@gung 08 - minggu 1

Post on 10-Jan-2016

138 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

BOLLARDS AS VEHICULAR CONTROL. SPACING OF BOLLARDS MIN 1800MM APART. @gung 08 - Minggu 1. TEXTURED PAVING SHOULD BE LOCATED AT EVERY CROSSING AS A GUIDE TO THE BLIND & PARTIALLY SIGHTED USERS. CROSSING RAMP PROPOSED FOR EVERY CROSSING FOR A DISABLE FRIENDLY PEDESTRIAN NETWORK. GRAFIK ANALITIK. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

1PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

@gung 08 - Minggu 1

BOLLARDS AS VEHICULAR CONTROL. SPACING OF BOLLARDS MIN 1800MM

APART.

CROSSING RAMP PROPOSED FOR EVERY CROSSING FOR A

DISABLE FRIENDLY PEDESTRIAN NETWORK.

TEXTURED PAVING SHOULD BE LOCATED AT EVERY

CROSSING AS A GUIDE TO THE BLIND & PARTIALLY

SIGHTED USERS.

GRAFIK ANALITIK

2

PROSES PERENCANAAN - PENGANTAR

RANCANGAN SKEMATIK

Memperjelas konsep yang sudah disetujui dan memperjelas pra rancangan serta berada disekitar diagram fungsi dan timbul dari diagram penggunaan tanah awal. Apabila skala dan proporsi sudah menjadi lebih nyata dan akurat maka fokus akan diarahkan pada pendekatan rancangan dan detail.

RANCANGAN KONSEP

Karakter tapak dianalisis menurut potensi pengembangan dan kelayakan. Nilai yang diperoleh tergantung pada tingkat hubungan dan kepentingan program yang ditentukan. Juga mencakup perumusan konsep dan pengembangnya. Konsep rancangan dibuat dan dinilai tersendiri seperti halnya dalam mencari kelebihan dan batasan karakteristik lansekap.

PROSES ANALITIK

3

PROSES PERENCANAAN - PENGANTAR

DOKUMEN KONSTRUKSI

Memperlihatkan secara akurat seluruh rancangan termasuk daftar dimensi, material, dan konstruksi.

Denah dan potongan digambar skala besar sebagai informasi dalam komunikasi pelaksana dan kontraktor.

Menjadi dokumen yang sah yang menuntut ketelitian dan kejelasan gambar. Penggunaan grafis digital mutlak digunakan

PENGEMBANGAN

RANCANGAN

Tahapan ketika sebuah rancangan sudah mendapatkan persetujuan awal dan membutuhkan detail untuk memperjelas keputusan sebagai pengembangan alternatif rancanganPenggunaan grafik digital mulai digunakan untuk menjelaskan pola susunan batu

4

GAMBAR ANALITIK-PENGANTAR

Gambar analistik merupakan kumpulan grafik proses yang memuat proses analisis tapak dan pada umumnya terdiri atas tahapan analisis awal, skala prioritas, diagram analisis dan diagram sintesis

UmumPrioritasAnalisisSintesa

Peta tapak

Peta Lingkungan

Peta Wilayah

KONDISI TAPAK

PERENCANAAN TAPAK

Grafik Presentasi

Grafik Proses

Gambar Analitik

Gambar Konsep

5

IDENTIFIKASI ANALISIS

PERUMUSAN KONSEP

DAN GAGASAN

PRESENTASI HASIL

FOTO UDARA, PHOTO MAPPING,

SKETSA,BEHAVIOUR MAP,

TRANSEK

KAITAN ANTAR ELEMEN, STANDAR

(GUIDANCE), TEORI

BUBBLE DIAGRAM,

MATRIKS FUNGSI,SKETSA

DENAH, TAMPAK, POTONGAN, 3D,

MAKET

6

GRAPHIC AS PROCESS

7@gung 08 - Minggu 3

GAMBAR ANALITIK-PENGANTARMencakup pendataan tapak sebagai proses perekaman kondisi tapak yang ada dan secara grafis menggambarkan menurut kebutuhan untuk program perencanaan dan tujuannya.

8@gung 08 - Minggu 3

GAMBAR ANALITIK-PENGANTARData politis dan sosial ekonomi juga penting mencakup batas kepemilikan, tata guna lahan, sistem transportasi, kondisi lalulintas dan data visual

9

GAMBAR ANALITIK-PENGANTARData Tapak mencakup informasi fisik dan alami seperti tanah, tanaman, permukaan air, sumber air tanah dan data lainnya.

10

PROSES PERENCANAAN – PETA WILAYAHAdalah peta yang memperlihatkan seluruh wilayah

11

PROSES PERENCANAAN – PETA LINGKUNGAN

Adalah peta yang menunjukkan penggunaan tanah sekitar lingkungan daerah studi. Biasanya mencakup batas air, batas administrasi dan sistem jalan utama.

12@gung 08 - Minggu 3

PROSES PERENCANAAN – PETA INFORMASI TAPAK

Adalah peta yang memuat informasi penting mengenai tapak. Data ini sering tersedia dari beberapa sumber seperti Survei Pertanahan atau PU. Peta data yang seringkali dipergunakan oleh perancang lingkungan adalah peta tanah, peta penggunaan tanah dan peta tumbuh-tumbuhan.

13@gung 08 - Minggu 3

GAMBAR ANALITIK – ANALISIS AWAL TAPAKData Tapak

minimum biasanya meliputi : peta survei yang mencakup garis batas kepemilikan, peta dasar kondisi tanah yang memperlihatkan ketinggian tanah serta kelengkapan geogafisnya

14@gung 08 - Minggu 3

GAMBAR ANALITIK – ANALISIS AWAL TAPAK

15@gung 08 - Minggu 3

GAMBAR ANALITIK – ANALISIS AWAL TAPAK

16@gung 08 - Minggu 3

GAMBAR ANALITIK – ANALISIS AWAL TAPAK

17@gung 08 - Minggu 3

GAMBAR ANALITIK – DIAGRAM ANALITIK

Tujuan utama gambar analitik adalah memberi informasi maka gambar dibuat berwarna untuk menyorot pesan yang terkandung pada setiap data.

Sebagai contoh ketebalan garis digunakan untuk menjelaskan perbedaan tingkat kegunaan dalam diagram sirkulasi.

18@gung 08 - Minggu 3

GAMBAR ANALITIK – DIAGRAM ANALITIKSimbol panah , lingkaran dan

bentuk bintang dipakai untuk menandai kejadian penting dan keterhubungannya.

Bayangan warna yang berbeda digunakan untuk memperlihatkan kecuraman daerah lembah.

Pemberian banyak anotasi atau catatan tambahan akan membantu memperjelas informasi dan memecahkan kesulitan dalam data yang abstrak

19@gung 08 - Minggu 3

GAMBAR ANALITIK – DIAGRAM ANALITIKLangkah-langkah yang diwujudkan dalam seri denah atau potongan dengan

skala tertentu sehingga perencana dapat melakukan interaksi visual , mengerti apa yang dimaksud dan dapat mengembangkan sebaik mungkin.

20

GAMBAR ANALITIK – DIAGRAM ANALITIK

21

GAMBAR ANALITIK – DIAGRAM ANALITIK

22

GAMBAR ANALITIK – DIAGRAM ANALITIK

Dua tujuan terpenting diagram analitik dalam proses perencanaan adalah kritik terhadap dii sendiri dan komunikasi dengan rekan

23

24

25

26

GAMBAR ANALITIK – DIAGRAM SINTESISadalah peta atau pemaparan yang merupakan ringkasan hasil proses analitis.

Diagram ini tidak hanya ringkasan dari peluang dan keterbatasan tanah berdasarkan kriteria pengembangan tetapi juga sedikit banyak memberikan asumsi perencanan secara umum.

27

28PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

MATRIKS CLUSTER

ANALISIS FUNGSI

MENGELOMPOKKAN RUANG BERDASARKAN HUBUNGAN FUNGSIONAL

MENENTUKAN PENATAAN MASSA DALAM RUANG LANSEKAP.DIPENGARUHI OLEH POLA AKTIVITAS INTERNAL FUNGSI DAN ANTAR FUNGSI.

MATRIKS CLUSTER DIAGRAM BUBBLE PROGRAM RUANG

29PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

DIAGRAM BUBBLE (GELEMBUNG)

TRANSFORMASI MATRIKS CLUSTER MENJADI BENTUK2 SPASIAL

PEMBENTUKAN AWAL POLA DAN STRUKTUR RUANG

NOTASI GARIS MERUPAKAN SIMBOL DARI HUBUNGAN RUANG

UKURAN GELEMBUNG MERUPAKAN SIMBOL DIMENSI RUANG

30PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

DIAG. GELEMBUNG KONSEP

DIAG. GELEMBUNG TAPAK

SINTESIS POTENSI-MASALAH TAPAK + KONSEP FUNGSI

1

31PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

DIAG. GELEMBUNG TAPAK

2

32PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

33PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

3

4

34PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

Kasus : KAWASAN SPLENDID

SUMBER : DIAN KUSUMA WARDHANI

35PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

ORIENTASI KAWASAN

36PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

POTENSI

37PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

MASALAH

38PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

39PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

40PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

41PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

42PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

43PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

44PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

45PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

46PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

47PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

48PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

KONSEP PENGEMBANGAN

49PERENCANAAN TAPAK – JP – PWK.FT.UB

SEKIAN DAN TERIMA KASIH

top related