Sumoharjo 287-289 Madiun

Dealer Resmi Yamaha membutuhkan:

Syarat: P/ W, SMU sdrj, max 35 th (ME),wanita, single, SMU sdrj, max 25 th, menarik(CL), krj keras, berorientasi pada penjualan,

menyukai tantangan, bekerja dlm team.

COUNTER LADY (CL)MARKETING EXECUTIVE (ME)

MADIUN

MOBIL & MOTORCARTER...CARTER... CARTER.... dgnharga termurah carter mobil “SetiaBudi Rent Car” didukung 20 armadaInnova, APV, Avanza, dll, PantherYogya, Surabaya Rp. 425.000 dgnInnova Rp. 525.000 ke Solo dgnPanther Rp. 350.000 dgn Innova Rp.425.000, Hrg diatas sdh lgkpBBM+Supir, Hub: Jl Setia Budi 20Madiun, Telp: 0351-452979/ 469613

RENTAL MOBIL G7 (lengkap supirdan BBM): Innova, Avanza, APV,Panther LS, ELF ’09 isi 12 org.Mobil Manten (+bunga) Hub:Pertokoan Stadion Wilis Blok G7 T.7762020 / 7872020/ 0816561731

ECA Rent Car melayani carter mobildgn harga murah, nyaman & aman,melayani antar jemput ke bandara.Info H: 0351-7354141/ 087858117711.

KOMPUTERLAPTOP P3/ P4/ Dualcore/ Core2 duo=1,5/ ? Komp P3/ P4=500/850. Stavol 500/1000/2000=25/90/500. Mon 14/15/17=100/225/250bisa TT/ JB. P. Han 0351-7831455/081556424211

AHLI kembalikan data hilang, ser-vice CPU, Laptop, Printer, Jari-ngan,Server, Router, Hotspot, spyware,private komputer. H: SSI -866525,3322666. SMS - 0838 5050 8180.

ELEKTRONIKPROMO Indovision , Pasang Indovision/Top Tv, byr iuran 1 bln GRATIS iuranbln ke-2. Info Hub: 03517797934,Mdn:0813358661991, PO :081335-482256, Crbn:0351360977, Mgt:03517354141, Ngw: 087858122269

PENGOBATANTELAT Bulan? Solusi cpt, aman, dijamin2 - 3 jam lgs lancar, garansi!! Arab Oilpembesar alat vital pria, Cobra Cap-sule obati impoten, diabetes dll. Thnlm: Viagra USA, cialis, procomil spraydll prngsangP/W, Vibrator & bonekaelektrik, vacum dan lgkp alat bantu P/W lainya. BIG - WAN Jl Thamrin 110Mdn, HP: 081332183232/0351-77808-41.Mutu & kualitas terjamin 100 %

SUPER Pnnggi bdn USA asli 3 mgs+5-8cm, plngsing, pnggmuk badan P/W trn/naik 3 kg/mgg, pnumbuh & prontok bulu.Penghilang bks luka, pemutih slruh bdn,wajah P/W, pmerah bibir P/W, pmbesarpayudara, obat mata katarak, min, plus,lgkp alt bantu P/W, Big - Wan, Jl. Thamrin110 Mdn (stadion ke timur ada prmptanlampu merah ke utara 50m) HP.081-335881717/ 0351-7780841(siap antar)

OBAT Telat Bulan!! garansi diamintuntas. Obt kuat cobra kapsul/ oil, ataboil, rocomil spray, viagra, stud, cialis,prngsang, lgkp alt bantu, vibrator, pmutihtbh/wjah, pmbesar pyudara, pninggibdn, penggemuk, plangsing, perontokbulu, penghilang bekas luka “Super-man” Jl Urip Sumoharjo 103 Mdn, pospojok timur ring road, Jiwan, Hp:081335660040, 085855773666

*** OBAT TELAT BULAN *** Garansisampai tuntas,terbukti !!! sdia altbantu & obt kuat, Cobra oil USA:mmprbsar alt vital, Prngsang viagra,stud, cialis, spray, Pmutih tubuh,wjah, obt jerawat, Pembesar,pengencang pyudara, H: BIG SENGJl. Kapten Tendean 2 Mdn, ( paslampu merah proliman te’an )Tlp:085749152333/081335773666.

!!! ANDA TELAT?? hanya 7jamjamin lancar , tidak reaksi uangkembali..GARANSI SAMPAI TUN-TAS!! Hub: Jl. Diponegoro no.10Madiun pas pojok terminal lama/carefour HP:081359277788

PENGOBATANTELAT BULAN? solusi cpt, Garansisampai tuntas.Pemutih tbuh, wjah,obt jrawat-Pembesar pyudara,pninggi bdan- Pelangsing, peng-gemuk, Viagra USA Sedia: obatkuat & alt bantu P/W King Cobra:obti impoten, diabet H: SEXY SHOPJl. Yos Sudarso 12 Mdn (pas lampumerah PG. Rejo Agung/Terminal)Tlp. 0351-7806471 / 085856134112

KEHILANGANHLANG STNK spd motor Yamahanopol AE 4256 BI, an. Titin SumiatinS.Pd, Jl. Graha Manis Taman Mdiun

HILANG STNK spd mtr Honda AE3969 FN, an. Soekatjo Hadi W, Ds.Gading Kec. Balerejo Kab. Mdn

HILANG STNK spd motor Hondanopol AE 4454 FN, an. Supini Ds.Bulu Kec. Pilangkenceng Kab. Mdn

HILANG STNK spd mtr YamahaAE 6304 BC, an. Budhi DarmawanJl. Setiabudi 42 Kel. Kanigoro Mdn

HILANG STNK spd motor Hondanopol AE 2220 BB, an. Siti SailahJl. Kemuning 33 Kota Madiun

HILANG STNK spd motor HondaAE 2782 JH, an. Suhartini alamatDs. Kendal RT. 01/04 Kendal Ngawi

HILANG STNK Suzuki FU AE 2445RJ, an. Budi Prayitno Ds. Pojoksari19/03 Kec. Sukomoro Magetan

HILANG SIM C + STNK YamahaMX th 07 an. Sadikun Ds/kec.Karas RT. 02/03 Magetan

LOWONGANDIBUTUHKAN krywan bid. Online Moni-toring Gneral Chek Up Gardu Distributor:1. SMK Listrik 8 Orng, 2. D-3 Listrik 1 Orag.Kualifikasi: 1. mak 25 th poin 1, mak 27th poin 2, 2. Paham Instalasi jaringandistribusi Tegangan Rendah/ mnengah,team work, 3. mmpu mmbuat Analisa poin2, 4. Domisili Mdn & skitrnya. Lam ke: Jl.Gegono Manis G1 No. 4 Manisrejo Mdn495549 / 081335698512 mak 12 Nov 2010

BTH cepat!! Percetakan cab Solo d Mdn,A. 3 marketing (pa/pi), B. 3 Bag Gudang(pa) Syart: min SMA 18-22 th, pny motor& sim C, mnarik & sanggp bkrj keras.C. 1 accounting : min D1 (21 - 25 th),penglaman di bdangnya, energik, menarik,supel. Lam bw lgs jam kerja (12.00 -15.00) Bp Iwan Jl Irian rt 61/10, Kincangwetan, Kec. Jiwan, Mdn. 0351-7772676,lgs intrview. Max 7 hr stlh iklan.

PT. SDM AFRIDA MANDIRI butuhsgr kryawan/ti. Dibutuhkan lagi 20kryawan/ti tnp test untuk kantorbaru. bulan dpn dioperasikan. Kamibutuh STM/SMU/sederajat/S1 pdposisi: Manager, Asmen, ADM,Gdg, SPV. Income 900rb-2 jt/ bulan,pengalaman kerja tdk diutamakan,karier & masa depan jelas. Hub:081259924762 cepat terbatas

MENDESAK!! segera dibuka bebe-rapa cabang baru dibutuhkan sgr15 org lulusan SMA/ S1, untukmenjadi guru tk, syarat: Wanita,max 35 th, penampilan menarik,sabar, dan menyukai dunia anak2.Informasi pendaftaran: TK Mod-ern Tadika Puri Jl Bali 92 Madiuntelp 0351-465461/ 081555620244

PERUSH Consumer good membth-kan: SALESMAN TO & ADMINISTRASISyarat: Pend. min SMU sedera-jat(1&2), max 27 th (2), menguasaiarea karesidenan Mdn, pengalaman.Kirim ke: Jl. Raya Ponorogo KM6.1Ds, Kertosari Geger Madiun

LOWONGANDBTHKN sgr Llsn SMU/ SMK- S1 utkdiddk/ disalurkan mjd Guru TK/ PG/PAUD di wil Mdn & sktrnya. Hub:LPGTK TIARA BUNDA Jl. WiyataWijaya 4 Mdn (Dpn Dumilah ParkNjoyo), Tlp. 085235015614/ 7368697

DIBUTUHKAN cpt Sales berpe-ngalaman dan Asisten Apotekerlulusan SMFK. Kirim lamaran ke:Apotek Ardine Jl. Raya Ponorogo25/8 Dolopo Madiun Tlp. (0351)367015 / 081803400003

DIBUKA gelombang baru Diklat AirLines dan Perhotelan di Madiun, syart:Pa/Pi, Min SMA, max 28 th penampilanmenarik H: 0351-8084778

KJM GROUP butuh SPV, Survey,Collect, pengalaman, jujur, kerjakeras, interview 8-10 nov PerumBumi Mas Jl. Bulu Mas 2 No. 3Madiun jam 10

DIBTHKN bbrp salesman unt wilMdn/Ponrgo, dsktr. Khusus Saos/kecap. Kantor : Jl Raya By passkm 54 no.5, Balongmojo, Mojokerto.

WEARNES Education Center mem-butuhkan dosen Desain GrafisLamaran kirim ke alamat Jl Thamrin35A Madiun.

DIBUTUHKAN segera Sales Priamin SMA, kend. sendiri, SIM C,Lamaran ke: Jl. Kemiri 23 Madiun.Up. Bu Rohmah

RUPA - RUPADJL CCTV Camera.. waspada ituperlu..!! Jasa pemasangan & ser-vice panggilan. Harga 3,8 jt/ 4,9jt/ 5,9 jt, on line net hub: 0351-7770544/ 3342290/ 085335089345,Jl Raya Nglames 30 Madiun, DepanPom bensin.

DIJUAL Kopi robusta WIB I,II,mentah, bubuk, sangrai, harganego, siap antar, hub: “ PutraCoffee” Ds Selorejo Kec. Kawe-danan, Magetan, telp 0351-7839448, 081335653968

WINNI KATERING terima kotakan &Prasmanan, mskan Jawa & Pa-dang mrh & enak mulai Rp. 8000.Hubungi: 081335061356

NGAWI

KEHILANGANHILANG STNK spd motor HondaAE 2966 KI, an. Suratmin Ds. Jati-puro Kec. Karangjati Kab. Ngawi

HILANG STNK spd motor AE 2603JS, an. Henkky Purnomo Ds. JambeRT.10/05 Paron Kab. Ngawi

HILANG STNK spd motor AE 2333JD, an. Supadmiarsih Ds/Kec.Widodaren RT. 05/03 Kab. Ngawi

HILANG STNK spd motor AE 4606JL, an. Siti Aminah Jl. Kutilang 14Karangrejo RT. 05/02 Beran Ngawi

HILANG STNK Yamaha nopol AE3780 JN, an. Sumini alamat DsnBabadan Wetan Ngawi

HILANG STNK spd motor HondaNopol AE 2356 KG, an. Salikinalamat Dsn. Mendalan Ngawi

HILANG STNK spd mtr AE 6684JE, an. Erika K, Jl. Garuda RT 02/01 Ds. Grudo Kec/Kab. Ngawi

HILANG STNK Tyt Dyna AD 9411GD, an. Purnomo SRP, RT 11/01Randu Sari Teras Boyolali-Jateng

LOWONGANDBTHKN Counter Lady/ ADMIN(wanita, min D1, max 25 th, bisakomp, menarik). Marketing Force(P/ W, min SMU, max 35 th, punyaSIM C & kendd sdr). Sopir / OfficeBoy (pria, min SMU, max 35 th,punya SIM A sopir. Kirim lamaranke : Dealer Resmi Yamaha SoloMotor Jl. A. Yani No. 97 Ngawi

DIBUTUHKAN SEGERA MarketingPromotion Team (P min SMU max 30th SIM C & Motor, domisili ngawi).Kirim lmrn ke: Dealer Yamaha RajawaliMotor Jl. PB. Sudirman 32 Ngawi

JAPAN 2-3 orang diberangkatkanmelalui C to C anda ingin sukseskerja di Japan dengan biaya murah.Hubungi: 0351-743700

MAGETAN

RUPA - RUPAFURNITURE dan Interior, kitchen,bedset, conter, furniture & interioru/ kantor, hotel, rumah, toko, Bankdll. Produksi sesui pesanan, desainbaru harga pantas kualitas bagusH: 7505858/ 0816569876

ARSITEKRANCANG dan bangun; jasadesain arsitektur dan pelaksanaanbangunan baru/ renov rumah,kantor, ruko dll. Biaya disesuaikan,desain baru kualitas bagus H;7505858/0816569876

MOBIL

• BMW •

DJL BMW 318,00, triptonic, istw, fullvar, jok kulit, v cool, silver, spr br,bensin irit, BU, 081234335035, nego.

• ISUZU •

DJL Panther ’94 total assy hijaumet, hrg 54 jt. Hub: Pk. Mainan pskeras 08123448579

DJL Panther LS th 2004, silvermetalik, full variasi, istimewa. Hub:(0351) 7839274 / 081234146895

DJL Panther rand Royal Plus ’97 ACdbl/ PS/ 4 PW/ VR, full var, biru mtlk,78,5 jt ng. H: 7605164 / 081335798311

DJL Hi-Grade LS 2.5 th. ’01 cklat mdamet, ex. Dr, trwt & bgs, tgn. I.H: UD.S.A. PO 0352- 461255 / 085228600666

DJL Panther Grand royal th ’97merah met, ori, full var, remot, DVD,ng. H: 8040104 / 08125900368

DJL Isuzu Panther Higrade 2,3 tgn 1th ’96/95 biru, AC dbl, VR, RT, intr orsnl,istw, full var, 67 jt ng. H: 0351-7690209

DJL Isuzu Panther LV 2004, silvermet, New model, lampu besar, AEMgtn, ng. 08129440779 / 7545904

DJL JEEP LANDROVER th ‘80,Short, Hardtop, Ban Extragrip, fullaudio, surat komplit. Hub: 7054242

• TOYOTA •

DJL toyota Starlet 1.3 SEG th ’95,siap pakai, warna silver, mulus.Hub: 081253988893

MOBIL

DJL mobil Innova G th ’06, harga160 jt. Hub: Jl. Kelapa Manis 38Madiun tlp.08125999790

DJL LGX diesel tahun’2000, wrnsilver, AE hubungi:0351-7799036

DJL Tyt Kijang ’90 body Grandtotal, PW, PS, CL, konds bgs, AEMgt, hrg 52 jt ng. H: 081233046679

DJL BU Kijang LSX Dsl pmk’ 02, birumet, plt L, tgn 1, bs pjm KTP, hrg 99jt nego. H: 472355 / 081322 69 11 33

DJL Toyota Starlet th ’90, siappakai, warna hijau met. Hub:085649044544

DJL Tyt Kijang G ’95 biru met, PS,AC dingin, VR, an. sendiri, KTPbisa dipinjam. Hub: 085233614088

DJL Kijang LGX ‘03/04 biru met, Km60rb, brg simp, mls, full var, ban bru.Ng. H: 08123403188 / 0352-461255

DJL cpt BU Kijang spr th ’96 1.8hijau, istw, AC, TP, an. sndiri, AE-Ngawi. H: 3332929 / 0852139990879

DJL Kijang sper th ’88, AE, an sdr, astralong, 6 sped, biru met, ac, tp, velg wd,ban bru, ng, 0351-7877566/08125912335

DJL Avanza New G DP 20 jt (bsbawa pulang), bs TT. Hub: Mahfud(0351) 7761818 / 081330222000

DJL kijang Krista th. ’99 akhir, birusilver, AC, tp, plat N, istimewa, pjk bru,orisinil. 110 jt ng. H: 0352-481447

DJL Avanza th. ’07 asli AE, tgn I,biru aqua, full org. 127 jt ng. H: 0351-7628155 / 081359335902 (no sms)

DJL Twincam putih, istw, bias di cek,orisinil. Jl. Trengguli 65 Mdn, tlp. 081335-791858 / 087858281958 / 0351-456435

DJL Avanza G new DP. 20 jt krdits/d 5 th, Ready stock. Hub: Bayu(0351) 7813476 / 081335462000

DJL T. Avanza, warna hitam fullvariasi, full original, pjk panjang,AE, hrg 120 jt. Hub: 081335710804

DJL Tyt Starlet th ’91 warna merah, AC, Tape, Velg R15, ban baru.085790200959 / 081359447787

• HONDA •

DJL Accord Maestro ’93 ori luar dalam,istw, CL, PS, PW, AC dingin, msn kering,ng. H: 081234190207, 0351896091

DJl honda Ferio th 97 merah, audio,VR, AC, PW, PS, PM, istw, 90 jtnego. H: 0351-7898366 / 8084202

DJL Honda Accord Prestice ’86,AE-Madiun, AC, TP/RD, PW, PS,CL, VR, hitam, istw. Hub: 7797744

DJL Jazz IDSI ’05 silver setun, AE-Kota, milik sendiri, jok kulit 132,kondisi bagus. Hub: 7822721

DJl Grand Civic th ’91 hijau metalik,ori, AE, kondisi bgs, hrg nego.Hub: 7808658

DJL Cielo ’97 pajak baru, brgistimewa, harga 87 jt bisa nego.Hub: 081335401516

DJL Ferio tahun 97 silver ,AE PO,kond. Istimewa ,tanpa perantaraHub: 08125345686

MOBIL

DJL Honda Freed PSD th’ 2010,AD tangan I, silver , KM 16rb, istw.Hub: 0816678325

DJL Honda Jazz V-Tech th’07 silvermanual KM 50rb, plat AE, kondisibgs mulus, 156 jt ng. H: 08123037308

DJL Honda Jazz V-Tech ’07 topgrade, Ad tangan I, matik, silver-stone, airbag, ABS. H: 0811265309

DJL Honda Jazz tahun 2005,warna silver, plat AE, harga 134jt nego. Hubungi: 081335330111

• DAIHATSU •

DJL Daihatsu Taruna FGX EFI 2002,biru met, AE, AC dobel, PW, LM,istw. H: 085233614088

DJL New Daihatsu Xenia DP Rp.0,cashback 2 jt. Hub: 081335981778/ 7797644

DJL Espass th ’95, pajak baru,biru met, plat AE, Magetan, hrg 41jt. Hub: 0351-7879861

DJL Taruna CSX 00/01 merah orgl100%. Hub: Tk. Mainan Ps Keras08123448579

DJL cpr Espass 1.3 ’97 silver met,AC, Rdio/Tp, ban 5 baru, full orisinilluar dalam, istw. (0351) 7819877

DJL Luxio type M th 2009 tngn 1silver DP. 40 jt sisa angs 42 x 27.H: 08123431707 / 081803407007

DJL Daihatsu Espass ’96 1.6 sil-ver, AE pjk bln 9, velg racing, AC,Tape, istw. H: 085233614088

DJL Daihatsu Feroza th ’91 Fanlygreen metalik, AE, harga 52 jt nego.Hub: (0351) 7878993

DJL Feroza th ’95, AC, RT, VR,ban 31, hijau, 90% orisinil, harga52,5 jt. Hub: 08993501410

• MITSUBISHI •

DJLPickup T120 SS th’95, pajakAD, wrn putih, orsnl cat, hrg 35jt serius Hub: 081259589122

DJL cpt BU Mits Kuda GLS biru gelap’99 Diesel, AE, brg ors, AC, TP, PW,73,5 jt. H: 7770500 / 081259466999

• SUZUKI •

DJL Katana merah th ’86, siappakai, harga 25 jt pas. Hub:081259890666 / 0351-8048666

DJL Karimun GX ’04 hijau met, pjkbln 05, ban baru, plat F, AC dingin,nego. Hub: 085735359704

DJL Suzuki Baleno th ’02 silver,istw, siap pakai, hrg 85 jt nego.Hub: (0351) 7800823

DJL Szk Aerio 2004 merah, audio,VR, AC, PW, PS, PM, ban baru, istw,100 jt ng. H: 0351-8084202 / 7848366

DJL APV GX tahun 2009, tangan1, silver, harga 70 jt. Hub:08123431707 / 081803407007

DJL Pickup carry th’2002, vul box,AE, wrn putih, kondisi istw, hrg47,5 jt serius hub:085655762609

�DJL Ferio th ’96 plat AE, AC,tape, VR nego.

�DJL Innova th ’05 hitam, AC,tape, VR nego.

�DJL Panther LS th ’05 silver,plat AE, AC, tape, VR nego.

�DJL Hyunday Atoz th ’01 silver,plat AE, full audio nego.

�DJL New Higrade th ’00 asliAE, silver nego.

�DJL Pich Up L. 300 th ’07 asli AE,orisinil, kds bagus nego.

�DJL Taruna FGZ th ’01 silver,AE nego.

�DJL Side Kick th ’96 TV, AC,tape, VR nego.

�DJL Sedan Timor th ’01 silver,tape, AC, VR, kds bagus.

�DJL Panther Deluxe th ’96 merah,double blower, PW nego.

LOWONGAN KERJA

Dibutuhkan

�SALES COUNTER �Syarat-syarat :

1. Wanita2. Pendidikan min SLTA3. Usia max 25 tahun4. Mempunyai SIM C dan motor sendiri

�MARKETING EXECUTIVE�Syarat-srayat :Laki-laki / WanitaPendidikan min SLTAMempunyai SIM C dan motor sendiri

Kirimkan surat lamaran anda ke:

ARMADA MOTORJl. Cokroaminoto 143 Madiun

Syarat sbb:

1. Laki-laki, usia max. 35 th

2. Lulusan S1 Akuntansi, IPK min.2.75

3. Memiliki pengetahuan & mengua-sai dasar-dasar akuntansi denganbaik

4. Mampu mengopersikan computer(Excel, MS. Office, Adobe Reade)

5. Sanggup bekerja dengan target &tekanan kerja yang tinggi

6. Bersedia di tempatkan di Pono-rogo

7. Memiliki pengalaman sebagai ac-counting selama minimal 1 th

8. Memiliki pengalaman kerja dalambidang dan jabatan yang sama,untuk lebih di utamakan.

DIBUTUHKAN

SEGERA

Surat lamaran lengkap di kirim ke:

PT. SARITANAM PRATAMADs. Tajug - kec. Siman – Ponorogo

PO Box 168

1. FINANCE & ACC. SUPERVISORmemenuhi syarat no: 1-7

2. Finance & Acc. Staffmemenuhi syarat no: 1- 6 dan 8

Ponorogo, Dolopo, Maospati, CarubanMembutuhkan:

1. Kepala Cabang (S1 management)2. Mekanik ( Pria, min. STM mesin)3. Administrasi ( wanita, min. SLTA,

mahir MS Office, Word, Excel).4. Sales Lady Counter ( min 160 cm,

menarik, komunikatif & kepribadi-an baik).

5. Sales Force (punya knd. Sendiri).

Hubungi:

0352-484888, (0351) 365333,(0351) 866788, (0351) 387814.

PT. Nusa Motor Group

123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234123456789012345678901234

1. SURVEYOR

2. COLLECTORSyarat: Pria umur max 27 th, Pndidikan SLTA,

Punya motor min th 2004 & ada BPKBLamaran ditunggu paling lambat 1 minggu

PT. KRESNA REKSA FINANCEJl. Salak No. 36 Mdn Tlp. 465688 / 7777439

Lowongan Kerja

Kesempatan BerkarirSales Counter, Sales Force, Administrasi, Ke-pala Cabang

Syarat:Pria/Wanita maksimal 35 tahun, pe-nampilan menarik, punya kendaraansendiri+SIM C, komunikatif, khusus untukadminsitrasi menguasai aktif MS Office.

Disediakan: Uang makan, transport, insentifyang lebih menjanjikan.

Lamaran dikirim ke:

CAHAYA HARAPAN MOTORJl. Raya Solo No 56 Jiwan Madiun

Telp 0351 484800

MOBIL

DJL Vitara ’93 hijau tosca met, full vriasi,full audio, istw, CL, PS, PW, AC, V. Rcng.Khss penggemar: (0351) 7950974

DJL Katana GX ’97 AE, silver met, AC,DVD, Audio, TV, VR, ban baru, PS, 52,5jt ng. H: 0351-7794978 / 081234443966

hino

DJL Truck Hino FG 210 (mobilbarang ) th. 2004, plat kuning,tngn I, baik. H: 08883427577

• NISSAN •

DJL G Livina 169 jt, dp 35 jtan,angs 3 jt, dis gede, lcd, dvd, hub:081393393340/ 0271-7585081

DJL Holden Torona SL 2850 balap,74, mobil apik, hrg 15jt. Hub:085755235119.

RUMAH + TNH

DJL Tnh 321 m2/ 200 m2, SHM,selatan Perum Regency (Te’an)hubungi: 0351-7822418

DJL TP Tnh Kavling L.103M2 harganego, lokasi Jl. Sri Linuhung. Hub:081335357203 / 0351-465671

DJL Tnh kavling di Jl Ry Mdn-Sby,Saradan, 20,5 jt ng, diangsr 10 kali,uk 10mx17m, 081359955059/ 7834053

DJL mrah rumah LT. 145 M, fullbangunan Jl. Wirabumi 27 WinongoMdn. 08125941908 / 0351-7036971

DJL Tanah lok. Depan PasarWiyoro, kec. Ngadirojo Pacitan, L:145 M2. Hub: 081359019470

DJL Rmh LT. 576 M2, LB. 325 M2,ada 15 KT, 4KM, Parkir luas, cocokutk kos2an & investasi. Hub: 457767

DJL rumah siap huni, full jati, luas185 M3, Jl. Sasana Manis 53 PerumManisrejo, nego. 081259230699

DJL Rumah SHM lok. Jl. Trijaya XI/18 LT. 575 M2, LB. 250 M2, ky jati,hrg nego lsg Hub: 087858193452

DJl Rumah ruko type 21 L. 142 M2,hrg dasar 150 jt, Jl. Anggoro ManisA2/01. H: P. Djuadi 081952564899

DJL Tnh & Bgn 2 lt, L. 340 M2 di Jl. CaturJaya IX/84 & Catur Jaya VII/75 (dpn blkg)Dumai Indah Mdn. H: 081259777877

DJL Rmh Tnh Lt 400 m2, Lb. 400 m2,2lt, strtgs, dkt psr Gentong, Jl Ngawi- Jogorogo, ada gdg Sriti, 085856690354

DJL Tnh kav di kel MangkujayanPo, L. 200 m2, hrg 40 juta, hub:08123269896

DJL Ruko 2 lt L. 100 M2 di PerumWidodo Kencana II Blok A-14Madiun. Hub: 3328877

MOTOR

• KAWASAKI •

DJL Kwski Ninja 150 RR ’07 full ori, htmmls, istw skl, tgn 1 KM 8500 asli, sptbr, knlpt rcg, 27,5 jt nego. 0818340407

Sebuah Bank Syariah berskala Nasional mem-buka kesempatan kerja untuk posisi:

A.TellerB. CSC. Back OfficeD. Marketing

Syarat:1.Pria (C & D, Wanita (A & B),2. Pend. Min S-1 (IPK min 2,75) semua jurusan dariuniversitas ternama.3. Memiliki customer base yg luas di funding ,maupun lending.4. Terbiasa bkrja dg target & menyukai tantangan.5. Familiar bkrja dgn MS Office & Internet.6. Bersedia ditempatkan di Kediri, Madiun, Ngawi

Berkas lam lkp dg CV serta pas foto berwarna 4x6=1 lmbarDikiim ke:

PT. BANK SYARIAH MANDIRIJl. Brawijaya No. 10 Kediri

Berkas lam paling lambat diterima tgl 14 Nov 2010

MADIUN – Rumah Makan Pa-dang Citra Sari di Jalan Dipo-negoro 74 saat ini menawarkansatu menu khusus. Yakni sopbuntut sapi yang menggugahselera. Dilengkapi dengan sambaldabu yang khas, siap menggo-yang lidah para konsumen. ‘’Citarasanya yang khas membuat m-asakan satu ini terasa berbeda,”terang Sunarto, pemilik rumahmakan (RM) Citra Sari, kepadakoran ini kemarin (5/11).

Selain rasa bumbu rempah

yang mengena di lidah, sop bun-tut Citra Sari juga menyajikan ci-ta rasa daging yang lembut, lunakdan gurih. Rasanya akan lebihlengkap saat di cocolkan dengansambal pedas manis. ‘’Masakansatu ini sangat pas untuk me-nggugah selera makan,” jelasnya.

Selain itu Citra Sari juga mena-warkan menu andalan sepertiayam pop, gulai kepala ikan sertapuluhan jenis masakan lain se-perti gulai kikil, cumi, serta ma-sakan khas Padang.

Selain masakan yang bercitarasa tinggi dengan harga yangterjangkau, Citra Sari juga me-nyediakan tiga ruangan khusus.Ruangan tersebut terdiri darisatu ruang utama berkapasitas80 orang, kemudian satu ruang-an VIP yang berkapasitas 16 o-rang. Serta satu ruangan lagiyang bisa memuat sekitar 60hingga 70 orang.

Dengan fasilitas AC membuatruangan ini menjadi lebih nya-man, serta sangat ideal untuk

melangsungkan kegiatan yangbersifat formal seperti perte-muan dengan relasi, rapat kan-tor atau kegiatan lainnya. ‘’Bah-kan kami tidak memungut biayaadministrasi untuk ruangan ter-sebut. Fasilitas ini murni untukmemenuhi kebutuhan parakonsumen,” imbuh Sunarto

Apalagi RM Citra Sari ini jugadilengkapi dengan area parkirluas, sehingga konsumen tidakkerepotan saat memarkir ken-daraan mereka. Bahkan rumah

Murah Berkualitas Hanya di Citra Sarimakan ini juga bisa melayanisemua kebutuhan konsumen,mulai dari sajian kegiatan pestaulang tahun, pernikahan danyang paling memudahkan kon-sumen yakni layanan pesan an-tar. ‘’Demi kenyamanan konsu-men, kami juga siap menerimakritik dan saran.” (rgl/eba/bar)

IKLAN NYESS

WS HENDRO/RADAR MADIUN

LEZAT: Sop buntut yang nikmatdisajikan dengan sambal pe-lengkap yang mampu meng-gugah selera di RM Citra Sari.

IKLAN

Page 3: Radar Madiun

35 RADAR MADIUN � SABTU 6 NOVEMBER 2010 RADAR PONOROGO

Manfaatkan pemasangan iklan melalui SEMARAK AKHIR TAHUNKota Reyog

Informasi & pemasangan hubungi: Didik (0352) 462700 Juni (0352) 5934233

Ketentuan � 1/4 berupa space foto, 3/4 berupa materi teks �

Pemasangan selesai dalam satu bulan �Ukuran space 105 mm x 70mm �

Khusus untuk iklan bisnis di Ponorogo �

KIAT KAPOLRES PONOROGO AMANKAN WILAYAH KOTA

DIDIK HARYONO/RADAR MADIUN

LEBIH DEKAT: Untuk lebih memaksi-malkan petugas lapangan KapolresPonorogo bersama jajarannya turunke jalanan bersepeda.

PONOROGO – Ancaman kriminalitasdan kecelakaan lalu lintas di wilayahPonorogo masih tinggi. Tidak ingin kor-ban terus berjatuhan, Kapolres AKBPMas Gunarso mengaktifkan kembalipatroli sepeda pancal.

‘’Patroli sepeda memang bukan dituju-kan memburu penjahat, tapi ada tujuanlain yang lebih besar,” terangnya kemarin( 5/11).

Salah satu tujuannya, memantaukinerja petugas lapangan. Khususnya,pengatur lalu lintas. Saat pagi hari,sebelum jam kerja, pihaknya menerju-kan ratusan personel pengatur lalulintas. Dengan sepeda orang nomor satudi mapolres itu ingin mengetahui secaralangsung kinerja mereka. ‘’Kalau per-sonel di lokasi itu sudah pasti ada, tapibagaimana kinerjanya itu yang perludipantau,” ujarnya.

Selain memantau kinerja, MasGunarso juga ingin lebih mendekatkandiri dengan masyarakat. Dengan ber-sepeda, dia yakin akan bisa lebih dekatdengan masyarakat. Sebab, bisa langsugbertatap muka. ‘’Pepatah bilang, kede-katan itu merupakan obat mujarabmenghindarkan permusuhan dan rasadengki. Dengan begini, kami berharapmasyarakat juga ikut membantu tugas-tugas kepolisian,” tambahnya.

Patroli sepeda kapolres itu bukansekadar seremonial. Buktinya, kapolresbersama jajaran Sat Samapta melaku-kan patroli menyisir pinggiran perko-taan. Seperti jalur pabrik es ke timur,pasar Pon, Jalan Sultan Agung dankeliling tengah kota. Tak sekadar me-lintas, kapolres tak segan turun ke jalanmemberitahu petugas lapangan tentangpengamanan lalu lintas. ‘’Semua harusmaksimal dalam menjalankan tugas,tidak boleh ada yang seenaknya,”pungkasnya. (dhy/sad)

WargaKesulitanAir Bersih

PONOROGO – Bencana tanah long-sor masih terus menerjang wilayah Po-norogo. Dalam sepekan terakhir, tujuhlokasi mengalami longsor. Terakhir,

longsor terjadi Kamis (4/11) sore diDusun Senggreng, Desa Tempuran,Kecamatan Sawoo. Akibatnya, jalursatu-satunya menuju dusun itu putus

total. Lahan pertanian seluas satuhektare hancur terbawa longsor. ‘’Kalauputus seperti ini, ya tak bisa dilewatikendaraan kecuali roda dua,” terangMiskan, warga setempat.

Selain memutus jalan dusun, longsordi area persawahan itu juga memutussemua saluran air bersih warga. Praktis,sekitar 60 kepala keluarga di DusunSenggreng, tepatnya di RT 3 dan RT 4kesulitan air bersih untuk keperluan

rumah tangga. Untuk mencukupi ke-butuhan dapur dan minum, merekaharus mengambil air di belik yangberjarak lebih dari satu kilometer.

‘’Ya yang rumahnya jauh bisa lebih darisekilo untuk mengambbil air dari belik,”kata Miskan.

Tidak hanya itu, longsor juga megan-cam sebagian rumah warga. Sebab, re-takan tanah akibat longsor itu telahmenjalar ke sekitar perumahan warga.Mereka khawatir, jika hujan terus meng-guyur retakan itu kian melebar danlongsor menerjang rumah mereka. ‘’Inibaru sehari saja retakan sudah melebarhingga 40 centimeter,” tambahnya.

Longsor dan retakan itu terjadi dikawasan persawahan sebelum me-masuki Dusun Senggreng. Tanah per-tanian seluas sekitar satu hektarehancur. Tepatnya di sawah Misri, Boi-nem dan Marlan. Sebagian badan jalanmenuju ke kampung warga jugaterbawa longsor. Hingga kemarin, be-lum ada tanda-tanda perbaikan saluranair maupun jalan warga. ‘’Kami ber-harap persoalan air bersih ini bisa segeradiselesaikan. Karena kami benar-benarkesusahan kalau harus mengambil air kesumber di bawah,” ujar Yanto, wargalainnya. (dhy/sad)

Akibat Longsor diTempuran, Sawoo

LANGKAH pemkab Ponorogo dalammenangani bencana alam askhir-akhirini dinilai lamban. Khususnya, dalampenanganan korban bencana. Hinggabeberapa hari pasca-terjadinya ben-cana pemkab belum turun tangan. Bah-kan, pada kasus bencana tertentu pem-kab justru tidak tahu. ‘’Sangat lamban,bahkan terkesan acuh tak acuh,” kritikSutyas Hadi Riyanto, wakil ketua KomisiD DPRD setempat kemarin (5/11).

Dia mengatakan banyak mendapatlaporan lambannya sikap pemkab itu.Misalnya pada korban tanah amblas diDesa Pangkal Kecamatan Sawoo. Meskiada empat rumah warga yang retak dantak layak huni, namun pemkab beummemberikan solusi sama sekali. ‘’Karenatidak punya tempat lain, rumah itu tetapdihuni padahal sangat mengancam jiwawarga. Kalau tanah itu benar-benarlongsor dan memakan korban jiwananiti siapa yang bertanggung jawab,”tanya Sutyas.

Penanganan bencana selama ini hanyabersifat insidental. Hanya jika mendapatkritik dan pemberitaan media, korbanbaru ditangani. Selama belum adaekspose, seakan dibiarkan begitu saja.‘’Harusnya pemkab punya standar

penanganan bencana, sehingga segeraada aksi jika ada bencana. Tidak sepertisekarang,” kritiknya.

Sementara itu Bupati Ponorogo HAmin melalui Kabag Humas dan Pro-tokoler Joni Widarto menyatakan telahmenerapkan sistem penanganan ben-cana maksimal. Baik melalui satuankoordinasi penanggulangan bencana(satkorlak) maupun tim bentukanpemkab yang melibatkan beberapasatuan kerja. ‘’Itu sudah kami lakukan,hanya mungkin belum memuaskansehingga memunculkan kesan lambanitu,” kilahnya.

Menurut Joni, untuk menangani korbanbencana ada beberapa tahap yang harusdilakukan. Misalnya identifikasi ben-cana, kerugian dan kondisi alam. Darisitu, maka baru dirumuskan sistempenanganan secara menyeluruh. Mi-salnya tentang penanggulanga longsor,evakuasi rumah korban dan lain se-bagainya. ‘’Yang pasti, setiap ada ben-cana, maksimal sehari setelah itupemkab langsung mengirim bahanmakanan bagi korban. Kalau pena-nganan evakuasi perumahan memangtak bisa langsung dilakukan, butuhkajian,” ujarnya. (dhy/sad)

BIKINWASWAS:Lokasitanahlongsordi DesaTempuranKecamatanSawoo,Ponorogo.

Pemkab LambanTangani Bencana

DIDIK HARYONO/RADAR MADIUN

DIDIK HARYONO/RADAR MADIUN

H Sugiyanto Hasanuddin

Cetak Pengelola Pendidikan IslamPONOROGO – Kamil, 45, warga Desa Ketonggo,

Kecamatan Bungkal, Ponorogo, bernasib tragis. Diatewas disambar petir kemarin (5/11). Bagian dada danwajahnya hangus. Saat petir menyambar, korban yangsaat itu di sawah, langsung terjengkang tak bernyawa.‘’Lap der! Langsung nggeblak,” ujar Jumingan, saksimata kepada wartawan kemarin.

Tragisnya lagi, peristiwa itu terjadi di depan mata istrinyaKamsiani, 40. Saat itu pasangan suami istri ini memangsedang mencari rumput. Di area persawahan itu, selainKamil dan Kamsiani juga ada Jumingan. ‘’Jarak kami bertigatidak terlalu jauh, hanya sekitar 10 meter,” kata Jumingan.

Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 14.00. Saat itu, cuaca diBungkal memang mendung. Bahkan, sudah hampir hujan.Kendati demikian, Kamil dan istrinya nekat mencari rumputuntuk pakan ternaknya. Baru sekitar 10 menit mencarirumput, tiba-tiba ada petir menyambar. ‘’Sebelumnya tidakada petir, ya cuma sekali tapi sangat keras sekali,” tambahnya.

Kabar kematian Kamil akibat disambar petir itulangsung mengundang simpati warga sekitar. Merekaberbondong-bondong membantu mengevakuasikorban. Tidak ingin terjadi persoalan lebih jauh,perangkat desa melaporkan peristiwa itu ke mapolseksetempat. ‘’Kami langsung ke lokasi untuk melakukan olahtempat kejadian perkara (TKP),” terang KapolresPonorogo AKBP Mas Gunarso melalui Kapolsek BungkalAKP Sumijan. (dhy/sad)

Tewas Disambar PetirInsuri WisudaRatusan Sarjana

PONOROGO – Banyaknya lembagapendidikan Islam baik negeri maupun swastadi Ponorogo dan wilayah Madiunharus mendapat perhatian se-rius. Sebab, selama ini munculkesan pendidikan berbasis agamalebih rendah kualitasnya di-banding umum. Tak ingin kesantersebut terus melekat, InstitutSunan Giri (Insuri) Ponorogomemberikan perhatian khusus.

Yakni, membuka progampascasarjana jurusan MagisterManajemen Pendidikan Islam. Diwilayah Madiun, hanya Insuriyang memiliki progam manaje-men pendidikan Islam yang telah terakre-ditasi. ‘’Jurusan itu akan sangat membantudalam pengembangan lembaga pendidikanIslam, karena memiliki beberapa keung-gulan,” terang Rektor Insuri Ponorogo HSugiyanto Hasanudin kemarin (5/11).

Lembaga pendidikan Islam yang memiliki

kelebihan dan kekhususan dibanding lembagapendidikan umum, menurut Sugiyanto, harusdiperlakukan berbeda. Baik dalam pengelolaanpendidikan, progam, maupun psikologis.Sehingga dibutuhkan manajemen yang jugaharus memiliki nilai kelebihan dan kekhususan.

‘’Magister manajemen pendidikanIslam itu fokus pada teknis ma-najemen seperti itu,” tegasnya.

Sebagai bukti komitmen Insuriitu, hari ini (6/11) kampus di JalanBatoro Katong Ponorogo itu akanmemwisuda 44 sarjana strata 2.Selain itu, juga 133 sarjana strata 1.Itu meliputi sarjana dari fakultaspendidikan agama Islam, fakultasdakwah, syariah dan pendidikanguru madrasah. Tak hanya itu,wisuda juga akan dilakukan pada 25sarjana diploma 3 bidang akafarma.

Prosesi wisuda digelar di halaman kampusInsuri yang dihadiri seluruh pejabat yayasan,kampus, sarjana dan orang tua sarjana. ‘’Sarjanaitu bukan akhir segalanya, tapi justru menjadiawal bagi sarjana untuk mengimplementasi-kan ilmunya,” pungkas Sugiyanto Hasanuddin.(dhy/sad/bar)

Harga Hemat di Pameran Boom SaleKejutan lewat berbagai ajang memang tak

ada habisnya disuguhkan Hi-Tech Mall. MallIT terbesar dan terlengkap di Indonesia iniselain dihuni lebih dari 900 tenan, puluhanservice centre dan broadband internetcentre juga kerap mengejutkan pengunjunglewat berbagai aksi cuci gudang murahmeriah dan workshop teknologi untuk duniapendidikan.

Murah dan lengkap selalu menjadi alasanutama pengunjung untuk datang setiap saatdi Hi-Tech Mall. Pengunjung setiap harinyaselalu menjejali Mall IT yang berlokasi dipusat kota Surabaya ini untuk menikmaticashback langsung hingga jutaan rupiah,berbagai produk aksesoris IT terbaru danbonus – bonus menarik. Hingga tanggal 14November 2010, anda bisa mendapatkanharga sale dan hemat mulai dari aksesories,paket PC gamer hingga netbook yang bisaanda bawa pulang dengan harga mulai Rp

2jutaan di ‘Boom Sale’. Pameran ini bakalmemajang semua produk notebook lokalseperti Byon, A Note, Axioo, Forsa, C3 Cube,serta pilihan paket hemat PC rakitan danpuluhan aksesoris seperti flashdisk MP3, danspeaker dengan harga yang sangat murah.Berbagai promo menarik juga ditawarkanseperti Byon Alverstone M8340 Core i3 dariharga Rp 5.680.000 menjadi Rp 5.100.000 dandapatkan juga free DVD external Asus untukpembelian notebook Byon seri QuevaS8631-SU4100 dan Queva S8631-SU4100with Windows 7 dengan harga mulai Rp4jutaan. Penawaran menarik dari NotebookA Note adalah seri CA 8293 dari Rp 5.450.000jadi Rp 4.799.000 , seri CA8277 dengan layar12” dari Rp 5.850.000 jadi Rp 5.599.000 freemouse optic. Dapatkan juga cashback Rp100.000 untuk seri terlaris A Note yaitunetbook I Star dengan harga Rp 2.599.000.Axioo notebook Zetta yang super slim juga

ditawarkan dari Rp 5.000.000 menjadi Rp4.100.000 serta dapatkan juga free externalharddisk 250GB untuk seri CLW3522 denganharga hanya Rp 5.799.000. LCD Monitor LEDGTC 17.3” juga bisa anda bawa pulangdengan harga Rp 1.125.000 free mug dan jugauntuk seri terlaris LCD monitor BenQ 18.5”dari Rp 1.299.000 kini hanya Rp 1.100.000.Butuh PC untuk di rumah atau di kantorataupun untuk game?? Anda bisa

mendapatkan semuanya di pameran BoomSale ini. Berbagai macam pilihan pakethemat PC rakitan ditawarkan mulai harga Rp1jutaan dengan berbagai macam bonusseperti flashdisk atau modem. Inginmendengarkan music atau nonton film/konser dengan kualitas suara yangmenggelegar?? Dapatkan berbagai macampilihan speaker mulai harga Rp 200ribuan.Aksesories lainnya juga bisa anda bawa

pulang mulai harga Rp 20ribuan.Selain notebook dan aksesories, anda bisa

mendapatkan paket hemat berinternet dariberbagai macam provider ternama sepertiFlexinet, Ceria, dan AHA Esia. Ingin notebookterkenal dari Jepang Fujitsu dengan hargasale??? Datang saja di pameran Boom SaleHi – Tech Mall. Karena di pameran ini, Fujitsunotebook menurunkan harga dan jugamemberikan cashback hingga Rp 1jutaan.Seperti netbook Fujitsu yang dilengkapiWindows 7 bisa anda dapatkan mulai hargaRp 3jutaan. Dapatkan juga seri P3010 yangdilenkapi ATI HD3200 dari Rp 5.98.000 kini Rp5.180.000 serta seri S6421a dari Rp 8.880.000kini hanya Rp 7.980.000.

Jadi, segera kunjungi Hi-Tech Mall. Pilihanberbagai merek produk dan harga di tangananda. Ini hanya ada di Hi-Tech Mall, Mall ITpaling terpercaya, terlengkap dan termurah.Ingat IT, Ingat Hi-Tech Mall dong. (adv)

Page 4: Radar Madiun

36 RADAR MADIUN � SABTU 6 NOVEMBER 2010

Cuaca Ekstrem, Produksi Kedelai TurunRADAR PACITAN

�Untuk Kategori :

- PROPERTI, jasa, elektronik, kontak jodoh, HANDPHONE, bank, konsultasi, sedot wc,hewan, investasi,KOMPUTER, antena, foto copy, loundry, ac/kulkas, salon/bridal,PERCETAKAN, rupa-rupa, resto-kafe, mesin-alat berat, konter HP, WARNET, pembiayaan/leasing, KSP/BPR, toko baju/sepatu, penjahit, loket pembayaran Listrik/telepon/PAM,MOBIL- MOTOR,service mobil/motor, cuci mobil/motor, GANTI OLI, kursus, bimbel, babyshop, mebel, apotik, optik, UKM, musik, kerjasama, biro perjalanan, dan ucap syukur.Tidak termasuk iklan Lowongan.

*T*T*T*T*Tarif Rp. 10.000/smsarif Rp. 10.000/smsarif Rp. 10.000/smsarif Rp. 10.000/smsarif Rp. 10.000/sms

IKLAN SMS BERHADIAH

*Ketentuan: Maksimal 2 baris (60 krakter termasuk spasi dan tanda baca).

Caranya ketik:RADARMDN (spasi) IKLAN (spasi) MATERI IKLAN

Kirim ke 7005

Souvenir cantik Radar Madiun

Hadiah diundi Jumat, 31 Desember 2010

Unit Televisi

21

3

RADAR MADIUN

Unit HandphoneMAKSIMAL PUKUL

15.00 WIB

BULAN Desember 2010 nanti warga Pacitan akan memilihbupati dan wakil bupati periode 2011-2016. Pastikan Anda

tidak salah pilih. Anda pun bisa menentukankriterianya. Caranya, kirim SMS.

Cantumkan nama dan alamat Anda (cukup desa/kelurahan dan kecamatan). SMS Anda akan dimuat di

halaman Radar Pacitan setelah melalui seleksi dankoreksi Redaksi.

Ketik PILBUP PCT <spasi> kriteria yangAnda inginkan (tidak menyebut namacalon). Kirim ke 03518055055 (all operator).

KRITERIA

CABUPPP A C I TA C I T A N 2 0 1 1 - 2 0 1 6A N 2 0 1 1 - 2 0 1 6

� Tidak sombong, bijaksana, cerdas, sopan, bermoral,bertanggung jawab, pokoknya seperti Pak SBY danbenar-benar memajukan Pacitan. Bukan sebaliknya.

Adi Tri Setiawan, Tegalombo. 0819465720xx

� Bupati menang dan dikenang jika mengembalikan pantaiteleng kepada rakyat Pacitan dan alun-alun Pacitanjadi tempat terbuka lagi, bukan taman dan pasar pindahalun-alun.

Widya, Tanjungsari, Pacitan. 0821433490xx

� Cabup Pacitan harus tahu persis keluhan rakyat, tanggap,cekatan, cerdas, dan tak punya sifat aji mumpun. Mauberjuang agar rakyat di desa yang kekurangan air dimusim kemarau dibangunkan pipanisasi seperti DesaGondosari, Kecamatan Punung dan sekitarnya, sertamampu membangun Pacitan sejajar daerah lain.

Juri Widiyanto (putra asli Pacitan), Brotonegaran,Ponorogo. 0812341425xx

� Bupati Pacitan harus tegas jangan lembek/melo/sokmelas. Andap asor, luhur budi dan banyak kerja.Lunakkan amarah rakyat dengan pemberantasankorupsi, kolusi dan nepotisme. Analitis, cermat dansmart (speak by date).Rapatkan barisan bersama rakyat membangun Pacitanwaras lahir batin. Jayakan Pacitan dengan inovasikekinian tanpa meninggalkan budaya asli daerah. Ojo

dumeh kuasa terus sak wiyah-wiyah ing batur.Imam Saffii, Baleharjo, Pacitan. 0819148331xx

� Wahai Cabup Pacitan yang terhormat. Saya mohon untukCPNS/PNS jangan hanya ditempatkan sekolah-sekolahnegeri saja. Mbok yo yang swasta juga dikasih. Khususnyadi naungan kemenag. Biar kami juga dapat peluang kerja.Jadi tak hanya di bawah naungan dindik saja.

Kang Mansyur, Tegalombo. 0877588351xx

� Kudu ra isin yen mlarat, ra isin ngontrak, ra isin yenluwe. Lhau kuwi baru bupati tenan. Ojo wetengemblenduk, rakyate sekarat.

Karjo, Tambakrejo, Pacitan. 0852357800xx

� Tidak hobi hamburkanuang rakyat untuk minta semuaharus baru kayak mobil, baju, operasional, karenasemua itu bukan warisane bapa lan simbokpanjenengan kekalih, yang penting amanat rakyatdijalankan.

Cholifah, Arjosari. 0813594348xx

� Bupati tidak harus pinter. Nanti ndak kur minteri tok.Tapi yang amanah dan ngerti susahe rakyate miskin.Yang kita cari bupati yang mau berjuang untuk Pacitan,bukan berjuang untuk kursi dan saku.

Munir, Tremas, Arjosari. 0813351643xx

� Siapa pun yang memimpin, di kampanye jangan ngobraljanji. Rakyat perlu bukti. Dan tolong benahi Pacitan inibiar seperti kabupaten lain.

Gito, Ploso, Tegalombo. 0813353774xx

� Wahai bapak calon bupati baru, kami butuh bukti bukanjanji. Juga tak butuh kata-kata manis saat kampanye,perhatikan masyarakat kecil. Bapak calon bupati, jikasudah jadi jangan lupakan kami kaum derajat rendah.Karena suara kami engkau jadi bupati.

Zeydha, Gembong, Arjosari. 0852350418xx

� Siapa saja bupatinya yang bisa memperhatikan parapengusaha industri rumah tangga. Kalau bisa maju,otomatis bisa menyerap tenaga kerja. Karena Pacitankurang lapangan kerja.

Warsino, Jatigunung, Tulakan. 0852338056xx

� Masyarakat sudah bosa dengan janji-janji. Buktikandengan kenyataan. Selamat bertanding. Bravo PilbupPacitan.

Gito, Pringkuku. 0877588049xx

� Janji? Ah, iku jangan asem dulur. Aku ora butuh. Yanbupati lan wakile gelem nyambangi lan nggatekno wongcilik lan mung ora dadi bolone para cukong Pacitan, pastiiku pilihanku donya akhirat. Salam satu jiwa.

Cak Mamat, Gunungsari, Arjosari. 0813354128xx

PACITAN – Curah hujan tinggisepanjang tahun ini berdampaksignifikan pada sektor pertaniandi Pacitan. Ada pihak yang diun-tungkan. Namun, sebaliknya, adajuga yang mengalami kerugian.‘’Ada sebagian petani yang hasilpertaniannya dilanda banjir sehi-ngga produkstivitasnya menu-run,” kata Kepala Dinas Pertaniandan Tanaman Pangan BambangSupriyoko, Jumat (5/11).

Dia mengatakan, di KecamatanArjosari misalnya, ada beberapalahan pertanian warga yangmenjadi langganan banjir. Se-perti di Desa Gayuhan, Jati Ma-lang, maupun Arjosari. Banjiryang menggenangi areal persa-wahan juga terjadi di KecamatanNgadirojo dan Punung. Namun,secara umum, penurunan pro-duksi pertanian tidak terlalu

besar. ‘’Kedelai mengalami pe-nurunan berksiar 20 persen. Ka-lau tanaman padi hanya sedikit,”terang Bambang.

Penyebabnya, tidak saja faktorcuaca. Tetapi, juga kondisi wila-yah. Selain geografis Pacitanyang bergunung, ketika curahhujan tinggi, air sungai juga me-luap menggenangi areal per-tanian. Sehingga, ke depan perluupaya pembuatan tanggul penga-manan atau konservasi hutan.

Menyikapi hal itu, pihaknyamelakukan iventarisasi seju-mlah permasalahan, khususnyadampak bencana banjir. Bah-kan, pekan lalu juga dibahas diPemprov Jatim. Diharapkanberbagai permasalahan yangmuncul tersebut mendapat per-hatian serius dari

pemerintah. ‘’Ada rencana pe-

tani yang menjadi korban ben-cana banjir akan mendapat ban-tuan benih padi maupun beras,”papar Bambang.

Diakui, anomali cuaca yangcenderung ke atas berdampaksignifikan terhadap tanamanpalawija. Selain itu juga semakinberkurangnya petani menanamkedelai.

Sementara, berbagai tero-bosan menjawab kekuranganberbagai jenis tanaman sayuranjuga sudah dilakukan. Di antara-nya, menjadikan KecamatanBandar dan Nawangan sebagaisentra sayuran. Pertimbangan-nya, kedua wilayah kecamatanitu memiliki ketinggian ideal ber-kisar 700-800 meter di atas per-mukaan air laut. Terbukti, ta-naman cabe di wilayah itu cukupbagus. (wit/sad)

WIWIT ROWI/RADAR MADIUN

MERUGIKAN: Tanaman kedelai tergenang banjir. Areal pertanian Desa Gayuhan, Arjosari langganan banjir.

FENOMENA perubahan cuacamengancam lumbung pangan.Bahkan, persolan itu sudah men-jadi isu global. Sebab, pengaman-an pangan harus ada keamanancuaca. Sedang sepanjang tahun2010 ini masih terjadi anomaliyang ditandai dengan tingginyacurah hujan. ‘’Biasanya, pada per-tengahan Mei, sudah masuk mu-sim kering,” kata Hernawan, aktivisPacitan Center, kemarin (5/11).

Dia mengungkapkan, selamaini sebagian besar petani kurangmengetahui bagaimana meng-hadapi cuaca ekstrem dan peru-bahan musim dalam budidayatanaman dan usaha tani. Se-

dangkan berbagai layanan infor-masi cuaca darilembaga pemerin-tah dan perguruantinggi masih jauhdimanfaatkan pa-ra petani. ‘’Kita per-lu memberdaya-kan para petani un-tuk belajar adap-tasi dan mitigasi,”tandas Hernawan.

Dia menjelaskan,adaptasi itu misal-nya dengan cara si-ap stok benih. Sedang untukmeminimalkan dampak yangmuncul, petani diajak mem-

bangun embung dengan caramemanen air dimusim hujan. Se-hingga, jika nan-tinya terjadi mu-sim kemarau pan-jang, petani jugatidak terlalu meng-alami kesulitan air.

Dia berharap,pemberdayaan pe-tani tersebut ber-dampak pada ke-siapan petani dalammenghadapi peru-

bahan cuaca yang khas lokasi de-ngan penyesuaian sikap, pe-rilaku dan keterampilan petani

dengan kondisi iklim baru. En-ding-nya, petani tidak terlalumengalami kerugian. Di sisi lain,perlu memperhatikan perubah-an pola tanam dan budidaya.

Pengamatannya selama ini,para petani kerap terjebak padapola tanam kebiasaan. Yakni, po-la tanam yang didasarkan padahitungan bulan. Misalnya, men-jelang Mei menanam palawija.Sedang menjelang Desember ta-nam padi. Tetapi, lantaran peru-bahan cuaca, hasil produksi ta-naman pertanian pun menurun.Bahkan, tidak sedikit di antara-nya yang mengalami kerugian ti-dak sedikit. (wit/sad)

Petani Tak Berdaya Hadapi Cuaca Ekstrem

Hernawan

WIWIT ROWI/RADAR MADIUN

Page 5: Radar Madiun

41

� Wartawan Radar Madiun dilarang menerima uang atau barang dari sumber berita,� Wartawan Radar Madiun dibekali dengan kartu pers yang dikenakan selama bertugas.

� Gunakan Hak Jawab Anda. Radar Madiun siap memfasilitasi hak jawab sesuai amanat UU No. 40/1999 tentang Pers.

General Manager: Aris Sudanang, Pemimpin Redaksi: Bambang H. Irwanto, Ketua Dewan Redaksi: Hadi Winarso, Redaktur:Wawan Isdarwanto, Sadmiko S, Engky Bastian, Staf Redaksi: Nofika D. Nugroho, Dwi NR. Diliana, Ockta Prana PW,Hendra Permana, Aswika,Umi Solikah Ponorogo: Didik Haryono, Ngawi: Didik Purwanto, Magetan: M Arif Widiyanto,Pacitan: Wiwit Widi Santoso, Sidang Dewan Redaksi: Sri Purwati, Fotografer: Arief Yoga, Artistik/Grafis: T. Hariyanto, H.Lucky, Dadang W, Iklan: Hartopo (Manajer), Yupi Apridayani, Decky BS, Arief S, Nanang EP, Ervan, Dony, Keuangan:

Rudito. Pemasaran: Ardi Pratama, Evan HP, Yossi Amanda, Manajer Pengembangan Bisnis dan Umum: - , SDM/Sekretaris :Dewi Sulistyani, Penerbit: PT Madiun Intermedia Pers, SIUPP: 1537/SK/Menpen/SIUPP 1999. Alamat Redaksi/Iklan &Pemasaran: Jl D.I. Panjaitan No.12 Madiun Telepon:(0351)468801/Fax. (0351) 468802, Biro Ponorogo: Jl Gatutkoco No.3,Telp (0352)462700, Biro Ngawi: Jalan Untung Suropati 26 Telp. (0351) 8062110, Biro Magetan: Jalan Samudra 54 Telp.(0351) 7512150. Perwakilan Surabaya : Graha Pena Lt 5, Jl Achmad Yani 88 Surabaya

RADAR MADIUN � SABTU 6 NOPEMBER 2010 RADAR MAGETAN

HOTLINE : 031-771177588SHOWROOM: SINGAMANGARAJA WTC SURABAYA LT.3 NO.303

SERVICE CENTER SURABAYA : WTC LT.4 NO.420-421

MD MADIUN : Karunia cell 0351-7053370DEALER : Madiun : Inti cell 0351-7745888,Bhineka 0351-7838752, Alfa 0351-7555500,Mars cellmaospati 0351-869366/7812221. Telko 0351-7579000, Barcelona barat 0351-7729024, Imago 0351-

3347815. Magetan : Media 081553109141,Batam 0351-7780555, Karangjati : Giant 0351-7616161. Ponorogo : Karunia 0352-484675, Ngawi : X-press 0351-7665667, Abadi 0351-7634299

Harian terkemuka di Madiun mem-butuhkan beberapa tenaga profesio-nal untuk ditempatkan di Madiun,Magetan, Ngawi, Ponorogo danPacitan.Kualifikasi:� Pria/wanita umur maksimal 26th

� Pendidikan D1/D3/S1 semua ju-rusan

� Menguasai komputer� Penampilan menarik & komunikatif� Terampil dalam lobi dan negosiasiLamaran segera ditutup setelah me-menuhi kuota, segera kirim lamaranlengkap ke:

HRD RADAR MADIUNJl. DI Panjaitan No. 12 Madiun

Cantumkan kode: CPT

Berdasarkan tes tulis dan wawancara pada 4 November2010, berikut nama-nama yang dinyatakan lolos seleksicalon wartawan dan fotografer Radar Madiun.� FOTOGRAFER

1. RUDI MULYA ANDIKA:Desa Bulu Kec.Purwoasri, Kab. Kediri� WARTAWAN

1. ARUNNIKA ANZI ULFAHPerum. Griya Kencana Blok C/8 Madiun

2. MOH EKO SUPRAYITNO S.Pd.IJl Hasanudin 51 Kepe’an Kauman, Sumoroto,

Ponorogo3. ARIFIYANTO

Jl. Sawo 49 RT 02 RW 04 Selosari, Magetan4. INTAN PRAWESTI

Ds. Branjangan RT 021 RW 008 Jiwan Madiun

Diharap kehadirannya pada hari Selasa 9 November2010 pukul 10.00 WIB di kantor Radar Madiun Jl.Panjaitan 12 Madiun untuk mengikuti pembekalan.

PENGUMUMAN

M. ARIF WIDIYANTO/RADAR MAGETAN

DICOKOK: AKP S. Slamet menunjukkan barang bukti yang disita petugas. Tersangka ditangkap saat hendak ke Madiun.

DISANGGONG DI JALAN RAYA TAKERAN-MADIUN

KURIR SABU DIBEKUK

MUJIONO alias Memet hanya bisamenunduk saat diperiksa tim penyi-dik Satuan Narkoba Polres Magetan.Dia tidak menyangka, pekerjaanyang dijalani selama dua bulanterakhir ini berujung di hotel prodeo.

Pria 34 tahun asal Desa Pupus, Ke-camatan Lembeyan itu, tidak bisamengelak. Sebab, polisi menemukanbukti dua poket sabu-sabu seberat0,97 gram ketika ditangkap di jalanraya Takeran-Madiun. ‘’Saya cumakurir. Hanya tukang mengantarbarang. Bukan penjual atau penge-dar,” aku Memet saat ditanya Kasub-

bag Humas Polres, AKP S. Slamet, dikantor Satuan Narkoba MapolresMagetan, kemarin (5/11).

Dari profesi tersebut, kata Memet, di-rinya mendapatkan fee atau peng-hasilan sebesar Rp 100 ribu dalam satukali pengiriman. Dia mengaku tidaktahu persis sudah berapa kali me-ngantarkan sabu-sabu tersebut. ‘’Lupa,Pak. Tapi tidak sering, kok,” ujar dia.

Memet mengaku baru dua bulanterakhir ini menjalani profesi sebagaitukang antar SS. Hal itu dilakukanlantaran terbentur kebutuhan kelu-arga. ‘’Saya kepepet dan harus meng-

hidupi anak serta istri,” terang bapaksatu anak tersebut.

Selain nyambi sebagai tukang antarSS, Memet mengaku sehari-haribertani. Namun, hasilnya tidak mam-pu mencukupi kebutuhan dapurdengan tanggungan istri serta satuanak. ‘’Saya terpaksa, Pak,” kilahnya.

Dia juga mengaku tidak tahu be-rapa harga satu poket sabu. Yang dialalukan hanya mengambil barangdari Madiun kemudian mengantar-kannya kepada si pemesan. Setelahitu, bayaran Rp 100 ribu sebagai feedan jasa sebagai kurir SS. (rif/isd)

Berkilah Kepepet Kebutuhan

MAGETAN – Hari ini (6/11)DPD Partai Keadilan Sejahtera(PKS) Magetan menggelarMusyawarah Daerah (Musda) IItahun 2010. Musda selama duahari (6-7 November) itu digelardi Hotel Imelda.

Berbeda denganpartai lain, perjalan-an Musda II PKSMagetan ini ademayem. Musda ter-sebut memilih De-wan Pengurus Ti-nggi Daerah(DPTD). Calon pe-ngurus DPTD iniberasal dari seluruhkader PKS yang me-menuhi syarat. Akhirnya, se-telah proses penjaringan mun-culah 32 nama calon.

Dari 32 nama kader tersebutkemudian dilakukan penyaring-an. Yakni, meliputi loyalitas,dedikasi, tidak tercela dan trackrecord struktural. Hingga padaakhirnya ke-32 nama itu men-jadi 16 nama. ‘’Ke-16 nama ter-sebut merupakan calon tetapDPTD,” kata Ketua DPD PKSAkhmadi, ST, kemarin (5/11).

Setelah tahap ini selesai, DPDPKS Magetan menggelar pemi-lihan umum internal (PUI) pada10 Oktober 2010 lalu. Hasilnya, dari16 nama calon tetap DPTD terse-but, terpilih delapan nama. ‘’CalonDPTD ini tidak terlepas daricampur tangan DPW PKS Jatim.”

DPTD tersebut terdiri dariMajelis Petimbangan Daerah(MPD), Dewan Pengurus Dae-

rah (DPD), dan Dewan SyariahDaerah (DSD). Kedelapanorang calon tetap DPTD terse-but menempati pos-pos terse-but. ‘’Ditambah satu pos lagi,yakni bidang kaderisasi yang me-

rupakan bidangutama di PKS,” te-rang Akhmadi.

Kedelapan calontetap DPTD adalah: Akhmadi, ST;Djoni PurnomoSH; Pangat Supri-yadi; Sunaryo;Marhan Ervan; M.Arifin SP; Sumar-no; Yusuf YudhanaSPd. ‘’Penentuan

bahwa si-A itu di MPD, si-B pas-nya di DPD dan si-C layaknya diDSD itu juga tidak terlepas hasilPUI dan peran DPW PKS Jatim,”tambah Akhmadi.

Dia mengatakan, di PKS tidakada gontok-gontokan. Dan pe-laksanaan Musda ada tahapan-nya yang dihormati oleh seluruhkader. Ke depan, diharapkanmesin politik PKS semakin bisaditerima masyarakat. Sebab, pa-da dasarnya PKS itu untuk se-mua, sesuai dengan jargonnya‘’just for all.”

Selain itu, ke depan PKS jugaingin terus menjalin komunikasiyang intens antar parpol sertamemberikan pendidikan politikkepada masyarakat Magetan.‘’Untuk legislatif, kami berusahamemberi warna semaksimalmungkin demi pembangunanMagetan.” (rif/bar)

Hari Ini, Musda IIPKS di Hotel Imelda

MAGETAN – Satuan Narkoba Pol-res, kemarin (5/11) membekuk se-orang kurir sabu-sabu (SS). Polisi me-nangkap Mujiono, warga Desa Pupus,Kecamatan Lembeyan. Pria 34 tahunini ditangkap saat membawa SS di ja-lan raya Takeran-Madiun, tepatnya dikawasan perbatasan Desa Madigon-do. ‘’Tersangka seorang kurir. Dia ber-tugas mengambil dan mengirim ba-rang,” terang Kasubbag Humas Polres

Magetan AKP S. Slamet mendam-pingi Kapolres AKBP Awi Setiyono.

Saat ini, tersangka yang akrab dipa-nggil Memet tersebut ditahan di Ma-polres. Bersamaan itu, tim SatuanNarkoba yang dipimpin Kasat Narko-ba AKP Subagyo menyita barangbukti dua poket SS seberat 0.97 gram,dan handphone (HP).

Kiprah Memet selaku kurir sebe-narnya sudah dipantau lama oleh Sa-

tuan Narkoba. Kira-kira dua bulanterkahir ini. Sebagai tukang antar, priasatu anak tersebut seringkali mengi-rimkan barang. Malam itu, polisimendapat informasi bahwa tersang-ka Memet ini hendak ke Madiun. Pe-tugas lalu melakukan penyanggong-an. Tak lama kemudian, tersangkanongol dan melintas di jalan raya Ta-keran-Madiun. Kemudian, laju ken-daraan yang ditumpangi Memet di-

hentikan. Saat itu, tersangka berusa-ha menghilangkan barang bukti. Na-mun, polisi yang melakukan operasipenangkapan lebih sigap. Sehingga,dia tidak bisa berkutik ketika petugasmenangkap basah membawa duapoket SS dalam plastik klip. ‘’Menga-kunya, barang tersebut didapat dariMadiun. Saat ini, kami sedang me-ngembangkan kasusnya,” jelas Slamet.

Tersangka Memet dijerat polisi de-ngan Undang-Undang No. 35 tahun2009 tentang Psikotropika. Dia dian-cam dengan hukuman minimal em-pat tahun dan maksimal 12 tahun.

Sebelumnya, pada bulan Agustuslalu, polisi juga menangkap tersangkaSS. Yakni, Evan, warga Desa Dadi RT01/05 Kecamatan Plaosan. Dia di-tangkap polisi di jalan raya Plaosandengan barang bukti sabu seberat 1,9gram. Saat itu, pria tersebut ditang-kap di jalur baru ringroad Sidorejo.

Ketua Badan Narkota Kabupaten(BNK) Magetan, Samsi, pernah me-lontarkan warning perihal peredar-an narkoba. Menurutnya, dengan di-bukanya jalan tembus Sarangan-Ta-wangmangu, peredaran narkoba diMagetan harus diwaspadai. (rif/isd)

Page 6: Radar Madiun

42RADAR NGAWI � SABTU 6 NOVEMBER 2010

RADAR NGAWI

DIDIK PURWANTO/RADAR NGAWI

DIBEKUK: Petugas menunjukkan sejumlah barang bukti pembobolan, dan dua dari empat tersangka yang diringkus (berdiri).

PEMBOBOL GUDANG ROKOK PERUMNAS LAWU

DIRINGKUS POLISI

INGIN berlibur dengan keluar-ga? Taman wisata “HargoDumilah” jawabannya. Tempatrekreasi yang nyaman danmenyenangkan. Tak hanyasejuk, taman wisata yang me-nyuguhkan pemandian (kolamrenang) dan wisata kulinerSAUNG BAMBU juga cocokuntuk bersantai dan menikmati pemadangan lereng Gunung Lawu.Air kolam terjamin higienis dan merupakan satu-satunya kolam ren-ang yang airnya berasal dari mata air pegunungan yang alami. Jernihdan bebas bahan kimia. Pengunjung juga bisa menikmati lezatnyamenu dari ikan segar (gurami, tombro. nila dan bawal). Tersedia jugamenu bebek dan ayam kampung. Spesial edition, khusus anak sekolah(rombongan) tarif separuh harga. Buka setiap hari mulai 08.00-21.00.BURUAN kunjungi taman wisata Hargo Dumilah, Jalan Raya Jogorogo–Ngrambe KM 1, Soko Setono, Ngrambe-Ngawi Tlp. 081335275101.

Pesona Taman Wisata “Hargo Dumilah”

Paket Istimewa dari Suzuki CHM JiwanSUZUKI Cahaya Harapan Motor (CHM) Jiwan kembali menawarkanpaket istimewa buat anda. Dan juga di sana ada kejutan heboh.Yakni hadirnya Suzuki Titan bisa anda dapatkan hanya UM 500 ribudan angsuran 300 ribuan. Selain itu hanya dengan UM 500 ribuanda bisa membawa pulang Suzuki Spin 125 dengan angsuran 400ribuan selama 4 tahun. Sedangkan Sky Drive UM Rp 500, angsuran400 ribuan selama 4 tahunDapatkan juga penawaran plus-plus dari

kami. Setiap service di Cahaya Harapan MotorJiwan gratis soft drink, gratis cuci motor dan

setiap 5 kali service, gratis 1 kali service.Dan dapatkan hadiah langsung, pilih sendiri

tanpa diundi. Serta dapatkan harga khusushanya di Cahaya Harapan Motor Jiwan.Segera kunjungi dealer kami SuzukiCahaya Harapan Motor Jiwan Madiundi Jalan Raya Solo 56 Jiwan Telp(0351) 469314-484800 ‘’KepuasanAnda Kebanggaan Kami”.

STADION KETONGGO

NGAWI - Kerja keras polisi mengung-kap sindikat pembobol gudang rokokRindang di Perumnas Lawu, Desa Juru-rejo, menuai hasil. Empat tersangka diring-kus petugas. Yang mengejutkan, tiga di an-taranya ternyata karyawan bagian pema-saran rokok produksi Semarang itu.

Keempat tersangka itu adalah ArikDwi Prasetyo (23), Hariyono (23), danHadi Santoso (25). Sedangkan satu ter-sangka lagi seorang pelajar salah satuSMA berinisial FL (18).

Informasi yang dihimpun koran ini, aksipencurian sebanyak tiga kali itu diotakiHariyono dan Arik. Awalnya, kedua pelakuhanya sebagai saksi. Namun, setelah dice-car pertanyaan seputar kronologi pen-curian, mereka tak bisa menutupi per-buatan busuknya.

Keduanya cukup lihai menyusun stra-tegi agar tindak kejahatannya tak te-rendus. Begitu pula saat mengobok-obok gudang penyimpanan rokok.Hampir tak ada bekas yang ditinggalkandi TKP (tempat kejadian perkara). Da-lam menjalankan aksinya, mereka ha-nya menggunakan penggaris untukmencongkel gembok jendela.

Sedangkan keterlibatan Hadi Santosodan FL dalam aksi pencurian itu hanyasebagai tenaga pengangkut dan pe-masaran barang hasil curian. Keduanyadibekuk di rumah masing-masing. Mes-ki sempat berkelit, dua pemuda berte-tangga itu tetap diringkus aparat. Me-ngingat, petugas telah mengantongi buk-ti-bukti kuat terkait keikutsertaan ke-duanya dalam aksi pencurian yangsempat menggemparkan warga itu. ‘’Me-mang kami sempat kesulitan mengusutpelaku pencurian tersebut,” terang KasatReskrim AKP Suhono mendampingi Ka-polres Ngawi AKBP Eko Trisnanto.

Hasil pemeriksaan sementara, motifpencurian dipicu sakit hati kepada pim-pinan, Amrul Prasetya. Hariyono dan Ariksebelumnya sempat bersitegang denganAmrul hanya lantaran dituduh seringmelakukan manipulasi data pengambilanrokok. Dan, diminta mengganti keru-giannya. ‘’Kami tidak melakukan itu (mani-pulasi, Red) tapi disuruh untuk meng-gantinya,” kilah Hariyono.

Atas perbuatan yang melanggar hu-kum, tersangka dijerat dengan pasal 363KUHP tentang pencurian. Ancaman

hukuman yang dikenakan maksimallima tahun penjara. Untuk memper-mulus proses hukum, keempat pelakuditahan di ruang tahanan mapolres.

Polisi terus melakukan pengembang-kan kasus ini. Sebab, disinyalir pelakutidak hanya beraksi satu tempat, tapibanyak lokasi lain. (dip/isd)

Hanya Rp. 800rb Bisa Dapat RumahANDA berminat!! Dapatkan segerahanya di Perumahan Griya Pen-dowo Dagangan Madiun dengansuku bunga 8,5% dan angsuranRp.800rb/ bulan TANPA UANGMUKA.Ditambah dengan Lokasiyang strategis yaitu pinggir jalanraya Dagangan dekat pasar Pago-tan dan juga dekat ases perkanto-ran maupun sekolahan.PerumahanGriya Pendowo adalah sebuah ka-wasan hunian yang memberikankemudahan bagi siapa saja yang menghuninya, ditambah dengansentuhan alam yang indah, sejuk dan memberikan pilihan yang bijakbagi anda sekeluarga. Jangan lewatkan kesempatan ini karenaJUMPLAH TERBATAS dan promo ini hanya berlaku sampai akhirtahun 2010. Kunjungi segera kantor pemasaran kami di Jl. RayaDagangan Pagotan – Madiun Telp. (0351)7352474.

� ETAL ASEBLACKBERRY HP Tercanggih di Bea Shop

READY stock,dengan harga terjangkau,semua type BLACK-BERRY baru harga mulai dengan 2jt an,kami siap membantusegala masalah blackberry anda, mulai software (bbm hang,lemot, upgrade os, ataupun aplikasi), hardware (spare part),accessories terlengkap di kota Madiun, menyediakan unitpengganti bagi member selama proses claim garansi dan freeongkos pengurusan/ongkos kirim claim garansi, discount s/d30% all accessories bagi member,dan free setting untuk pembelianunit di Bea shop(member ataupun non member), pembelian unitbaru bergaransi 12 bulan s/d 24 bulan,kini memiliki blackberryakan semakin mudah dengan fasilitas KREDIT,bisa jugamenggunakan kartu kredit visa/master,segera kunjungi kami untukmendapatkan informasi lebih lanjut. Bea shop,Jl HA Salim no 119Madiun,kanan jalan sebelum jalan Progo.

Klinik KUCHIBA Bp. AyongKlinik Kuchiba membantu anda melakukan pengobatan herbal,perpaduan antara terapi Akupuntur, Akupresur, terapi Moxsa,Senar yang mampu menghancurkan berbagai penyakit Kronis.Kasiatnya langsung bisa dirasakan di tempat. Hernia, Wasir,Darah tinggi, Prostat, Jantung, Sesak nafas 5 hari langsunglega. Stroke, dDiabetes, Mani encer, Gondok, Amandel, Lemahsyahwat dijamin tegak dan permanen, telat datang bulan 3hari lancar, ingin punya keturunan satu paket ramuan isi terbukti,Batu ginjal/ Kencing batu/ Tumor, Kanker 15 hari sembuh total.Mata katarak, minus satu minggu bebas kacamata dan masihbanyak penyakit lain yang terbukti sembuh. Alamat praktek JlHerkules Perum Bumi Antariksa tepatnya selatan Pasar Joyo/Dumillah Park buka tiap hari jam 07.00 – 20.00 WIB. Bukan

obral janji datang dan buktikan dalam bulan ini biaya pengobatanDISKON 20% hub: 081234246767 No SMS.

Madiun Regency Dp Cuma 10%Madiun Regency yang merupakan Cluster ExecutiveKeluarga Modern meluncurkan program menarik yaituHanya dengan uang muka/DP 10 % dari harga jual.Kemewahan Madiun Regency tidaklah hanya dilihat darimodel rumah dan lokasi yang strategis saja karena hanyasatu-satunya perumahan yang memiliki konsep ManagementEstate berupa Security 24 Jam, layanan Cleaning Servicesetiap hari untuk tiap rumah dan layanan one stop servisuntuk membantu mengurus rumah anda. Bagi anda yangsering meninggalkan rumah, privasi anda dan tidakmenginginkan kehadiran pembantu dirumah konsepmanajemen estate ini sangat membantu anda. Tersedia Type40, 46 dan 56. Segera kunjungi kantor Pemasaran kami diJalan Sukarno Hatta (50 meter sebelah selatan Trafic LightTean) atau hubungi 0351-737 5000, 735 3000.

Bina Kusuma Learning CenterMenerima siswa baru program: Jarimatika (TK, SD kelas 1– 2), Bimbingan belajar (IPA, IPS) matematika, bahasaindonesia, bahasa inggris (kelas 3 – 6 SD), Bimbingan belajar(Sains dan Matematika) SMP kelas 7 dan 8, Out bound,penerapan teknik hipnosis dalam pembelajaran. Informasihubungi: Ir. Puguh GW, SP/ Dra. Nuswantari, MH. Kantor pusatJl. Bumi Mas 3 blok 3 No. 1 Madiun telp. (0351) 465249.Caruban: Bu Nur Jl. A. Yani 64 Tlp. 081556435735. Ponorogo:Bu Andri Jl. Semeru 61 Tlp. 0352-461985

Ikuti Pelatihan Hipnotis Spontan dan HipnoterapiGaransi Bisa!!!Hipnotis Spontan: langsung praktek. Denganteknik yang sangat mudah dan jitu. Puluhan teknik shokinduksi (hipnotis cepat hitungan detik) tingkat dunia.Hipnoterapi: anda kami bimbing untuk dapat menterapi pasienyang mengalami stress, stroke, diabetes, tumor, ginjal, ingindiet, hapus trauma, cerdaskan pikiran, tingkatkan percayadiri. Pelatihan di laksanakan tanggal 13-14 November 2010jam 10.00-17.00 WIB di Jl. Anoman 49 Pakunden Ponorogo.Dilatih langsung oleh Sugheng Anggoro, BSC & Bopo, SG.Pranolo, Phd dari Semarang Jawa Tengah. Dengan biaya500 ribu, anda juga mendapatkan bonus-bonus trickmenarik di pelatihan ini. Bonus CD untuk pemula sehargaRp. 150 ribu. Fasilitas: makan siang, buku panduan. Untukpendaftaran hub: Dimas Wasis / 081556699743.Pendaftaran paling akhir dan di tutup tanggal 10 November2010.

“FARIADJI” Bengkel Satu-SatunyaPintu Harmonika di Madiun

MADIUN-Pintu harmonika anda bermasalah seperti macet,seret, berkarat, cat kusam atau pengen ganti yang barudan pasang baru. Hanya disini solusi tepat buat pintuharmonika anda. Segera hubungi Bapak Antok telp. (0351)7771971 & 08123229066 Alamat Jl. Sari Mulya No. 43Madiun. Kami siap untuk service pintu harmonika yangbermasalah. Untuk pemasangan pintu harmonika barudapatkan harga istimewa dan terjamin kwalitasnya. PintuHamonika FARIADJI Aura Positif usaha sejati.

WAJAH FL, salah seorang tersangkayang diringkus petugas hanya tertun-duk lesu di balik jeruji besi tahananmapolres. Remaja yang masih duduk dibangku salah satu SMA di Ngawi itumengaku tak tersirat sedikit pun yangdilakukan berujung ke hotel prodeo.‘’Yang saya tahu hanya disuruh mem-bawa rokok dan menjualnya,” ujar FL.

Awalnya, kata dia, dirinya diajak Hari-yono untuk jalan-jalan berboncenganmenyusuri seputaran alun-alun. Sete-lah larut malam, Hariyono mengontaksalah seorang rekannya untuk diajaknongkrong di pusat keramaian itu.

Seolah sudah terencana matang, Hari-yono dan rekannya tersebut (Arik danHadi Santoso) langsung pergi begitu sajake Perumnas Lawu. ‘’Saya mengikuti sajaajakan mereka (Hariyono, Arik dan Hadi

Santoso, Red). Tidak tahu kalau melakukanpencurian rokok di tempatnya bekerja,”ungkapnya dengan nada tersendat.

FL mengaku tak banyak menikmatibarang curian itu. Dia hanya menda-patkan kurang dari Rp 200 ribu untuk uangbensin dan jajan. Padahal, berdasar pe-ngakuan pihak korban, aksi pembobolanitu menelan kerugian hingga Rp 10 juta.‘’Tak tahu kalau rokok yang diambil ituternyata hasil curian,” tuturnya.

Sebenarnya, lanjut FL, dirinya sempatcuriga dengan gelagat Hariyono cs.Sebab, saat mengambil barang-barangdi gudang itu dilarang berisik. Ia hanyadisuruh berada di halaman gudang,sambil mengawasi suasana sekitar. ‘’Sayatak boleh masuk. Mereka bertiga (Hari-yono, Arik dan Hadi Santoso) yang masukke ruang penyimpanan.” (dip/isd)

Saat di Gudang Dilarang Berisik

Tahun Depan SudahBisa Digunakan

NGAWI - Meski finishing renovasi Stadion KetonggoNgawi mengalami kemunduran, sarana olah ragakebanggaan warga Kota Kripik itu ditargetkan sudahbisa digunakan awal tahun depan. Pemkab setempatoptimistis target itu bisa terealisasi, mengingat pemba-ngunan tinggal menyisakan pemolesan di bagian luar.

‘’Kalau fisik sudah rampung. Tinggal pengecatan danpembenahan bagian luar saja,’’ terang Agus Santoso,kepala Dinas Pemuda Olahraga Budaya dan Pariwisata(Disporabudpar) kepada koran ini, kemarin (5/11).

Menurut dia, penggunaan stadion kelak tidak hanyauntuk latihan dan homebase Persinga. Tapi, juga bisadimanfaatkan pelajar dan masyarakat umum. Hanyasaja, penggunaanya harus terjadwal.

Dengan pengunaan stadion yang terjadwal, lanjutAgus, tidak akan merusak fasilitas yang ada di gelanggangolahraga Jalan A. Yani tersebut. ‘’Nantinya akan kamilakukan penjadwalan. Sehingga semua bisa meman-faatkannya,’’ ungkapnya.

Menurut dia, saat ini pihaknya fokus pada lapangansepakbola dan tribun penonton. Belum mengarah kepembenahan ke fasilitas penunjang lainnya. Baru padatahun 2011, dilengkapi dengan sarana penerangansehinga bisa dimanfaatkan pada malam hari. ‘’Memangitu (penerangan, Red) sudah kami rencanankan. Tapiharus sabar menunggu dulu,’’ urainya.

Meski Stadion Ketonggo tidak terbilang luas, kata Agus,fasilitasnya sudah mengacu standar nasional. Salahsatunya keberadaan lapangan sepakbola. Sarana utamaitu sudah dilengkapi dengan drainase untuk memi-nimalisasi genangan air.

Adanya drainase itu menjamin pertandingan sepak-bola tetap bisa digelar saat musim penghujan. ‘’Sudahada drainasenya. Jadi, tak ada lagi air menggenang ditengah lapangan. Itu keunggulan Stadion Ketonggo,’’tuturnya.

Sekadar diketahui, Stadion Ketonggo mendapatkucuran anggaran untuk renovasi senilai Rp 3,5 miliar.Tahap pertama untuk pembangunan tribun penontonsebelah barat menelan anggaran Rp 1,8 miliar. Sedang-kan tahap kedua sebesar Rp 1,7 miliar untuk lapangandan tribun sebelah timur. (dip/isd)

DIDIK PURWANTO/RADAR NGAWI

FINISHING: Renovasi stadion menyisakan pengecatandan pembenahan bagian luar.

PAKET

Manfaatkan pemasanganiklan melalui:

HMAR A Program baru...

Beriklan murah, efektifdan menguntungkan

�1/4 space berupa foto, 3/4berupa materi teks.

�Pemasangan selesai dalam satubulan.

�Ukuran space 105 mm x 70mm.

�Khusus untuk iklan bisnis diNgawi.

Info & pemasangan hubungi:RADAR NGAWI

Telp.(0351) 8062110, 085649882515

Ketentuan:

Page 7: Radar Madiun

43RADAR MADIUN SABTU 6 NOVEMBER 2010 CARUBAN KOTA BARU

S A M B U N G A N

Petani Geruduk Balai Desa

Habbatussauda, Obat Segala Penyakit Kecuali KematianBERPROFESI sebagai pe-

rawat memang bukan pe-kerjaan yang mudah dan pe-nuh dengan dedikasi. Halitulah yang dirasakan olehAGUNG PRIHANTO. Dulu,sebelum minum GentongMas, Agung selalu merasakhawatir jika sakitnya sudahkambuh. Rasanya meng-ganggu sekali, membuat iatidak dapat berkonsentrasi kerja.

Apalagi, Agung yang merupakan seorangperawat ini, selalu dituntut untuk bekerja hati-hati,dan penuh pelayanan dengan didukung oleh sta-mina yang fit dan selalu cekatan dalam menanganidan menolong pasien yang berobat. Jika sakitnyasudah kambuh, Agung kerap kali merasakanbadannya terasa panas, sering batuk, dan dahak sulitkeluar, kepalanya pun terasa pusing. Bisa dibayang-kan, ketika ia merasakan sakit, padahal harusmerawat pasien, pasti itu sangat menganggu kerja-nya, pasien pun menjadi khawatir sakitnya akanbertambah parah jika dilayani oleh Agung yangstaminanya sedang tidak fit.

Biasanya, untuk mengurangi sakitnya itu, ayah 4orang anak ini mengkonsumsi antibiotik danmemakai masker ketika bekerja. “Kalau sudah sakit,saya biasanya minum antibiotik untuk memperbai-ki kondisi saya,” terang Agung. Namun, setelahmencoba minum Gentong Mas dua bulan, ternyatatubuhnya menjadi lebih fit dan ia tidak gampangsakit. “Saya sudah minum Gentong Mas dua bulandan merasakan manfaatnya, tubuh saya kini terasafit dan batuk-batuk saya juga sudah hilang, tidakkambuh lagi.” jelas Agung di sela-sela kegiatannya.

Karena kondisinya yang fit, ia pun kini dapat lan-

car bekerja menjalankan pekerjaannya merawatpasien. “Minumlah Gentong Mas karena didalamnya ada Habatussauda, obat segala penyakitkecuali kematian. Saya telah mencobanya!” Tuturpria berusia 39 tahun ini dengan senyummengembang. Karena merasakan manfaatnyauntuk kesehatan, kini pria yang juga aktif dipengobatan Ceragem ini pun memperkenalkanmanfaat Gentong Mas kepada para pasiennya.

“Jadikanlah makanan dan minuman sebagai obat,Gentong Mas terbuat dari bahan alami yang layakdikonsumsi,” ucap warga Desa Joho, Kediri menutupperbincangan. Manfaat Gula Aren bukan hanyauntuk mengusir masuk angin. Menurut Jeff Gunnentdalam bukunya “Permaculture Plant (2004)”, salahsatu unsur yang terkandung pada Gula Arenmembersihkan saluran pencernaan termasuktenggorokan. Gula Aren juga mengandung Ribofla-vin yang berfungsi melancarkan metabolisme,mencegah kerusakan sel dan mengoptimalkankerja sel agar stamina dan vitalitas tetap prima.

Namun untuk hasil lebih baik, pola hidup sehatseperti olah raga dan mengurangi rokok juga harusdilakukan. Gentong Mas diproduksi dari Gula Arenmurni pilihan yang diproses secara higienis denganpengawasan yang ketat. Menurut Manajer Marke-ting PD Gentong Mas, kini kian banyak masyarakatmerasakan manfaat minuman ini, sehingga saat initingkat permintaan terus melonjak secara signifikan.

Untuk informasi hubungi: 081335272936. Kun-jungi www. gentongmas.com. Bagi anda yangmembutuhkan Gentong Mas bisa didapatkan diApotek/ Toko obat terkemuka di kota anda. MA-DIUN : 081335272936, PONOROGO: 081274310-596, MAGETAN: 081359291111 NGAWI: 081215-110665, PACITAN: 082139981332. Depkes : P – IRT.812.3205. 01.114.(adv)

16 MANTAN...Sambungan dari Hal.33

Belum Ajukan Permintaan Pengalihan Penahanan

Lamanya penahanan pada ta-hap pertama 30 hari. ”Nanti bisadiperpanjang lagi kalau sudahhabis,” tuturnya. Dia memastikan,proses persidangan 16 mantananggota dewan itu tidak akanmengganggu sidang perkara lain

di pengadilan negeri. Apakah si-dang akan digelar dua kali sepe-kan, atau hanya sekali, bergantungkesepakatan di persidangan. ”Saatsidang perdana dalam agendapembacaan surat dakwaan kamiakan tawarkan, apakah hanya sa-tu atau dua kali sepekan.”

Sementara itu, panitia sekreta-ris, Sulaiman dikonfirmasi me-

nyatakan, terdakwa mantan ang-gota dewan tercatat dalam per-kara dengan nomor register 321untuk panitia musyawarah dan322 bagi panitia anggaran. Mere-ka belum ada yang mengajukanpermintaan pengalihan pena-hanan. ”Sampai sekarang belumada, bisa kok mengajukan per-mintaan tersebut di luar jadwal

sidang. Tapi, sampai saat ini be-lum ada yang mengajukan.”

PN Kota Madiun juga akanmenggelar sidang gugatan pra-peradilan pada 10 Novembermendatang. ”Kemungkinan se-belum sidang perdana 16 man-tan anggota dewan, akan digelarsidang praperadilan dulu,” tan-dasnya. (ota/irw)

MENGINAP...Sambungan dari Hal.33

Ingin Kembali ke Kampung Halamannya

Uang dan kartu identitasnya hi-lang. Hanya tersisa uang disakusenilai Rp 48 ribu. ‘’Sampai di Ge-neng, alamat teman saya nggakjelas. Saya bingung, maunya carikerja lewat teman malah ter-katung-katung,’’ paparnya.

Dalam suasana bingung itu, Her-mawan memilih balik ke Madiun.Karena uangnya tidak cukup un-

tuk biaya balik ke Banyuwangi, dianekat tinggal di rumah sakit me-nyaru sebagai keluarga pasienagar tidak dicurigai. Segala aktivi-tas sehari-hari dilakukan di rumahsakit tersebut. ‘’Kalau malam sayatidur di ruang tunggu, paginya ke-luar rumah sakit untuk cari ker-jaan jadi kuli. Ternyata nggak adayang mau menerima,’’ terangnya.

Sebenarnya, mertua Herma-wan tinggal di Pilangkenceng,Kabupaten Madiun. Namun dia

enggan mendatangi rumahmertuanya. Sebab dirinya ber-konflik dengan orang tua sangistri. ‘’Mau hubungi keluarga dirumah (Banyuwangi, Red) juganggak bisa. Soalnya kami nggakpunya handphone atau teleponrumah,’’ papar Hermawan.

Sementara itu, Kapolsek Kar-toharjo Kompol Eko Suwignyomengatakan, Hermawan diiden-tifikasi sebagai orang telantar.Dia tidak menemukan tindak

pindana pada Hermawan. ‘’Pe-tugas kami mendapat laporandari rumah sakit kalau ada pe-ngunjung yang mencurigakan.Karena selama berhari-hari wi-ra-wiri di rumah sakit,’’ jelasnya.

Polsek Kartoharjo berkoordina-si dengan Dinas Tenaga Kerja danSosial kota untuk memulangkanHermawan ke tempat asalnya. Halitu sesuai dengan permintaan Her-mawan yang ingin pulang ke kam-pung di Banyuwangi. (aan/irw)

NOFIKA D NUGROHO/RADAR MADIUN

DIALOG: Warga Dusun Sumberejo, Desa Sambirejo, Saradan menggeruduk balai desa setempat.

MADIUN – Puluhan petani diDusun Sumberejo, Desa Sambi-rejo, Saradan, Kabupaten Ma-diun kemarin (5/11) menggedu-ruk balai desa setempat. Merekamempermasalahkan pelayanankelompok tani (klomtan) SekarWangi di dusun setempat. Sebab,selama setahun terakhir, se-bagian anggota tidak mempero-leh kebutuhan tanaman dari ke-lompok itu. Yakni, baik pupuk danobat pembasmi hama. ‘’Pelayan-an ke anggota tidak adil, maka ka-

mi mencari pupuk ke kelompoklain dengan harga subsidi,” kataParno, salah seorang petani.

Perlakuan yang dinilai tidakadil itu dialami sekitar 80 anggo-ta. Sebab, ketua klomtan SekarWangi, Dedy Purwanto diang-gap tidak komunikatif. Salah sa-tunya, dalam menyampaikaninformasi tentang ketersediaanpupuk. Akibatnya, sebagian dari170 anggota klomtan itu inginmemisahkan diri dan berencanamembentuk kelompok tani baru.

Harjo Panan, petani lainnya me-nambahkan, rencana pemben-tukan klomtan baru itu sebagaibentuk protes. Sebab, sudah tigakali musim tanam tidak mem-peroleh pupuk dan obat pem-

basmi hama dari klomtan SekarWangi. Ini, katanya, buntut pemi-lihan kepala desa (pilkades) se-tempat Oktober 2009. Dalam pil-kades itu, terangnya, ketua klom-tan Dedy Purwanto macung se-bagai calon. ‘’Bahkan, saat ditanyatentang pupuk seringkali jawab-an Pak Pur (Dedy Purwanto)nggak enak,” ungkap Harjo Panan.

Dikonfirmasi Dedy Purwantomengungkapkan sentimen sosialitu pernah dilakukannya. Na-mun, selang beberapa bulan daripilkades upaya pelayanan kem-bali berjalan normal. ‘’Kami tetapmelayani, tapi mereka (anggotaklomtan yang ingin memisahkandiri, Red) tidak mengajukan per-mintaan ke kelompok,” terangnya.

Sementara itu, hingga kemarinrencana membentuk klomtanbaru belum terwujud. Dalamdialog dua kubu klomtan di balaidesa setempat tidak menghasil-kan kesepakatan. Pertemuan itudifasilitasi pihak pemerintahandesa, kecamatan, PPL pertaniankecamatan dan polisi.

Koordinator PPL Pertanian Kec-amatan Saradan, Suparman men-gatakan, pembentukan klomtandiperlukan beberapa syarat. Diantaranya, panitia pendirian,identifikasi yang meliputi jumlahanggota dan luas lahan. ‘’Kalaumemang dibutuhkan dua klom-tan harus memahami mekanis-me. Kalau mau berkonsultasi, sa-ya siap,” katanya. (fik/irw)

Kecewa, InginBentuk KelompokTani Baru

MADIUN – Pelaku pencuriankendaraan bermotor beraksi,memanfaatkan suasana sepi saatsalat Jumat. Kemarin, malingranmor melakukan aksinya dihalaman Masjid At-Taqwa, Du-sun Sidorejo, Desa/KecamatanDolopo, Kabupaten Madiun. Sa-tu unit motor Jupiter Z milik Mu-bayin, 53, warga Desa Doho,Dolopo, raib. Maling itu beraksisaat korban menjalankan salatJumat. ‘’Pelaku pencurian ini di-perkirakan siswa sekolah danmasih dalam penyelidikan,” kata

Kapolres Madiun AKBP NanangJuni Mawonto dikonfirmasi me-lalui Kapolsek Dolopo AKP Su-yanto, kemarin (5/11).

Dugaan polisi itu muncul ber-dasarkan keterangan sejumlahsaksi. Informasi yang diterimapolisi, orang yang membawa ka-bur motor AE 3757 FF bersera-gam pramuka. Dia kemdianmenggeber kuda besi keluaran2009 itu ke arah timur, menujujalan raya Madiun – Ponorogo.‘’Kami akan mengecek ke seko-lah-sekolah untuk menyelidiki

pelaku sesuai ciri-ciri yang disam-paikan saksi,” papar Suyanto.

Bagaimana pencurian itu terja-di? Kalpolsek menduga, sebelummenjalankan aksinya pencurisudah mengincar sasarannya.Lalu, saat jamah masjid At-Taqwamelaksanakan salat Jumat, pela-ku pun melancarkan aksinya. Di-perkirakan, dengan merusak lu-bang kunci. ‘’Mungkin juga denganmenggunakan kunci palsu. Kamibelum mengetahui pasti, karenabelum tertangkap,” tutur mantanKapolsek Pilangkenceng itu.

Suyanto menambahkan, kor-ban mengetahui motornya raibusai salat Jumat. Kala itu, Muba-yin mencari motornya di tem-patnya memarkir, tapi tidak di-temukan. Dia mencari di sekitarmasjid. Mengetahui motornyadiembat maling, dia melapor-kannya ke polisi.

Kapolsek mengimbau agar war-ga berhati-hati saat memarkir ken-daraannya. Baik di tempat umummaupun rumah. Sebab, pelakupencurian seringkali memanfaat-kan kelengahan pemilik. (fik/irw)

MADIUN – Jadwal rekrutmenCPNSD semakin dekat. Namun,Pemkab Madiun belum mem-bentuk tim pelaksana. Kondisi itudisorot Suparno Budi Santoso,anggota Komisi A DPRD setem-pat. ‘’Bisa jadi ini imbas tidak har-monisnya kinerja di internal pem-kab,” katanya, kemarin (5/11).

Dalam susunan panita rekrut-men calon PNS, katanya, sekdayang selalu menjadi ketuanya.Tapi, kondisi yang saat ini terjadidi birokrasi pemkab dinilai hu-bungan bupati, sekda dan peja-bat lainnya disharmonis. Dam-paknya, belum ditentukan kepa-nitian penjaringan CPNSD. ‘’Ka-lau begini terus, kasihan warga

yang ingin mendaftar apalagiwaktunya semakin mepet,” tuturlegislator Partai Golkar itu.

Informasi yang diterima Su-parno, jadwal pendaftaranCPNS dimulai 12 hingga 25 No-vember mendatang. Dalamtempo sepekan, dia menyangsi-kan panitia rekrtumen bisa ter-bentuk. Belum lagi, dari hasil ko-ordinasi yang dilakukan denganBKD-Diklat kemarin, pemkabjuga belum menggandeng pihakketiga. Yakni, yang bertugas me-nyediakan soal ujian, koreksi,proses scanning dan penilaian.

Di sisi lain, dia juga menyayang-kan kasus penipuan CPNSD.Baik dari tujuh kementerian

maupun dari ‘BKD’ Provinsi Ja-tim. Dengan realita itu, Suparnoberharap agar pihak pemkabmemperketat pengawasan dansosialisasi. ‘’Untuk warga masya-rakat juga harus lebih berhati-hati,” tegas Suparno.

Dikonfirmasi, Kepala BKD-Di-klat Eddy Susanto menyatakanpantia pelaksanaan rekrutmenCPNSD belum terbentuk. Ken-dati begitu, saat pendaftaran,tegasnya,trim sudah terbentukentah nanti siapa ketuanya. Se-dangkan, jadwal pendaftaranbelum bisa dipastikan. ‘’Belumada informasi lebih lanjut, yangjelas (ujiannya) nanti serentak,”jelasnya. (fik/irw)

Ditinggal Jumatan, Motor Diembat Maling

Pemkab Belum Bentuk Tim Rekrutmen

RENCANA...Sambungan dari Hal.33

Nasib Karyawan di Tangan PTPN

‘’Malah 25 Oktober lalu, prosesgiling di PG ini mau dihentikandan dilimpahkan ke Pagotan, ta-pi nggak jadi karena cost di sinilebih murah,’’ ungkap Bambang

Diakui Bambang, PG Kanigorotidak memiliki lahan sendiri un-tuk menanam tebu jenis TS. Diamenduga, kerugian disebabkankarena harus sewa lahan. Sehing-ga cost yang dikeluarkan PG lebihbesar. ‘’Beda dengan PG Djatirotodi Lumajang dan Samboro diJember yang punya lahan sendiri,

jadi bisa untung,’’ terangnya.Saat ditanya berapa kerugian

yang diderita pabrik selama seta-hun, Bambang enggan merinci.Dia berdalih informasi tersebuthak bagian keuangan. Apalagidirinya baru tiga bulan ditu-gaskan. Begitu juga saat ditanyakeberadaan administratur PG.‘’Bapak lagi rapat, begitu juga ke-pala TU-nya. Kalau nomor hand-phone-nya administratur me-mang hanya pimpinan internalyang tahu, wong karyawan sajatidak ada yang tahu,’’ ujarnya.

Bambang mengatakan, jumlahpekerja di PG Kanigoro sekitar

1.100 orang. Sebanyak 600 orangdi antaranya pegawai tetap. Sisa-nya, pekerja musiman berasaldari Lumajang, Magetan danMadiun. ‘’Pekerja musiman yangcari mandor, pokoknya yangmau di bayar semurah-murah-nya,’’ tegasnya.

Bagaimana nasib 600 pekerjajika PG benar-benar ditutup ta-hun depan? Bambang menga-takan, hal itu kewenangan PTPN.‘’Nasib para pegawai tetap tang-gung jawab PTPN XI, sedangkanpekerja lepas atau musimanbukan kewenangan PTPN XI,’’tuturnya. (aan/irw)

PELAKSANA...Sambungan dari Hal.33

PT Lince Sanggup Kebut Pekerjaan

‘’Pelaksana sanggup kebut pe-ngerjaan termasuk yang masuk dipercepatan pembangunan,’’ ujarnya

Dalam waktu dekat, pelaksana

berencana mengecor strukturbangunan kolam renang. Ha-nya, muncul kendala keterse-diaan pasir dengan kualitas ba-gus. Pelaksana sudah diperinga-tkan agar menggunakan pasiryang bermutu. Seperti, pasir Lu-

majang yang berasal dari ka-wasan Gunung Semeru. ’’Yasebelum ada pasir yang bagus,kami minta tidak memaksakanpengecoran.’’

Sementara, Bukhori, public re-lation PT Lince Romauli Raya

saat dikonfirmasi membantahadanya keterlambatan. Terma-suk, soal kendala finansial. ’’Peker-jaan lancar, tidak ada keterlam-batan. Dalam waktu dekat kamikerjakan pengecoran kolam re-nang,’’ terang Bukhori. (ota/hw)

MALAM...Sambungan dari Hal.33

Dibantu Mantan Siswanya di Rumah Sakit

Malam sebelum ujian, Irwantoberserta sang istri menempel-kan nomor ujian dan menatabangku. Selain itu juga membu-at denah ujian. ‘’Bukan saya ajayang sibuk, tentor lain jugamembantu peserta dengantambahan belajar. Apapun kamiperjuangkan agar peserta ujianini lulus,’’ jelasnya.

Suami Mistiar Hendrawati inimengakui, latar belakang perser-ta paket C beragam. Dari pe-ngangguran, pengamen, sales,

pekerja pabrik, anak putus seko-lah, pegawai negeri sipil hinggapembantu rumah tangga. Kebe-ragaman ini kadang membuatpara tentor harus melapangkandada saat melihat prilaku peser-tanya. ‘’Paket C bukan sekolahreguler, kesopanan menjadikendala saat mengajar. Kadangsiswa melontarkan kata-katayang kurang sopan, kita tidakbisa marah tapi harus bersabar,’’terangnya.

Sebelum tahun 2008 lalu kon-disi paket C di Kota Madiunmemprihatinkan. Nomor induksiswa baru diberikan pada peser-

ta saat duduk di kelas terakhir.‘’Syukurlah, kondisi tersebut be-rubah sejak 2008 lalu. Nomor in-duk sudah diberikan sejak kelassatu, juga diadakan mid semes-ter untuk peserta. Materi yangdiberikan juga lengkap,’’ jelasnya.

Perbaikan tersebut ternyatadirespons positif pihak DinasPendidikan Jawa Timur. Bisa di-katakan, paket C di Kota Madiunyang paling eksis dibandingkan37 kota atau kabupaten di JawaTimur. ‘’Pertemuan di Malangbeberapa waktu lalu saya meng-usulkan agar Paket C ada sila-busnya secara nasional. Dengan

cara ini para tentor punya pedo-man untuk mengajar,’’ terangnya.

Kehadiran Irwanto sebagai ke-pala program maupun tentor dipaket C Poncowati mendapattempat di hati mantan siswanya.Buktinya, setelah lulus ujian ba-nyak peserta yang tidak melupa-kan sosok guru teladan ini. ‘’Se-kitar 2005 lalu, anak saya kena de-mam berdarah. Saat itu lagi wa-bah, dan terpaksa anak saya di-rawat di lorong. Ternyata ada pe-serta paket C yang jadi karyawandi rumah sakit itu, nggak berapalama anak saya dipindah ke ka-mar,’’ terangnya.***(irw)

KEJAKSAAN...Sambungan dari Hal.33

Belum Terima Salinan Surat Dakwaan

‘’Dakwaan salah menulis pasalsaja bisa batal demi hukum,”

papar Amir. Dia lantas menyebutkejaksaan sudah melakukan pe-langgaran hak asasi manusia(HAM). Gara-gara kesalahan re-daksi, kejaksaan bisa menahan

16 mantan anggota dewan.”Siapa yang menanggung na-

sib tersangka yang ditahan gara-gara kesalahan redaksional,”tegasnya.

Dia membenarkan, kejaksaanboleh melakukan penahanan.Itu diatur dalam KUHAP setelahmasuk pada tingkatan penun-tutan. Hanya, dia menilai terjadi

kecerobohan dalam penulisanayat. ”Ini yang menjadi dasar ka-mi mengajukan gugatan praper-adilan,” tandas Amir.

Menurutnya, penahanan yangdilakukan kejaksaan tidak sah.Sebagai implikasi apabila kejak-

saan dinyatakan salah, maka ha-rus mengeluarkan tersangka da-ri tahanan Lapas Klas I Madiun.”Dasar penahanan kejaksaantidak sah,” katanya.

Bukannya saat ini kewenanganpenahanan di tangan PN Kota

Madiun? Amir menganggap ke-wenanganan penahanan belumberpindah. Sebab, hingga kema-rin semua tersangka belum me-nerima salinan surat dakwaan.”Masih belum beralih penahan-annya,” tegasnya. (ota/irw)

MADIUN – Area bermain siswa SD dan TKMuhammadiyah Kota Madiun kemarin be-rubah menjadi kebun binatang mini. Puluhanhewan piaraan seperti kucing, itik, burung dara,kura-kura hingga hamster memenuhi hala-man sekolah. Tak hanya itu, sebagian siswa jugamengenakan topeng berbentuk hewan.

Mereka terlihat sibuk mengelus dan bermaindengan puluhan hewan tersebut. Sementara,puluhan siswi asyik merawat bunga di pot yangmereka bawa. Dengan hati-hati, binatang piaraan,aneka tanaman dan bunga dibawa keliling kota.

Siswa juga melengkapi diri dengan berbagaiposter yang bertuliskan ajakan mencintaihewan. ‘’Konvoi ini untuk mengajak masyarakatagar cinta hewan dan tanaman,’’ ujar Ido Aji Fi-tra Hasanah, siswa kelas II SD Muhammadiyahkota, kemarin (5/11).

Mereka memperingati hari cinta puspa dansatwa 2010. Siswa diajak mengenal alam danmenjaganya dari aksi perusakan orang-orangtak bertangungjawab. ‘’Bintang dan tumbuhanadalah teman kita semua. Jadi harus dijaga dandirawat selalu,’’ tambah Ido, yang kemarinmemilih membawa anak Itik.

Kecintaan terhadap hewan piaraan jugaditunjukkan Dicky Troy Wijaya. Dia mengakusuka memelihara kucing. Di rumah, kucingnyamencapai 10 ekor. ‘’Hari ini bawa si Lili, kucingini baru berumur dua bulan dan kesayangansaya di rumah,’’ terangnya.

Peringatan hari cinta puspa dan satwa inidiikuti 100 siswa TK dan SD. Mereka dikenalkancinta satwa dan tumbuhan. ‘’Menanamkansejak dini kecintaan pada hewan dan tanamancukup penting. Tumbuhan menjaga kita dari

global warming, dan hewan sebagai matarantai kehidupan yang tidak lepas darimanusia,’’ terang Rochani Hidayat, kepala SDMuhammadiyah Kota Madiun. (aan/irw)

Keliling Bawa Satwa

ARIEF YOGA/RADAR MADIUN

BAWA BURUNG DARA: Siswa SD Muhamma-diyah kota membawa burung keliling kota.

Kalau beginiterus, kasihan

warga yang inginmendaftar

apalagi waktunyasemakin mepet.”

Suparno Budi SantosoAnggota Komisi A DPRD

Kabupaten Madiun

Page 8: Radar Madiun

44 RADAR MADIUN � SABTU 6 NOPEMBER 2010

ASWIKA B ARFANDY/RADAR MADIUN

GETOL: Katiran ingin menelorkan pecatur nasional dariPacitan.

Katiran, Ketua Percasi Pacitan dengan Terobosannya

Kembangkan PendidikanCatur Mulai Tingkat TK

ASWIKA B. A, Pacitan

BERBICARA mengenai pres-tasi olahraga Pacitan, catur tam-paknya berada di rangking ter-atas. Satu persatu, atlet jebolanPercasi Pacitan terus menoreh-kan prestasi gemilang. Dari ke-berhasilan itu, ada peran tangandingin Katiran, ketua harian Per-casi. ‘’Memang, dulunya catur itutidak pernah diperhitungkan.Tetapi kondisi itu berubah saatini,” ujar Katiran saat ditemuiRadar Madiun, kemarin.

Menurutnya, olahraga caturPacitan sebenarnya sudah di-mulai tahun 2004 silam. Namun,namanya mulai melejit padatahun 2010. Memang tak berasa-lan mengapa baru tahun ini me-lejit. Pasalnya, beberapa atletcatur Pacitan sudah mampu me-norehkan prestasi hingga ting-kat nasional.

Bahkan, ada yang akan segeradipersiapkan untuk kejuaraandunia. Seperti Royyan Ruka’iyang akan ke Polandia dan CaturAdi Sagita yang rencananya di-persiapkan untuk kejuaraanlevel Asia di Singapura, awal 2011

mendatang. ‘’Dari beberapaprestasi itu, saya mempunyaikeinginan mengembangkancatur lebih luas lagi,” ucapnyamantap.

Apabila sebelumnya catur di-konsentrasikan untuk pelajartingkat dasar dan menengah,kali ini Katiran mencoba mem-buat gagasan mengembangkanpotensi catur di tingkat pelajartaman kanak-kanak (TK). ‘’Filo-sofinya, supaya mata rantaipembibitan catur ini tidak terpu-tus di tengah jalan,” ucapnya.

Selain itu, lanjutnya, adanyapembibitan sedari awal, tentu-nya akan lebih memertajam tek-nik dan kemampuan sang peca-tur. ‘’Seperti Catur Adi Sagita,dia bisa meraih predikat MasterPercasi saat masih duduk dibangku SD lantaran dia belajarcatur sejak kecil,” ucap pria ber-kacamata ini.

Rupanya, ibarat gayung ber-sambut, rencananya itu pernahdilontarkan kepada Pemkab danKONI Pacitan. Dan, ide besarnyaitu menurutnya mendapat si-nyal yang cukup baik. ‘’Jadi ting-

gal realisasinya aja. Mungkin da-lam waktu dekat, kami akan se-gera merealisasikan upaya ter-sebut,” tegasnya.

Bagaimana cara untuk merea-lisasikannya? Menurut pria yangsudah belasan tahun menjadipengurus Percasi Pacitan ini, halitu seluruhnya kembali ke materiyang dibutuhkan. Pasalnya,bukan dana sedikit untuk merea-lisasikan ide tersebut. ‘’Tapi kamitetap tak putus asa. Karena selainmateri, saat ini kami juga tengahmematangkan konsepnya saja,”ucapnya.

Selain itu, kata dia, keberhasi-lan ini juga harus didukung sepe-nuhnya oleh orang tua. Untukitu, pihaknya berharap, apabilarencana itu sudah dilakukan, du-kungan orang tua bisa diberikansepenuhnya kepada sang anak.‘’Apalagi, catur itu mendidik ke-cerdasan dan mental anak-anak.Tidak ada lo pecatur yang bodohitu. Dan tentunya, kesuksesansemua itu juga didapat dari du-kungan penuh orang tua si pe-catur yang bersangkutan,” pung-kas Katiran. * (eba)

Sebagai sesepuh diolahraga catur, tampaknya

Katiran paham betulbagaimana seluk beluk

mengembangkanolahraga asah otak itu.

Bersama pengurusPersatuan Catur Seluruh

Indonesia (Percasi)Pacitan, Katiran siap

merealisasikan ide-idebesar. Terutama

memasyarakatkan caturke pelajar.

ARIEF YOGA/RADAR MADIUN

POTENSIAL: Salah seorang peserta kejurkab saat melakukan servisdalam pertandingan kemarin.

berhasil mengalahkan Yudi Piawan.Menurut Khairul Fuadi, sekretaris Ke-

jurkab, dari pengamatan panitia, duahari pelaksanaan Kejurkab, persainganatlet tampak semakin ketat. Bahkan,kekuatan atlet semakin merata.

‘’Apalagi dari yang masuk babak 16besar itu, tidak ada daerah yangmendominasi,” ujarnya saat ditemuikemarin (5/11).

Ditambahkannya, untuk atlet tuan ru-mah sendiri, pihaknya mengaku masihmengandalkan kekuatan dari atletwilayah utara. Terutama dari kawasanCaruban dan sekitarnya. ‘’Mudah-mu-dahan sesuai amanah Pak Bupati ke-marin, bahwa atlet-atlet KabupatenMadiun tidak minder dan bisa toreh-kan prestasi maksimal,” pungkasnya.(wka/eba/adv)

AGENDA WAKTU

Tunggal Anak Pria 08.00-10.20

Tunggal Anak Wanita 10.40-11.00

Tunggal Pemula Pria 11.20-14.40

Tunggal Pemula Wanita 15.00-15.20

Tunggal Remaja Pria 15.40-16.40

Tunggal Remaja Wanita 17.00-18.20

Tunggal Taruna Pria 18.40-19.00

AGENDA HARI INI

Babak 16 Besar Semakin SeruKABUPATEN – Sejumlah atlet

Kejurkab bulutangkis PBSI Kabu-paten Madiun open 2010, kemarin (5/

11) memastikan diri lolos ke 16 besar.Itu terutama untuk kategori tunggalanak-anak pria dan wanita serta tunggaltaruna. Rencananya, babak 16 besartersebut akan digeber mulai pagi ini (6/11) di Gedung Korpri Pemkab Madiun.

Beberapa nama yang keluar ke babak16 besar tersebut, antara lain, dari kate-gori tunggal anak pria, RamadanWahyu dari Magetan berhasil melajusetelah se-belumnyam e n g a -l a h k a nAdam Wis-nu dari PBDiamon.

Juga AldiF e b r i a nPerda dariPonorogoyang sebe-lumnya menang atas Sendi Arjun Ha-kin dari Kota Madiun. Juga ada pulaTino, pebulutangkis asal Dolopo yangberhasil mengalahkan Anggara DwiIrawan dari Kota Madiun.

Sementara, di kategori tunggal anakwanita sudah cukup banyak atlet yangmemastikan diri masuk babak 16 besar.Seperti Isnaini Khoirul (menang atasRulyana), Nur Aulia Irfani (mengalah-kan Reiga Gita), Ridha Kusuma Astuti(mengalahkan Risma Ayu Candra), Te-rina Putri (mengalahkan Darlian Novi-tasari), Adelia Milanda (mengalahkanSofani Rachmada), Adisti Yolanda(mengalahkan Christine Benedicta)serta Novita Dayanti yang berhasilmengalahkan Ananda Riofirella.

Sedangkan dari kategori tunggal ta-runa pria, beberapa nama yang masuk16 besar antara lain Risal Hafid (menga-lahkan Efan), Fikri (mengalahkan IwanWisnu), Johan (mengalahkan OctaSandi), Harkat (menang atas FadillaAshar), Abul Malik (menang atas DeniPurnomo), Rohmat Tigor (mengalah-kan Rizki Beni), Muharam Alfada (me-ngalahkan Ilham Bayu), serta Sakti yang

MADIUN – Pasca berakhirnya putaran kedua Liga Indonesia Divisi I,manajemen Madiun Putra FC (MPFC) langsung merapatkan barisan. Itu

lantaran posisi tuan rumah masih diinginkan masyarakat Madiun. Apalagi,kesempatan untuk menjadi tuan rumah kali tak bisa selebar putaran pertama

atau kedua.Sempitnya kesempatan itu, lantaran pasca berakhirnya putaran

kedua lalu, yang tersisa hanya 12 tim. Dan, dari 12 tim tersebut, akankembali dibagi menjadi tiga grup.

Menurut Harminto, sekretaris MPFC, memang tidak dinafikkanbahwa ke-12 tim seluruhnya akan berebut tuan rumah. Apalagi,khusus dari Jawa Timur saja, ada tiga tim yang berebut tuanrumah. Yakni Persewangi Banyuwangi, PSBK Kota Blitar danMPFC.Tentu bukan urusan mudah untuk merebut

tuan rumah itu kembali ke Madiun. ‘’Tapi kamioptimisitis bisa meyakinkan kembali BLAI. Untuk

bisa kembali memberi kepercayaan kami untukmenjadi tuan rumah,” ujar Harminto.Tentunya, lanjut dia, upaya itu dilakukan dengan

memberikan kepastian kesiapan Kota Madiun sebagaituan rumah putaran ketiga.Apalagi, lanjutnya, pengalaman MPFC menjadi tuan

rumah di beberapa even BLAI juga tergolong sukses. ‘’Mudah-mudahansaja, upaya manajemen melobi dan didukung doa masyarakat Madiun,bisa menjadikan MPFC menjadi tuan rumah sekaligus saksi di publiksendiri naiknya tahta dari Divisi I ke Divisi Utama,” tegasnya.

Di sisi lain, persiapan untuk putaran ketiga juga terus dikebut. Bahkan, anak-anak Blue Force dipastikan tak bisa leha-leha. ‘’Latihan jalan terus. Tidak adalibur,” ujar Uut Kuswendi, pelatih MPFC saat ditemui, kemarin (5/11).

Hanya saja, menurutnya, pola latihan dalam hari-hari ini tidak terlaludiforsir. Pasalnya, usai ngotot di putaran kedua, otomatis Uutmembutuhkan pola latihan penyegaran untuk mengembalikan kondisifisik anak-anaknya.

Rencananya, lanjut Uut, ada beberapa materi latihan ringan yang akandiberlakukan. Dan dipastikannya, beban latihan tersebut tak terlampauberat. ‘’Mungkin kami tekankan pada bentuk penyegaran saja. Dan tidakmenitikberatkan ke fisik,” ungkapnya.

Sementara, dari hasil putaran kedua lalu, Uut mengaku telah mencatatsejumlah evaluasi. Namun, hal itu tidak terlalu signifikan. Pasalnya, lanjutdia, dari pola kerjasama dan kondisi fisik anak-anak, seluruhnya dapat dika-takan cukup sempurna. Apalagi, lanjutnya, saat dia mengujicoba pemainlapis kedua, seluruhnya sudah melakukan tugasnya dengan baik. (wka/eba)

REBUTAN

TUAN RUMAH

ARIEF YOGA/RADAR MADIUN

DIUNDI: GM Radar Madiun,Aris Sudanang (kiri) saatmengundi kuis Radar Madi-un-MPFC Divisi I, kemarin.

PEMENANG TELEVISI

DamasMranggen, Maospati, MagetanNo KTP : 35.20.11.250770.0001

PEMENANG LIMA DOOR PRIZE

1. Adi SupriyonoJl. Purwosari 20 MadiunNo KTP : 357701 2811830002

2. KoestantiniJl. Usadasari 26 MadiunNo KTP : 357701 560467 0002

3.Lilik Candra WirantoJl. Hayam Wuruk Rt. 12/03No KTP : -

4.Bambang SuleriJl. Anggoro Manis A2/08No KTP : 357703 120261 0002

5.HariantoJl. Indragiri No 05No KTP : 357702. 190881. 0001

Pemenang Kuis Radar Madiun-MPFC Divisi I

Hadiah dapat diambil mulai Senin, 8November 2010 setiap jam kerja diKantor Radar Madiun (Mbak Dewi)dengan membawa identitas diri.

SUMBER: BLAI

9 dari 12 Tim yang Loloske Babak Ketiga

PS Biak

Persitema TemanggungPersip Pekalongan

Madiun Putra FC

PSBK-Peta Kota BlitarPersewangi Banyuwangi

Persepam Pamekasan

Persin SinjaiKSB Sumbawa

MAGETAN – Gagal melaju ke final, ternyata SMAN 1(Smasa) Ngawi dan SMA Bonaventura Madiun berhasilrebut posisi ketiga. Itu setelah keduanya melakoni lagaperebutan tempat ketiga kejuaraan basket SMAN 3Magetan (Smaga) Cup 2010 di GOR Ki Mageti Magetan,sore kemarin (5/11). ‘’Tampaknya Ngawi memang mem-bawa kejutan kali ini. Terbukti, wakilnya mampu ambilbagian meski hanya di peringkat ketiga,” ujar Simon LagutLandowero, kepala Smaga, kemarin (5/11).

Kemenangan Smasa Ngawi kemarin diraih setelah berhasilmengalahkan tim basket pria Smasa Ponorogo 58-21. Se-dangkan kemenangan tim basket wanita SMA BonaventuraMadiun kemarin berhasil dipetik atas Smasa Magetan 32-5.

Sementara, pertandingan puncak kejuaraan berlang-sung tadi malam. Tim basket wanita Smasa Madiun ber-hadapan dengan tim dari tuan rumah Smaga. Sedangkandi partai pria, Smasa Madiun berhadapan dengan SMA Bo-naventura Madiun.

Menurut Simoon, pasca berakhirnya kejuaraan ini, anak-anak didiknya diharapkan mampu lebih meningkatkankualitas permainan. Termasuk lebih meningkatkan prestasi.”Karena sedari awal saya ingin sekali kejuaraan ini menjadisarana bagi anak-anak untuk lebih meningkatkan potensiindividual skill-nya. Apalagi, mereka (anak-anak Smaga, Red)sudah berjuang maksimal hingga masuk final,” ujar Simon.

Harapan untuk meningkatkan prestasi juga diamini SoniYudi Dariyanto, ketua Perbasi Magetan yang sekaligus guruolahraga Smaga. Menurutnya, tiket hingga finalmerupakan hal yang cukup membanggakan. ‘’Sehingga,dalam even lainnya, khususnya tim Smaga dan tim-tim dariMagetan harus bisa mengulangi kesuksesan bahkan lebihmeningkatkannya,” ujar Soni. (wka/eba/bar)

Smasa Ngawi danBovent Juara Tiga

KETAT:Pemain MPFC,Yulian Eka (kiri)berebut boladengan pemainPSBK di lagaterakhir grup Cdi Stadion Wilis.

ARIEF YOGA/RADAR MADIUN