emergensi ac power supply

Post on 08-Dec-2015

244 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

rancang bangun emergency ac power supply

TRANSCRIPT

RANCANG BANGUN EMERGENCY AC

POWER SUPPLY

Oleh:

Obigani Ardiansyah

7309040038

TEKNIK ELEKTRO INDUSTRI

POLITEKNIK ELEKTRONIKA NEGERI SURABAYA

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

SURABAYA

Dosen Pembimbing:

1. Drs. Irianto, MT

2. Ir. Suryono, MT

TUJUAN

Projek akhir ini bertujuan untuk membuat suatu

alat yang bisa digunakan untuk mensupply

beban 220 volt AC dengan daya maksimal 100

watt yang apabila energinya akan habis bisa

diisi ulang kembali melalui jala-jala PLN.

LATAR BELAKANG

Kebutuhan terhadap supply listrik saat

bepergian pada daerah tertentu yang masih

belum dijangkau oleh listrik PLN.

Kebutuhan terhadap supply daya cadangan

apabila terjadi gangguan pada listrik yang

disediakan oleh PLN.

RUMUSAN MASALAH

Pembuatan penyearah terkontrol yang

digunakan untuk battery charger dan inverter

yang digunakan untuk merubah sumber DC dari

battery menjadi sumber AC yang digunakan

untuk mensuplay beban 220 volt 100 watt.

BATASAN MASALAH

Pada penyelesaian proyek akhir ini terdapat

beberapa batasan masalah, seperti:

Daya beban maksimal adalah sebesar 100 watt.

Life-time pemakaian alat untuk beban 100 watt,

maksimal adalah 2 jam.

Tegangan keluaran dari alat antara 198 volt s.d.

231 volt.

BLOK DIAGRAM SAAT TPPA

CATATAN REVISI

Ainur Rofiq N, ST, MT Epyk S, S.ST, MT Sutedjo, ST, MT

1. Penyearah

gelombang penuh

dan buck konverter

diganti penyearah

terkontrol

2. Zero crossing

detector dihilangkan

(frekuensi dianggap

konstan)

3. Boost konverter

dihilangkan

4. Sensor tegangan

pada sisi inverter

dan trafo serta relay

dihilangkan

1. Mencoba menaikkan

tegangan 12 volt ke 220

volt dengan trafo step

down yang dibalik.

BLOK DIAGRAM SESUDAH REVISI DAN

SAAT SIDANG PROGRES

SARAN PENGUJI SIDANG PROGRESS

Dr. Arman Jaya, ST, MT M. Zaenal Efendi, ST, MT Hendik Eko H.S.,MT

1. Membandingkan

dampak frekuensi

carrier pada metode

spwm.

1. Mengetahui tegangan

charging aki. 1. Laminasi pada trafo

step up harus bagus..

RANGKAIAN DAN HASIL PENGUJIAN SENSOR

TEGANGAN

Vin (Volt) Vout (Volt)

6 1.34

7 1.52

8 1.82

9 1.97

10 2.19

11 2.45

12 2.62

13 2.9

14 3.08

15 3.27

0

1

2

3

4

0 5 10 15 20

sensor tegangan

sensor tegangan

HASIL PENGUJIAN ADC PADA

PORTA.0 ATMEGA 16 Vin(volt) Out 0.0002 0 0.3559 20

0.72 40 1.08 60

1.421 80 1.776 100 2.12 120 2.84 160

3.545 200 4.26 240 4.99 255

0

50

100

150

200

250

300

0 1 2 3 4 5 6

adc

adc

PENGUJIAN PERUBAHAN NILAI ADC TERHADAP

TEGANGAN MASUKAN SENSOR TEGANGAN

No Vin (volt) ADC No Vin (volt) ADC

1 1 11 13 12.2 137

2 2 22 14 12.4 140

3 3 33 15 12.6 142

4 4 44 16 12.8 144

5 5 56 17 13 147

6 6 67 18 13.2 149

7 7 78 19 13.4 151

8 8 89 20 13.6 153

9 9 101 21 13.8 155

10 10 112 22 14 158

11 11 124 23 15 169

12 12 135

HASIL PENGUJIAN DAC

Input Out (volt) 0 0.2967

10 0.3708 20 1.037 30 1.11 40 1.472 50 2.138 60 2.204 70 2.865 80 3.236 90 3.309

100 3.97 110 4.05 120 4.42 130 5.09 140 5.16 150 5.83 160 6.29 170 6.56 180 6.94 190 7 200 7.35 210 8.01 220 8.1 230 8.73

0

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

0 50 100 150 200 250

dac

dac

RANGKAIAN DAN HASIL PENGUJIAN TCA 785

Gambar 1.20 gelombang ramp

pada pin 10 TCA785 Gambar 1.21 pulsa penyulutan

pada pin 14 dan 15

Gambar 1.9 rangkaian TCA 785

Gambar 1.8 Schematic TCA 785

RANGKAIAN DAN HASIL PENGUJIAN

PENYEARAH TERKONTROL

NO. In

DAC

Vrec

(Volt

)

No. In

DAC

Vrec

(Volt

)

1 0 20.50 15 70 14.49

2 5 19.90 16 75 14.19

3 10 19.50 17 80 13.72

4 15 19.10 18 85 13.33

5 20 18.65 19 90 13.02

6 25 18.18 20 95 12.80

7 30 17.77 21 100 12.37

8 35 17.38 22 105 11.85

9 40 16.90 23 110 11.39

10 45 16.58 24 115 11.02

11 50 16.15 25 120 10.70

12 55 15.75 26 125 10.35

13 60 15.41 27 130 9.80

14 65 14.92 28 135 9.40

PENGUJIAN GELOMBANG KELUARAN

PENYULUTAN SPWM PADA PORTD.4

ATMEGA 16

PENGUJIAN GELOMBANG

KELUARAN IR2111

PENGUJIAN GELOMBANG KELUARAN

SPWM INVERTER MENGGUNAKAN

OSILOSKOP

PENGUJIAN SPWM INVERTER

MENGGUNAKAN POWER HARMONIC

ANALYZER

PENGUJIAN TRAFO STEP UP

Vin = 4.5 volt

Vout = 222.4 volt

PENGUJIAN EMERGENCY AC

POWER SUPPLY

SEKIAN & TERIMA KASIH

LEMBAR REVISI

DATA PENGUJIAN INVERTER DAN TRAFO

STEP UP MENGGUNAKAN BEBAN LAMPU

No Perband

ingan

trafo

Vbaterai

(volt)

Vinverte

r (volt)

Vtrafo

tanpa

beban

(volt)

Vtrafo

dengan

beban

lampu

(volt)

1 49 12.24 2.7 198 76

2 33 12.24 3.03 130 67.6

SPWM

FULLWAVE CONTROLLER

top related