modul 4-jartel 2- drive test analysis 4g lte lanjut

Upload: agungcoml

Post on 28-Feb-2018

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Modul 4-JarTel 2- Drive Test Analysis 4G LTE Lanjut

    1/5

    Praktikum Jaringan Telepon 2

    Drive Test Analysis (DTA) 4G LTE Lanjut

    Politeknik Elekttronika Negeri Surabaya - PENS 1

    odul 4

    Drive Test Analysis (DTA) 4G LTE Lanjut

    1. TUJUANa.

    Mahasiswa mampu mengoperasikan software Genex Assistant untuk menganalisa data logfile

    Drive Test (DT)b. Mahasiswa mampu menganalisa beberapa parameter K! (Ke" erforman#e !ndi#ators)

    $aringan %G &T'#.

    Mahasiswa mampu menganalisa permasalahan #rossed feeder dengan DT

    2. DASAR TEORI2.1 Major Quality of Service (QoS !"I #a$a %TE&1'

    .

    A##essbilit"Kemampuan user mengakses $aringan untuk menginisialisasi komunikasi. ontoh pada$aringan %G &T' "ang termasuk dalam kategori A##essbilit" adalah '*A+ ,u##ess *ate (-)&T' ** ,etup ,e##ess (-) all ,etup ,u##ess *ate (-) &T' Atta#h ,u##ess *ate (-) ,ervi#e*e/uest (',) ,u##ess *ate (-)

    Gambar A##essibilit" pada ,oftware Drive Test

    0. *etainabilit"+agaimana men$aga $aringan pada performansi "ang bagus. ontoh pada $aringan %G &T'"ang termasuk dalam kategori *etainabilit" adalah 1 ,evi#e Drop *ate (-)

    Gambar *etainabilit" pada ,oftware Drive Test

    2. Mobilit"+agaimana pengguna dapat bergerak dengan mudah dari suatu tempat ke tempat lain tanpater$adi pemutusan koneksi. ontoh pada $aringan %G &T' "ang termasuk dalam kategoriMobilit" adalah !ntra 3re/ 45 Attemp ,u##ess *ate (-) !ntra 3re/ 45 ,u##ess rate (-) dll.

    Gambar Mobilit" pada ,oftware Drive Test

    %. !ntegrit"+agaimana kondisi trafik pada $aringan. ontoh pada $aringan %G &T' "ang termasuk dalamkategori !ntegrit" adalah MA Troughput 6& dan D& Avg (kbit7s) dll.

    Gambar !ntegrit" pada ,oftware Drive Test

  • 7/25/2019 Modul 4-JarTel 2- Drive Test Analysis 4G LTE Lanjut

    2/5

    Praktikum Jaringan Telepon 2

    Drive Test Analysis (DTA) 4G LTE Lanjut

    Politeknik Elekttronika Negeri Surabaya - PENS 2

    2.2 Major "araeter #a$a Drive Te)t *+ %TE. RSR"(*eferen#e ,ignal *e#eived ower) ower dari sin"al referen#e atau kuat sin"al "ang

    diterima dalam satuan d+m. arameter ini adalah parameter "ang spesifik pada drive test%G &T' dan digunakan oleh perangkat untuk menentukan titik handover. ada teknologi 0Gparameter ini bisa dianalogikan seperti *x&ev sedangkan pada teknologi 2G dianalogikanseperti *,. Di bawah ini ditun$ukkan range *,* "ang digunakan pada suatu operator.

    Tabel 8ilai *,* dan keterangann"a

    8ilai Keterangan

    9:; d+m to 9

  • 7/25/2019 Modul 4-JarTel 2- Drive Test Analysis 4G LTE Lanjut

    3/5

    Praktikum Jaringan Telepon 2

    Drive Test Analysis (DTA) 4G LTE Lanjut

    Politeknik Elekttronika Negeri Surabaya - PENS 3

    +erdasarkan gambar di atas hasil DT di depan sektor terlihat bahwa serving +4 samadengan +4 sektor A (karena warnan"a sama). 4al "ang sama $uga saat DT di depan sektor Aterlihat bahwa serving +4 sama dengan +4 sektor . !ni adalah pola klasik "ang kitatemukan saat ter$adi #rossed feeders. Ada permasalahan lain "ang kadang9kadangmenghasilkan pola "ang sama dengan #ossed feeders pada map hasil DT sebagai #ontoh 1Kadang9kadang sebuah gedung tinggi atau struktur lain "ang dekat dengan sektor #ell "ang

    dapat men"ebabkan pantulan berlebihan dan mengakibatkan #overage "ang signifikan dibelakang sektor #ell

    Kadang9kadang $uga karena me#hani#al downtilt "ang berlebihan keatas $uga dapatmen"ebabkan #overage di belakang sektor #ell.

    ,. "eralata a Diua3aa. &aptop dengan sistem operasi Bindowsb. ,oftware Genex Assistant C2.#. &ogfile hasil DT %G

    *. %a3a- "erco4aa+uka pro$e#t DTA "ang sudah diker$akan pada per#obaan sebelumn"a

    Gambar ro$e#t DTA

    A. Mea#il3a -a)il DT 4eru#a !"I (!ey "erforace I$icator) )tati)tic). Tekan tab Ciew klik K! *esult

    &ihat pada bagian &T'

    Gambar K! *esult

    Tulis pada laporan sementara hasil K! "ang didapatkan

  • 7/25/2019 Modul 4-JarTel 2- Drive Test Analysis 4G LTE Lanjut

    4/5

    Praktikum Jaringan Telepon 2

    Drive Test Analysis (DTA) 4G LTE Lanjut

    Politeknik Elekttronika Negeri Surabaya - PENS 4

    0. 8ilai K! $uga dapat di9export dalam bentuk file ex#el dengan #ara klik kanan pilih export masukkan nama file hasil export (misalkan K!9&T')

    2.

    +uka file ex#el hasil export "ang dihasilkan. ada file ex#el selain ditampilkan nilai masing9masing kategori K! terdapat $uga formula untuk mendapatkan nilai tersebut

    Gambar Tampilan ex#el K! result

    5. Meaali)a "era)ala-a /ro))e$ 0ee$er6ntuk menganalisa permaslahan #rossed feeders pertama kita tampilkan serving ! pada map. ilih &T' ,erving and 8eighboring ells ,erving ells ,erving !

    Klik kanal pada ,erving ! dan pilih Displa" on Map0. Tampilkan legend untuk mempermudah pemba#aan

    2.

    +erdasarkan data legend daerah berwarna merah merupakan area serving sektor dengan !

    0

  • 7/25/2019 Modul 4-JarTel 2- Drive Test Analysis 4G LTE Lanjut

    5/5

    Praktikum Jaringan Telepon 2

    Drive Test Analysis (DTA) 4G LTE Lanjut

    Politeknik Elekttronika Negeri Surabaya - PENS 5

    !nformasi sektor terdiri dari 1 e8ode+!D e8ode+8ame ,e#tor!D &o#alell!D 'A*38 !AFimuth ell8ame ell*adius. !nformasi mengenai salah satu sektor silahkan ditulis padalaporan sementara

    %. +erdasarkan data legent di atas daerah "ang berwarna merupakan serving area ! 0