human rights

31

Upload: mariske-myeke-tampi

Post on 08-Jan-2017

697 views

Category:

Law


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Human Rights
Page 2: Human Rights

BLOOD DIAMONDGLOBAL ISSUE OF HUMAN RIGHTS

Blood Diamond merupakan sebuah film yang bercerita tentang penambangan berlian di zona perang Liberia, Sierra Leone dan Afrika Selatan. Penambangan berlian ini telah memakan banyak korban, sehingga disebut berlian berdarah.

Analisislah, hak asasi manusia apa saja yang dilanggar dalam penambangan berlian di Afrika ini..! (ditinjau dari UUD 1945 Pasal 28A-J)

Page 3: Human Rights

Article 1 “All human beings are born free and equal in dignity and rights.They are

endowed with reason and conscience and should act towards one another in

a spirit of brotherhood”---

Pasal 1 “Setiap manusia dilahirkan merdeka dan setara dalam martabat dan hak

mereka. Mereka dikaruniai akal serta nurani dan harus saling bergaul dalam

semangat persaudaraan.”

Page 4: Human Rights

Hak asasi manusia adalah hak-hak yang melekat pada diri manusia yang tanpanya, manusia tidak dapat hidup layak sebagai manusia.

HAK ASASI MANUSIA

Frans Magnis Suseno:“HAM adalah hak-hak yang dimiliki oleh manusia, bukan karena diberikan oleh masyarakat, bukan karena hukum positif yang berlaku, melainkan berdasarkan martabatnya sebagai manusia.”

Page 5: Human Rights

1. Magna Charta di Inggris (15 Juni 1215)

2. Bill of Right (1628)3. Deklarasi kemerdekaan

Amerika Serikat (6 Juli 1776)

SEJARAH PERKEMBANGAN HAK ASASI MANUSIA

4. Deklarasi HAM dan warga negara Perancis (4 Agustus 1789)

5. Deklarasi universal HAM (10 Desember 1948)

Page 6: Human Rights

MACAM-MACAM HAM

R.404E
antara lain: kebebasan menyatakan pendapat, kebebasan memeluk agama, dan kebebasan bergerak.
R.404E
antara lain: hak untuk ikut serta dalam pemerintahan, hak pilih (hak memilih dan dipilih dalam Pemilu), dan hak mendirikan partai politik
R.404E
antara lain: hak untuk memiliki sesuatu, membeli serta menjualnya serta memanfaatkannya.
R.404E
antara lain: dalam hal penangkapan, penggeledahan, dan peradilan.
R.404E
antara lain: hak untuk mendapatkan perlakuan yang sama di hadapan hukum
R.404E
antara lain: hak untuk mendapatkan pendidikan, dan mengembangkan kebudayaan.
Page 7: Human Rights

Selain Universal Declaration of Human Rights, terdapat pula instrumen HAM Internasional lain, seperti:1.Konvensi mengenai Penentangan Penyiksaan dan Perlakuan atau Penghukuman Lain yang Kejam, Tidak Manusiawi atau merendahkan Martabat Manusia2.Konvensi mengenai Penghapusan Segala Bentuk Diskriminasi Ras

INSTRUMEN HAM INTERNASIONAL

Instrumen HAM Internasional selengkapnya klik: http://www.ohchr.org/

Page 8: Human Rights

21 HAK ASASI MANUSIA

dalam UUD 1945

Page 9: Human Rights

Hak untuk hidup (Pasal 28A )

1

Page 10: Human Rights

Hak untuk membentuk keluarga melalui

perkawinan yang sah (Pasal 28B ayat (1))

2

Page 11: Human Rights

Hak anak untuk hidup, tumbuh

dan berkembang (Pasal 28B ayat (2))

3

Page 12: Human Rights

Hak untuk meningkatkan kualitas

hidup dan kesejahteraan melalui

pendidikan, memperoleh manfaat

dari iptek, seni dan budaya

(Pasal 28C ayat (1))

4

Page 13: Human Rights

Hak untuk memajukan diri dalam memperjuangkan hak

kolektif (Pasal 28C ayat (2)) 5

Page 14: Human Rights

Hak atas pengakuan, jaminan, perlindungan dan kepastian hukum yang adil serta perlakuan yang sama

di hadapan hukum (Pasal 28D ayat (1))

6

Page 15: Human Rights

Hak untuk bekerja serta mendapat

imbalan dan perlakuan yang adil dan layak

dalam hubungan kerja (Pasal 28D ayat (2))

7

Page 16: Human Rights

Hak atas status kewarganegaraan (Pasal 28D ayat (4))

8

Page 17: Human Rights

Hak untuk memeluk agama, beribadat

menurut agamanya, memilih pendidikan dan

pengajaran, memilih pekerjaan, memilih kewarganegaraan,

memilih tempat tinggal di wilayah negara dan

meninggalkannya serta berhak kembali

(Pasal 28E ayat (1) )

9

Page 18: Human Rights

Hak untuk meyakini kepercayaan, menyatakan

pikiran dan sikap sesuai hati nuraninya

(Pasal 28E ayat (2))10

Page 19: Human Rights

Hak atas kemerdekaan berserikat, berkumpul,

dan berpendapat (Pasal 28E ayat (3))

11

Page 20: Human Rights

Hak untuk berkomunikasi

dan memperoleh informasi (Pasal 28F)

12

Page 21: Human Rights

Hak atas perlindungan diri pribadi, keluarga, kehormatan, martabat dan harta benda yang berada di bawah kekuasaannya,

serta berhak atas rasa aman dan perlindungan dari ancaman ketakutan untuk berbuat atau

tidak berbuat sesuatu yang merupakan hak asasi (Pasal 28G ayat (1) )

SELF DEFENSE

13

Page 22: Human Rights

Hak untuk bebas dari penyiksaan dan perlakuan

merendahkan derajat-martabat manusia dan berhak untuk memperoleh suaka politik

(Pasal 28G ayat (2)

14

Page 23: Human Rights

Hak untuk hidup sejahtera lahir-batin, bertempat tinggal dan

mendapatkan lingkungan hidup baik dan sehat serta

memperoleh pelayanan kesehatan (Pasal 28Hayat (1) )

15

Page 24: Human Rights

Hak untuk mendapatkan kemudahan dan perlakuan khusus

untuk memperoleh kesempatan dan manfaat yang sama guna

mencapai persamaan dan keadilan (Pasal 28H ayat (2))

16

Page 25: Human Rights

Hak atas jaminan sosial yang memungkinkan pengembangan diri secara utuh sebagai manusia yang

bermartabat (Pasal 28H ayat (3))

17

Page 26: Human Rights

Hak untuk mempunyai hak milik pribadi dan hak milik

tersebut tidak boleh diambil alih secara sewenang-wenang

oleh siapapun (Pasal 28H ayat (4) )

18

Page 27: Human Rights

Asas Legalitas: Asas yang digunakan untuk menentukan apakah suatu perbuatan dapat dipidana atau tidak (Pasal 1 ayat (1) Kitab Undang-Undang Hukum Pidana)

Hak untuk hidup, hak untuk tidak disiksa, hak kemerdekaan pikiran dan hati nurani, hak beragama, hak untuk

tidak diperbudak, hak untuk diakui sebagai pribadi di hadapan hukum, hak untuk tidak dituntut atas dasar

hukum yang berlaku surut (Pasal 28 I ayat (1))

kecuali

UNDANG-UNDANGME

UU No. 15 / 2003

BERLAKU SURUT

19

Page 28: Human Rights

Hak untuk bebas atas perlakuan diskriminatif

(Pasal 28I ayat (2) )

SARA

GENDER

20

Page 29: Human Rights

Penghormatan terhadap identitas budaya dan hak

masyarakat tradisional (Pasal 28I ayat (3))

SUKU TERASI

NG

21

Page 30: Human Rights

“Setiap orang wajib menghormati hak asasi manusia orang lain dalam tertib kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara”(Pasal 28 J ayat (1))

BATASAN PELAKSANA

AN HAM

HAK ASASI ORANG

LAIN

Page 31: Human Rights

Aryaning Arya Kresna, dkk, Modul Pendidikan Kewarganegaraan, Tangerang: UPH, 2006.

Jumanta Hamdayana, dkk. Pancasila: Suatu Analisis Yuridis, Kritis dan Filosofis, 2007.Koesparmono Irsan, Hukum dan Hak Asasi Manusia, Jakarta: Yayasan

Brata Bhakti, 2009.Rozali Abdullah dan Syamsir Perkembangan HAM dan Keberadaan

Peradilan HAM di Indonesia, Jakarta: Ghalia, 2002.Mathias Klang dan Andrew Murray, Human Rights in the Digital Age, Australia: Glass House Press, 2005.Universal Declaration of Human Rights Undang-Undang Dasar 1945 http://www.ohchr.org/ (diakses 26 September 2014)

SUMBER