membuat website

Upload: burhan-ahmad

Post on 07-Aug-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/20/2019 Membuat Website

    1/11

    Membuat Website: Siapkan 8 Hal Ini Dulu

    Sebelum Mulai

    Ditulis oleh Kelvin Latif  pada tanggal 2 Februari 2015.

    Saya memulai karir saya dengan membuat ebsite tanpa persiapan sama sekali. Seiring

     ber!alannya karir saya" saya banyak bela!ar baha ternyata hal ini adalah kurang tepat.

    #ebsite yang dibuat tanpa persiapan memiliki kemungkinan lebih besar untuk menemui hal $ 

    hal yang tidak diinginkan. %ulai dari proses pengembangan yang sangat rumit sekali" hasil

    yang tidak membaakan keuntungan untuk bisnis dan pelanggan" sampai merugikan banyak 

     pihak karena pemborosan aktu dan biaya.

    Seiring ber!alannya aktu" saya bela!ar untuk memperbaiki hal $ hal tersebut. Kini ebsite $ 

    ebsite yang saya buat dengan penuh persiapan hasil&nya akan !auh lebih bagus" baik untuk 

     bisnis" pelanggan" maupun pihak $ pihak lainnya.

    'nda hanya perlu melakukan persiapan $ persiapan sederhana sa!a untuk memulai

    mengembangkan ebsite pada tahap aal. (ada artikel ini" saya akan membahas ) persiapansederhana yang perlu anda lakukan.

    http://kelvinlatif.website/http://kelvinlatif.website/

  • 8/20/2019 Membuat Website

    2/11

    Persiapan 1: Menentukan tujuan pembuatan website

    'pa tu!uan anda ingin membuat ebsite ini* 'pakah untuk mendapatkan pelanggan baru dari

    market online* %ungkin untuk memberikan pelayanan pelanggan melalui fitur online*

    %ungkin untuk kampanye marketing produk baru perusahaan anda*

    'papun tu!uan anda membuat ebsite ini" anda harus men!abarkan&nya dengan terperin+i.

    ,u!uan ebsite yang terperin+i akan sangat berpengaruh terhadap desain ebsite tersebut"

    konten apa yang perlu dimuat" dan !uga fitur $ fitur yang dibutuhkan.

    - +ontoh ebsite ndonesia yang dibuat dengan tu!uan spesifik. /libli dibuat sebagai ebsite

    e&+ommer+e" rbanindo  sebagai ebsite pen+arian property" Sribu  sebagai penyedia !asa

    desain" dan onton yang dibuat untuk menya!ikan beragam tontonan.

    Kebiasaan buruk yang ter!adi saat membuat ebsite tanpa mengetahui tu!uan utamanyaadalah memasukan semua hal yang memungkinkan untuk digunakan sebagai tu!uan" meski

    sebetulnya hal itu tidak perlu untuk ebsite anda.

    al itu biasanya dilakukan dengan +ara men+ontek ebsite $ ebsite lain dan kemudian

    memasukan semua hal yang kita lihat ke ebsite kita. al ini +ukup buruk karena kita akan

    melakukan pengembangan fitur $ fitur dan konten $ konten yang sebenarnya belum tentu

    ebsite kita perlukan. ni akan sangat membuang $ buang aktu.

    /iasanya ebsite dibuat dengan lebih dari satu tu!uan. #ebsite dengan tu!uan $ tu!uan yang

     !elas dapat men!abarkan tu!uan dari yang paling penting" hingga yang paling tidak terlalu

     penting. ,u!uan yang paling penting harus ditekankan dari segi desain dan konten.

    https://www.blibli.com/http://www.urbanindo.com/http://www.sribu.com/http://www.sribu.com/http://www.nonton.com/https://www.blibli.com/http://www.urbanindo.com/http://www.sribu.com/http://www.nonton.com/

  • 8/20/2019 Membuat Website

    3/11

    %isal sa!a anda membuat ebsite dengan tu!uan utama mendapatkan data kontak pelanggan

    untuk dihubungi 3cold calling 4 dan tu!uan kedua agar pelanggan langsung membeli produk 

    anda. %aka hal yang anda akan tegaskan adalah benefit dari produk anda dan kemudian anda

    akan membuat form untuk meninggalkan kontak dan link untuk membeli produk.

    %ungkin anda mengetahui !ika produk anda sulit di!ual tanpa harus melalui pihak salesterlebih dahulu. %aka form kontak akan dibuat dengan sangat !elas lebih menon!ol dari link 

    yang langsung mengarahkan pelanggan untuk membeli produk. al ini mengundang

     pelanggan untuk lebih mau memberikan kontak&nya daripada langsung meng&klik link untuk 

    membeli produk se+ara langsung.

    Persiapan 2: Menentukan target pengunjung website anda

    ika anda memiliki tu!uan membuat ebsite untuk menambah pelanggan dari market online"

    maka anda perlu tahu seperti apakah karakteristik target pelanggan anda.

    Setelah anda tahu seperti apa pelanggan anda" maka anda !uga dapat mengetahui bagaimana

    kebiasaan pelanggan anda berinteraksi dengan dunia online.

    'pakah banyak dari pelanggan anda menggunakan so+ial media seperti Facebook  6 Twitter *

    'pakah lebih ke Path atau  Instagram* %ungkin lebih ke  LinkedIn  !ika target pelanggan anda

    adalah para profesional. al ini akan sangat mempengarui strategi marketing anda setelah

    ebsite ini ber!alan.

    Konten yang anda akan muat dalam ebsite anda !uga akan sangat terpengaruh. (astinya

    gambar $ gambar dan tulisan $ tulisan yang akan anda terakan harus +o+ok di hati

     pengun!ung ebsite anda.

    Persiapan 3: Menentukan konten ang mau dibuat pada

    website

    Sebuah ebsite harus menyediakan konten yang dapat mengubah pengun!ung men!adi

     pembeli atau membuat pengun!ung melakukan hal apapun yang kita inginkan untuk 

    men+apai tu!uan pembuatan ebsite.

    %ungkin konten utama pada ebsite anda adalah persentasi produk perusahaan anda. amun

    konten seperti itu adalah konten yang mungkin hanya dilihat sesekali oleh pengun!ung

    ebsite anda.

    'nda harus menyediakan konten yang membuat pengun!ung ebsite anda mengun!ungi

    ebsite anda berkali $ kali. Seperti +ontoh blog" pengun!ung ebsite anda !adi memiliki

    alasan untuk mengun!ungi ebsite anda lagi untuk mengetahui artikel $ artikel terbaru

    ebsite anda.

    Konten pada ebsite !uga bisa berma+am $ ma+am. Seperti +ontoh 78'8" menyediakan

    konten berupa gambar yang bersifat humor. Konten tersebut yang membuat pengun!ung !adi

    memiliki alasan untuk mengun!ungi ebsite 78'8 lagi.

    https://www.facebook.com/https://www.facebook.com/https://twitter.com/https://path.com/https://instagram.com/https://instagram.com/https://www.linkedin.com/https://www.linkedin.com/https://www.linkedin.com/http://9gag.com/http://9gag.com/https://www.facebook.com/https://twitter.com/https://path.com/https://instagram.com/https://www.linkedin.com/http://9gag.com/

  • 8/20/2019 Membuat Website

    4/11

    ika anda membuat ebsite dengan tu!uan untuk men!ual produk" anda bisa memberikan tips

     $ tips yang dapat membuat kehidupan +alon pelanggan anda men!adi lebih baik" terutama

    setelah menggunakan produk anda. 'nda bisa !uga memberikan tips $ tips yang tidak 

     berkaitan dengan produk anda" tapi masih berhubungan dengan kehidupan target pelanggan

    anda.

    Sebagai +ontoh9 :ei adalah sebuah e&+ommer+e yang men!ual perlengkapan dan peralatan

    outdoor. Sebagai salah satu strategi marketing&nya" :ei membuat blog dengan konten seputar 

    kehidupan dan aktivitas outdoor  yang dapat menarik pe+inta aktivitas outdoor.

    'papun !enis konten pada ebsite anda" sebaiknya konten $ konten tersebut adalah sesuatu

    yang di+ari oleh orang $ orang. ntuk mengetahui konten apa yang di+ari orang" saya pernah

    membahasnya di artikel saya sebelumnya mengenai +ara menganalisa keyords untuk 

    inspirasi konten yang orang +ari di sear+h engine.

    Persiapan !: De"inisikan #al ang perlu dilakukan ole#

    pengunjung website anda

    'pa yang anda inginkan untuk pengun!ung ebsite anda lakukan di ebsite anda* %embeli

     produk anda* %endaftar akun* %embagikan konten anda ke so+ial media* 'papun yang

    anda inginkan" pastinya hal tersebut sangat berkaitan dengan tu!uan dibuat&nya ebsite anda.

    ika anda memiliki tu!uan untuk membuat ebsite supaya pengun!ung membeli produk anda"

    ya pastinya anda harus men+iptakan suatu alur yang diakhiri dengan Call to Action untuk 

    membeli produk anda.

    http://www.rei.com/http://blog.rei.com/http://blog.rei.com/http://blog.rei.com/http://weblikasi.website/4-langkah-analisa-keywords-untuk-konten-website-anda/http://weblikasi.website/4-langkah-analisa-keywords-untuk-konten-website-anda/http://www.rei.com/http://blog.rei.com/http://blog.rei.com/http://weblikasi.website/4-langkah-analisa-keywords-untuk-konten-website-anda/http://weblikasi.website/4-langkah-analisa-keywords-untuk-konten-website-anda/

  • 8/20/2019 Membuat Website

    5/11

    ;endesk  menginginkan pengun!ung ebsite&nya untuk men+oba produk mereka se+ara gratis.

    'nda bisa melirik artikel saya mengenai

  • 8/20/2019 Membuat Website

    6/11

    ntuk bahasa pemrograman  server-script  dan database" saya sarankan untuk menggunakan

     bahasa yang +ukup umum. %emang banyak sekali kelebihan dan kekurangan dari bahasa $ 

     bahasa yang ada.

    Seperti +ontoh9 pengembangan menggunakan bahasa pemrograman :uby akan !auh lebih

    +epat daripada ((" namun sayangnya untuk men+ari developer :uby akan !auh lebih sulitdaripada developer ((. Saya tidak akan membahas detil tentang bahasa pemrograman pada

    artikel ini. 'nda dapat berkonsultasi dengan developer ebsite anda.

    ika anda pernah mendengar istilah Web Framework  atau Content Management Sstem

    3

  • 8/20/2019 Membuat Website

    7/11

    - +ontoh

  • 8/20/2019 Membuat Website

    8/11

    'nda !uga bisa membuat marketing +ampaign. %arketing +ampaign yang biasa dilakukan

    online ini dapat dilakukan dengan menggunakan landing page"  s!"ee#ed page" atau microsite.

    Saya tidak akan membahas mengenai detil istilah $ istilah tersebut di sini.

     amun yang perlu anda lakukan adalah membuat satu halaman yang berisikan kontenmengenai marketing +ampaign tersebut dan halaman itu anda iklankan melalui iklan 8oogle

    atau so+ial media.

    http://weblikasi.website/landing-page-arti-tujuannya-untuk-online-marketing/http://weblikasi.website/landing-page-arti-tujuannya-untuk-online-marketing/http://weblikasi.website/landing-page-arti-tujuannya-untuk-online-marketing/

  • 8/20/2019 Membuat Website

    9/11

  • 8/20/2019 Membuat Website

    10/11

    ntuk membuat konten $ konten yang sangat berkualitas tentunya anda membutuhkan tim

    yang isinya lebih dari satu orang. ntuk membuat video misalkan sa!a" memerlukan orang

    untuk membuat +erita" mengatur tempat" perekaman" editing" dll.

    Konten yang anda buat !uga mungkin tidak hanya sekali sa!a" pasti anda memerlukan banyak 

    sekali konten yang anda ingin tampilkan pada ebsite anda untuk ke depannya.

    ntuk memonitor konten $ konten yang anda buat beserta marketing yang anda lakukan"

    anda harus membentuk tim marketing.

    ,im ini bertugas untuk menilai apakah konten $ konten dan marketing yang telah dibuat

    untuk ebsite anda membaakan hasil sesuai dengan tu!uan ebsite anda. ,im marketing

     !uga dapat meren+anakan strategi konten dan marketing untuk ke depannya.

    ntuk membuat ebsite&nya sendiri mungkin memerlukan lebih dari satu orang. 'nda harus

    melibatkan tim marketing anda dalam pembuatan desain dan fitur ebsite. /iasanya desainer 

    dan pengembang ebsite ada yang !adi satu" namun ada !uga yang hanya memilikispesialisasi dalam salah satunya sa!a. ntuk ebsite yang besar dengan fitur banyak"

    mungkin anda memerlukan lebih dari satu programmer agar deadline anda ter+apai.

    %ungkin masih banyak divisi $ divisi yang anda perlukan untuk membuat dan mengurus

    ebsite anda. Sekali lagi itu semua tergantung dari !enis bisnis anda dan tu!uan anda

    membuat ebsite.

    Persiapan 8: Menentukan budget pembuatan website

    ntuk membuat konten yang sangat berkualitas pada ebsite anda" diperlukan para tenagaahli yang sudah berpengalaman. Kemudian untuk membuat sebuah ebsite dengan fitur yang

    +ukup rumit anda memerlukan programmer yang !uga sudah berpengalaman. /egitu !uga

    dengan desain dan divisi $ divisi lainnya.

    ntuk membuat konten ber!enis video pasti memerlukan budget yang lebih mahal daripada

    artikel. ntuk membuat ebsite dengan 10 fitur pasti akan lebih mahal daripada ebsite

    dengan @ fitur karena butuh developer lebih banyak. ika anda menggunakan banyak 

    marketing +hannel dengan budget yang +ukup besar maka anda memerlukan hosting yang

    dapat menampung pengun!ung yang lebih besar !uga" dan seterusnya.

    /erdasarkan ren+ana anda pada persiapan $ persiapan sebelumnya" anda dapat mengatur 

     berapa kira $ kira biaya yang akan anda keluarkan untuk membuat ebsite ini. Selain biaya

     pembuatan ebsite" anda !uga sebaiknya menghitung budget yang diperlukan untuk 

    men!alankan ebsite ini ke depannya" minimal bulan hingga 1 tahun.

  • 8/20/2019 Membuat Website

    11/11

    Demikianlah artikel yang masih !auh dari sempurna ini. ika anda memiliki pertanyaan atau

    masukan yang membangun" silakan tuliskan pada kolom komentar pada bagian baah

    halaman ini. ,erima kasih telah memba+a" semoga dapat membantu