management control system ringkasan

Upload: ranydamanda

Post on 02-Mar-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Management Control System Ringkasan

    1/4

    Management Control System :

    Tools yang digunakan oleh manajer dalam implementasi suatu strategi, untuk merencanakan

    dan mengendalikan suatu kinerja.

    Elemen:

    Perencanaan Strategi

    Anggaran

    Alokasi Sumber aya

    Pusat Pertanggungja!aban

    Trans"er Pricing

    Pengukuran #inerja

    E$aluasi

    %e!ard

    Proses pengendalian manajemen : Proses dimana semua manajer dalam semua le$el

    meyakinkan kepada semua ba!ahan agar dapat menjalankan strategi yang telah dibuat.

    System merupakan suatu cara yang dilakukan dalam menjalankan akti$itas atau serangkaian

    akti$itas yang bertujuan untuk menyelesaikan suatu tujuan.

    &oal Congruance

    Memastikan tujuan dari suatu indi$idu dalam suatu organisasi sejalan dengan tujuan

    organisasi, jadi manajemen kontrol harus dibuar dan dijalankan dengan prinsip goal

    congruance.

    #egiatan Pengendalian Manajemen :

    '. Merencanakan apa yang harus dilakukan

    (. Mengkoordinasikan akti$itas( dari beebrapa organisasi

    ). Mengkomunikasikan in"ormasi*. Menge$aluasi in"ormasi

    +. Memutuskan tindakan apa yang diambil

    . Mempengaruhi orang( untuk mengubah perilaku

    -rame!ork

    Strategi merupakan suatu taktik atau rencana yang disusun untuk mencapai tujuan yang

    sebelumnya sudah ditetapkan. Strategi ditetapkan berdasarkan core competencies dan

    industry opportunity

  • 7/26/2019 Management Control System Ringkasan

    2/4

    Mekanisme implementasi

    Struktur organisasi : menetapkan peranan, hubungan pelaporan, di$isi yang bertanggung

    ja!ab dalam pengambilan keputusan

    Manajemen SM : Training, rekruitasi, seleksi, promosi, e$aluasi dan menyediakan

    pengetahuan dan pengembangan untuk menjalankan suatu strategi

    udaya : sesuatu yang diyakini secara bersamaan oleh suatu organisasi dalam bentuk, sikap,

    norma eksplisit atau implisit yang membimbing manajer.

    Pengendalian Manajemen : Mengendalikan semua akti$itas dan kinerja agar suatu strategi

    dapat tercapai, bagaimana menjalankan strategi.

    -ormulasi startegi : proses menentukan suatu tujuan utama dan menentukan strategi untuk

    mencapai tujuan tersebut, menentukan strategi utama

    Pengendalian Tugas : proses yang memastikan bah!a semua tugas dilaksanakan secara e"eki"

    dan e"isei.

    Pengendalian tugas bersi"an scienti"ic, dan ber"okus pada suatu tugas, pengendalian

    manajemne ber"okus pada unit organisasional

    /n"luence goal congruence

    /n"ormal : 0ork ethic 1eksternal2, culture 1/nternal2

    -ormal : %ule 13odesc, S4P, instruksi2

    Pusat Pertanggungja!aban

    5nit organisasi yang mengubah input jadi output yang dipertanggungja!abkan oleh

    pemimpin, tujuan agar goal congruance, organisasi terdiri dari sekumpulan pusat

    pertanggungja!aban, jadi apabila setiap pusat pertanggungja!aban mencapai tujuan

    maka akan mencapi tujuan perusahaan

    3enis pusat pertanggungja!aban :

    '. Pusat Pendapatan : prestasi manajer diukur berdasarkan pendapatan saja

    (. Pusat iaya : diukur berdasarkan biaya6input secara moneter saja

    ). Pusat 7aba : kinerja "inasial dalam bentuk laba, selisih pendapatan dan pengeluaran

    *. Pusat /n$estasi : laba yang diperoleh dengan in$estasi yang bersangkutan

    Pro"it Center

    Pusat pertanggung ja!ab yang ber!enan dalam mnegendalikan biaya untu

    mneghasilkan laba

  • 7/26/2019 Management Control System Ringkasan

    3/4

    7aba : indikator kinerja

    7ebih cepat karena manajer secara langsung, tidak perlu ke pusat, kualitas lebih

    bagus, manajer pusat konsentarsi lebih luas, mengembangkan kreati$itas manajer,

    karena bertanggung ja!ab maka akan melakukan berbagai cara

    5kuran kinerja pro"itabilitas'. Margin kontribusi : total pendapatan dikurang biaya $ariabel

    (. 7aba langsung : pendapatan di$isi dikurang biaya langsung di$isi

    ). 7aba yang dikendalikan

    *. 7aba sebelum pajak

    +. 7aba bersih

    %4/

    %asio tingkat pengembalian terhadap in$estasi 1aset2.

    Mudah dihitung

    #omprehensi", karena mempengaruhi laporan keuangan

    apat diterapkam pada semua unit organisasi yang bertanggung ja!ab terhadap

    pro"itabilitas

    #inerja dari unit yang berbeda dapat dibandingkan

    E8A

    alam bentuk uang yang diperoleh dari mengurngi beban modal dari laba operasi

    bersih

    '. e"inisi dari %4/ dan E8A

    9 %eturn 4n /n$estment 1%4/2 adalah alat ukur yang digunakan untuk

    mengukur kinerja sebuah pusat in$estasi yang merupakan rasio perbandingan

    antara pendapatan yang dilaporkan dalam laporan keuangan dengan akti$a yang

    digunakan 1Anthony dan &o$indrajan, (;2.

    9 Economic 8alue Added 1E8A2 adalah suatu system manajemen keuangan

    untuk mengukur laba ekonomi dalam suatu perusahaan, yang menyatakan bah!a

    kesejahteraan hanya dapat tercipta jika perusahaan mampu memenuhi semua

    biaya operasi dan biaya modal. E8A merupakan jumlah uang dan dapat diperoleh

    dengn mengurangkan beban modal dari laba operasi bersih 6 net operating pro"it1Anthony dan &o$indrajan, (;2.

    (. #elebihan dan #ekurangan dari %4/ dan E8A

    a. %4/

    9 #elebihan :

    '. %4/ merupakan pengukuran yang komprehensi" dimana semua laporan

    keuangan tercermin dari rasio ini 1Anthony dan &o$indrajan, (;2.

    (. %4/ mudah dihitung, mudah dipahami, dan sangat berarti dalam pengertian

    absolute 1Anthony dan &o$indrajan, (;2.

    ). %4/ merupakan denominator yang dapat diterapkan ke setiap unit organisasi

    yang bertanggung ja!ab terhadap pro"itabilitas, tanpa mempedulikan ukuran danjenis usahanya 1Anthony dan &o$indrajan, (;2.

  • 7/26/2019 Management Control System Ringkasan

    4/4

    *. Mendorong manajer memberikan perhatian pada hubungan penjualan, biaya9

    biaya dan in$estasi.

    +. Mendorong e"isiensi biaya.

    . Mengurangiin$estasi operating assets yang berlebihan

    9 #elemahan :'. Tingkat pengembalian yang kurang akan menurunkan %4/ 1Anthony dan

    &o$indrajan, (;2.

    (. #eputusan9keputusan yang meningkatkan %4/ suatu pusat in$estasi dapat

    menurunkan laba keseluruhan 1Anthony dan &o$indrajan, (;2.

    ). Terdapat kesukaran dalam membandingkan rate o" return suatu badan usaha

    dengan badan usaha lain yang sejenis, mengingat praktik akuntansi yang

    digunakan pada badan usaha tersebut berbeda9beda.

    *. Mendorong terjadinya myopic beha$ior, yaitu manajer hanya ber"okus pada

    keuntungan jangka pendek, yang justru membebani badan usaha keseluruhan

    secara jangka panjang.

    b. E8A

    9 #elebihan : 1Anthony dan &o$indrajan, (;2

    '. engan E8A, seluruh unit usaha memiliki sasaran laba yang sama untuk

    perbandingan in$estasi.

    (. 3ika kinerja suatu pusat in$estasi diukiur dengan E8A, maka in$estasi9

    in$estasi yang menghasilkan laba di atas biaya modal akan meningkatkan E8A

    dan oleh karena itu, akan lebih menarikbagi manajer.

    ). Tingkat suku bunga yang berbeda dapat digunakan untuk jenis akti$a yang

    berbeda pula.

    *. E8A memiliki korelasi positi" yang lebih kuat terhadap perubahan9

    perubahan dalam nilai pasar perusahaan.

    9 #ekurangan :

    '. E8A tidak menyelesaikan seluruh masalah yang berkaitan dengan perhitunga

    akti$a tetap.

    (. E8A akan tertekan untuk sementara oleh in$estasi9in$estasi baru karena

    tingginya nilai buku bersih untuk tahun9tahun a!al.

    ). Antara %4/ dan E8A, mana yang lebih banyak digunakan< Apa alasannya