konsep ip-pbx

Post on 09-Jun-2015

3.880 Views

Category:

Technology

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Rosmida Syarif Edvian

Layanan Telpon Tradisional

C.O.

Switch

# Jumlah Telepon =

# Jumlah Line

Layanan voice PBX

GrowthCostFeaturesControl

10’s100’s

PBX

C.O.

Switch

Kenapa punya PBX?

# Jumlah Telepon >

# Jumlah Line

2

PBX operation as a “black box”

Telephone goes “off-hook”

Digits are dialed

Internal

Call

External

Call

Manipulate

DigitsTrunk

Available ?

Sieze Trunk

Outpulse Digits

PBX

Lines Trunks

3

10’s

100’s

PB

X

Toronto

C.O Trunks

Tie Trunks

Contoh layanan untuk panggilan SLJJ

10’s

100’s

PB

X

C.O.

Switch

Vancouver

C.O Trunks

FX416-504-1234

Tie Trunks

C.O.

Switch

PSTN

604-666-5678 416-345-2424

4

PBX

Headquarters

RegionalOffice

SuburbanOffice

SuburbanOffice

Hybrid PBX

SuburbanOffice

PBX

ProprietaryLink

ProprietaryLink

ProprietaryNetwork

ProprietaryLink

Key System

Transparency

Fast Call Setup

Display Capability- Calling Party ID

Resource Sharing- Centralized VoiceMail

- Shared Long Distance

5

• PBX switch memberikan 2 layanan dasar :

– Mengijinkan antar user melakukan call pada switch yang

sama

– Mengijinkan user untuk membuat dan menerima call pada

switch yang berbeda melalui trunk.

• Contoh :

– DS1 trunk membawa 24 / 30 simultaneous calls

– DS3 (USA) trunk membawa 672 simultaneous calls / E3

membawa 480 calls

6

• Terdapat 3 komponen utama PBX :

—Control complex

—Terminal interface

—Switching network

7

• Sistem Switching Voice menggunakan 2 teknologi :

— Time division switching

— Space Division Switching

Time Division Switching

Control Complex

1 2 3 4 5 6 7 8 9

line

card

Tone

Generator

DTMF

Register

line

card

Write to

time slot 3

Read from

time slot 7

User A User B Write to

time slot 7

Read from

time slot 3

Time division

switch matrix

8

Space Division Switching

Control Complex

1

line

card

Tone

Generator

DTMF

Register

line

card

Write to

time slot 3

Read from

time slot

15

User A User B Write to

time slot

15

Read from

time slot 3

Space

division

switch matrix

2 3 4 5 6 7 8 9

10 11 12 13 14 15 16 17 18

19 20 21 22 23 24 25 26 27

28 29 30 31 32 33 34 35 36

9

TST (time-space-time) Matrix

Write to

time slot 3

Read from

time slot 7

User A

1 2 3 4 5 6 7 8 9

line

card

Control Complex

1 2 3 4 5 6 7 8 9

10 11 12 13 14 15 16 17 18

19 20 21 22 23 24 25 26 27

28 29 30 31 32 33 34 35 36

1 2 3 4 5 6 7 8 9

line

card

Write to

time slot 5

Read from

time slot 9

Time

division

switch

matrix

Time

division

switch

matrix

Space division

switch matrix

10

2 Alternatif konfigurasi PBX :

• Plain old PBX

• Direct Dial In PBX

11

12

13

14

Karakteristik

15

16

– Number and/or name display

– Ring again / Callback

– Call forwarding

– Last number redial

– Distinctive ringing

– Third party conference

– Transfer

Beberapa Fitur PBX

17

IP PBX adalah :

PBX yang menggunakan teknologi IP.

IP PBX adalah

perangkat switching komunikasi telepon dan data berbasis teknologi Internet Protocol (IP) yang mengendalikan ekstension telepon analog (TDM) maupun ekstension IP Phone.

IP PBX adalah :

Software yang diinstal pada PC atau server yang mempunyai kemampuan auto-switching

19

Fungsi :

penyambungan, pengendalian, dan pemutusan hubungan telepon;

translasi protokol komunikasi;

translasi media komunikasi atau transcoding;

pengendalian perangkat-perangkat IP Teleponi seperti VoIP Gateway, Access Gateway, dan Trunk Gateway.

20

IP-PBX

Frame Relay, ATM, or

the Internet

IP

Packet

IP-PBX IP-PBX

21

Analog/Digital

Converter

Analog

Voice

Digital

Samples

Digital

Network

Digital

SamplesDigital/Analog

Converter

Analog

Voice

Traditional Digital TDM Voice Transmission

Voice over IP Transmission

Analog/Digital

Converter

Analog

Voice

Digital

Samples

IP

Network

Digital/Analog

Converter

Analog

Voice

RTP

Packetizer

UDP

IP

Link

Physical

UDP

IP

Link

Physical

RTP

De-Packetizer

Encoder De-Jitter Buffer Decoder

22

Redundant routes through

network

Redundancy within each

network elementHow Reliability Achieved

In separate gateway

controllers

Mostly integrated in

switching system

Call Processing

Intelligence

ATM, FR, native IP in

access; ATM native IP in

core

TDM in access, edge, coreTransport

SIP, H.323DTMF, SS7Signaling

Variable 8 – 32 kb/s64 kb/sBandwidth per call

Gateways, gateway

controllers, routers

Class 4, Class 5 switching

systems Network Elements

NoYesNetwork Resource

Reserved at Call Setup

NoYesQoS Guarantees

Packet switchingTDM circuit switchingUnderlying Technology

VoIPToday’s PSTN

23

3 Komponen yang secara umum dibutuhkan ketika membanguninfrastruktur IP-PBX :

1. IP-PBX router/server Bertanggungjawab terhadap semua kebutuhan koneksi dan proses call

handling

Hold

·Redial

Call Redirection

Call Waiting

Conference calling, dll

2. Gateway Menyediakan koneksi antara IP Network dan PSTN

3. Telephony Client Dapat berupa IP Phone atau Softphone

24

25

Seperti halnya PBX, dalam IP PBX pun dikenal tiga komponen penting yang membentuk fungsi PBX, yaitu extension, trunk, dan dial plan.

Extension adalah komponen yang menangani registrasi dari pengguna, serta menyediakan username dan password bagi user agar dapat terhubung dengan IP PBX.

Trunk adalah komponen yang menangani registrasi satu IP PBX ke IP PBX lainnya.

Dial plan adalah komponen yang mengatur penomoran dan call routing.

26

Koneksi IP PBX ke PSTN :

Analog: Umumnya Menggunakan pasangan kabel tembaga Untuk home and small business.

Digital: Digunakan ketika banyak line di butuhkan.

Biasanya dikirimkan menggunakan CSU/DSU atau Fiber multiplexer

27

FX interfaces Port yang digunakan untuk line telpon analog

Istilah “Foreign eXchange” diterapkan untuk akses trunk ke PSTN PSTN central office (CO).

FXO (Foreign eXchange Office) Interfeace Port yang digunakan untuk hubungan ke PSTN atau

PBX yang lain.

FXS (Foreign eXchange Station) Port yang digunakan untuk hubungan telpon analog,

atau fax.

Menyediakan dial tone dan power untuk telpon

28

29

Asterisk adalah

Software Open source untuk

PBX (Private Branch eXchange)

Sekedar nambah wawasan…

30

Asterisk mempunyai kemampuan untuk translasi antar protokol dan antar codec secara otomatis dan real-time.

Client yang menggunakan softphone berbasis SIP, tetap dapat berhubungan dengan client lain yang menggunakan softphone berbasis IAX2.

Client dengan Codec G.711, dapat tetap berkomunikasi dengan client lain yang menggunakan Codec GSM atau iLBC.

Protokol yang didukung oleh Asterisk :

H.323, IAX, IAX2, MGCP, SCCP, dan SIP.

31

Codec yang didukung oleh Asterisk antara lain G.711, G.723.1, GSM, iLBC.

Dapat berinteraksi dengan berbagai perangkat telephony yang harganya relatif murah.

Berbasis linux

Perusahaan yang membuat : Digium

http://www.asterisk.org

32

ENUM (Electronic Numbering atau tElephone NUmber Mapping)

yaitu pemetaan nomer telepon ke alamat IP internet dengan menggunakan Domain Name System (DNS).

+628119080137, agar di kenali di dunia VoIP dipetakan menjadi 20333@voiprakyat.or.id

34

35

36

top related