presentasi jurnal varicella

31
Characteristics of C hickenpox in C hildren and A dults at a T ertiary H ealth C enter in Sarajevo, Bosnia- Herzegovina Journal Reading Presented by Abdul Aziz bin Farid Nasir (0810314282) Syandrez Prima Putra(0910311020)

Upload: sandurezu

Post on 19-Jan-2016

108 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

varicella

TRANSCRIPT

Page 1: Presentasi Jurnal Varicella

Characteristics of Chickenpox in Children and Adults at a Tertiary Health

Center in Sarajevo, Bosnia-Herzegovina

Journal ReadingPresented by

Abdul Aziz bin Farid Nasir (0810314282)Syandrez Prima Putra (0910311020)

Page 2: Presentasi Jurnal Varicella

Pendahuluan:

Cacar air : penyakit kanak-kanak yang sangat menular, akibat infeksi primer virus varicella-zoster (VZV).

Pada anak hilang tanpa komplikasi, risiko lebih > pd orang dewasa & pejamu dengan imunokompromais.

Tujuan penelitian: menentukan perbedaan karakteristik klinis dan epidemiologis, gambaran laboratorium, tampilan klinis dan outcome dari cacar air pada anak dan dewasa.

Abstrak

Page 3: Presentasi Jurnal Varicella

Bahan dan Metode:

Penelitian deskriptif dilakukan di Departemen Penyakit Infeksi, Pusat Kesehatan di Sarajevo, Bosnia-Herzegovina.

Penelitian meliputi 120 pasien yang dipilih secara acak. Peneliti membandingkan karakter klinis dan

epidemiologinya, penelusuran laboratorium, komplikasi dan outcome dari penyakit

Abstrak

Page 4: Presentasi Jurnal Varicella

Hasil:

Usia pasien: 1 - 48 tahun. Laki-laki lebih banyak (65% dewasa, 52% anak). Angka rawatan 10,7/100.000 penduduk. Kontak positif cacar air: 80% dewasa dan 82% anak. Gejala yang dominan: demam, ruam dan nyeri otot. Kadar

protein C-reaktif, laju endap darah (ESR) dan kadar fibrinogen meningkat, tromobsitopenia pada 33% dewasa dan 3% anak.

Komplikasi: 83,3% dewasa, dan angka rawatannya lebih lama dibandingkan anak (11,5 hari vs. 9,5 hari, p<0,001).

Abstrak

Page 5: Presentasi Jurnal Varicella

Kesimpulan:

Cacar air penyakit yang berpotensi menjadi berat pada pasien dewasa. Pengenalan pada imunisasi aktif di Bosnia-Herzegovina sebaiknya dipertimbangkan untuk mencegah terjadinya cacar air yang berat.

Abstrak

Page 6: Presentasi Jurnal Varicella

Pendahuluan

Journal Reading

Page 7: Presentasi Jurnal Varicella

Varisela (cacar air) dianggap penyakit anak-anak, namun

kebelakangan ini terdapat peningkatan infeksi terhadap orang dewasa

Penularan melalui droplet (batuk, bersin, sekresi ruam) atau kontak langsung kepada individu yg tidak kebal

Pendahuluan

Page 8: Presentasi Jurnal Varicella

• Gejala: demam, sakit kepala, batuk kering, dan ruam gatal

yg melewati tahap papula, vesikel, dan krusta.• Pada anak dilaporkan komplikasi dgn gejala ringan sampai

sedang hingga 2%, manakala pada dewasa sering komplikasi berat (pneumonia 10-50%), (superinfeksi bakteri kulit 2-21%), (manifestasi okuler dan saraf 0.03%)

Pendahuluan

Page 9: Presentasi Jurnal Varicella

Terapi komplikasi umumnya memerlukan kombinasi

antivirus dan antibiotika jangka panjang. Di AS, setelah pengenalan vaksin varisela, angka

mortalitas menurun dari 0.41 ke 0.14 per 1 juta penduduk

Pendahuluan

Page 10: Presentasi Jurnal Varicella

Beberapa tahun terakhir, peneliti melihat peningkatan

jumlah pasien dgn komplikasi dan lamanya rawat inap pada org dewasa di sebuah klinik, dan memutuskan utk membandingkan dgn parameter lainnya pada pasien rawat inap anak-anak dan dewasa di klinik tersebut utk melihat perbedaannya.

Pendahuluan

Page 11: Presentasi Jurnal Varicella

Materi dan Metode

Journal Reading

Page 12: Presentasi Jurnal Varicella

• Penelitian deskriptif dilakukan di klinik Infectious Diseases

Clinical Center of Sarajevo, Bosnia – Herzegovina.• Klinik tersebut memiliki 80 kasur dgn 17 ahli penyakit

menular.• Semua pasien, anak-anak dan dewasa dirawat di klinik

tersebut• Penelitian termasuk 120 org pasien terdiagnosis varisela-

zoster dirawat dalam periode 1 Jan 2005 hingga 30 Juni 2011.

Materi dan Metode

Page 13: Presentasi Jurnal Varicella

Pendekatan retrospektif, 60 org pasien dipilih acak dari

periode 1 Jan 2005 hingga 30 Juni 2010. 60 pasien lainnya diikuti secara prospektif utk periode 1

Juli 2010 hingga 30 Juni 2011 Dibagikan 2 kelompok: anak-anak (<18 th), dan dewasa

(>18 th)

Materi dan Metode

Page 14: Presentasi Jurnal Varicella

Peneliti membandingkan epidemiologi demografis dan

karakteristik, pemeriksaan labor, gejala klinis, dan komplikasi penyakit.

Nilai cut-off pemeriksaan laboratorium: Protein C-reaktif: < 5mg/L Trombosit: 150k – 400k /L Leukosit: 4k -10k /L ESR: 0 – 20 mm/J AST: 10 – 40 IU/L ALT: 10 – 48 IU /L

Materi dan Metode

Page 15: Presentasi Jurnal Varicella

Diagnosis pneumonia ditegakkan berdasarkan roentgen

thorax, dan nilai-nilai protein petanda inflamasi (CRP), ESR, dan leukosit.

Kriteria inklusi: Konfirmasi klinis infeksi varisela Pasien prospektif dipantau dgn konfirmasi serologis

(ELISA)

Materi dan Metode

Page 16: Presentasi Jurnal Varicella

• Menurut gejala dan komplikasi dibagi atas ringan, sedang,

beratnya gejala klinis• Pasien yg memiliki gejala residu cacar air yg tidak

mengganggu aktivitas harian dianggap “pulih”, sementara pasien tanpa gejala saat keluar dinyatakan “sembuh”

• Analisis dilakukan dgn menggunakan software analisis statistik (SPSS ver. 15.0 program utk Windows dan Mikrosoft Excel 2003)

Materi dan Metode

Page 17: Presentasi Jurnal Varicella

Hasil

Journal Reading

Page 18: Presentasi Jurnal Varicella

Hasil

11.197 pasien

333 (2,6%) pasien menderita cacar air [197 dewasa (59%), 136 anak (41%)].

Kisaran rata-rata 10,7/100.000 penduduk per tahun / populasi di Sarajevo 2007 - 2011.

Umur rata-rata: 1 sampai 48 tahun.

Dewasa: 19 sampai 48 tahun rata-rata 33 tahun

Anak: 1 sampai 18 tahun rata-rata 8 tahun.

Page 19: Presentasi Jurnal Varicella

Hasil

Data anamnesis diambil dari pasien yang memperlihatkan kontak yang positif dengan cacar air dalam presentase yang mirip untuk kedua kelompok.

Tidak ada pasien yang menerima vaksin cacar air sebelumnya.

Durasi gejala sebelum perawatan adalah 4,3 hari untuk dewasa dan 3,3 hari untuk anak.

Page 20: Presentasi Jurnal Varicella

Hasil• 20 (33,3%) pasien dewasa• 6 (10%) pasien anak. Trombositopenia

• 43 (71,6%%) pasien dewasa• 35 (58,3%) pasien anak.CRP ↑

• 27(45%) pasien dewasa• 23 (38,3%) pasien anak.ESR ↑

• (+) pada semua pasienUji serologis varisela

• Staphylococcus: 6 anak (10%) dan 7 dewasa (11,6%).

• Streptokokus : dari 2 anak (3%).Nasal Swab

Kadar leukosit, eritrosit, hemoglobin, urea, kreatinin, alanin aminotransferase (ALT) dan aspartat aminotransferase (AST) berada

dalam kisaran normal.

Page 21: Presentasi Jurnal Varicella

Gejala Demamn (%)

Nyeri Kepalan (%)

Ruamn (%)

Nyeri ototn (%)

Gejala pernapasan

n (%)

Muntahn (%)

Dewasa (n=60) 56 (93.3) 31 (51.6) 58 (96.6) 49 (81.6) 23 (38.3) 7 (11.6)

Anak (n=60) 56 (93.3) 29 (48.3) 52 (86.6) 41 (68.3) 26 (43.3) 7 (11.6)

Hasil

Tabel 1. Persentase pasien dengan gejala cacar air yang didapatkan di rumah sakit pada kedua kelompok

Page 22: Presentasi Jurnal Varicella

Dewasa: 50 (83,3%) pasien dengan gejala klinis yang berat

dan 10 (16,7%) dengan gejala klinis yang sedang Anak : 40 (66,7%) pasien dengan gejala klinis yang berat,

dan 20 (33,3%) dengan gejala klinis yang sedang. Komplikasi Infeksi sekunder pada kulit : dewasa > anak

(78% vs. 60%) dengan nilai yang signifikan (p<0,005).

Hasil

Page 23: Presentasi Jurnal Varicella

Hasil

PNEUMONIA21 (35%) dewasa dan 19 (31,6%) anak. Temuan radiologi dan laboratorium: 18 dewasa dan 15 anak bakteri, sisanya virus

•Dewasa: 11 (18,3%)

•Anak: 14 (23,3%)

Sembuh

•Dewasa: 49 (81,7%)

•Anak: 46 (76,7%)

Pulih

•Anak >> sembuh

•Dewasa >> pulih

Pulang

•Dewasa: 11,5 hari (jarak 3-31 hari)

•Anak : 9,5 hari (jarak 2-19 hari).

Lama rawatan rata-rata

•Tidak ada

Meninggal

Page 24: Presentasi Jurnal Varicella

Diskusi

Journal Reading

Page 25: Presentasi Jurnal Varicella

Cacar air : indeks penularan sangat tinggi, terjadi di seluruh

dunia, endemik di banyak negara. Penyakit pada masa kanak-kanak berakhir tanpa komplikasi. Rata-rata perawatan mirip dg di Eropa: 1,3-9,9:100.000 / th Tidak ada predisposisi jenis kelamin

Penelitian ini laki-laki dominan Penelitian sebelumnya laki-laki : perempuan 1:1 s.d 1,2:1.

Anak >> usia sekolah, dewasa rata-rata 33 tahun. Persentase kontak dengan orang sakit sebelumnya sangat

besar

Diskusi

Page 26: Presentasi Jurnal Varicella

Waktu rata-rata mulai dari onset gejala pertama hingga

datang ke rumah sakit: lebih lama pada kelompok dewasa

Karakteristik gejala dan tanda penyakit: ruam (rash), demam, mialgia, nyeri kepala, masalah pada sistem pernapasan dan muntah.

Diskusi

Page 27: Presentasi Jurnal Varicella

Perubahan hematologi terutama trombositopenia, sering terjadi.

Pada penelitian: 33% dewasa dan 3% anak Peningkatan CRP mengikuti superinfeksi bakteri Komplikasi dapat primer, sekunder atau imunologis. 47-76%

pasien yg dirawat menderita komplikasi tersering: Pneumonia (dewasa > anak). Penelitian Pneumonia: 35% dewasa, anak: 31,6% Rata-rata komplikasi : 1-27% kasus.

Infeksi sekunder pada kulit akibat super infeksi bakteri: 14-50% Penelitian hasil lebih tinggi. Etiologi staphylococcus dan streptococcus, (+) pada apusan nasal.

Diskusi

Page 28: Presentasi Jurnal Varicella

Keparahan gejala klinis tergantung status imun & komplikasi. Penelitian Gejala klinis berat: 83,3% dewasa @ 67,7% anak > dari

data literatur. Lama rawatan rata-rata sesuai dengan penelitian lainnya yg relevan. Pada kelompok pasien dewasa didapatkan angka yang lebih tinggi

pada pasien yang dinyatakan pulih dibandingkan kelompok anak. Pemulihan ditemukan lebih tinggi persentasenya pada dewasa

dibandingkan anak. Hasil buruk jarang ditemui, terjadi dalam kisaran 0,05 – 0,4 per juta

orang. Pasien dewasa memiliki risiko letal 20x lebih besar dibandingkan anak.

Diskusi

Page 29: Presentasi Jurnal Varicella

Kesimpulan

Journal Reading

Page 30: Presentasi Jurnal Varicella

Cacar air dapat terjadi pada dewasa dan anak dengan

risiko tinggi mengalami komplikasi. Strategi preventif meliputi pengenalan vaksin varisela di

Bosnia-Herzegovina, dapat menurunkan insiden cacar air ataupun komplikasinya, terutama pada dewasa dan pasien dengan imunokompromais.

Kesimpulan

Page 31: Presentasi Jurnal Varicella

Terima Kasih

Arigatou (^_^)