proposal "indonesia menghafal 2" 2011

Post on 15-Mar-2016

222 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

INDONESIA MENGHAFAL 2011 Alangkah indahnya jika kita bukan hanya bisa membaca dan menyempatkan membaca. Tapi juga menghafal al-Qur'an. Hingga kita meninggal dunia, dengan membawa hafalan al- Qur'an. Alangkah indahnya jika kita meninggal dunia, kita meninggalkan anak keturunan yang menghafalkan al-Qur'an. INDONESIA MENGHAFAL, adalah bukan sebuah jargon. Ia adalah doa. Doa kita semua, agar al-Qur'an benar ada di hati dan kehidupan kita, di keluarga kita, di anak-anak keturunan kita. Program Indonesia Menghafal merupakan sebuah gerakan mengajak masyarakat untuk menghafal Al-Qur’an. Program ini digulirkan oleh Ustadz Yusuf Mansur dan PPPA Daarul Qur’an dan telah mendapatkan sambutan dari berbagai lapisan masyarakat. Dengan tema “Indonesia Menghafal”, program ini telah disiarkan LIVE oleh stasiun televisi TPI dan penjualan CD Muratal Ust. Yusuf Mansur edisi 1 (QS. Al-Mulk) “Indonesia Menghafal” telah terjual sekitar 200 ribu kopi.

TRANSCRIPT

top related