kuliah 2-teknik sampling

Upload: eka-elfrida-marbun

Post on 06-Jul-2018

231 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    1/22

    TEKNIK SAMPLING

    (TEKNIK PENGAMBILAN SAMPLE)

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    2/22

     PENGUMPULAN DATA

    Sensus

    Seluruh anggota populasi diambil datanya

    Sampling

    Sebagian anggota populasi yang cukuprepresentatif yang diambil datanya(sample/contoh)

    Teknik Sampling : Teknik/cara yang digunakan

    dalam pengambilan unsur atau elemen sampleyang dapat mewakili (representatif) populasitersebut dengan cermat

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    3/22

    DEFINISI

    Populasi : Keseluruhan bahan / elemen yangdiselidiki.

    Sampel : Bagian dari populasi yang diambiluntuk diselidiki.

    Parameter   : Ukuran-ukuran yang diperolehdari populasi, contoh N, dan

    Statist ik   : Ukuran-ukuran yang diperolehdari sampel, contoh: n, x dan s.

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    4/22

    ALASAN SAMPLING

     Ukuran populasi  Biaya

     Waktu

    Percobaan yang sifatnyamerusak

     Ketelitian

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    5/22

    Population

    Confident Interval

    Sample

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    6/22

    TEKNIK SAMPLING

    Probability Random Sampling

    Non Probability Random Sampling

    Probability Random Sampling

    • Pengambilan sampel secara acak, sedemikian

    rupa sehingga setiap elemen mendapat

    kesempatan yang sama untuk terpilih menjadianggota sampel

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    7/22

    SAMPLING DESIGN

    Probabilty Sampling

    •  Simple Random Sampling

    •  Stratified Random Sampling

    •  Sistimatik Random Sampling

    Non Probability•  Accidental Sampling

    • Quota Sampling

    • Cluster Sampling

    Purposive sampling

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    8/22

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    9/22

    SIMPLE RANDOM SAMPLING

    Sampel

    Prosedur mudah dan sederhana, bisa menggunakanpengundian atau Tabel acak.

    Data populasi harus diketahui

    Jika sample yang terpilih tersebar luas : Biaya ?

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    10/22

    SYSTEMATIC RANDOM SAMPLING

    Terdapat pola dalam pengambilan sample : umumnya berdasarkan

    panjang interval : Contoh pengambilan sample pada no ternak

    kelipatan/interval 3

    Pada Teknik ini, perencanaan dan penggunaannya mudah

    Membutuhkan daftar/data populasi

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    11/22

    STRATIFIED RANDOM SAMPLING

    Sampel

    Jumlah sampel proporsional sesuai

     jumlah populasi

    Kategori A Kategori B Kategori C

    Taksiran mengenai karakteristik populasi lebih tepat

    Data populasi setiap strata diperlukan

    Daerah pengambilan sample luas : Biaya ?

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    12/22

    CLUSTER RANDOM SAMPLING

    Sampel

    Jumlah sampel proporsionalsesuai jumlah populasi tiap

    kandang/tempat

    Tidak memerlukan daftar/data populasi Biaya ?

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    13/22

    NON PROBABYLITY RANDOM SAMPLING

    Accidental Sampling Sample diambil tanpa direncanakan terlebih dahulu, apa yang ditemui

    dilapangan (ciri-ciri terpenuhi) yang dijadikan sample, asal memenuhikeperluan saja.

    Jumlah sample tidak dipertimbangkan Kesimpulan bersifat kasar dan sementara

    Quota Sampling Pengambilan sample hanya berdasar pertimbangan peneliti

    Teknik penentuan sampel dari populasi yang mempunyai cirri-ciri tertentusampai jumlah (jatah) yang dikehendaki . Jumlah sample sudahditentukan terlebih dahulu

    Purposive Sampling Peneliti mempunyai pertimbangan tertentu dalam menentukan sample,

    pertimbangan berdasarkan kriteria yang telah sesuai dengan karakteristikpopulasi.

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    14/22

    Snowball Sampling ???

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    15/22

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    16/22

    FAKTOR- FAKTOR YANG HARUS

    DIPERTIMBANGKAN DALAM MENENTUKAN

    BESAR SAMPEL :

    1 TINGKAT KESERAGAMAN POPULASI

    2 TINGKAT PRESISI YANG DIKEHENDAKI

    3 RENCANA ANALISIS

    4 TEKNIK PENENTUAN SAMPEL

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    17/22

    KETEPATAN BESARNYA SAMPEL

    Asumsi normal, untuk kepentingan statistik sampel ditarikpaling sedikit 30.

     Proporsional, sampel ditarik dari populasinya (berapa %)

    Surakhmad (1994)

    Bila populasi (N≤100) pengambilan sampel sekurang-

    kurangnya 50%.

    Bila populasi (N≥1000) ukuran sampel sekurang-kurangnya

    15%.

    Bila 100

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    18/22

    BESAR SAMPEL JIKA N TIDAK DIKETAHUI

    n = besar sampel

    Z = nilai z dari tabel distribusi Z dengan

    taraf signifikansi tertentu

    σ  = standar deviasi dari populasi E = kesalahan estimasi

    Bila σ  tidak diketahui diambil beberapa sampel untuk

    menentukan S melalui prasurvei, sehingga S dapat dicari

    sebagai penduga dari σ 

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    19/22

    CONTOH :

    Peneliti ingin mengestimasi besarnya pendapatan dari

    masyarakat disuatu kecamatan. Tingkat signifikansi yangdigunakan (α)= 0,05 kesalahan estimasi tidak lebih dari

    60. Berdasarkan penelitian sebelumnya deviasi standar

    dari pendapatan masyarakat σ  = 500. Berapa sampel

    sebaiknya digunakan dalam penelitian ini.

    n = 270

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    20/22

    BESAR SAMPEL JIKA N DIKETAHUI

    n = jumlah sampel

    N = jumlah populasi

    S2 = varians

    d = penyimpangan maksimum yang dapat

    diterima

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    21/22

    CONTOH

    Seorang peneliti ingin mengetahi rata-rata usia mahasiswa yang

    mengambil program S2 di universitas X. Tingkat kepercayaanyang digunakan 95% (α=0,05), penyimpangan maksimum yang

    dapat diterima tidak lebih dari 3 tahun, deviasi standar 10 tahun.

    Dari 400 orang mahasiswa S2 univ tsb, berapa besar sampel yang

    digunakan.

    400x1,96^2x100/9x399+1,96^2x100

  • 8/17/2019 Kuliah 2-Teknik Sampling

    22/22

    RUMUS SLOVIN

    d= presisi /resiko kesalahan yang dikehendaki (%)

    Contoh :

    Jumlah populasi pegawai di instansi X sebanyak 240

    orang, berapa jumlah sampel untuk suatu penelitian

    bila presisi yang ditetapkan sebesar 10%