kelainan umbilicus

Post on 24-Dec-2015

240 Views

Category:

Documents

4 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

ppt

TRANSCRIPT

BERASAL DARI DUCTUS OMPHALO-ENTERICUS (BERHUBUNGAN DENGAN PEMBULUH DARAH UMBILICALIS) Umbilical polyp Sinus ductus omphalomesentericus Patent ductus omphalomesentericus Diverticulum Meckel Patent urachus

Kiste urachus Sinus urachus

DISEBABKAN DEFEK DINDING ABDOMEN (BERHUBUNGAN DENGAN FASCIA UMBILICALIS) Hernia umbilicalis Omphalocele Gastroschizis

= GRANULOMA UMBILIKALIS Benjolan merah yang mengeluarkan

cairan Bila bertangkai => polyp, tidak

bertangkai => granuloma Setelah lahir umbilikus lepas ttp kadang

pembuluh darah tersisa => terbentuk granuloma

• Akibatnya – Cairan serosa yang dilepaskan => infeksi– Karena yang tersisa endothel => umbilicus

terus mengeluarkan darah => infeksi (biasanya bau)

• TERAPI– Diangkat (operasi kecil)– Dibakar dengan AgNO3 (bersifat kauterik)

dengan efek samping luka bakar– Dipotong (harus dari dasar bila tidak akan

tumbuh lagi)

Lubang umbilicus bergaung => kotoran yang terdapat di dalam tidak dapat dibersihkan => infeksi (radang dan bau)

TERAPI Dijepit dengan klem => ditarik =>

dipotong

Pusat berhubungan dengan usus (biasanya) ileum)

Feces dapat keluar dari umbilicus => kulit => iritasi

TERAPI Laparotomi Hubungan antara umbilicus dengan usus

dipotong

Usus (umumnya ileum) bercabang-cabang, kadang cabang cukup panjang seperti usus lagi

Bahayanya : Mucosa divericulum sama dg mucosa

lambung => diverticulum penuh dg HCl => erosi => bleeding (kadang-kadang hebat sampai anak kekurangan darah)

• Terdapat sisa makanan dalam diverticulum => infeksi => diverticulitis (gejala mirip appendicitis)

• TERAPI • Operasi

Lanjutan dari vesica urinaria Kadang-kadang vesica urinaria

mempunyai saluran ke umbilicus sehingga urine dapat keluar melalui umbilicus (mengandung ureum => lecet => infeksi) dan uretra

TERAPI Laparotomi Operasi => dibuang saluran yang

menghubungkan umbilicus dengan VU

Kadang tidak keluar Sering menyebabkan infeksi Kadang terdapt batu dalam urine

Sama dengan sinus umbilicus tetapi berasal dari mucosa vesica urinaria

Pada umbilicus tidak terdapat fascia tetapi hanya ada kulit dan peritoneum

Umbilicus menonjol ketika tekanan intraabdominal meningkat (menangis) => masuk lagi

TERAPI Sebelum 1 tahun menutup sendiri Bila defek besar (telunjuk dapat masuk) =>

operasi pada waktu umur 2 tahun

Usus anak keluar melalui umbilicus yang hanya diselaputi peritoneum (kantong yang transparan)

TERAPI Jaga jangan sampai pecah Diberikan betadine => taburi dengan bedak

yang mengandung antibiotika dan ditutup dengan kasa steril, bila pecah => operasi

Dengan bertambahnya umur usus masuk sendiri

Usus keluar tidak ada penutup => harus segera dioperasi karena cairan usus terus menguap => suhu ↓ => hipotermi

Setelah operasi tutup dengan kulit saja Setelah anak besar tutup dengan fascia Anak dapat hidup sampai umur 7 tahun

top related