ebook cardician indonesia

Upload: bung-maruf

Post on 07-Jul-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    1/86

    A

    RR

    A

    N

    GE

    D

    By :

    Miko “Diablo”

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    2/86

    2

    Cardician

    #1. 3 and 4 Same Card

    Effect :

    Pesulap menyebar 8 kartu tertutup dimeja. Penonton memilih salah satu kartu. Kemudian

    pesulap mengembalikan sisa kartu ke pile (tumpukan).

    Lalu pesulap dealing kartu dalam 1 pile hingga penonton bilang STOP.

    Setelah itu, pesulap meminta penonton untuk menyebutkan nilai kartu yang dipilihnya tadi,

    dan pesulap akan membagi pile hasil dealing tadi menjadi beberapa pile sesuai dengan nilai

    kartu pilihan penonton, dengan cara di-dealing lg.

    [AS=1, J=11, Q=12, K=13]

    Setelah itu, semua kartu teratas di tiap pile dibuka dan HOLA!!! Semua nilai kartunya SAMA!!!

    Langkahnya :

    1. Keluarin semua kartu yang bernilai 3 (Heart, Spade, Club n Diamond) dan 4 (Club, Spade,

    Heart n Diamond)

    2. Letakkan semua kartu yang bernilai 4 di atas tumpukan, kemudian letakkan semua kartu

    yang bernilai 3 di atasnya (diatas kartu yang bernilai 4).

    And we're ready for the show...

    3. Sebarin 8 kartu yang paling atas. Minta penonton ngambil yang mana aja (otomatis

    penonton akan milih kartu yang bernilai 3 atau 4)

    4. Ambil sisa kartunya. Ingat, ngembaliin kartu seperti posisi awal, semua kartu yang bernilai 3

    berada di atas semua kartu yang bernilai 4.

    5. Kemudian Dealing kartu dalam 1 pile. Kira2 dah deal 7 kartu, sambil terus dealing, minta

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    3/86

    3

    penonton bilang stop.

    6. Buka kartu penonton, kemudian kartu hasil Dealing tadi kita Deal lg menjadi beberapa Pile

    sesuai nilai kartu penonton (nilainya dah pasti 3 atau 4)

    7. Misal nilai kartunya 3, Deal menjadi 3 Pile, kemudian buka kartu yang paling atas di tiap Pile,

    You'll find another card of 3... dan kalo dibuka lagi kartu kedua di tiap tumpukan, You'll find

    Four Card of 4...

    8. Misal nilai kartunya 4, Deal jadi 4 Pile, kemudian buka kartu yang paling atas tiap pile, and

    you'll find Four Card of 3.... Kalo yang ini kita ga bisa buka kartu kedua di tiap Pile, coz kartu

    bernilai 4 cuma ada 3, sedangkan Pilenya ada 4....

    Jadi intinya kita cuma main ma kartu 3 dan 4, That's why i called this trick as "3 and 4 same

    card"

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    4/86

    4

    #2. 3 Monte Joker

    effek:

    penonton dkasih liat 3 kartu: 2 joker 1 kartu angka(misal 4 sekop)lalu posisi kartu angka dtengah n ketiga kartu tersebut dbalik dkocok pelan2 biar penonton tau

    posisinya, kemudian kartu yg dkira 4 dtaruh dtumpukkan paling atas n penonton dsuruh pilih

    kartu 4 pastinya milih yg paling atas, pilihan pnonton salah, kartunya jadi joker...

    secret:

    pake 4 kartu: 3 joker, 1 angka... 2 joker ga diapa2in, 1 joker dtempel ke kartu angka pak

    hairspray...ntar seolah2 3 kartu, pas kocok pelan2 usahain kartu angka nantinya berada di tumpukan

    paling atas, begitu diambil yg terambil pasti kartu joker.

    sebetulnya triknya sampai dsitu aja, klo mau dtambahin bilang aja angka 4 mewakili jumlah

    kartu,pesulap berkata: "tadi kartunya ada 3, maka sekarang bertambah jadi 4"... tapi gw

    saranin jgn dtambahin pake variasi ini, takut ketauan...

    inget abis nempel nunggu keringnya yg lama ya... tergantung hairspray-nya...

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    5/86

    5

    #3. 4 Penjahat

    ceritanya begini..

    pesulap menunjukan ada 4 penjahat(4 jack) mw ngerampok 1 bank (deck kartu)mereka datang dengan helikopter dan mendarat di atas gedung (4 jack disimpan di atas

    deck)

    dari 4 jack itu ada 1 pemimpinnya

    nah pemimpin tsb menyuruh 1 pnjht itu bwt merampok lantai 1 (1 Jack dipindah ke

    seperempat tumpukan kartu dr bawah)

    lalu pemimpin itu menyuruh kedua penjahat terakhir utk merampok lantai 2 dan 3 (1 jack

    dipindah ke tengah2 tumpukan dan 1 jack ke 3/4 tumpukan kartu dr bawah)pemimpin itu menunggu di atas

    nah ketika sedang asik merampok ternyata kegiatan mereka diketahui..

    polisi berdatangan..

    pemimpin tsb mengetahui dan ia segera memerintahkan anak buahnya kembali ke atas..

    lalu pesulap membuka 4 kartu teratas dan ternyata ke 3 anak buah sudah berada di lantai

    atas dan segera pergi dengan pemimpinnya!

    Rahasianya....

    ketika pesulap menunjukan 4 Jack ternyata di belakang Jack yg terakhir ada 3 kartu lain(jadi

    sebenarnya ada 7 kartu)

    kita harus pandai menunjukan bahwa itu hanya ada 4 kartu..

    dan kartu 3 kartu tersebut yg dipindah jadi sebenarnya 4 jack itu tetap ada di atas tumpukan

    dan tidak kemana2!hehehehe…

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    6/86

    6

    #4. 4 aces in any number

    simple trick, tapi efeknya bagus banget kalo pinter maeninnya

    siapin a deck of card dengan 4 kartu as ditumpukan paling atasminta penonton nyebutin angka, misal antara 15-30

    deal kartu ke meja sesuai jumlah yang disebutin penonton

    hingga menbentuk satu tumpukan

    kemudian ambil tumpukan di meja

    bagi tumpukan tersebut satu persatu ke atas meja membentuk empat tumpukan

    cara pembagiannya yaitu dari kiri ke kanan

    udah deh, tinggal kita buka aja kartu teratas di masing2 tumpukanketemu deh keempat asnya

    Tips:

    untuk meyakinkan penonton bahwa ngga ada susunan tertentu dengan kartunya

    kamu bisa gunkan false cut, lu bisa pake broken tompshon cut, aston cut false rifle

    sebelum mengawali permainan.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    7/86

    7

    #5. 5 elevator

    Efect:

    Pesulap menyuruh penonton mengambil 1 kartu.. lalu pesulap akan menemukan kartupenonton itu dengan 1 buah kartu 5, dan ketika di spread, kartu 5 tadi terbuka sendiri, dan

    ternyata kartu penonton tepat di hitungan ke 5 dari kartu 5..

    Method:

    siapkan 1 kartu angka 5 dengan keadaan terbalik sendirian..

    trus taro 4 kartu as di bawah kartu lima yang kebalik tadi..

     jadi keadaan di dalem deck seperti ini..bila terlihat dari bawah, as,as,as,as,5(yang terbalik)..

    suruh penonton memilih 1 kartu dengan keadaan tertutup(hati2 jangan kelihatan ada 1 kartu

    yang kebuka)

    trus suruh penonton lakukan complete cut..

    misal setengah tumpukan bawah di kiri dan setengah tumpukan atas di kanan..

    lalu letakkan kartu penonton tadi di atas tumpukan kanan..

    tumpuk lagi pake tumpukan kiri..

    rapikan kartu..

    pas di spread ada 1 kartu 5 yang kebuka, hitung 5 ke arah tumpukan bawah..

    dan pas di buka, ternyata benar itu kartunya.. dan kartu 5 tadi telah mendapatkan bantuan

    dari 4 setan as..

    4 kartu yang tertutup di antara kartu 5 dan kartu penonton adalah kartu as..

    ENJOY!!

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    8/86

    8

    #6. 10 to 20 forcing

    effect:

    Penonton dsuruh pilih angka di ANTARA 10 sampai 20, artinya 11, 12, 13......17, 18, 19..lalu hitung dari tumpukkan paling atas deck sesuai angka penonton, setelah itu didapat

    sebuah kartu lalu hitung mundur kartu tersebut ke kartu sebelumnya..

    misal 15 pilih kartu ke 15, lalu jumlahkan kedua angka tsb yaitu 1+5=6, hitung 6 kartu mundur ke

    kartu sebelumnya dmulai dari kartu ke15 tersebut lalu pasti nyampe ke kartu forcing

    variasi: pesulap punya prediksi di amplop(pastinya kartu forcing itu)

    secret:letakkan kartu forcing pada urutan ke 1o alias kartu forcing dtumpuk pake 9kartu, setlah itu

    tumpukkan forcing ditaro di atas deck...

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    9/86

    9

    #7. 25 in heart

    Method..:

    kita butuh 25 kartu apa aja..bagi menjadi 5 tumpukan masing2 5..

    suruh penonton memilih 1 tumpukan..

    dan pilih 1 kartu di dalam tumpukan itu di dalem hati..

    lalu kita gabungin semua tumpukan, dan tumpukan yang di pilih penonton letakkan di

    tengah..

    bagi kartu tsb menjadi 5 tumpukan dengan cara meletakkan 1 per satu kartu dari kiri ke

    kanan..

    contoh...

    urutan meletakkan kartu.

    1 2 3 4 5

    6 7 8 9 10

    11 12 13 14 15

    16 17 18 19 20

    21 22 23 24 25

    A B C D E

    Secret..;

    ada tumpukan A sampai E..

    suruh penonton pilih 1 tumpukan yg dia yakinkan kartu dia ada disana..

    sampe dia bilang.. 'ADA'

    Kartunya tepat di tengah2..

    ini tidak perlu di rotasi 3 kali permainan..

    lebih cepet selesai dan lebih straigh to the point..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    10/86

    10

    #8. Abrakadabra

    gini jadi penonton mengambil 21 kartu dari deck, bisa dikocok dulu

    lalu diserahin ma si pesulap. pesulap membagi ke 21 kartu tsb menjadi tiga kolom(tumpuk)cara membaginya yaitu ke arah samping dari kiri ke kanan (dngn wajah kartu menhadap

    keatas(face up)) trus kebawah

     jadi masing2 kolom terdiri dari tujuh kartu

    minta penonton mengingat ingat satu kartu , setelah itu penonton disuruh nyebutin kartu nya

    ada di posisi kolom (tumpukan)berapa

    kemudian ambil ketiga tumpukan kartu tsb, jadikan satu tumpukan dengan catatan tumpukan

    kartu yang ada kartu penonton ada di posisi tengah.ulangi langkah datas sampai tiga kali (langkah diatas dihitung satu jadi tinggal dua kali lagi)

    dengan alasan agar penonton fokus ke kartunya

    pada langkah ke empat, jadikan satu ketiga tumpukan dengan tumpukan yang ada kartu

    penonton berada ditengah

    balik tumpukan kartu menghadap ke bawah (face down)

    udah deh, tinggal eja aja kata ABRACADABRA ketemu deh kartu penonton.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    11/86

    11

    #9. Ambitious card routine

    efek:

    kartu yang dipilih dan ditandatangani oleh penonton selalu pindah keatas

    cara:

    phase 1

    anda suruh penonton mengocok kartu dan mengambil sebuah kartu, lalu minta dia untuk

    menandatangani kartu tersebut di depannya (muka kartu)

    pada saat penonton menandatangi kartu diam" anda balik 2 kartu paling atas, jangan sampai

    ketahuan penonton.setelah itu minta dan letakan kartu penonton di atas kartu yang telah anda balik tadi (jadi

    seperti triple lift)

    balik ketiga kartu tersebut

    sekarang penonton mengira kartunya da di paling atas tumpukan (sebenarnya da di urutan

    ketiga dari atas)

    anda pindahkan kartu paling atas ke tengah deck, bilang kepada penonton bahwa kartunya

    kini sudah berada di tengah" tumpukan

    anda balik 1 kartu paling atas dan perlihatkan bahwa itu bukan kartu milik penonton

    setelah itu lakukan double lift, dan perlihatkan bahwa kartu penonton telah balik lagi ke atas

    phase 2

    setelah tahap 1 selesai anda,(kini kartu penonton ada di urutan kedua dari atas)

    anda pindahkan lagi kartu yang paling atas ke tengah" deck 

    lakukan double lift dan perlihatkan bahwa itu bukan kartu penonton

    setelah itu ambil satu kartu, dan perlihatkan bahwa kartu penonton secara jaaib balik lgi ke

    atas

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    12/86

    12

    #10. Ace change to another

    Effect :

    PesuLap memperlihatkan ada 4 kartu ace,kemudian pesulap memegang 1 kartu Ace &menaruh ketiga Ace lainnya diatas 1 ace dngn keadaan tertutup,lalu di "Snap/Jentik" dan

    semua karTu brubah menjadi kartu King ato kartu Lainnya (sesuai seLera aja...)

    Persiapan :

    Keluarin semua kartu King (Spade,Heart,Clubs,Diamond),letakkan ke Empat kartu KING trsbt di

    tumpukan pLng atas dr deck,simpel koq

    1. di hadapan penonton kt sebarin slruh kartu di tangan dlm keadaan terbuka & ngeluarin

    seLuruh Ace dr tumpukan kaRtu tp smbl dipegang semua kartu,(jgn sampe dia ngeLiatin kaRtu

    yg udh kt siapin td) trus taro Ace2 tsb dimeja ato srh penonton megang 4 ace tsb,satuin lg

    semua karTu yg ditangan kt,trus balik (skRng jd tumpukan yang noRmal dlm keadaan tertutup)

    nah..tanpa sepengetahuan 'beliau',kita lakuin Finger/piNky bReak pd 4 kaRtu (KING yg udh kt

    atur td) teratas di tumpukan kartu yg ditangan kt (tangan kiri y)

    2. Kemudian smbl ngobRol kt ambiL Ace2 tsb 1 persatu (dlm keadaan terbuka) lalu letakan ke

    tumpukan yang ada tangan kiri kt

    3. Kemudian angkat lg sluruh kartu aCe 'beserta' 4 kartu yg udah kt Break td dgn tangan kanan

    (yakinkan klo yg keliatannya itu cm 4 kartu Ace aja) *pegang aja ky kt mau motong kartu*

    4. Lalu ambil/geser lbh tptnya 1 ace (anggap spade) dr tangan kanan kt pake jempol tangan

    kiri taRo ke tumpukan yg kanan & lngsung dibalik kartu ace Spade itu,lakuin hal yg sama pd

    Ace ke 2 anggap Ace Heart (ttp dijaga seolah2 itu cm 4 kartu aCe y),lakuin lg pd aCe ke 3

    (Clubs) lgsng balikin jg,nah...utk yg Ace (diamond) + 4 kaRtu king dibwhnya terakhir ini lgsng

    secepatnya disatuin aja dgn tumpukan yg ditangan Kiri,Ace (diamond) nya biarin aja dlm

    keadaan terbuka,skrg cm jd 1 tumpukan ditangan kiri OK, huufh....slesey jg

    5. Selanjutnya,ambil 1 kartu plng atas (Ace diamond),letakkan diatas meja biar aja msh dlm

    keadaan terbuka,kemudian ambil & letakkan kartu berikutnya lalu ambil & letakkan lg kartu

    berikutnya,lalu ambil & letakkan lg kartu berikutnya (intinya di atas meja ada 1 aCe terbuka &

    3 kartu tertutup,disini koRban psti ngirain 3 kartu yg tertutup itu psti kartu Ace)

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    13/86

    13

    6.nah smbil ngmng ato apa kt 'lakuin' lg Finger/pinky Break 1 kartu plng atas pd tumpukan

    Kartu yg msh kt pegang (tangan kiRi y) tanpa sepengetahuan beliau jg

    7. Lalu ambil Ace (diamond,msh dlm keadaan terbuka) diatas meja taRo ditumpukan yg udh

    kt bReak td,kemudian angkat ace tsb beserta 1 kartu yg kt 'Break' td,

    catatan : yakinkan klo itu emng cm Ace diamond aja,

    8.seLanjutnya pegang Ace tsb dlm keadaan tegak gt dgn tangan kanan (jempol di sisi kiri

    kartu (agk bagian bwh kartu) & jari Tengah di sisi kanan kartu,(soale kt mo njentikan/sNap

    kaRtu itu)

    9. abis Udh dipegang dng bener,ambil & letakkan satu per satu ketiga kartu yg tertutup tsb ke

    atas kartu Ace (diamond) yg kt pegang ,(catatan : ke 3 kaRtu tsb gk hrs ditumpuk jd 1 diatas

    Ace diamond td biarin aja keliatan ada 3 gtu,biar seru !!!,jgn sampe jatuh 3 kartu itu oK...

    10. Last....kt tggl njetikan Kartu itu,

    ke 3 kartu itu akan terlempar & msh jatuh dlm keadaan tertutup,sdngkan ACE (diamond) nya

    udh 'berubah' jd

    Kartu KING,lalu tnggl buka ke 3 kartu td,trnyata jg bRubah jd Kartu KING....

    catatan : maennya agk dbwh kepala/pandangan penonton,bkn sejajar biar Safe aja BRo

    nb : Gmn cara Snap yg bnr ato cara Maen yg lbh Safe,mohon ptnjuk Abang2 ama Mbak2

    'SeNioR' yg Laen y

    maaf,Klo pnjlsannya gk pake ilustrasi & agk panjang Lebar,mo yg simpel & to the point,taKut

    dikira gk Sopan boz....di Youtube ada,lp linknya...

    Thanks share nya sLama ini

    Smoga Berguna & Gk Re-Post,soalnya br gabung 3 hari yg lalu

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    14/86

    14

    #11. Card in any number

    Permainannya cukup simple. Minta penonton mengambil satu kartu dan mengingat2

    kartunya. Minta dia mengembalikan kartunya ke tumpukan dan lakukan teknik passing(jadikartu penonton sekarang berada di posisi teratas).

    Setelah itu minta ia memilih angka, misal antara 5-20. Disaat yang sama ambil kartu yg paling

    atas(kartu penonton) dengan teknik tenkai.

    Setelah itu pindahkan kartu satu persatu ke atas meja( membentuk satu tumpukan) sesuai

     jumlah yg disebutkan penonton. Dan bersamaan pada saat angka yg terakhir, jatuhkan kartu

    yang anda pegang dengan teknik tenkai

    Ketemu deh kartu penonton.

    Tips:

    kalo maenin trik ini paling tidak jarak km n penonton kurang lebih setengah atau satu meter.

    Posisi tubuh dan lengan agak miring ke kiri agar kartu yang km pegang tidak terlihat penonton(

    kalo km pake tngan kanan).

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    15/86

    15

    #12. Automatic opening card

    Effect:

    kartu pnonton yg tlah msuk dlam deck akan trbuka scra otomatis tanpa di kocok 

    secret:

    sblumya ambil satu kartu dan taruh di kartu paling bwah dg posisi wajah krtu brhadap-hdapan

    (jd akan trlhat sprti satu deck yg trtutup)

    ssudah persiapan itu,balik deck kartu sehingga yg ada adl posisi normal yaitu kartu mnhpdap

    bwh smua,dan punggung krtu di atas.Sruh pnonton memilih satu dan mengambilnya.

    Pada saat pnonton melihatnya,balik tmpukan deck td sehingga posisi kartu yg tlah kita atur tdb'ada di atas(akan trlihat sprti satu deck yg trtutup smua,pdhl yg trtutup cuma satu,yaitu krtu

    atas)lalu sruh pnonton mnyelipkn krtunya dmn saja..

    Lalu agar tdk t'lht saat memindah posisi kartu,anda dpt b'pura2 m'brikn krtu ke punggung(tp

    hruz cpat)saat di blakang punggung,buka krtu pengecoh dan balik,sehingga kelhatan posisi

    kartu trbuka smua(posisi normal)

    lalu fanning krtu,dan krtu pnonton akan trbuka sndri

    mudah bukan..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    16/86

    16

    #13. Card Forcing [Basic for Newbie]

    Langkah2 Forcing :

    1) Shuffle/Kocok kartu, terserah aja gimana caranya, yang penting waktu merapikan kartunya,liat en ingetin kartu yang paling bawah. Misal kartu yang palin bawah adalah AS HATI.

    2) Ambil 3 kartu secara random, letakkan satu persatu dalam posisi tertutup.

    Ingat, salah satu kartunya harus kartu yang kita inget2 tadi, dalam kasus ini adalah AS HATI,

    letakkan dengan posisi berikut :

    A B C

    Misal kartu AS HATI diletakkan di posisi C.

    3) Ambil 3 kartu lagi secara random, posisikan kartu di bawah kartu ABC tadi sehingga

    posisinya jadi :

    A B C

    D E F

    Ok, dalam hal ini kita akan "memaksa" penonton untuk mengambil kartu yang berada di posisi

    C, ato dalam kasus ini adalah kartu AS HATI.

    4) Minta penonton milih salah satu baris, baris ABC ato baris DEF.

    Misal dia pilih DEF, bilang aj, "Ok, kita buang baris ini".

    Kalo dia pilih ABC, bilang aja, "Ok, kita main dengan baris ini, dan kita buang baris yang lain".

    Intinya, apapun yang dia pilih, kita akan membuang baris DEF.

    5) Sekarang tinggal ada 3 kartu, kartu A, B dan C. Minta penonton untuk milih 2 kartu.

    Misal dia milih kartu AB, bilang aja,"Ok, kita buang 2 kartu ini, dan kartu sisanya adalah

    kartumu, lihat dan ingat kartunya."

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    17/86

    17

    Misal dia milih kartu BC, bilang aja, "Ok, we play with these card, en kita buang kartu A/kartu

    yang ngga kau pilih."

    Misal dia milih kartu AC, bilang aja seperti kalo dia milih BC.

    6) Kalo dia milih AC/BC :

    Minta dia milih salah satu kartu lagi.

    Misal dia langsung milih kartu C, langsung aja kasih kartunya en suruh dia ingetin kartunya.

    Misal dia ga milih kartu C, bilang aja, "Ok, kita buang kartu ini, dan kartu yang tersisa adalah

    kartumu, silahkan liat dan ingetin kartunya."

    7) Setelah itu, terserah anda mau main yg kayak gimana, yang jelas anda telah membawa

    penonton untuk mendapatkan kartu C, dalam kasus ini adalah AS HATI yang sebelumnya kita

    liat duluan en kita ingetin.

    Kalo kita dah tau apa kartu yang dipilih penonton, kita bisa ngelakuin apa aja, bisa dipadukan

    dengan trik2 lain seperti Ilusi, Mentalism, dll...

    Tips untuk Card Force ini :

    Usahakan ga gagap ngomongnya, mesti lancar en meyakinkan, semakin cepet

    memainkannya akan semakin baik, coz penonton ga akan punya banyak waktu untuk

    menerka apa yang kita rencanain.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    18/86

    18

    #14. Card in Banana !!!

    Effect :

    Pesulap mengocok kartu. Kemudian meminta korban berkata STOP saat pesulap menjatuhkankartunya satu per satu.

    Setelah tu, pesulap memberikan kartu yang dipilih penonton tadi, bisa juga memintanya untuk

    membubuhkan tanda tangan/cap jempol/ato tanda apa aja.

    Setelah itu, penonton meletakkan kartunya diatas tumpukan kartu yang lain.

    Pesulap meletakkan box kartu diatasnya.

    Setelah ngobrol sebentar, pesulap mengambil box tadi, kemudian meminta penonton

    mengocok tumpukan kartu.Kemudian pesulap berusaha menebak kartu pilihan penonton, namun selalu gagal.

    Dengan alasan untuk menenangkan diri sebelum ke permainan selanjutnya, pesulap

    mengambil pisang dari sakunya, mengupas pisang tersebut, dan memakannya.

    Hingga pada suatu gigitan, pesulap merasakan ada yang nyangkut digigitannya, setelah

    diperiksa ternyata ada sebuah kartu. Dan setelah dibuka, ternyata kartu tersebut adalah kartu

    yang ditandatangani oleh penonton.

    Gimana?? Kebayang rahasianya???

    Buat yang lom ada bayangan, nich caranya :

    Gimmick :

    1 buah Box kartu yang didalamnya sudah ditempelin magnet.

    1 buah kartu yang di dalam kartu tersebut dah disisipin magnet.

    1 buah pisang yang bagian garis sisinya telah diiris dengan pisau kira2 sepanjang 3-4cm

    Cara Main :

    Awalnya terserah aja kartunya mau dikocok atau ngga, gimana aja metodenya, yang

    penting sebelum minta penonton bilang STOP, kartu yang ada Magnetnya (Misal As Hati) ada

    di paling atas tumpukan kartu.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    19/86

    19

    Kemudian penonton diminta untuk meletakkan kartu pilihannya ditumpukan kartu paling atas,

    berarti diatas kartu As Hati.

    Kemudian kita letakkan box kartu diatasnya. Pada saat kita ngambil box dari rumpukan,

    otomatis kartu As hati akan menempel pada box karena ada magnet, disertai dengan kartu

    pilihan penonton.

    Kemudian, minta penonton untuk mengocok kartunya. saat penonton mengocok kartu, kita

    ambil kartu penonton yang terbawa oleh box tadi. Setelah itu kartunya dilipat empat, dan

    selipkan ke dalam pisang yang telah kita siapkan melalui bagian yang telah kita iris, simpan

    dikantong.

    Kemudian setelah berakting gagal dan ingin menenangkan diri, tinggal ambil dech pisangnya.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    20/86

    20

    #15. Card Prediction

    Efek:

    pesulap membuka satu per satu kartu dari atas tumpukan (posisi menghadap kebawah)sambil dihitung..dari 1 sampai 27

    setelah itu ke 27 kartu disimpen ke bawah tumpukan kartu sisa..

    nah..udh gt buka kartu paling atas..

    mis : yg dibuka itu kartu 7,brarti pesulap harus menambahkan kartu dr atas tumpukan sampai

     jumlahnya 10(dlm hal ini berarti menambah 3 kartu)

    stelah itu buka kartu & letakan disamping kartu 7 itu..lakukan metode yg sama..

    mis kartu itu 3,brarti tambah 7 kartu dari atas tumpukanlalu setelah itu buka kartu lagi disamping kartu 3,mis J brati kita ga ush nambahin kartu..

    karena J,Q,K nilainya dianggap 10(mirip maen 41an..hehehe..tp As dianggap 1)

    udah gitu..

    3 ketiga kartu awal itu dijumlah...7+3+J = 20

    pesulap menyebutkan prediksinya terhadap kartu ke20 dr tumpukan itu..

    lalu dibuka 20 kartu dari tumpukan itu satu per satu..

    dan prediksi pesulap benar!!

    Secret:

    pada waktu membuka kartu pertama2..hafalkan kartu ke7!

    hehe..simpel kan?

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    21/86

    21

    #16. Detective joker

    effect:

    2 buah joker menemukan kartu pnonton dg secepat kilat..

    screet:

    1.siapkan 2 buah joker lalu letkan 2 kartu tsb di atas deck dg keadaan terbuka

    2.kemuadian letakan sebuah kartu di atas deck dg keadaan tertutup (ini bertujuan untuk

    menutupi 2 kartu joker yg terbuka tadi dan sbg pengingat letak kartu pnonton nantinya)

    3.kemudian,,fanning kartu dan suruh pnonton ambil satu kartu,,namun jangan sampai pnonton

    tahu kalo ada joker terbuka4.kemudian kartu pilihan pnonton di taruh di atas deck,,,lalu lakukan swing cut deck 

    5.lalu spread deck..

    6.maka akan terlihat 2 buah joker yg terbuka (stelah itu katakan bahwa kita punya 2 buah

     joker yg akan mencari kartu pnonton)

    7.lalu pisahkan tumpukan di belakang joker dan di depan joker 

    8.2 joker dan tumpukan di belakngnya kita jadikan satu dan taruh di atas

    9.maka skg kartu pnonton ada di urutan ke-2 dari bawah deck 

    10.lalu kita ambil kartu pertama dari bawah dan bilang "apakah ini kartu anda?"

    pasti pnonton bilang "tidak"

    11.stlh itu,skg kartu pnonton ada di urutan pertama dari bawah deck 

    12.lalu letakan 1 joker di atas deck dan 1nya lagi di bwh deck 

    13.lalu kita pgang dg jempol dan telunjuk smbil agak di tekan di bgian bwh

    14.lalu lemparkan deck ke tangan kiri kita

    15.maka kartu pnonton akan terjepit 2 buah joker 

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    22/86

    22

    #17. Cutting The Aces

    Effect :

    4 Kartu As muncul ke permukaan, walaupun partisipan yang memotong-motong kartu.

    Methode :

    Pesulap menyerahkan tumpukan kartu kepada partisipan untuk dikocok sepuasnya, lalu

    pesulap meminta kembali tumpukkan kartu yang telah dikocok tersebut untuk dipotong

    menjadi 2 bagian di belakang punggung pesulap, kemudian 2 tumpukan kartu tersebut

    diletakkan di atas meja di hadapan partisipan, dan partisipan diminta untuk membagi 2 lagi

    masing-masing tumpukan kartu tersebut sehingga di meja terdapat 4 tumpukan kartu (1 packkartu di bagi 4 tumpukan), kemudian pesulap meminta partisipan untuk mengikuti perintahnya

    dalam memotong kartu dan memindahkannya ke tumpukan-tumpukan kartu sesuai perintah

    pesulap. Akhirnya pesulap meminta partisipan untuk membuka kartu paling atas pada

    keempat tumpukkan kartu - Ajaib...kartu yang dibuka partisipan semuanya kartu As, partisipan

    djamin tercengang heran bercampur kagum.

    Prepare :

    Pesulap memisahkan 4 kartu As dari tumpukan dan menyimpannya di belakang punggung

    (diselipkan dicelana bagian belakang/ikat pinggang)

    Kemudian berikan sisa tumpukan kartu pada partisipan untuk dikocok (4 as sebenarnya sudah

    tidak ada, setelah anda menerima kembali tumpukan kartu dari partisipan, katakan anda

    akan membagi 2 tumpukan kartu tersebut di belakang punggung anda ( disinilah pesulap

    dengan cepat menyimpan 4 kartu As ditumpukan kartu paling atas - hati-hati jangan sampai

    terbalik - dan ingatlah berada ditumpukan mana 4 kartu As berada saat anda meletakan 2

    tumpukan kartu di atas meja)

    mintalah partisipan juga membagi masing-masing tumpukan kartu (A & B) masing2 menjadi 2

    bagian. Sehingga di meja terdapat 4 tumpukan kartu, ingat tetap perhatikan posisi 4 kartu As

    tadi oke ! (maksudnya 4 kartu as berada di posisi tumpukkan kartu yg mana)

    Kemudian Perintahkan kepada partisipan seperti ilustrasi berikut ini (tidak usah ditiru 100%, yg

    penting prinsipnya)

    Asumsi ; 4 kartu as berada ditumpukkan kartu paling kanan dari partisipan, kita anggap

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    23/86

    23

    tumpukkan A dan ke arah kiri adalah B, C & D.

    1. ambilah separuh dari tumpukkan A dan pindahkan ke tumpukkan yg anda suka (misal

    partisipan menyimpan ditumpukkan B, berarti 4 as ada di sini)

    2. ambilah separuh dari tumpukkan C dan simpan di tumpukkan D; (gak ada masalah disini)

    3. ambilah satu kartu dari tumpukkan A dan simpanlah diatas tumpukkan D (masih gak ada

    masalah)

    4. ambilah satu kartu dari tumpukkan B dan simpanlah diatas tumpukkan A ( Nah, ditumpukkan

    Kartu B tnggal 3 Kartu as dan 1 kartu as sekarang berada ditumpukkan A.)

    5. ambilah sebagian kartu dr tmpukkan A dan taruhlah ditumpkan kartu C ( C = 1 kartu, B =

    masih tiga kartu)

    6. ambilah 1 kartu dr tpk B dan taruh di tpk A ( A= 1 kartu as B = 2 C= 1 D = kosong)

    7. ambilah sebagian kartu B & tumpuk di kartu D (A= 1 kartu as B = kosong C= 1 D = 2)

    8. ambilah 1 kartu dari C simpan di B

    9. ambilah 1 kartu dari D dan simpan di C

    10. sekarang tolong anda buka 1/1 kartu teratas dari setiap tumpukkan...

    ajib semua kartu As ada disana...he he

    (prinsipnya pesulap boleh mengatur dengan lebih dramatis, namun perlu diingat posisi kartu2

    As jangan sampai lupa, pokoknya bagaimana caranya agar kartu teratas tiap tumpkan

    tersimpan kartu As)

    Paham....?

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    24/86

    24

    #18. Daley Show

    Effect :

    Pesulap megang 4 kartu, nunjukin kartu teratas adalah AS HATI, kemudian meletakkan

    kartunya di tangan penonton dalam posisi terbalik.

    Kemudian pseulap nunjukin 2 kartu (AS SPADE dan AS CLUB), kemudian meletakkan kartu yang

    tidak ditunjukkan ke tangan penonton di atas kartu AS HATI tadi., karena ga perlu dibuka juga

    semua dah mikir tu adalah kartu as yang tersisa, AS DIAMOND.

    Kemudian pesulap minta kartu di tangan penonton tadi ditutup ma tangan, dan nanya kartu

    apa yang ada di atas, penonton bilang AS DIAMOND, setelah dibuka ternyata AS HATI berada

    di atas.

    Permainan diulang.

    Setelah shuffling 4 kartu tadi, pesulap sekali lagi nunjukin kartu teratas adalah AS HATI, dan

    meletakkan di tangan penonton kayak sebelumnya.

    Kemudian berbeda dari yang pertama, pesulap kali ini nunjukin kartu ke-2 dan ternyata

    adalah AS DIAMOND, dan menyerahkannya lagi ke penonton.

    Kemudian pesulap nanya seperti sebelumnya, namun setelah dibuka, kartu di tanganpenonton ternyata AS SPADE dan AS CLUB.

    AS HATI dan AS DIAMOND ternyata masih di tangan pesulap.

    Secret :

    Permainan Pertama (Posisi kartu atas-bawah : DIAMOND-HEART-SPADE-CLUB)

    Waktu nunjukin AS HATI, tu pake Double Lift, trz tutup dulu baru kasih ke penonton, jadisebenernya AS HATI ada di urutan ke-2, dan yang dikasih ke penonton adalah DIAMOND..

    Selanjutnya yang dibuka adlah 2 kartu terbawah (SPADE and CLUB) tanpa buka yang

    DIAMOND, karena kalo dibuka ntar ketauan kalo tu bukan DIAMOND, tapi HATI.

    Permainan Kedua (Posisi atas-bawah SPADE-HEART-CLUB-DIAMOND)

    Nunjukin AS HATI sama pake Double Lift.

    Nunjukin AS DIAMOND pake Under Double Lift, jadi yang di Double Lift tu bukan kartu ke-2 dan

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    25/86

    25

    ke-3, tapi kartu ke-3 dan ke-4, jadi yang terbuka ntar adalah kartu yang ke-4. Kemudian

    ditutup, truz kasih ke pnonton, yang dikasih tu otomatis adalah AS CLUB.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    26/86

    26

    #19. Elevator Card Trick 

    Empat kartu As yang berpindah-pindah dari atas ke bawah.

    1. Siapkan 4 kartu As.

    2. Lalu susun sedemikian rupa sehingga ada satu kartu selipan yang tidak terlihat korban di

    belakang susunan 4 As tersebut. Perlihatkan kepada korban dengan tidak terlalu lama.

    3. Lalu square menjadi satu deck. Kartu selipan tadi harus terletak di paling atas.

    4. Keluarkan kembali 4 kartu As tersebut sembari ngomong "Satu, dua, tiga, empat...". Hal ini

    perlu untuk menambah perhatian korban bahwa kartu yang kita buang ini adalah ke 4 As tadi.

    5. Lalu mulai dari kartu yang no 1, ambil kartu itu, lalu masukkan ke tumpukan deck paling

    bawah. Terus sambil diketuk sekali deck itu,buka kartu yang paling atas, sembari bilang "Tuh,

    Asnya pindah dari bawah ke atas...". Lalu buang kartu As itu.

    6. Kemudian kartu no 2 berikutnya, ambil kartu itu, lalu taruh di tumpukan deck paling atas.

    Ketuk sekali, terus keluarkan kartu dari tumpukan deck yang paling bawah. Sambil ngomong

    lagi "Nah, sekarang dia dari atas pindah ke bawah.".

    7. Kartu no 3 juga begitu. Ambil kartu itu, masukkan ke tumpukan deck paling bawah. Ketuk,

    terus buka kartu paling atas.

    8. Kartu terakhir kamu ambil, terus kamu taruh di tengah-tengah tumpukan deck. Terus ketuk

    deck itu, terus keluarkan kartu paling bawah tumpukan deck. "Sekarang kartunya dari tengah-

    tengah tumpukan pindah ke paling bawah."

    9. Kartu Asnya sudah muncul semua sekarang.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    27/86

    27

    #20. Find the card in 1 second..

    Effect:

    kita bisa menemukan 2 buah kartu dalam 1 detik..

    method:

    memang tidak ada kartu yang kembar.. tapi ada kartu yang mirip.

    part.1

    part.2

    letakkan kartu part.1 satu di atas, satu di bawah deck..

    tunjukan kepada penonton kartu part.2.

    "cek kartu ini.. benar kan angka 8 dan 9??"

    berikan langsung kartu itu secara tertutup ke penonton..

    "masukkan ke tengah2.." setelah itu kita rapihkan.. "Lihat tidak ada tanda apapun..

    semuanya rapih" pertahankan yang di lihat penonton adalah punggung deck..

    dengan speak anda.. "berapa lama saya dapat menemukan kartu tadi?? blablablabla.. "

    pas mau ngambil..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    28/86

    28

    anda cuma butuh telunjuk dan jempol.. dan tarik 2 kartu tsb.. (kartu teratas dan kartu

    terbawah).

    Selesai.. mereka akan tercengang!! hahaha..

    nb:jgn terlalu lama menunjukkan 2 kartu pertama..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    29/86

    29

    #21. finding card versi hackler

    Method..:

    terlebih dahulu kita pilih beberapa kartu seperti..: joker merah dan hitam

    untuk kartu sekop :

    as,3,5,6,7,8,9,

    untuk kartu hati :

    as,3,5,6,7,8,9,

    untuk kartu keriting :

    as,3,5,6,7,8,9,dan kartu diamond :

    7,dan 9 saja

    Secret..:

    kartu diatas merupakan kartu yg jika kita balik maka akan ketahuan kita atur dan hapalin

    berat daun dan ujung daun menghadap kearah yg sama, kita acak2 kartunya dan silahkan

    spectator kocok semau mereka spread kartunya persilahkan spectator untuk mengambil satu

    kartu saat mereka fokus dg kartu tsb diam2 putar kartu 180 derajat persilahkan mereka, taruh

    kembali kartu mereka sesuka hati mereka dan silahkan kocok sesuka mereka kartu pun boleh

    dicek tdk ada tanda dan jika dibuka jg tempatnya acak2an.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    30/86

    30

    #22. Fire card

    Effect:

    kita mnebak krtu plhn pnontn dg sbuh api yg akn m'bntuk sbuah gmbr krtu yg ssuai dg plhnpnontn

    screet:

    p'mainan ini memakai tehnik forcing..

    Sblumnya kita telah m'bentuk gmbr krtu yg akn di forcing dg bensin (gmbr jgn trlalu bsr,ntr

    kbkarn lg)

    lalu saat akan main kita ajak pnontn ke tmpt yg dkt dg gmbr yg tlah kita buat dg bnsin tdstlh itu sruh pnontn blg stop dmn aja (ingat dg Forcing)

    stlh itu pura2 kita slah mnebk 

    kmudian kita jtuhkn rkok menyala/korek di posisi gmbr krtu dri bnsin td

    maka akan jdilah gmbr krtu yg sesuai plhn pnontn

    Nb:

    -cari tmpt yg jauh dari bhn bkar lain&jauh dri bhn mudh trbkr 

    -lalu stlh kita m'bntuk gmbr,sgeralah kita mainkn agar bnsin tdk kering di jalan

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    31/86

    31

    #23. Ghost writing..

    Cara :

    Tulis prediksi atau apa aja....menggunakan tusuk gigi dengan tinta jeruk nipis (Perasan air jeruk)di sobekkan kertas, dulu gw pake kertas coklat bekas amplop lamaran kerja, diamkan

    beberapa saat sampai basah tinta gak keliatan/kering (kalo praktek dukun mesti nulis banyak

    u persiapan), nah setelah itu, tulisan bisa keluar bila dipanaskan di atas lilin/korek api... oya

     jangan tll dekat...nt malah kertasnya yg terbakar... 5 cm dr kertas aja jaraknya.....pasti tulisan

    coklat bakal nimbul (kalo satanic ink kan warnanya hitam).

    Bisa juga pake panas bara rokok...makanya dulu syarat u minta nomor, gw minta pasien bawa

    cerutu, ji sam soe 71 batang (bkn bungkus) dan menyan.... kertas di ambil pasien dr toples ygudh gw siapin, trs gw baca mantera sambil bakar kmenyan...so panasin kertas di atas

    kmenyan...mulai nampak bayangan...terus aku nyalain cerutu untuk memperjelasnya... kalo

    rokok samsoe ?..ya untuk gw rokok sendiri aja nt setelah pasien pulang he he

    Peringatan Pemerintah : Jangan lakukan hal yg sama utk menipu sesama !

    cara lain :

    Bisa pake sabun yg udah diruncingkan mirip pensil...dan tuliskan prediksi di tlpak

    tangan/lengan anda.... kemudian... minta spectator untuk menuliskan kartu yg dilihatnya

    (atau apa aja) pada secarik kertas lalu bakar, abu hsil pmbakaran diminta pesulap u

    diusapkan ke telapak tangan/lengan pesulap... jreng jreng... tampak tulisan tsb... (ini karena

    abu melekat and mjdi basah karena sabun, shg tulisan tmpak lebih hitam/jelas)....

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    32/86

    32

    #24. Flying Find Card

    Menemukan satu kartu pilihan dengan menjatuhkan satu deck dari udara.

    1. Fan kartu dengan keadaan terbuka ke korban. Sisipkan satu kartu paling belakang ke

    tengah-tengah sehingga dari depan tidak terlihat. Kartu ini digunakan sebagai hack.

    2. Suruh korban tunjuk salah satu kartu yang dia mau. Setelah dia tunjuk, hitung mulai dari kartu

    yang paling kanan hingga ke kartu yang dia tunjuk itu.

    3. Setelah sampai di kartu umpan, angkat kartunya sedikit sambil meminta sekali lagi kepastiandari korban bahwa itu kartu yang dia minta. Lalu square deck. Jangan dikocok.

    4. Dengan cepat kamu mulai menghitung kembali kartu yang dia pilih tadi dengan mulai dari

    kartu yang paling atas, dibuang secara tertutup ke meja. Setelah sampai di kartu ke sekian

    yang dia pilih. Pegang kartu itu, lalu tanpa dibuka, masukkan ke tengah-tengah deck di

    hadapan korban. Lalu square deck.

    5. Triknya terletak disini. Selagi kamu square deck, tempatkan jempol tangan kiri kamu di kartu

    yang paling atas. Lalu geser sedikit ke arah kanan, sambil tangan kamu mengangkat deck itu

    ke udara. Geser sampai maksimal 1/2 kartu . Lalu jatuhkan dengan keadaan tangan kanan

    menutup kartu itu dari atas.

    6. Seharusnya kartu umpan akan muncul terbalik di atas tumpukan deck yang dijatuhkan dari

    udara tadi. Karena gesekan udara, kartu akan terbalik sehingga mendaratnya dalam

    keadaan terbuka. Diperlukan latihan berulang-ulang untuk mendapatkan feel yang pas

    sewaktu akan menjatuhkan deck kartu.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    33/86

    33

    #25. Got a Match

    Effect:

    Penonton telah memilih 1 kartu, kita telah memilih 1 kartu.. setelah deck di bagi 2, dalamhitungan yang sama adalah kartu penonton dan kartu kita..

    untuk lebih jelasnya langsung aja ke metode..

    Method:

    Untuk ini kita memerlukan 52 kartu tanpa joker..

    bagi dua deck ini menjadi 26-26 (penonton-pesulap)

    lalu kita ambil 1 kartu dari deck kita, kita letakkan di paling atas tumpukan deck kita dengan

    keadaan terbuka..

    misalkan as hati..

    lalu suruh penonton menyebutkan 1 angka.. misalkan 5, berarti kita minta 5 kartu(sembarang)

    dari penonton..

    lalu tumpuk ke atas as hati yang terbuka..

    dan suruh penonton memilih kartunya lalu letakkan di tumpukan decknya yang paling atas

    dengan keadaan tertutup, tanpa kita tau kartunya..

    lalu kita tumpuk dengan deck yang kita miliki, berarti deck kita berjumlah 31 karena di tambah

    5 kartu random..

    rapikan tumpukan..

    bagi lagi menjadi 26-26 dan ingat jangan membaginya dengan cara menjatuhkan kartu 1 per

    1, namun bagilah kartu tersebut dengan susunan yang utuh..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    34/86

    34

    setelah penonton memiliki 1/2 decknya dan kita juga memiliki 1/2 decknya, suruh penonton

    mengikuti kita..

    berhubung tadi penonton memilih angka 5..

    berarti kita hanya perlu menjatuhkan 5 kartu dari atas deck kita.. dan kartu ke enam adalah as

    hati yang terbuka..

    lalu suruh penonton melakukan hal yang sama..

    kartu ke 6 yang dia miliki adalah kartu yang dia pilih tadi..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    35/86

    35

    #26. Hoky card prediction....

    persiapan:

    satu deck kartu remi' ajah murahan jg boLeh asaL jangan kartu 'domino' hehe22x

    seteLah itu kita kocok yakinkan penonton bahwa deck tersebut baru dan sedang diacak aduL

    Lewat kocokan anda

    seteLah itu penonton juga disuruh ngocok sepuasnya nah sekarang rebahkan deck card

    tersebut

    kemeja atau apa yang Lapang daLam posisi punggung kartu diatas, seteLah itu anda

    berbincang dengan penonton dan tanyalah berapa hari atau minggukah penonton tersebut

    mendapatkan hoky nah

    dari sekian banyak penonton yg kita ajak maen pasti bermacem-macem jawaban tapi cukup

    satu jawaban dari pesuLap

    "sekarang saya akan membuat supaya anda memndapatkan hoky beruLang-uLang daLam

    satu waktu"

    wes pastinya penonton penasaran dunk....???

    sekarang anda biLang peraturan maen dan cara maenya

    1. seteLah kita tebarkan deck kartu daLam posisi punggung kartu diatas kita sudah menghafaL

    satu kartu dibawah sendiri =misaL 3 wajik 

    2. seteLah itu suruh penonton menunjuk satu kartu 3wajik yang kita hafaL td, dimana aja (ingat

    cukut suruh tunjuk aja)seteLah itu kartu kita ambiL

    3.nah otomatis kita taw kartunya dunk( misaL= 7 hati)seteLah itu penonton disuruh mencari

    kartu tersebut jg cuklup tunjuk kita ambiL (dan kita tahu deh kartunya)begitu juga seterusnya

    4.nah misaL penonton udah mengambiL 3 misaL ( 7 hati, 4 kriting, As skop)padahaL 3 wajik

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    36/86

    36

    masih dibawah sendiri

    5. seteLah itu giLiran magician's yang mengambiL anda ingin menggambiL As skop biLangnya

    padahaL yg kita ambiL paLing bawah sendiri pastinya dengan trik-trik jitu supaya penonton ga'

    curiga(omonganya harus menghanyutkan)

    6.seteLah diambiL kartu 3 wajiknya kita taruh depan sendiri dari kartu penonton tunjuk karna 3

    wajik adaLah pilihan penonton yang pertama

    7.seteLah seLesai maka penonton dan para saksi2 suruh menteLengin deh tu' kartu pada saat

    dibuka satu persatu aLangkah terseponanya penonton terhadap diri anda karena semua

    kartu yang dibuka pas dengan apa yang tadi anda omongin dan yang mencari adaLah

    penonton itu sendiri.....

    Catatan:

     jangan sampai penonton memikirkan apa yang kita manipiLasi saat pembicaraan

    berLangsung

    biar Lebih waw...suruh dituLis dikertas tu' piLihan penonton tapi tetep kita yang nentuin kArtu

    moga" kaLian paham dengan apa yang saya tuLis diatas

    seLamat mencoba kepada korban....

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    37/86

    37

    #27. Invisible deck.. part. I

    efek:

    pesulap menanyakan ke penonton suka kartu merah atau hitam....lalu penonton bilangmerah...

    kemudian pesulap menyuruh penonton memilih angka genap lalu dsebutkan.. lalu penonton

    menyebutkan angka 8... maka kartu penonton 8 merah.. lalu pesulap memberikan 1 pack

    deck yg masih tertutup dan menyuruh penonton membukanya... secara ajaib hanya 1 kartu

    yg terbalik sendiri yaitu 8 hati...kartu dcek penonton....

    secret:sebenarnya ini permainan psikologis.... ini trik buatan gw.....

    pertama2 perlihatkan kotak deck yg berwarna merah...... settingan kartunya adalah sebagai

    berikut

    4merah dtumpukkan paling atas..

    8merah dtaruh terbalik dtengah2 deck 

    6merah dtaruh paling bawah.....

    cara bermain:

    tunjukkan kotak kartu tersebut lalu ajak main penonton.... apabila dia menyebutkan warna

    merah lanjutkan permainan...

    bila menyebut hitam berhenti dan mainkan trik lain..... atau klo mau lebih aman jangan

    tunjukkan deck... siapin dengan settingan seperti diatas namun dengan kartu yg merah d

    kantung kanan n hitam dkantung kiri... klo dia menyebutkan merah keluarkan deck dari

    kantung kanan begitu pula sebaliknya.....

    lalu suruh penonton menyebutkan angka genap.... biasanya mereka akan menyebutkan

    angka 8...

    klo mereka menyebutkan angka 8, berikan decknya dan suruh buka....deck boleh dperiksa

    namun bila mereka/penonton menyebutkan angka 4, bilang ke penonton bahwa kartunya

    ada di paling atas tumpukan deck, lalu anda keluarkan deck tsb perlahan2 dan membalik

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    38/86

    38

    kartu paling atas...deck jgn sampe dperiksa penonton

    apabila penonton memilih angka 6, bilang ke penonton bahwa kartunya ada dpaling bawah

    atau membalik kotak kartu dan mengatakan bahwa kartu penonton ada dpaling atas dan

    keluarkan dck tsb perlahan2... perlihatkan kartu 6 tsb... deck tdk dpt dperiksa..

    penonton akan sangat jarang memilih angka 10....

    utk variasi angka 4 bisa dganti dengan angka 2..... trik ini butuh latian...

    bwt gw sendiri gw cukup sering berhasil dengan angka 8.... tergantung penontonnya....

    biasanya klo cewe suka ma warna merah... yg itu c tergantung dengan orang2 sekitar anda....

    met mencoba...

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    39/86

    39

    #28. Invisible deck.. part. II

    pertama, siapkan deck seperti ini

    pertama2 perlihatkan kotak deck yg berwarna merah......

    settingan kartunya adalah sebagai berikut

    2merah dtumpukkan paling atas..

    8merah dtaruh terbalik dtengah2 deck 

    6merah dtaruh paling bawah.....

    nah, di dalem kotaknya juga ada tulisan seperti ini, " Dari awal saya tahu bahwa Anda akan

    memilih 4merah"inget, tulisan ini d dalem kotak deck, cara nulisnya, lw bongkar dulu kotak deck lw trus tulis

    kata2 tsb, lalu pasang kembali kotak deck tersebut

    cara bermain:

    tunjukkan kotak kartu tersebut lalu ajak main penonton.... apabila dia menyebutkan warna

    merah lanjutkan permainan...

    bila menyebut hitam berhenti dan mainkan trik lain..... atau klo mau lebih aman jangan

    tunjukkan deck... siapin dengan settingan seperti diatas namun dengan kartu yg merah d

    kantung kanan n hitam dkantung kiri... klo dia menyebutkan merah keluarkan deck dari

    kantung kanan begitu pula sebaliknya.....

    klo ga mau repot forcing aja...

    bilang begini di awal permainan

    "di antara 2 warna kartu, merah dan hitam, mana yg anda benci/tidak suka?"

    klo dia pilih merah, lanjutkan permainan

    klo dia pilih hitam bilang,"ok, sekrang kita buang jauh2 warna yg tidak anda suka, kita

    sekarang pake warna merah"

    lalu suruh penonton menyebutkan angka genap.... biasanya mereka akan menyebutkan

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    40/86

    40

    angka 8...

    klo mereka menyebutkan angka 8, berikan decknya dan suruh buka....deck boleh dperiksa

    namun bila mereka/penonton menyebutkan angka 2, bilang ke penonton bahwa kartunya

    ada di paling atas tumpukan deck, lalu anda keluarkan deck tsb perlahan2 dan membalik

    kartu paling atas...deck jgn sampe dperiksa penonton

    apabila penonton memilih angka 6, bilang ke penonton bahwa kartunya ada dpaling bawah

    atau membalik kotak kartu dan mengatakan bahwa kartu penonton ada dpaling atas dan

    keluarkan dck tsb perlahan2... perlihatkan kartu 6 tsb... deck tdk dpt dperiksa..

    klo penonton pilih angka 4, maka lw keluarin deck/kartu2 lw dari kotak lalu bilang klo lw punya

    prediksi d dalam kotaknya...

    suruh penonton cek...

    penonton akan sangat jarang memilih angka 10....

    bwt gw sendiri gw cukup sering berhasil dengan angka 8 & 2.... tergantung penontonnya....

    biasanya klo cewe suka ma warna merah... yg itu c tergantung dengan orang2 sekitar anda....

    met mencoba...

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    41/86

    41

    #29. Jam KArtu

    Effect :

    pesulap dapat mengetahui kartu yang pemain pikirkan dengan menggunakan angka.

    Rouitine :

    susun kartu dengan angka as – queen (kartu boleh bebas) sesuai dengan urutan jam, jadi

    sekarang anda mempunyai jam yang terbuat dari kartu, sekarang persilahkan pemain untuk

    memikirkan sebuah kartu yang ada pada jam tersebut, (cth: 8) maka langkah selanjutnya

    yaitu pesulap menyentuhkan jari pada sembarang kartu, dan setiap pesulap menyentuh satu

    kartu maka pemain harus menambahkan 1 dari angka yang pemain pikirkan tadi, (cth:

    8+1+1+1…) dalam hal ini setiap kali pesulap menyentuhkan jari ke kartu maka pemain harus

    menambahkan 1 angka dari yang dipikirkannya tadi tetapi tetap di dalam hati, dan ketika

    angka pemain mencapai angka 20, maka pemain harus meneriakkan “STOP”, maka saat

    itulah kartu terakhir yang disentuh oleh pesulap adalah kartu yang dipikirkan oleh pemain.

    Secret :

    permainan ini menggunakan rumus 20 - angka yang pemain pikirkan, jadi rumus ini akanberjalan dengan otomatis, pesulap hanya perlu menyentuhkan jarinya secara bebas pada

    ketukan 1 sampai 7 tetapi pada ketukan atau hitungan ke-8 maka pesulap harus

    menyentuhkan jari pada queen dan turun kebawah secara berurutan (queen-jack-10-9-8-…)

    sampai pemain meneriakkan STOP maka itulah kartu dan angka yang pemain pikirkan,

    Buktikanlah.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    42/86

    42

    #30. Guess card

    pertama kita siapain satu kartu yg maw ditunjukin ke korban

    setelah itu kita mainkan ama korban pura" kita tidak tahu menahu kartu tersebut

    Lalu kita ajak ngobrol terserah maw tanya tgl lahir ke' apa(khusus cewe' cr taw tgl

    lahirnya)hehe

    Lalu tanpa sepengetahuan korban kita biLang misal oh tgl 12 Lahirnya ya mba?

    kita ambil 12 kartu dari deck kartu td dLm posisi ini kartu korban berada di paLing atas

    seteLah itu jepit ke12 kartu tp ke penonton Laen dan yakinkan korban bahwa kita tidak tu

    kartunya

    nah penonton pegang agak kenceng dan jgn

    bilang ke korban suruh nyari sendiri dengan pukuL tumpukan kartu 12 td dari bwh ke atas

    pasti semua kartu meLayang keudara dan hanya 1 kartu tersisa ditangan penonton

    maka cewe' tersebut tercengang (ko' bisa')

    nb:jika semua kartu terLempar keudara niscaya kartu terdekatLah kartu korban

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    43/86

    43

    #31. Jump card

    effect:

    kartu pilihan spectator ditandatanganin oLehnya LaLu kita tekuk LaLu taruh ditengah ygmenajubkan dengan sekaLi jentikan jari kita atau siuLan kartu yg menekuk tadi berada diatas

    Lengkap dengan tanda tangan spectator...

    secret:

    pas abis ditandatanganin kita forcing kartu seperti maen doubLe Lift jadi pas kita Liatin

    kehadapan spectator memang kartu yg teLah ia piLih dan tanda tanganin tapi dibeLakang

    kartunya terdapat satu kartu pengaLih nah pas abis kita tekuk taruh diatas sisa deck LaLu kitaambiL kartu pengaLih taruh ditengah nah pas sesi ini tangan kiri kita menahan tekukan kartu yg

    ditandatanganin spectator LaLu pas kita siuL/jentikan jari kita Longgarin tangan kiri kita yg

    menahan kartu spectator td aLhasiL busyet kartunya naex bro...busyet dah

    nb:

    pas kartu pengaLih mau ditaruh tengah jgn ditunjukin ke spectator cukup kita ambiL LaLu

    tahan kartu asLi spectator ,nah yg mau ditaruh tengah turunin meja duLu biar Liat tekukanya

    keLiatan buat meyakinkan spectator...kuharap teman" mudeng omongan orang jawa ini..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    44/86

    44

    #32. Kartu 0

    Hanya membutuhkan 1 deck kartu saja, tanpa disusun, benar2 impromptu

    1. Suruh penonton mengambil kartu apa saja, dari mana saja, pada saat ini pesulap

    membelakangi penonton

    2. Kemudian kartu tersebut ditaruh di posisi yang sesuai dengan nilai kartu yang diambil, misal:

    kartu 8hati, berarti taruh di posisi ke-8, posisi pesulap masih membelakangi penonton

    3. Setelah itu pesulap berbalik dan mengambil deck kartu pada penonton dan menebarkan

    13 kartu berurutan dari deck teratas, sambil menghitung dalam hati dengan urutan sbb

    0,1,2..dst (angka menghitung pertama adalah 0)4. Ketika angka yang disebutkan dalam hati tersebut cocok/sama dengan kartu yang sedang

    ditebar, pasti kartu itulah yang tadi diambil penonton

    PS:

    Dalam hal ini bisa saja kita menemukan 2-3 kartu yang sama/cocok pada saat menghitung,

    tapi bisa kita kurangi kemungkinannya dengan sedikit bertanya misal: apakh kartu anda

    merah/hitam? apakah kartu anda besar/kecil? apakah kartu anda genap/ganjil? dsb..

    dengan begini akan mengeliminasi kartu2 lain

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    45/86

    45

    #33. KARTU AURA

    audience mengambil kartu di mana z dr tumpukannya kemudian audience mengembalikan

    kartu di tumpukan setelah pesulap bisa menebak kartu dengan auranya !!

    1.pertama2 kocoklah kartu

    2.mintalan audience mengambil satu kartu

    3.setelah audiece mengambil kartu ambillah setumpuk kartu di tangan kanan dan suruh

    audiance mengingat kartunya

    4.lalu mintalah audience menaruh kartu di tumpukan kartu di tangan kiri,

    selagi audience menaruh kartunya liat lah kartu plg bawah di tumpukan kartu tangan kanan

    5.setelah itu tumpukan kartu yg di tangan kanan ke timpukan tangan kiri

    6.minatalah penonton mengcut kartu

    7.lalu berpura-pura memegang tangan audience dan bukalah kartu satu persatu

    (kartu pilihan audience adalah kartu setelah kartu yg anda ingat2 tadi).

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    46/86

    46

    #34. KARTU DALAM BOTOL

    Penonton disuruh memilih dan memberi tanda sebuah kartu remi dengan spidol kemudian

    menaruhnya kembali bersama kumpulan kartu lainnya kemudian di kocok.

    Pesulap melempar menyebar semua kartu ke belakang penonton.Kemudian kartu yang sudah

    ditandai itu ada di dalam botol.

    Caranya:

    Setelah kartu itu ditandai oleh seorang penonton pesulap / David Blain menyimpan kartu

    tersebut, kemudian melakukan trik lain terhadap orang yang sama yang tidak menggunakankartu dan secara diam-diam kartu yang ditandai itu diberikan pada cameraman atau pada

    kru-nya. Sementara pesulap mengalihkan perhatian dengan cara memainkan sulap lain, kru-

    nya kemudian memasukkan kartu tersebut ke dalam botol.

    Setelah mendapat kode dari kru, barulah si pesulap melanjutkan permainan yang pertama

    (kartu dalam botol); tapi kali ini dia berusaha menebak kartu yang ditandai itu.Setelah tidak

    dapat menebak untuk beberapa kartu, kemudian ia pun melempar/menyebar semua kartu itu

    kebelakang penonton.

    David kemudian berkata kepada semua penonton lalu berkata, "Lihat kartu itu ada di dalam

    botol.

    tip:

    Di awal permainan jangan katakan bahwa anda akan melakukan sulap kartu kedalam botol.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    47/86

    47

    #35. Kartu Matematik 

    pertama2 siapkan sebuah deck kartu yg king,queen, dan jacknya telah dibuang.....

     jadi hanya ada angka dari 1(AS) sampai 9...suruh teman anda mengambil 1 kartu, setelah itu suruh teman anda mengambil 1 kartu untuk

    anda.....

    abis tu suruh teman anda mengalikan kartu yg dipegannya dengan angka 5

    setelah dapat hasilnya tambahkan 5, setelah dapat hasilnya kalikan 2.

    dan setelah itu kurangkan dengan nilai kartu anda yg hasilnya bila ditambah kan dengan

    kartu anda hasilnya 10(misalnya anda memegang kartu 6, supaya jadi 10 kan ditambah 4, jadidikurang 4)

    dan tanya hasilnya kepada kawan anda lalu taruh kartu kwn anda dan anda maka hasilnya

    akan sama dengan yg dihitung tadi...

    Contoh:

    anda memegang kartu 7 dan kwn anda memegang kartu 5:

     jadi begini..

    5*5=25 25+5=30 30*2= 60

    lalu karena anda memegang angka 7 jadinya:

    60-3=57

    voila sama kan hasilnya dengan kartu anda berdua

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    48/86

    48

    #36. Kartu Tersusun Warnanya dengan bantuan penonton

    Kalo yang ini kartunya kudu disusun dulu, selang-seling warnanya (item-merah-item-merah-dst);

    setelah itu kita uda siap maen.

    1. Suruh penonton membagi dua kartunya, 26-26

    2. Penonton boleh me-rifle/kocok kartunya (antara dua deck yang sudah dipisah tadi)

    3. Lalu penonton membagi kartunya satu-persatu dengan urutan (penonton-pesulap-

    penonton-pesulap-dst); dengan catatan kartu bagian penonton dalam keadaan terbuka,

    dan punya pesulap dalam keadaan tertutup

    4. Biarkan penonton mengurutkan memisahkan kartu sesuai warnanya 5. Kita mengikutigerakan penonton waktu memisahkan kartu tersebut (pesulap tidak melihat dan tidak

    mengetahui kartunya, yang penting ikutin penonton)

    6. Percayalah ketika anda membalikkan kartunya, kartu2 pesulap akan sama persis terurut

    sesuai warnanya dengan mengikuti gerakan penonton.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    49/86

    49

    #37. Killer Ace Trick!!

    pertama2 pisahkan 4 kartu as

    lalu susun secara begantian warnanya..misalkan spade,heart,clubs pada atas tumpukandengan deck menghadap ke bawah..lalu as yg terakhir(diamond) disimpan pada dasar

    tumpukan dengan menghadap keatas(berlawanan dengan ke 51 kartu lainya,termasuk 3 as

    yg ada d atas tumpukan)

    persiapan telah selesai..

    lalu kita mulai triknya..

    pertama tunjukan qta mempunyai as hitam (mis: spade,kartu plg atas) simpan di meja

    lalu qta double lift kedua kartu (heart n clubs) sehingga yg qt tunjukan kartu as club..

    tutup kedua kartu as di atas deck lalu pindahkan as clubs ke ats meja (pdhl itu adlh as heart)

    kemudian qt spread kartu,suruh penonton memilih satu kartu..

    kartu itu dibuka menghadap ke atas lalu kita simpan di atas as spade lalu kita simpan as

    hati(yg penonton kira adalah as club) diatasnya..

    lalu kita finger break kartu teratas dlm deck yaitu as clubs,kemudian simpan ketiga kartu itu

    diatas deck..

    kemudian balikan ke empat kartu secra bersamaan menjadi menghadap ke ats..

    lalu ambil 2 kartu teratas(as club n spade) simpan ke atas meja..

    kemudian dengan cepat kita swing cut deck..

    lalu dengan berakting sedikit mistis..hehehehhehe

    kita buka 2 kartu yg di ats meja itu..ternyata kartu pilihan penonton yg di apit oleh 2 as hitam

    itu telah hilang..

    kemudian dengan sedikit improve pada ending..

    kita spread deck kartu di atas meja...(deck menhadap bawah)

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    50/86

    50

    dan terlihat ad 2 as merah menghadap ke ats dengan mengapit sebuah kartu...

    dan itu adalah kartu pilihan penonton!!

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    51/86

    51

    #38. Killer forcing

    sebelumnya kalian udah mempersiapin 2 deck kartu..

    minta 2 orang spectator..

    in this case kita pake Ace of Spade misalnya, ato yang lebih di kenal dengan As Skop.

    minta salah satu spectator pegang 1 deck yang udah di siapin Ace of Spade pada tumpukan

    paling atas..

    dan satu spectator lagi kita forcing deh kartunya ke Ace of Spade..

    Cara forcingnya?? Just do it by your own force..

    biasanya gue pake sleight forcing..then pas mereka lihat kartunya adalah Ace of Spade..

    minta 1 spectator tadi membuka kartu nya yang paling atas..

    ato bisa di Improve dengan cara kalian intinya kartu itu sama dan jodoh..

    Trick ini gue ambil dari "David Blaine Street Magic".

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    52/86

    52

    #39. MENEBAK ANGKA DENGAN KARTU

    Alat yang disediakan :

    1 DECK KARTU

    EFFECT :

    anda menyuruh penonton untuk mengambil 2 kartu bebas dari 1 tumpuk kartu. setelah itu

    anda bermain hitung menghitung dengan penonton. kemudian hasil yang di dapat oleh si

    penonton merupakan gabungan ke 2 kartu yang diambil penonton di awal permainan tadi.

    mantap!

    RAHASIA NYA :

    di awal permainan penonton bebas memilih 2 kartu kecuali kartu yang bergambar J,Q,K dan

     joker. kartu pertama penonton yang melihat pesulap tidak boleh melihat dan kartu kedua

    pesulap yang liat dan penonton tidak boleh melihat. lambang hati,wajik,kriting,sekop tidak

    menjadi masalah. yang diutamakan adalah angkanya.

    Misalnya kartu yang diambil penonton adalah 7kriting. dan kartu yang dipegang pesulap

    adalah 2 hati. jadi kedua kartu itu menghasilkan angka 7 dan 2.

    Sekarang anda harus bermain hitung menghitung dengan penonton dengan cara angka

    kartu penonton ( "dikali 2 ditambah 2 dikali 5 dikurang oleh 8" )

     jadi 7x2+2x5-8 = 72

    untuk pengurangan menggunakan rumus kartu pesulap di kurang dengan angka 10. jadi 10-

    2=8

     jadi angka apapun yang dipilih oleh penonton tetap menggunakan rumus "(angka penonton)

     x 2 + 2 x 5 - (angka pesulap dikurang dengan 10)

     jadi setelah penonton mendapatkan hasilnya anda bertanya berapa hasil yang didapat??

    penontoin akan bilang 72. gabungkan ke 2 kartu tersebut. maka akan menjadi 72 juga. Trik

    yang otomatis bekerja sendiri.

    " INGAT..!!TIDAK ADA TRICK YANG JELEK, yang ada adalah bagaimana cara kita

    memainkannya jadi berlatih terlebih dahulu sebelum anda memainkan trik tersebut"

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    53/86

    53

    #40. Menebak kartu (mudah)

    Effect :

    pesulap dapat menebak kartu .

    Performance :

    penonton silahkan kocok kartu secara acak . Lalu diberikan ke pesulap. Pesulap menaruh kartu

    dibelakang badan sesaat.

    setelah itu deck kartu diperlihatkan ke penonton. Dari saat itu pesulap dapat menebak satu-

    persatu kartu terdepan dari deck kartu tsb.

    Rahasianya :

    sewaktu deck kartu ada dibelakang badan pesulap, maka 1/4 bagian deck kartu dibalik .

    Sehingga apabila deck kartu diperlihatkan ke penonton maka 1/4 deck itu menghadap ke

    pesulap. Jadi pesulap dpt melihat kartu yg terakhir di deck yg menghadap ke pesulap. Kartu

    inilah yg kita taruh didepan deck selanjutnya. caranya menaruh didepan deck kartu tsb

    dibelakang badan pesulap.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    54/86

    54

    #41. Menebk krtu dg kebohongan

    Effect:

    kita dapat menebk krtu pnontn lwat kbohonganya

    screet:

    ini adl slah satu variasi dari tehnik forcing

    1.pnontn blg stop dmn aja

    2.lalu gunakn tehnik "sleight forcing"

    3.misal krtu yg di forcing 7 sekop

    4.lalu suruh pnontn mengambil krtu tsb&menyimpanya baik25.lalu kita bilang pda pnontn "skg jawab prtanyaan saya dg kata TIDAK,walau pertanyaan yg

    saya ajukn benar&sesuai dg krtu anda"

    6.stlah itu kita tnya, apkh krtu anda hitam?Pnontn blg "TIDAK"(pdhl benar),lalu apakh krtu anda

    merah???Pnontn blg "TIDAK" (memang tidak)

    7.stlah itu kita blg,"saya mendapat gmbrn krtu anda hitam"

    8.lalu prtanyaan yg sama dg di atas,namun p'tanyaan kedua menyangkut gmbrnya (karena

    hitam,jd hny menyangkut gbr. Sekop dan keriting)

    9.stlah p'tanyaan yg menyangkut gmbr,kita tny p'tanyaan yg menyangkut angkanya

    10.lalu stlh itu langsung tbak krtu pnontn

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    55/86

    55

    #42. Mental Opener..

    Effect:

    Penonton bilang STOP di mana saja, dan kita bisa langsung menebak kartunya apa tanpa

    bertele-tele..

    Cocok untuk pembukaan / opening card trick..

    Metode dan Persiapan:

    susun kartu secara rapih..

    dari as heart sampai king heart, diikuti as club sampai king club, diikuti, diamond, dan spades..

     jadi seperti baru beli..

    kartu terbawah as, kartu teratas king, dan kita tidak menggunakan joker..

    (entah kenapa setiap saya membuat suatu trik saya jarang menggunakan joker.. dan lebih

    bisa leluasa memainkan kartu yang decknya berjumlah 52 saja)..

    Suruh penonton bilang stop di mana saja..

    setelah STOP, suruh penonton mengambil 1 kartu teratas dari tumpukan di tangan kiri kita..

    lihat kartu terbawah di tumpukan kanan kita (sebagai keycard)

    kalo itu 8 hati, berarti kartu penonton 7 hati..

    kalo susunannya heart-club-diamond-spades..

    dan saat kita lihat kartu terbawah di tumpukan kanan kita adalah as club, berarti kartu

    penonton king hati,

    as diamond=king club

    as spades=king diamond..

    seperti itulah kira2..

    bisa langsung kita sebutkan apa kartu penonton atau di belit2kan terserah anda..

    tapi kalo saya langsung to the point aja, karena banyak permainan yang berbelit-belit

    lainnya..

    catatan: permainan ini bisa di ulang sebanyak 3 kali, tetapi jangan lebih dan tetap berhati-

    hati..

    sewaktu kita menyuruh penonton bilang stop, sebaiknya kartu itu tetap menghadap ke

    bawah,,

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    56/86

    56

    karena penonton bisa curiga bila melihat kartu yang tersusun rapih.. usahakan penonton tidak

    mengetahui hal itu..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    57/86

    57

    #43. Millenium - X (home made gimmick)

    Effect:

    pnonton brpura2 mengambil satu kartu (ingat,,hny pura2)lalu b'pura2 jg memberi tnda "X" (silang) pada kartu plhanya.

    Lalu stlh pnontn mnybutkn krtu plhanya,dan psulp mencri krtu tsb,trnyta krtu plhn pnontn tlah

    ada tanda "X" (silang) nya.

    Secret:

    kita btuh 1 deck krtu normal,dan spidol marker (permanent)

    cara buat= p'tama kita bagi deck menjdi dua bgian (26 dan 26).Lalu 1/2 deck kita beri tanda "X" (silang) di bgian blkng krtunya.

    Dan 1/2 deck lg kita beri tanda "X" di bgian depanya.

    Stlh itu,tmpuk menjdi satu dg posisi=1/2 deck yg tandanya di blkg,kita taruh atas,dan 1/2 deck

    yg tandanya di dpn,kita taruh bwh.

    Perlu di ingat,tanda "X" jgn trlalu ke tengah,agar saat kita perlihatkan muka krtu bgian dpan

    dan blkangnya,tanda tsb tdk trlht pnontn,jd trlhat sperti krtu normal. Lalu stlh gimmick jd,kita

    mainkn deh.

    Sruh pnonton pura2 mengmbil satu krtu dan memberi tanda "X",lalu kita tny krtu ap yg dia

    pkirkn dan kita cari,maka krtu yg di pkirkn tlah ada tnda "X" nya.

    Nb:krtu tdk blh di kocok&di periksa,, tanda yg mncul bs di dpn,bs jg di blkg (trlht b'variasi),,lalu

    kita jg hrs menghafal satu lembr krtu trakhir yg brtanda "X" di blkg krtu,ini sbg btas krtu yg

    brtanda di dpn dg krtu yg brtnda di blkg,jd kita tdk slh posisi saat mengambl krtu plhn pnonton

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    58/86

    58

    #44. mirror or gLass ash...?!?

    pas kita maen kartu ,kartu pilihan spectator kita bakar trus abunya kasih tangan spectator Lalu

    kita suruh spectator menghadap cermin or kaca LaLu suruh hahhhh (mengabab) ke arahcermin busyeeet...ajaib abab dr spectator menyisakan gambar kartu yg td dibakar ternyata

    mucuL....why

    secret prepare:

    kita sediain rooLL on yg buat ketek itu Loh kaya R*Xo*A trus cooton but (korek kuping)

    terus kita gambar dicermin\kaca yg maw kita gunain buat maen seteLah beberapa menit kitahapus gambar itu pake tissue sampe ga' nampak dipandang kita nah baru deh kita maen

    #nb: supaya wah kita gambar ga cuman satu jadi pas spectator minta bisa nda diLaen

    tempat nah kita ga' mate' maenya okeh

    *bisa divariasikan menurut imajinasi anda nama,gambar,apaLagi mengungkapkan cinta

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    59/86

    59

    #45. Opposite Deck 

    Effect:

    Anda membagi kartu menjadi 2 tumpuk. Penonton mengambil salah satu tumpukan danmengocoknya.

    Anda pun mengambil satu, mengocoknya lalu menyatukan kedua tumpuk kartu itu. Setelah

    itu,

    Penonton mengambil sebuah kartu, mengembalikan kartunya ke dalam tumpukan, dan

    melakukan complete cut. Dan.. anda dapat menemukan kartu pilihan si penonton..

    Method:-Untuk melakukan efek ini, kartu harus dipisahkan berdasarkan warna, yaitu merah dan hitam..

    Setelah itu satukan kedua tumpuk kartu tersebut. demi alasan kemudahan penjelasan berikut

    ini,

    buatlah tumpukan merah berada di atas tumpukan hitam.. (jika sudah mengerti selebihnya

    bisa anda Improvisasi sendiri kog..)

    -Kemudian bagilah kartu tersebut menjadi 2 tumpuk di hadapan penonton, yaitu tumpukan

    pertama(merah) dan tumpukan kedua(hitam)

    -Mintalah ia untuk memilih salah satu tumpukan dan mengocoknya. Sementara itu, anda

    mengocok tumpukan yang tidak dipilih oleh penonton.

    -Setelah selesai, yakinkan penonton bahwa kartu2 itu sudah di kocok, lalu satukan kembali

    tumpukan tersebut (tumpukan merah berada di atas tumpukan hitam). Kemudian, mintalah

    penonton untuk mengambil sebuah kartu.

    -Perhatikan apakah ia mengambil kartu dari tumpukan merah atau hitam. Sekedar contoh,

    mari kita andaikan penonton mengambil kartu dari tumpukan yang berwarna merah yaitu 6

    hati.

    -Lalu mintalah penonton anda untuk melakukan complete cut sebanyak yang ia inginkan.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    60/86

    60

    -Setelah di kocok dengan tehnik complete cut, ambillah kembali tumpukan kartu tersebut dari

    tangan penonton.

    Lihatlah kartu-kartu itu, Pasti ada sebuah kartu yang tidak sewarna.

    Dalam hal ini, kartu 6 hati berada dalam tumpukan kartu yang berwarna hitam.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    61/86

    61

    #46. Opposite Deck part II

    1.kartu warna merah kita susun di posisi tengah

    2.lalu di ujung tumpukn warna merah kita beri 2 krtu As scra trbuka3.stlah itu,tmpukn kartu hitam kita bagi jadi 2 bgian,stlah itu masing2 krtu hitam kita tempatkan

    di bgian sesudah kartu As yg trbuka (masing2 As yg trbuka kanan dan kiri)

    -Mainya:

    1.kita spread kartu,lalu suruh pnonton mengambl kartu diantara kartu As yg trbuka

    2.dg bgitu,maka kartu pnontn adalh krtu wrna merah

    3.saat pnontn melhat krtunya,kita ambil 1/2 bgian krtu diantara kartu As yg trbuka,lalu kitatumpuk jadi 1 deck kmbli

    4.Maka skg,kartu yg berada di tmpukn tengah (diantara As yg trbuka) adalah krtu warna

    hitam

    5.lalu sruh pnontn memasukan krtu plhanya diantara kartu As lagi..

    6.stlah itu kita tmpuk jd 1 deck lagi

    7.kmudian kita spread deck dg keadaan trbuka

    8.maka kartu pnontn yg brwarna merah brada di antara kartu2 warna hitam.

    Nb:saat kita akan mengubah tmpukan tengah (diantara krtu As yg trbuka) yg brwarna merah

    menjadi wrna hitam (step no. 3),usahakn jgn smpe pnontn tahu,agar effectnya jd killer..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    62/86

    62

    #47. Prediksi 2 kartu

    Effect:

    prediksi yg kita tulis sblmnya cocok dg krtu tratas yg mncul yg di bagi pnontn itu sndri

    Screet:

    p'mainan ini sangatlah simple,tp ajib..

    1.suruh pnontn menFanning tmpukan krtu

    2.pada saat pnonton menfanning krtu,,kita lhat 2 krtu yg brada di urutan paling blakang..

    3.stlah kita tahu 2 krtu trblkg dari tmpukn,kita tulis di sbuah krtas dan ktakan bhwa kita akan bwt

    sbuah prediksi..4.lalu stlh itu,sruh pnonton m'bagi krtu mulai dari atas tmpukan 1 per 1 dan diletakan di meja

    5.pnonton blh brhenti m'bagi dmana saja semaunya

    6.stlh pnontn slesai m'bagi,,tentu skg 2 krtu trblkang yg kita hafal&tulis td brada di bwh tmpukan

    yg di bagi pnontn

    7.stlah itu,tmpukn yg di bgi pnontn tadi,,di bagi lgi oleh pnontn scara brurutan ke kanan&ke kiri

    (jadi 1 kanan,1 kiri dan b'urutan tratur sperti itu trs)

    8.stlh hbs di bagi di bgian kanan dan kiri,,skg 2 krtu yg kita hfal&tulis brada di tmpukan bgian

    atas kanan dan kiri (1 krtu di knan, dan 1 krtu di kiri)

    9.lalu suruh pnontn m'buka krtu tratas kanan&kiri,,maka krtu yg muncul akan sesuai prdiksi yg

    kita tulis sblmnya

    simple bgt kan..

    Nb:

    -sblum pnonton menfanning krtu,,krtu blh dikocok sepuasnya,karena kocokan krtu tdk

    m'pengaruhi

    -yg perlu kita lakukan hny menghafal 2 krtu trblkng saat deck di fanning pnontn.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    63/86

    63

    #48. Red turn blue - blue turn red

    Effect:

    Deck kartu yang berwarna merah berubah menjadi biru dan sebaliknya..

    Persiapan:

    Dalam 1 deck kita membutuhkan 51 kartu berwarna merah dan 1 kartu berwarna biru,

    Letakkan dengan keadaan deck tertutup letakkan kartu waran merah di paling atas

    tumpukan..

    Jadi seolah2 itu tumpukan merah,,

    Dalam deck 1 lagi kita membutuhkan 51 kartu berwarna biru dan 1 kartu berwarna merah,Lakukan yang sama tapi dengan warna yang berbeda, kali ini biru yang di atas..

    SIAP MAIN!!

    Method:

    suruh penonton perhatikan 2 deck kartu itu.. dan suruh penonton pilih, Mau main dengan deck

    warna apa?? misalkan dia minta biru, berarti dekatkan deck warna merah ke penonton

    dengan keadaan terbuka setelah penonton yakinkan itu deck warna merah.. ambil kartu

    terbawah(satu2nya kartu warna biru) deck itu dan letakkan di paling atas dengan keadaan

    terbuka, otomatis pas di balik, kartu itu sudah berubah menjadi deck biru..(tapi jangan di balik

    dulu)

    sedangkan deck biru yang isinya merah, yang kita pegang, kita shuffle dengan terbalik, dan

    pertahan kan kartu biru tetap di posisinya, cara shuffle, ambil sebagian kartu paling bawah di

    sebelah kanan dan shuffle, pertahankan kartu biru tetap berada di tumpukan paling bawah

    tangan kanan anda.. dan sesekali anda balik kartu itu, dan yakinkan penonton "masih

    tumpukan biru khan??" padahal hanya 1 kartu itu yang kita tunjukkan ke penonton.. hingga

    kartu biru tadi berada di tumpukan paling atas)bila keadaan deck terbuka..

    Lalu, dengan sekali "snaph", deck kartu itu berubah menjadi merah.. hati2 dalam melebarkan

    kartu, jangan terlihat ada 1 warna yang berbeda..

    lalu kita bilang sama penonton,, "lho kog berubah?? kalo ini warna merah, berarti deck yang

    ada di depan anda itu warna biru dong??" pura2 bodoh, buka deck yang ada di depannya,

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    64/86

    64

    dan warnanya juga berubah menjadi biru..

    ENJOY!!

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    65/86

    65

    #49. Shotgun Aces

    Effect :

    Setiap kali shuffle kita bisa reveal 4 kartu AS dari tengah kartu.

    Secret :

    Yang diperluin untuk trik nie :

    1. 1 Reguler Deck 

    2. Setup :Letakkan 2 Kartu AS di atas deck dengan posisi tertutup, dan 2 kartu AS di bawah

    deck dengan posisi terbalik.

    3. Skill4. Pe-De aja...

    Caranya, pertama pake Slip Cut, kemudian buka kartu yang di Slip tadi, dapet 1 AS.

    Kedua, pake False Cut ato False Shuffle, ati2 jangan ampe kartu paling bawah keliatan. Truz

    Slip Cut lagi, buka lagi, dapet 2 AS.

    Ketiga, Riffle Break 1 kartu terbawah, lalu di Cut, truz di Swing aja, dapet 3 AS.

    Keempat, sama ma cara ketiga.

    P.S. : Mesti lancar Slip Cut, Flase Cut, False Shuffle, biar lebih meyakinkan kalo kita ngambil AS

    dengan random dari dalam deck. Power dari trik nie ada pada saat kita meyakinkan

    penonton dengan Shuffling kita.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    66/86

    66

    #50. SLOT MACHINE

    effek :

    3 orang spektator bisa memilih kartu yang samayang dibutuhkan :

    3 buah dek kartu yang udah siap di force.. jadi kartu atasnya sama smua

    cara maen :

    force kartunya ke masing-masing spektator (3 orang) tapi suruh mereka supaya jangan

    memberi tahu ke orang laen ato bisa juga spektator jangan di suruh liat kartunya supaya lebih

    nendang.. abis gitu suruh kembalikan kartunya ke dalam dek masing2 tapi dalam posisiterbalik.. abis gitu.. duarrr.. kartu yang dipilih penonton sama smua..

    bisa dikasi cerita kaya gini :

    - ada yang pernah ke las vegas ato ga?

    - hmmm.. pernah atopun ga pernah pasti tau donk maenan yang namanya slot machine

    - ok.. jadi slot machine itu kita harus narik tuas trus ada gambar nya muter, kalo kluar

    gambarnya sama kita menang

    - kalo gitu kita andaikan di sini ada sebuah slot machine trus kalo kita tarik tuasnya makan....

    - dst

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    67/86

    67

    #51. STALKER!! Revealed!!

    Byk orang: 4 orang/2 orang, 1 orangnya asisten kita (tapi bukan bwt bantuin)

    Alat:

    yang penting ada 3 kertas dengan UKURAN SAMA, kalo bisa nyobek kertas gede pas lebih

    oke!

    Persiapan: kita maen 3 prediksi disini, tapi prediksi ketiga adalah prediksi yang pasti kita udah

    tau (bisa pakai forcing atau hal yang kita udah kita tau, misal ulangtahun temen kita, no HP

    temen kita dsb). 2 prediksi lainnya bebas, biasanya g suka prediksi buku & gambar 

    Langkah2:

    1. kita bilang akan menulis prediksi buku yang diambil, padahal di kertas kita menulis prediksi

    terakhir yang emang kita udah tahu, kertas kita lipat dan diberi nomor prediksi ke-3 (jangan

    sampai kelihatan) lalu suruh asisten kita memasukkan ke kantong/amplop ini meyakinkan

    penonton bahwa kita tidak memanipulasinya.

    2. Brarti pada langkah ini si peserta sudah mengambil buku yang dipilih maupun kata2 dan

    halamannya, dan kita mengetahuinya. lalu kita bilang akan menulis prediksi apa yang akan

    digambar, padahal kita menulis kata2, halaman, dan judul buku yang tadi kita baru ketahui,

    dan kita beri nomor prediksi ke-1 (ingat jangan sampai ketahuan!!) lalu suruh asisten kita

    memasukkan ke kantong/amplop

    3. Brarti pada langkah ini kita sudah mengetahui gambarnya, lalu kita bilang akan menulis

    prediksi ketiga (yang kita sudah ketahui, dan sudah ditulis) padahal kita menulis gambar yang

    sudah kita ketahui sebelumnya dan diberi nomor prediksi ke-2 (sekali lagi jangan sampai

    ketahuan!!) lalu suruh asisten kita memasukkan ke kantong/amplop

    4. dan semua sudah selesai!! anda tinggal menentukan sendiri bagaimana finishing yang

    menarik, suruh mereka buka sendiri prediksi anda secara berurutan atau urutan terbalik dan

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    68/86

    68

    saksikanlah betapa takjubnya mereka bahwa anda dapat meprediksi dengan tepat dan

    detil!!

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    69/86

    69

    #52. STOP ! FORCING.....

    Satu deck kartu km pegang dg tangan kanan (sebaliknya utk yg kidal)

    guyurkan sreeet ke tangan kiri (kalo diguyur istilah sulapnya apa ya?)...perintahkan spectator ngomong STOP dimana aja yg iya mau..

    and kartunya...adalah kartu forcing yg akan didapat spectator...

    rahasianya :

    kartu forcing berada kurang lebih di urutan ke 15 s.d 20..dan agak rengang dg tumpukkan

    kartu di atasnya... jadi saat spctator bilang STOP...jatuhkan saja di kartu forcing..suruh ambil

    deh tuh kartu...maennya terserah kamu

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    70/86

    70

    sy ilustrasikan secara sederhana :

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    71/86

    71

    #53. Switch card...

    efek:

    pesulap menunjukan kartu teratas deck yaitu 4 hati, lalu menaruhnya diatas telapak tanganpenonton dlm keadaan tertutup, lalu penonton dsuruh menutup kartu tsb dgn telapak tangan

    satu lagi(posisi kartu terjepit kan)... lalu pesulap mennjukan kartu queen keriting dari atas dek

    dan pesulap membaliknya, kemudian diarahkan ke bawah telapak tangan penonton... dan

    setelah dbalik kartu psulap jadi kartu 4 hati dan kartu penonton jadi queen kriting...

    kartu dpt d cek penonton....

    KILLER KAN???!!!!!!

    secret:

    ini set upnya, 3 kartu teratas adalah Queen kriting, 4 Hati, Queen kriting...... maininnya double

    lift aja, yg pertama d kasih liat emang 4hati, tapi pas dbalik dan dkasih ke penonton Queen

    kriting.... selanjutnya juga double lift... ngerti kan??

    btw, ini ud dbahas blm ya??? coz gw ga tau nama asli trik ini... gw lupa..

    Ps..:

    keren juga tuh...

    kalo gue sering suruh cek 1 deck kartu gue..

    ada yang kembar gak..??

    setelah penonton yakin kartu itu beneran kartu normal bukan kartu sulap,

    baru deh gue coba switch..

    gue ambil double leaf.. ex: Ace of Spade (As Skop) di urutan ke dua.. dan Joker di urutan

    pertama..

    gue tutup deh..

    dan yang gue kasih ke dia joker.. (ngerti kan maksud gue?? maaf kalo bahasanya kurang baik

    dan susah di mengerti..)

     jadi gue bilang..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    72/86

    72

    "Saya ambil sembarang kartu untuk di switch ke situ.. maka kartu anda akan berubah menjadi

    kartu yang ada di tangan saya..

    trus cukup gue gesekin kartu yang gue pegang di atas kartunya dia....

    then.. gue bilang..

    maka Ace of space yang anda pegang tadi sudah ada di tangan saya..

    buka deh kartu kita..

    dan pas dia cek kartunya udah berubah jadi joker yang tadi udah kita siapin..

    speak up aja..

    "joker itu memang kartu setan, dia bisa mengubah apapun bila jiwa kita telah bersatu dengan

     joker itu.."

    hwehehehehe...

    buat sekadar jaga2 aja, kalo misalkan spectator(penonton) mau nge-cek kartu kita..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    73/86

    73

    #54. Ten Card Poker to Deal

    Effect:

    Seperti pada permainan poker, namun kali ini penonton dan pesulap bebas memilih sepuluhkartu tertutup yang ada di atas meja. Dimulai dari pesulap dahulu lalu penonton, secara

    bergantian. Anehnya dalam tiga kali main, pesulap pasti selalu menang!! bahkan dengan

    yakinnya ia mau mempertaruhkan barang2 berharganya (jam mahal, kunci mobil, kunci

    rumah, dsb)

    Secret:

    Kartu sebenarnya sudah disusun terlebih dahulu, dan menggunakan kartu kunci/kartu tanda.Asal pesulap tidak mendapatkan kartu kunci ini pasti pesulap selalu menang!

    Susunan kartu adalah: tiga kartu sama angka, tiga kartu sama angka ini ada tiga jenis, dan

    kartu kunci

    contoh:

    3 Jack (hati, keriting, sekop) + 3 As (hati, keriting, sekop) + 3 Queen (hati, keriting, sekop) + 5

    Sekop (kartu kunci)

    siapkan semua di deck paling teratas, jadi tinggal ambil. en asal lo inget letak kartu kunci

    tersebut. (kalo gak mau ambil pusing, kasi tanda aja di belakang kartu)

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    74/86

    74

    #55. Time Machine

    Effect :

    Pesulap menunjukkan sebuah kartu As Spade, dan mengatakan kartu tersebut akan menjadimesin waktu dalam tumpukan ini. Pesulap menutup kartu As Spade di atas tumpukan.

    Pesulap menjatuhkan kartu satu persatu dan meminta penonton mengatakan STOP dimana

    saja. Pesulap mengambil dan membuka kartu penonton, kemudian menutup kartu dan

    meletakkannya di atas tumpukan tepat diatas kartu As Spade tadi.

    Kemudian pesulap mengambil kartu penonton yang berada paling atas tumpukan tadi danmengembalikannya ke tengah tumpukan (dalam keadaan tertutup). Lalu pesulap mengambil

    kartu yang teratas lagi (As Spade, dalam keadaan tertutup), meletakkan setengah bagian di

    tengah tumpukan (tidak dimasukkan semuanya ke tumpukan).

    Kemudian pesulap memutar kartu As Spade berlawanan arah jarum jam sambil berkata akan

    mengembalikan kartu ke keadaan 15 detik sebelumnya.

    Setelah memutar kartu, kartu tersebut dibuka dan BERUBAH menjadi kartu pilihan penonton.

    Dan kartu As Spade secara misterius mengarungi ruang dan waktu kembali ke posisi paling

    atas tumpukan tersebut.

    Caranya :

    Gimmick : No

    Rahasianya cuma pada saat penonton bilang STOP, dan kita yang ngambil kartunya.

    sebenernya kita ngambil 2 kartu dengan cara Double Lift.

    Selebihnya biasa aja.

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    75/86

    75

    #56. 21 Card

    1. ambil 21 kartu dari dek kartu sisanya terserah mau diapain (jengan dibuang,sayang tau,,!!)

    2. suruh spectator milih,dan dihapalkan

    3. kembalikan dimanapun ke dek kartu (lihat no 1).tenang bro trik ini gak perlu di tandai ato di

    pinky

    4. bagi 21 kartu tadi menjadi 3 tumpukan, dari kanan ke kiri satu persatu

    5. setelah itu tanya sama penonton,apakah kartu dia ada di tumpukan pertama ?. jika tidak

    tanyakan di tumpukan ke-2 dan ke-3 pokoknya sampe ketemu.

    6. lalu tumpuk kartu itu lagi,tapi yang taruh tumpukan dimana ada kartu penonton di tengah2

    misal,kartu penonton ada di tumpukan ke-1,maka anda mengambil tumpukan ke-2 lalu ke-1

    dan ke-3 (liat tumpukan yang ada kartu penontonya slalu ditaruh ditengah)

    7. tanpa mengocok ulangi kegiatan no;4 sampe no:6,sebanyak 3 kali (yang penting penonton

     jangan sampe curiga kalo tumpukan dia selalu di tengah)

    8. nah kartu penonton slalu ada di urutan ke-11dari atas dek kartu (21 kartu)

    endingnya bisa divariasi, yaitu kita membeberkan kartu satu persatu secara acak di atas meja

    namun dalam hati kita menghitung sampe 11 dan ketika semua kartu udah dibeberkan kita

    taru jempol kita di kartu ke-11 itu dan acak di meja tapi gak usah khawatir kartu penontonkan

    ada di bawah jempolmu

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    76/86

    76

    #57. trik sederhana.

    effect :

    kita dapat menebak kartu yang

    secret :

    hapalin kartu pada urutan ke 10...setelah itu minta audience memilih angka dari 10-20,

    misalnya audience memilih angka 14, kita tumpuk 14 kartu satu persatu dari atas

    setelah itu kita jelaskan bawha 14 itu terdiri dari 2 angka yaitu 1 dan 4...dan 1+4 adalah 5

    Lanjutkan ambil kartu kelima dari atas dan itu pasti kartu yang anda hafal pada urutan ke 10

    tadi..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    77/86

    77

    #58. Trust the heart..

    Effect:

    Kartu hati apapun akan menunjukan posisi kartu penonton..

    urutkan kartu hati dari as sampai king..

    contoh..

    as-1-2-3-4-5-6-7-8-9-10-J-Q-K

    letakkan paling bawah tumpukan..

     jadi posisi kartu yang paling bawah adalah As hati..spread kartu cukup seperti kipas..

    lalu suruh penonton ambil 1 kartu..

    suruh dia hafalkan. rapikan tumpukan tanpa di ganggu susunan kartu hatinya..

    lalu suruh penonton melakukan complete cut..(membagi dua kartu)..

    misal.. setengah tumpukan bawah di sebelah kiri, setengah tumpukan atas di sebelah kanan..

    suruh dia letakkan kartu yang dia ambil tadi di atas tumpukan sebelah kanan..

    lalu kita tumpuk dengan tumpukan sebelah kiri.. otomatis kartu dia di bawah kartu as hati..

    dan kita suruh dia melakukan complete cut lagi dengan cara, potong, tumpuk, potong,

    tumpuk..

    sebenarnya cukup 2 kali.. lalu lihat kartu paling bawah dengan cara mengangkat seluruh

    deck..

    seandainya bukan kartu hati, tetap lakukan complete cut..

    hingga kartu terbawah adalah kartu hati..

    seandainya kartu itu 5 hati.. berarti kartu penonton urutan ke 5 dari atas tumpukan..

    seandainya J = 11, Q = 12, K = 13, dan As, berarti kartu penonton paling atas..

  • 8/18/2019 eBook Cardician Indonesia

    78/86

    78

    #59. Twin effect

    effect:

    2 penonton telah memilih 2 buah kartu di dalam tumpukan dan hanya dia sendiri yang tahu,,pesulap membagi tumpukan menjadi 2, dan salah satu tumpukan dibalik menghadap ke atas,

    lalu pesulap membuka kartu secara berpasangan dan ajaibnya ketika kartu salah satu

    penonton terlihat di tumpukan yang menghadap ke atas,,,kartu pasangannya adalah kart

    pilihan penontonsatunya

    metode:

    1. orang ke 1 terlebih dahulu memilih angka antara 1-8orang ke 2 memilih angka antara 12-20

    2. sementara pesulap menghaddap ke blakang,,masing-masing penonton mangambil

    sejumlah kartu di dalam tumpukan sesuai dengan angka pilihannya .dandisimpan (ini nantinya

    akan sebag