e-commerce(manfaat, tantangan e-commerce dan klasifikasi model bisnis e-commerce) .docx

Upload: diansyah-putra

Post on 02-Jun-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    1/11

    E-COMMERCE

    Manfaat, Tantangan E-commerce dan

    Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce

    Di Susun Oleh :

    Kelompok 2

    Nama : 1. Ayu Rialini

    2. Candra Gusriva

    3. Vera Fitri Ani

    Program Studi : Manajemen Informatika

    Jenjang : Diploma 3

    AKADEMI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER

    (AMIK CIKO)

    PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA

    TAHUN AKADEMIK 20142015

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    2/11

    A. MANFAAT E-COMMERCE

    1.

    Manfaat Bagi Perusahaana. Dapat menjangkau pembeli potensial dalam jumlah besar dalam

    hitungan global,

    b. Biaya iklan lebih murah daripada media iklan TV, koran atau Radio

    dengan tampilan bisa update terbaru dengan biaya minimal,

    c. Dapat memanfaatkan media social untuk komunikasi dengan pemasok,

    pabrik, penyalur dan pelanggan secara online,

    d.

    Tingkat pemasaran dapat dikembanagkan sesuai dengan keinginan

    pembeli,

    e. Tidak dikenai pajak penjualan.

    2. Manfaat Bagi Konsumen

    a.

    Electronic commerce memungkinkan pelanggan untuk berbelanja atau

    melakukan transaksi lain selama 24 jam sehari sepanjang tahun dari

    hamper setiap lokasi.

    b. Electronic commerce meemberikan lebih banyak pilihan kepada

    pelanggan; mereka bisa memilih berbagai produk dari banyak vendor.

    c.

    Electronic commerce menyediakan produk-produk dan jasa yang tidak

    mahal kepada pelanggan dengan cara mengunjungi banyak tempat dan

    melakukan perbandingan secara cepat.

    d. Dalam beberapa kasus, khususnya pada produk-produk yang digitized,

    ECmenjadikan pengiriman menjadi sangat cepat.

    e. Pelanggan bisa menerima informasi relevan secara detail dalam

    hitungan detik, bukan lagi hari atau minggi.

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    3/11

    f.

    Electronic commerce memungkinkan partisipasi dalam pelelangan

    maya (virtual auction).

    g. Electronic commerce memberi tempat bagi para pelanggan untuk

    berinteraksi dengan pelanggan lain di electronic community dan

    bertukar pikiran serta berbagai pengalaman.

    h. Electronic commerce memudahkan persaingan, yang pada akhirnya

    akan menghasilkan diskon secara substansial.

    3. Manfaat Bagi Masyarakat

    a. Electronic commerce memungkinkan orang untuk bekerja di dalam

    rumah dan tidak banyak keluar untuk berbelanja, akibatnya ini akan

    menurunkan arus kepadatan lalu lintas di jalan serta mengurangi polusi

    udara.

    b.

    Elctronic commerce memungkinkan sejumlah barang dagangan dijual

    dengan harga lebih rendah, sehingga orang yang kurang mampu bisa

    membeli lebih banyak dan meningkatkan taraf hidup mereka.

    c.

    Electronic commerce memungkinkan orang di negara-negara Dunia

    ketiga dan wilayah pedesan untuk menikmati aneka produk dan jasa

    yang akan susah mereka dapatkan tanpa EC. Ini juga termasuk peluang

    untuk belajar berprofesi serta mendapatkan gelar akademik.

    d. Electronic commerce memfasilitasi layanan publik, seperti perawatan

    kesehatan, pendidikan, dan pemerataan layanan sosial yang

    dilaksanakan pemerintah dengan biaya yang lebih rendah, dan dengan

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    4/11

    kualitas yang lebih baik. Layanan perawatan kesehatan, misalnya, bisa

    menajangkau pasien di daerah pedesaan.

    A. TANTANGAN E-COMMERCE

    1. Banyaknya pengguna Internet yang tidak sejalan dengan tingkat

    penjualan e-commerces

    Saat ini, Indonesia merupakan negara terpadat ke-empat di dunia

    yang memiliki jumlah pengguna internet yang juga cukup banyak. Namun

    hal tersebut ternyata tidak berdampak baik terhadap tingkat penjualan e-

    commerce di Indonesia. Sebab, berdasarkan hasil penelitian, Indonesia

    berada di peringkat terakhir dari lima Negara di Asia dalam penjualan e-

    commerce.

    2.

    Pembeli online di Indonesia masih didominasi oleh kalangan

    profesional

    Setengah dari seluruh pengguna Internet di Indonesia rata-rata

    menghabiskan tiga jam atau lebih untuk online setiap hari dan berkisar di

    waktu jam kantor, trafik pembelanjaan online akan meningkat lagi di

    waktu sore hari yaitu seusai jam kantor atau pada istirahat makan siang. Ini

    disebabkan para pembeli lebih suka mengakses internet di kantor

    ketimbang di rumah, karena masih lambatnya koneksi internet di rumah.

    3. Konsumen di Indonesia lebih menyukai berbelanja di Sosial Media

    dan BBM

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    5/11

    Netizen di Indonesia cenderung memilih pembelian secara online

    melalui broadcast BBM, forum dan platform media sosial seperti

    Facebook, dimana mereka dapat berinteraksi dengan penjual. Dan hanya

    20% dari netizens Indonesia mengatakan mereka lebih suka belanja di

    situs belanja online. Ini berarti bahwa e-commerceseperti eBay, Rakuten

    dan Sukamart, harus menyesuaikan strategi berbeda mereka di Indonesia

    4. Masih terbatasnya layanan pembayaran

    Di tengah buruknya infrastruktur transportasi di Indonesia,

    kemacetan dan buruknya sarana transportasi masal ke pusat-pusat

    perbelanjaan membuat konsumen harus berupaya lebih untuk dapat

    berbelanja, untuk masalah tersebut, sebetulnya e-commercedapat menjadi

    solusi terbaik bagi konsumen di Indonesia. Namun, banyak e-commerce

    yang mengharuskan pembeli ke ATM untuk mentransfer sejumlah uang

    kepada penjual sebelum barang dapat dikirim. Hal ini juga perlu

    diperhatikan oleh para pelaku e-commerce untuk menyesuaikan cara

    pembayaran dengan keadaan di Indonesia.

    B.

    RESIKOE-COMMERCE

    Meskipun eCommerce merupakan sistem yang menguntungkan

    karena dapat mengurangi biaya transaksi bisnis dan dapat memperbaiki

    kualitas pelayanan kepada pelanggan , namun sistem eCommerce ini beserta

    semua infrastruktur pendukungnya mudah sekali disalah gunakan oleh pihak-

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    6/11

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    7/11

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    8/11

    C. MODEL BISNIS

    1.

    Classifieds/listing/iklan baris

    Ini adalah model bisnis e-commerce paling sederhana yang cocok

    digunakan di negara-negara berkembang. Dua kriteria yang biasa diusung

    model bisnis ini: Website yang bersangkutan tidak memfasilitasi kegiatan

    transaksi online Penjual individual dapat menjual barang kapan saja,

    dimana saja secara gratis Tiga situs iklan baris yang terkenal di Indonesia

    ialah Tokobagus, Berniaga, dan OLX. Kaskus selaku forum online terbesar

    di Indonesia juga bisa dibilang masih menggunakan model bisnis iklan

    baris di forum jual belinya. Ini dikarenakan Kaskus tidak mengharuskan

    penjualnya untuk menggunakan fasilitas rekening bersama atau escrow.

    Jadi transaksi masih dapat terjadi langsung antara penjual dan pembeli.

    Metode transaksi yang paling sering digunakan di situs iklan baris ialah

    metode cash on delivery atau COD.

    2. Marketplace C2C (Customer to Customer)

    Ini adalah model bisnis dimana website yang bersangkutan tidak

    hanya membantu mempromosikan barang dagangan saja, tapi juga

    memfasilitasi transaksi uang secara online. Berikut ialah indikator utama

    bagi sebuah website marketplace: Seluruh transaksi online harus

    difasilitasi oleh website yang bersangkutan Bisa digunakan oleh penjual

    individual Kegiatan jual beli di website marketplace harus menggunakan

    fasilitas transaksi online seperti layanan escrow atau rekening pihak ketiga

    untuk menjamin keamanan transaksi. Penjual hanya akan menerima uang

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    9/11

    pembayaran setelah barang diterima oleh pembeli. Selama barang belum

    sampai, uang akan disimpan di rekening pihak ketiga. Apabila transaksi

    gagal, maka uang akan dikembalikan ke tangan pembeli. Tiga situs

    marketplace di Indonesia yang memperbolehkan penjual langsung

    berjualan barang di website ialah Tokopedia, Bukalapak, dan Lamido. Ada

    juga situs marketplace lainnya yang mengharuskan penjual menyelesaikan

    proses verifikasi terlebih dahulu seperti Blanja dan Elevenia.

    3.

    Shopping mall Model bisnis ini mirip sekali dengan marketplace, tapi

    penjual yang bisa berjualan disana haruslah penjual atau brand ternama

    karena proses verifikasi yang ketat. Satu-satunya situs online shopping

    mall yang beroperasi di Indonesia ialah Blibli.

    4. Toko online B2C (Business to Consumer) Model bisnis ini cukup

    sederhana, yakni sebuah toko online dengan alamat website (domain)

    sendiri dimana penjual memiliki stok produk dan menjualnya secara online

    kepada pembeli. Beberapa contoh toko online di Indonesia ialah Bhinneka,

    Lazada Indonesia, BerryBenka, dan Bilna 1. Tiket.com, yang berfungsi

    sebagai platform jualan tiket secara online, juga bisa dianggap sebagai

    toko online. Keuntungan dari memiliki toko online Anda sendiri ialah

    Anda memiliki kebebasan penuh disana. Anda dapat merubah jenis

    tampilan sesuka Anda dan dapat membuat blog untuk memperkuat SEO

    toko online Anda.

    5. Toko online di media sosial Banyak penjual di Indonesia yang

    menggunakan situs media sosial seperti Facebook dan Instagram untuk

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    10/11

    mempromosikan barang dagangan mereka. Uniknya lagi, sudah ada

    pemain-pemain lokal yang membantu penjual berjualan di situs Facebook

    yakni Onigi dan LakuBgt. Ada juga startup yang mengumpulkan seluruh

    penjual di Instagram ke dalam satu website yakni Shopious. Membuat toko

    online di Facebook atau Instagram sangatlah mudah, sederhana, dan

    asiknya gratis! Tapi penjual tidak dapat membuat templatenya sendiri.

  • 8/11/2019 E-Commerce(Manfaat, Tantangan E-commerce dan Klasifikasi Model Bisnis E-Commerce) .docx

    11/11

    DAFTAR PUSTAKA

    http://id.techinasia.com/5-model-bisnis-ecommerce-di-indonesia/

    http://m.kompasiana.com/post/read/645477/1/-empat-tantangan-e-commerce-di-

    indonesia-.html

    http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-

    konsumen/

    http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-

    masyarakat/

    http://sayaalieff.wordpress.com/2013/04/18/manfaat-e-commerce

    http://kabarkibir.blogspot.com/2011/01/resiko-ecommerce.html

    http://id.techinasia.com/5-model-bisnis-ecommerce-di-indonesia/http://id.techinasia.com/5-model-bisnis-ecommerce-di-indonesia/http://m.kompasiana.com/post/read/645477/1/-empat-tantangan-e-commerce-di-indonesia-.htmlhttp://m.kompasiana.com/post/read/645477/1/-empat-tantangan-e-commerce-di-indonesia-.htmlhttp://m.kompasiana.com/post/read/645477/1/-empat-tantangan-e-commerce-di-indonesia-.htmlhttp://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-konsumen/http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-konsumen/http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-konsumen/http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-masyarakat/http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-masyarakat/http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-masyarakat/http://sayaalieff.wordpress.com/2013/04/18/manfaat-e-commercehttp://sayaalieff.wordpress.com/2013/04/18/manfaat-e-commercehttp://sayaalieff.wordpress.com/2013/04/18/manfaat-e-commercehttp://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-masyarakat/http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-masyarakat/http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-konsumen/http://isengbuatblog.wordpress.com/2011/05/11/manfaat-e-commerce-bagi-konsumen/http://m.kompasiana.com/post/read/645477/1/-empat-tantangan-e-commerce-di-indonesia-.htmlhttp://m.kompasiana.com/post/read/645477/1/-empat-tantangan-e-commerce-di-indonesia-.htmlhttp://id.techinasia.com/5-model-bisnis-ecommerce-di-indonesia/