pleno pakar b15 blok his

32
Tutorial Blok HIS Kelompok B15 Plenopakar

Upload: rijena-karina-abigail-bangun

Post on 28-Sep-2015

229 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Grup B15 Blok Hematologi Fakultas Kedokteran

TRANSCRIPT

Tutorial Blok HIS Kelompok B15

Tutorial Blok HISKelompok B15PlenopakarAnggota B15Khairunnisa (120100004)Finda Redhiza (120100022)Tiffany (120100073)Ivonike (120100090)Haizil Fuadi (120100133)Rijena Karina Abigael Bangun (120100150)Ricky Jonna Mory Kembaren (120100193)Candys Libio (120100210)Farid Maulana Nst (120100253)Dwi Ingan Kami Kristiani Ginting (120100270)Nanda Santriayu Karimah (120100314)Muhammad Al Farabi Hasibuan (120100332)Kevin Imansyah Harahap (120100375)Sarah Pangaribuan (120100392)Nadiah Masyab (120100464)Vinoshini Vignesvaran (120100475)Demianus Enia Magai (120100502)Wan Muhammad Adib Bin Wan Abd Malik (120100517)

Patofisiologi PucatMekanisme EritropoiesisAnamnesa dan Pemeriksaan Penunjang AnemiaPatofisiologi AnemiaKlasifikasi AnemiaInterpretasi Hasil LabSintesis Hb dan KatabolismeZat BesiPenatalaksanaan Anemia dan Komplikasi AnemiaLearning IssuesPatofisiologi PucatDerajat kepucatan bergantung pada konsentrasi hemoglobin dalam darah dan distribusi darah dalam pembuluh darah pada kaki.Menurunnya konsentrasi Hb atau terganggunya distribusi darah yang melalui permukaan tubuh dapat menyebabkan pucat.Patofisiologi PucatAnemiaEritrosit & Hb PucatEritropoiesisEritropoiesis

Substansi yg diperlukan:BesiVit.B12Asam folatTembagaKobaltAnamnesa dan Pemeriksaan PenunjangPasien tampak pucat, terutama pada konjungtiva dan jaringan bawah kukuKoilonychiaAtrofi Papil LidahStomatitis AngularisPicaGlossitisTachikardiaPemeriksaan FisikFull Blood Count (Hb, Leukosit, Eritrosit, Ht, MCV, MCHC)RetikulositAnalisa FesesAnalisa UrinFEPTIBCSat. TransferinSerum FerritinPemeriksaan PenunjangPatofisiologi AnemiaKadar Hb menurun dibawah harga tertentu menimbulkan gejala umum anemia (anemic syndrome), apapun penyebabnya.Gejala umum anemia ini timbul karena: 1.) anoksia organ; 2.) mekanisme kompensasi tubuh terhadap berkurangnya daya angkut O2 .Gejala umum anemia menjadi jelas apabila kadar Hb telah turun di bawah 7 g/dlBerat ringannya gejala umum anemia tergantung pada: a.) Derajat penurunan Hb; b.) Kecepatan penurunan Hb; c.) Usia; d.) Adanya kelainan jantung atau paru sebelumnya.Gejala Umum AnemiaGejala Khas AnemiaGejala Penyakit Dasar3 jenis gejala anemia:Klasifikasi AnemiaAnemia Mikrositik HipokromAnemia defisiensi besi Thalasemia Anemia Penyakit Kronik Keracunan TimbalAnemia Sideroblastik

Anemia Normositik NormokromAnemia HemolitikAnemia akibat penyakit kronikPenyakit ginjalKegagalan sumsum tulang

Anemia MakrositikMegaloblastikNon-Megaloblastik

Klasifikasi AnemiaInterpretasi Hasil LaboratoriumKelompokUmurHb (gr/100 ml)Anak6 bulan 6 tahun116 14 tahun12dewasaPria13 16Wanita12 14Wanita hamil10Haemoglobin (Hb)Metal protein pengangkut oksigen yang mengandung besi dalam SDM2. LeukositTerbagi 2 : a. granulosit : basofil, neutrofil, eusinofil b. agranulosit : azurophilic granul, limfosit, monosit, makrofagKelompok Kadar (l)Bayi baru lahir9000 - 30.000Bayi / anak9000 12.000Dewasa 4000 11.000 3. Trombosit Bukan sel, bentuk irregular, hasil fragmentasi dari megakaryosit (2-5l) Normal : 150.000 - 450.000 / l4. MCV ( Mean Corpuscular Volume ) Pengukuran dari rata-rata ukuran RBCKelompokKadar ( fl )Neonatal98 1221 3 tahun73 1014 5 tahun72 886 10 tahun69 93Dewasa 80 99 5. RDW (RBC Distribution Width) Pengukuran dari variasi lebar SDM Standard size: 6 -8 m Normal range: 11-15 %6. Laju Nafas UsiaLaju Nafas< 2 bulan< 60x / menit2 12 bulan< 50x / menit1 5 tahun< 40x / menit6 8 tahun< 30x / menit7. Laju Nadi UsiaLaju Nadi2- 12 bulan< 160x / menit1 2 tahun< 120x / menit3 8 tahun< 110x / menitSintesis dan Katabolisme HemoglobinSintesis Hemoglobin

Katabolisme Hb mulanya diurai menjadi Heme dan Globin. Globin diurai menjadi asam-asam amino pembentuknya. Katabolisme Heme (porfirin-besi) dikatalisa sistem enzim Heme Oksigenase, yg produk akhirnya Fe 3+, CO, dan Biliverdin. Biliverdin direduksi menjadi Bilirubin.Katabolisme Hemoglobin

Katabolisme Hemoglobin(Metabolisme Bilirubin)

Zat BesiMetabolisme Fe

Besi (Fe) : Heme : Sumber : daging, ikan, ayamTingkat absorpsi tinggi Biovaibilitas tinggiNon- heme :Sumber : sayur sayuran, kacang kacangaanTingkat absorbsi rendahBiovaibilitas rendahSumber dan Fungsi Zat besi (Fe)Fungsi Zat besi :Membantu metabolisme energiBerperan pada kemampuan belajarMembantu sistem kekebalan tubuhPelarut obat obatan PenatalaksanaanTerapi KausalIron replacement therapyTerapi besi oralTerapi besi parenteralTerapi terhadap Anemia Defisiensi BesiKomplikasi AnemiaKomplikasi AnemiaANEMIA BERAT KRONISEritrositHbViskositas darahPengantaran O2Aktivitas simpatikTonus venaResistance venous returnResistensi periferVenous returnStroke VolumeKontraktilitas miokardCardiac outputAliran darahKARDIOMEGALIFrekuensi jantung