pengelolaan lingkungan komponen udara · pdf filemeteorologi pencemaran udara 5. ... konsep...

Post on 24-Feb-2018

228 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

1

Pengelolaan LingkunganKomponen UdaraLecturer : Prof. Dr. Sudibyakto (UGM)

Tujuan :1. Memahami tentang sistem

perlapisan atmosfer2. Dinamika atmosfer3. Fenomena atmosferik4. Meteorologi Pencemaran udara5. Manajemen Kualitas Udara

2

Memahami tentang sistemperlapisan atmosfer

Komposisi atmosferNitrogen (N2, 78%)Oksigen (O2, 20%)Argon (Ar, 0,9%)Karbon dioksida (CO2, 0,03%)

Komposisi Gas paling dominan, zatcair (aerosol), dan padatan (debu), debu dan asap (smog, smoke and fog)

3

Struktur vertikal atmosfer

Dasar pembagian lapisan atmosferadalah suhu udara.

Troposfer (<10 km)Stratosfer (10-60 km)Mesosfer (60-85 km)Termosfer (>85 – 300 km)

Konsep adiabatic lapse rateDry adiabaticWet adiabatic

4

Karakteristik atmosfer tropis

Kendala IklimRadiasi matahariTopografi darat dan airSel tekanan tinggi dan rendah (depresi)Massa udara tidak stabilArus lautBadai siklonik

Menghasilkan Tipe cuaca dan iklim(Ingat unsur-unsur iklim)

5

Dinamika Atmosfer/Sirkulasi MassaUdara

Pola sirkulasi udara di daerah tropis

ENSO

Hujan terpengaruh siklon tropis

Badai Tropis

6

7

8

Meteorologi Pencemaran Udara

Pencemaran Udara?

Pengendalian pencemaran udara(PP No 41 Tahun 1999 tentangPengendalian Pencemaran Udara)

9

10

11

Tahapan Pengendalian PencemaranUdara

Analisis (Identifikasi) sumberpencemaran udara

Partikulat (pencemar padat atau cairyang ukurannya 0,001 sd 500 um), seringkali mangkal di udara sampailama.Gas pencemar (CO, SO, NOx, Hidrokarbon)

12

Parameter meteorologi terhadappencemar

Angin (arah dan kecepatan, sertaperubahan suhu)Gradien suhu vertikal (adakah inversisuhu?)Tinggi campuran vertikalCurah hujan (pencuci atmosfer)Kabut (mengurangi radiasi matahari)Radiasi matahari

13

Pola Dispersi Pencemaran Udara

Atmospheric dispersion modeling is the mathematical simulation of how air pollutants disperse in the ambient atmosphere. It is performed with computer programs that solve the mathematical equations and algorithms which simulate the pollutant dispersion. The dispersion models are used to estimate or to predict the downwind concentration of air pollutants or toxins emitted from sources such as industrial plants, vehicular traffic or accidental chemical releases.

14

Exercise

http://www.csun.edu/~vchsc006/469/gauss.htm

15

Memahami berbagi bentuk (pola) kepulanasap(Sumber : Bayong, Klimatologi Umum, halaman 230)

Jika kondisi penurunan suhu sangatkuatKondisi penurunan suhu lemahKondisi adanya lapisan inversiInversi terjadi di bagian bawahInversi terjadi di lapisan atasPenurunan lemah di bawah dan adainversi atas.

16

top related